Anda di halaman 1dari 10

PROPOSAL OLAHAN MAKANAN

INTERNASIONAL SANDWICH

NAMA KELOMPOK

1. Nayla Ananda Putri


2. Khaerumnisa
3. Rihadatul aisia
4. Muh. Ilham
5. Muh. Asri Syamjun
6. Nur Indah Handayani
7. Muh. Alfahbi
8. Muh. Alfikran

XI IPS 3

SMAN 15 MAKASSAR

2023/2024
BAB I

Pendahuluan

Latar Belakang
Pada zaman globalisasi variasi makanan sudah beragam bentuk dan harga, dari yang
bentuk kecil hingga yang besar dan dari harga yang murah hingga yang mahal. Apalagi di
zaman sekarang masyarakat tidak ingin rugi, masyarakat menginginkan makanan yang
kenyang enak dan harganya terjangkau.

Salah satu makanan yang kenyang, enak dan harganya terjangkau adalah roti isi
(sandwich). Walaupun roti isi (sandwich) makanan yang sederhana, tetapi sangat cocok
menjadi makanan utama bagi masyarakat. Dalam pembuatan roti isi (sandwich) dilakukan
dengan cara yang sangat sederhana, tetapi lebih higenis serta akan dijual dengan harga yang
sangat terjangkau. Maka tentunya hal ini akan menarik minat masyarakat untuk membelinya.

Keberadaan roti isi (sandwich) sebagai dalah satu makanan dengan rasa yang enak,
nikmat, pedas, gurih, mengandung protein dan juga lezat. Apalagi roti isi (sandwich) juga
memiliki variasi isian yang beragam tidak hanya roti dengan mentega saja. Sehingga usaha
ini memang layak dikembangkan menjadi salah satu usaha kuliner alternatif di Indonesia.

Dengan melihat kelebihan hal tersebut diatas, maka kami ingin membuat usaha
BAB II
VISI, MISI DAN TUJUAN

a. visi

Mempraktikkan ilmu kewirausaan, mengasah kreativitas dan mempopulerkan produk


dengan memberi inovasi baru, serta memperkenalkan makanan internaasional

b. misi

b. Misi

1. Membuat proposal usaha

2. Membuat teaster sebagai bahan percobaan dikalangan masyarakat

c. Tujuan

1. Menggali bakat dalam hal berbisnis

2. Memenuhi kebutuhan konsumen

3. Memperoleh keuntungan

4. Memberikan sarapan praktis dan bergizi bagi masyarakat

5. Menambah relasi di lingkungan sekitar


BAB III

Jenis Produk

Sandwich adalah brand dari kegiatan usaha kami yang akan kami pasarkan, karena
bahan bakunya adalah Slice Beef dan Roti . Namun kami ingin mengembangkan kembali
dengan cara memberikan kreatifitas bentuk, rasa dan harga yang menarik tanpa mengurangi
isi nutrisi yang terkandung di dalamnya. Sehingga Sandwich dapat terus berkembang seiring
zamannya dengan beragam variasi isian. Sandwich banyak mengandung nutrisi yang sehat
dan berigizi di setiap varian isinya. Sehingga makanan ini dapat di konsumsi oleh semua
kalangan, mulai dari anak-anak hingga orang lanjut usia.

Tujuan pembuatan proposal

Untuk mengetahui bagaimana cara pembuatan sandwich, dan mengetahui modal yang
di keluarkan untuk membuat sandwich serta pendapatan yang di dapat dari hasil penjualan
Produk kami tersebut. Dengan adanya proposal ini, diharapkan setiap pihak yang terlibat
sudah mempunyai gambaran mengenai seluk beluk usaha yang hendak dijalankan, baik dari
segi kebutuhan maupun analisis keuntungan finansial.
Nama Brand: Sandwich cheese

jenis: Makanan Berat

Bentuk: Bergerak dalam bidang perdagangan yang bentuk kegiatan usahanya di lakukan
secara berkelompok

Alamat Produksi : Kelas 10 IPS 3

Whatsapp: 0896 4127 57171


Bahan-bahan:
 Roti
 Slice Beef
 Selada
 Keju
 Tomat
 Telur

Langkah membuat:
1. Olesi roti tawar dengan margarin hingga rata.
2. Panaskan atau panggang roti dengan grill pan hingga berwarna kuning kecokelatan.
Jika sudah, angkat.
3. Tumis daging asap hingga matang, angkat.
4. Ambil roti tawar yang telah dipanggang, olesi dengan saus.
5. Susun selada, slice beef, telur yang sudah di goreng, keju slice dan timun yyang
sudah di iris.
6. Tutup dengan roti tawar lain. Sandwich sudah jadi. Sajikan.

Promotion
 Menjual kepada pelanggan secara langsung
 Menjual melalui media sosial
Analisis SWOT
1. Strenght (Kekuatan)

Kekuatan dari produk ini adalah :

a. Menjual produk untuk semua kalangan masyarakat

b. 1 (satu) produk terdiri dari beraneka ragam isi, rasa dan bentuk

c. Bahan produk yang terjamin dan higienis

2. Weakness (Kelemahan)

Kelemahan dari produk ini adalah :

a. Produknya mudah ditiru

b. Tidak tahan lama

3. Opportunities (Peluang)

Peluang dari produk ini adalah :

a.Jenis makanan yang sangat digemari oleh masyarakat

b.Jenis makanan yang cukup untuk mengisi perut dengan harga yang terjangkau

Threath (Ancaman)

Ancaman dari produk ini adalah :

a. Adanya pesaing yang menjual produk dengan harga yang lebih murah
BAB V

1. Segmentasi pasar

Sigmentasi pasar produk kami sandwich great lebih mengutamakan masyarakat yang

gemar makan makanan cepat saji yg simple namun tetap sehat dan bergizi. Sehingga

tidak heran jika promosi yang dilakukan memiliki konsep yg sederhana namun tetap

menarik dan sehat.

2. Target pasar

Target pasar produk kami lebih ke masyarakat karena di zaman sekarang masyarakat tidak

ingin rugi, masyarakat menginginkan makanan yang kenyang enak dan harganya

terjangkau. Salah satu makanan yang kenyang, enak dan harganya terjangkau adalah roti isi

(sandwich). Walaupun roti isi (sandwich) makanan yang sederhana, tetapi sangat cocok

menjadi makanan utama bagi masyarakat. Dalam pembuatan roti isi (sandwich) dilakukan

dengan cara yang sangat sederhana, tetapi lebih higenis serta akan dijual dengan harga yang

sangat terjangkau. Maka tentunya hal ini akan menarik minat masyarakat untuk

membelinya.
BAB VI

Strategi Pemasaran

Dalam hal ini kami akan memasarkan produk tester kepada teman-teman yg berada di

lingkungan sekolah. Kemudian, akan melakukan penjualan langsung kepada masyarakat.

Lalu, menjual secara online (toko online) untuk mencapai omset yang lebih. Serta

memanfaatkan jejaring sosial seperti BBM, Twitter, Facebook, Instagram dll. Cara ini

diharapkan mampu mempolerkan produk kami.

Untuk strategi pemasaran Sand

ich great ini kita juga menggunakan strategi 4P, yaitu:

a. Product (Produk)

Produk yang ditawarkan menggunakan berbagai varian isi, disamping itu makanan ini

juga lezat dan modern serta kualitas nomor 1 baik dalam kesehatan maupun

kebersihan.

b. Price (Harga)

Harga dari makanan ini relative terjangkau oleh semua kalangan, sesuai dengan isi dan

toping yang tersedia.

c. Place (Tempat)

Lokasi pertama untuk menjual makanan ini adalah lingkungan kampus. Selain itu

makanan ini menggunakan sistem order.

d. Promotion (Promosi)

Dengan promosi dari mulut ke mulut atau dari rekan ke rekan, kami yakin produk ini

akan cepat mendapat tanggapan positif. Apalagi ditambah menggunakan media sosial

dan tidak lupa dengan pelayanan yang ramah, kami akan mendapatkan pelanggan yang

setia
Laporan keuangan

a) Biaya variabel
 Roti tawar =Rp. 32.000
 Slice beef =Rp. 32.000
 Telur =Rp. 20.000
 Selada =Rp. 25.000
 Keju slice =Rp. 25.000
 Timun =Rp. 15.000
 Saus =Rp. 15.000
 Margarin =Rp. 7.000
 Lemon tea =Rp. 15.00

Total biaya variabel =Rp.194.000

Total Biaya total produksi = Rp. 194.000

Modal= Rp.194.000

Penjualan : 7.000 x 40 pcs = 280.000

Anda mungkin juga menyukai