Anda di halaman 1dari 2

3.2.

Pemilihan Isu Prioritas


Setelah melakukan identifikasi tiga isu di atas, kemudian dilakukan analisis untuk
menentukan satu isu yang paling berisiko. Penentuan ini menggunakan teknik tapisan
isu yaitu APKL (Aktual, Problematik, Kekhalayakan, dan Kelayakan). Aktual (A) yaitu
isu tersebut masih dibicarakan atau belum terselesaikan hingga masa sekarang.
Problematik (P) yaitu isu yang menyimpang dari harapan standar, dan ketentuan yang
menimbulkan kegelisahan yang perlu segera dicari penyebab dan pemecahannya.
Kekhalayakan (K) yaitu isu yang diangkat secara langsung menyangkut hajat hidup
orang banyak. Layak (L), yaitu isu yang masuk akal (logis), pantas, realistis dan dapat
dibahas sesuai dengan tugas, hak, wewenang, dan tanggung jawab hingga akhirnya
diangkat menjadi isu prioritas. Berikut hasil analisis isu dengan menggunakan APKL:

Tabel 3.2. Anaisis Isu dengan Teknik analisis APKL

N LIST ISU A P K L JUMLAH RANKING


O
1 Belum optimalnya media yang
dipakai dalam melaksanakan 5 4 4 5 18 1
kegiatan penyuluhan di Rajal
PKM Paga
2 Tingginnya Kasus stunting di
wilayah kerja Puskesmas Paga 5 4 3 4 16 2

3 Tingginya Kasus Hipertensi di


wilayah kerja Puskesmas Paga 4 3 3 3 13 3

Keterangan:

5 : Sangat A/P/K/L

4 : Baik A/P/K/L

3 : Cukup A/P/K/L

2 : Kurang A/P/K/L

1 : Tidak A/P/K/L

24
Berdasarkan analisis kualitas isu dengan metode APKL, diperoleh bahwa satu isu
prioritas yaitu “Belum optimalnya media yang dipakai dalam melaksanakan kegiatan
penyuluhan di Rajal PKM Paga” menjadi prioritas isu.

3.3. Deskripsi Isu

N KRITERIA DESKRIPSI ISU


O
1 Aktual 5 Isu ini selalu terjadi pada setiap kegiatan penyuluhan rutin
yang diadakan setiap hari Senin, Rabu dan Kamis di Rawat
jalan Puskesmas Paga yaitu belum otimalnya media yang
digunakan pada saat penyuluhan.
2 Problematic 4 Belum optimalnya media yang dipakai dalam proses
penyampaian informasi yang membuat tingkat pemahaman
masyarakat rendah dan cenderung berbeda persepsi.
3 Kekhalayakan 4 Isu ini berkaitan erat dengan pemahaman atas informasi
penyuluhan yang diterima masyarakat dalam proses upaya
pencegahan dan pengendalian suatu penyakit
4 Kelayakan 5 Isu ini layak untuk dicarikan solusi karena logis dan sesuai
dengan uraian tugas dan tanggung jawab jabatan.
Tabel 3.3. Deskripsi Isu

25

Anda mungkin juga menyukai