Anda di halaman 1dari 12

MUSYAWARAH BERSAMA

DKM JAMI’ AL-ISTIQOMAH


KETUA RW & RT GRAHA HARAPAN REGENCY

Rencana Pembangunan Kanopi Masjid

Masjid Jami’ Al-Istiqomah - Graha Harapan Regency


Ahad, 28 Januari 2024
MUKADDIMAH
Pembangunan kanopi halaman Masjid Jami’ Al-Istiqomah sudah
menjadi kebutuhan mendesak sejak dua tahun belakangan ini. Demi
memberikan kenyamanan bagi jama’ah dalam beribadah maupun
kegiatan lainnya. Pengurus DKM Periode 2023-2028 pun sejak serah
terima kepengurusan sudah mulai mewacanakan pembangunan
kanopi. Hal tersebut butuh persiapan matang, gradual dan
komprehensif. Oleh karenanya pengurus pun butuh waktu cukup
panjang untuk memulai pembangunan.

Dalam Raker DKM Tahun 2023 dan Rapat Akhir Tahun


(RAT) Annual Report 2023 sudah disepakati untuk
pembangunan kanopi akan direalisasikan di Tahun
2024.
Selama hampir satu bulan pengurus DKM Bidang
Pembangunan & Pemeliharaan berkoordinasi intens
dengan para stakeholder untuk persiapan awal
pembangunan kanopi.
TIMELINE PEMBANGUNAN KANOPI
TAHUN 2024

JANUARI FEBRUARI MARET-APRIL APRIL-MEI JUNI


SK Ketua Panitia Pembuatan pondasi Pengerjaan Tahap II Pengerjaan Tahap III Finishing
Pembentukan Tim Inti Pembuatan tiang Penyebaran proposal Penyebaran proposal
FGD-Hearing Panitia & DKM Penyebaran proposal Penggalangan dana Penggalangan dana
Penentuan gambar konsep Pengerjaan Tahap I
Penyusunan RAB & Proposal
Musyawaah Bersama RW-RT
SKETSA RENCANA KONSTRUKSI
RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB)
RAB disusun berdasarkan kebutuhan dan skala prioritas
dengan melibatkan SDM yang berkompeten dalam
bidang pembangunan & konstruksi serta
berpengalaman dalam penganggaran. Penyusunan
RAB melalui forum FGD & Hearing panitia

KESEKRETARIATAN
TOTAL : 6.125.000,-

PEKERJAAN PONDASI & TIANG


TOTAL : 21.550.000,-

PEKERJAAN KONSTRUKSI
TOTAL : 67.000.000
PEKERJAAN ELECTRICAL
TOTAL : 4.220.000,-

PEKERJAAN LANTAI & PLAFON


TOTAL RAB :
TOTAL : 54.105.000,-
198.000.000.-
BIAYA PENGERJAAN (TUKANG)
TOTAL : 45.000.000,-
TERMIN PENGERJAAN
Dalam prosesnya nanti tentu kita melihat situasi dan
kondisi khususnya ketersediaan anggaran, maka perlu
untuk kami tentukan juga termin pengerjaa kanopi
sesuai RAB berikut ini :

TAHAP I
Pekerjaan Pondasi & Tiang full - Pekerjaan
konstruksi 50% - Pekerjaan electrical 50% .
Total = Rp. 78.020.000

TAHAP II
Pekerjaan konstruksi 50% - Pekerjaan electrical 50% .
Total = Rp. 72.770.000

TAHAP III
Pekerjaan lantai & Finishing.
Total = Rp. 72.105.000
Komponen Pekerjaan
PENDANAAN
Dalam pelaksanaan pembangunan kanopi DKM & Panitia
mengajak seluruh komponen masyarakat/jama’ah untuk
bersama-sama mencari dana . Adapun sumber-sumber
dana utama yaitu :

Kas Pembangunan Masjid Al-Istiqomah


Saldo Pembangunan masjid yang tersimpan di rekening masjid

One Home One Charity (Celengan Akhirat Warga GHR)


OHOC (One Home One Charity) dengan metode menitipkan celangan tiap
rumah dan dikumpulkan sebulan sekali oleh petugas dan pengurus RT.

Donatur / Munfiqin Internal & External


Warga GHR dan luar GHR yang berinfaq pribadi dan tidak terikat

Proposal Lembaga / Stakeholder Jama’ah


Donatur melalui lembaga kantor, perusahaan, dan sebagainy yang tidak terikat.

Bantuan / Hibah Pemerintah


Pengajuan dana hibah melalui Pemda, Kemenag, DMI, ds
TIM INTI PEMBANGUNAN KANOPI

Bpk. Parjono Bpk. Suaip Rizal, SE. Bpk. Ir. Rahmat Syafa’at
Ketua Panitia Koord. Pembangunan Konstruksi
SK PANITIA PEMBANGUNAN KANOPI
TERIMA KASIH
KEPADA SELURUH PIMPINAN WILAYAH GHR
PENGURUS DKM DAN PANITIA

Semoga Allah menguatkan langkah kita dan


meluaskan rezeki kita serta memberikan
keberkahan untuk rencana kita. Aamiin.

Anda mungkin juga menyukai