Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN HUKUM BISNIS

(WAWANCARA UMKM ES KUWUT BALI)

DISUSUN OLEH :

NAMA : SHI SHI KHOW LAUSA


NPM : C1C022131
KELAS : 3C AKUNTANSI

DOSEN PENGAMPU :
INDAH OKTARI WIJAYANTI P,SE,M.Si.,Akt

PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS BENGKULU
2023
Pendahuluan

Es Kuwut berasal dari kata "kuwut" yang dalam bahasa Bali berarti kelapa. Es kuwut pertama
kali dibuat oleh masyarakat Bali. Es kuwut dibuat dengan cara menyerut daging kelapa muda
dan melon, kemudian mencampurkannya dengan air kelapa muda, gula pasir, dan perasan jeruk
nipis. Es kuwut disajikan dengan hiasan potongan jeruk nipis di atasnya.Es kuwut menjadi
minuman favorit masyarakat Bali karena memiliki rasa yang segar dan manis. Es kuwut juga
menjadi minuman pelepas dahaga dan penambah energi. Es kuwut juga dipercaya dapat
membantu proses detoksifikasi dalam tubuh karena kandungan jeruk nipis dan air kelapa di
dalamnya.Usaha es kuwut bali milik ibu sugiharni sudah berjalan kurang lebih satu tahun dan
kebanyakkan pelanggan dari es kuwut bali ibu sugiharni ini adalah mahasiswa.

Tujuan Kegiatan

Tujuan dari “WAWANCARA UMKM ”ini adalah sebagai berikut:

 Untuk mengetahui pendapat serta pengalaman dari pemilik umkm,


 Untuk mendapatkan informasi dari pemilik umkm,
 Untuk memenuhi tugas hukum bisnis.

Narasumber

Nama : Sugiharni

Pewawancara

Nama : Shi Shi Khow Lausa

Npm : C1C022131

Nama : Lidia Agnes Monica

Npm : C1C022106

Waktu Kegiatan

Hari dan Tanggal : Kamis,13 oktober 2022

Pukul : 14.00 sd Selesai

Tempat : Kedai Es Kuwut Bali Jl.WR. Supratman,Kandang Limun ,Kec.Muara


Bangka Hulu,Kota Bengkulu.
Hasil Wawancara

1. Bentuk organisasi
 Es kuwut bali milik ibu sugiharni ini adalah umkm yang bentuk organisasinya
perseorangan.
2. Struktur organisasi
 Usaha es kuwut bali milik ibu sugiharni berasal dari modal sendiri dan dikelola oleh
beliau sendiri.
3. Deskripsi produk
 Menjual es kuwut bali dengan berbagai macam
rasa(original ,sirsak,mangga,strowbery,leci,jeruk,melon) dan varian rasa yang paling best
seller adalah varian rasa leci
Harga mulai dari Rp.5000,00-10.000,00
4. Apakah mereka punya usaha SIUP
 Belum memiliki SIUP, karena usaha nya masih baru.
5. Bagaimana mereka mengurus karyawan
 Belum mamiliki karyawan
6. Apakah UMKM melihat pendidikan dalam merekrut karyawan
 Ibu suguharni tidak melihat latar belakang Pendidikan. Menurut beliau yang penting
kejujurannya dan keinginan untuk bekerja.
7. Apakah punya BPJS
 Belum mempunyai BPJS

DOKOMENTASI

Anda mungkin juga menyukai