Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PELATIHAN ( RPP)

CALON FASILITATOR GURU PENGGERAK ANGKATAN 14

Oleh : La Ridwan Wasamba, S.Pd


( SMP Negeri 90 Maluku Tengah )
Calon Fasilitator Angkatan 14

Nama Modul Pelatihan : Praktik Pembelajaran yang Berpihak pada Murid

Topil Modul Pelatihan : Coaching Untuk Supervise Akademik

Tujuan Topik Pelatihan : Meningkatkan Semangat Siswa/ Coachee dalam Meningkatkan


Prestasi Belajar
Indikator Pelatihan 1. Siswa / Coachee akan semakin bersemangat untuk belajar
baik dirumah maupun disekolah
2. Siswa semakin rajin untuk hadir disekolah dan katif
dikegiatan-kegiatan sekolah
3. Siswa akan menyadari factor apa saja yang membuat prestasi
akademiknya menurun dan factor-faktor apa yang membuat
prestasi akademiknya meningkat

Alokasi Waktu : ( 80 Menit )

A. PENDAHULUAN ( 20 Menit )
Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu

1. Mempersiapkan ● Menyiapkan tempat untuk


tempat, pertanyaan melakukan coaching ( gedung,
dan kondisi yang kipas angin, minuman, cemilan
nyaman dll) 10 menit
● Menyiapakan pertanyan atau
media untuk melakukan
coacahing
● Memastikan ruangan aman dan
nyaman
2. Apersepsi ● Mengucapkan salam 5 menit
● Menanyakan kabar
● Bercerita tentang topik lepas
● Bercanda dengan menanyakan
kondisi kelasnya pada hari ini

3. menyampaikan tujuan dan indicator permasalahan 5 menit

B. KEGIATAN INTI ( 45 Menit )


Kegiatan Diskripsi Alokasi Waktu

1. Menanyakan kepada ● Guru meminta siswa untuk 10 menit


coochee tantang apa bercerita tentang hal-hal apa yang
yang memotivasi membuat ia senang dating
untuk datang ke-sekolah
kesekolah dan
● Guru mendengar dengan seksama
mengikuti kelas
apa yang di ceritakan oleh siswa
/pembelajaran

2. Menanyakan kendala ● Guru meminta siswa bercerita 10 menit


apa yang dihadapi tentang apa yang membuat ia
sekarang oleh malas dating ke-sekolah / belajar
Coachee ● Factor atau kondisi ril di sekolah
atau lingkungan sekitar siswa
tinggal yang kemudian itu
mempengaruhi siswa dalam
berkativitas ke sekolah/ belajar/
mengerjakan tugas

3. Motivasi apa yang ● Siswa bercerita tentang apa yang 10 menit


membuat coachee membuat ia masih bertahan
bertahan hingga hingga saat ini atau dating ke
sekarang sekolah hingga saat ini
● Adakah para guru yang membuat
siswa termotivasi untuk bertahan
hingga saat ini

4. Coachee menemukan ● Coachee/ siswa setelah bercerita 15 menit


solusi atas masalah yang dihadapi ke pada
permasalahn yang guru akhirnya menemukan sendiri
dihadapinya dan jawaban atas factor-faktor
mengambil penghambat tersebut. Denga
keputusan terbaik kemauan yang tinggi bisa
melewatinya dengan baik
● Siswa mengambil keputusan
dengan bijak dengan kemapuan
yang ada didalam dirinya.

C. KEGIATAN PENUTUP ( 15 Menit )

Kegiatan Deskripsi Alokasi Waktu

1. Kesimpulan ● Siswa menyadari 15 menit


kesalahannya dan dengan
semangat yang ada didalam
diri berusaha untuk
memperbaikinya sendiri
● Siswa berjanji akan semangat
dalam pembelajaran, dating
kesekolah dengan kemauan
sendiri/ motivasi sendiri tanpa
paksan dari orang lain.

Anda mungkin juga menyukai