Anda di halaman 1dari 15

Evaluasi Proses dan Hasil Pembelajaran Biologi

Tentang
Perancangan Penilaian Sikap

DISUSUN OLEH
Kelompok 3
Nurfadzilla (2201010043)
Brian Anggela Haris (2201010032)
Nafisa Azahara (2201010040)
Nesya Febriyani (2201010023)

Dosen Pengampu : Anika Maizeli S.Pd,. M.Pd

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI


FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI
UNIVERSITAS PGRI SUMATERA BARAT
2023/2024
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadiran Tuhan yang Maha Esa karena atas rahmat dan
karunianya sehingga makalah ini dapat diselesaikan dengan tepat waktu. Makalah
yang berjudul “Perancangan Penilaian Sikap” ini sengaja disusun untuk
memenuhi tugas kelompok sekaligus sebagai bahan penilaian dari dosen mata
kuliah yang bersangkutan.

Dalam penulisan makalah ini penulis mengucapkan terimakasih kepada


semua pihak yang telah membantu dalam menyusun makalah ini. Khususnya
kami mengucapkan terima kasih kapada ibuk Anika Maizeli S.Pd,.M.Pd atas
waktu yang telah diberikan sehingga kami dapat mempresentasikan dengan baik.

Dalam penyusunan makalah ini kami menyadari masih banyak


kekurangan, oleh karena itu, kami menerima dengan senang hati segala kritik dan
saran yang berguna bagi penyempurnaan makalah ini. Dikemudian hari semoga
makalah ini bermanfaat khususnya bagi kami dan umumnya bagi pembaca.

Padang, 20 Oktober 2023

Tim Penulis

2
Proses Pembelajaran

1. KD : 2.1 Memahami sistem gerak


2. Materi : Sistem Gerak
3. Model pembelajaran : Discovery Learning
4. Media Pembelaran : PPT, Video
5. Penilaian : Sikap

3
Kisi-Kisi Perancangan Penilaian Sikap

Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Ruang Indikator No


Lingkup yang item
diukur
1.Menerima ajaran 1.1. Mempercayai adanya Sikap Keimanan 1
yang dianutnya tuhan melalui ciptaan-nya. Spritual
1.2. Menghargai diri sendiri,
orang lain, dan lingkungan Ketakwaan 2,3
sekitar sebagai rasa syukur
kepada tuhan.
2. Memiliki 2.1. Memiliki perilaku yang Sikap sosial Rasa ingin 1
perilaku hidup mencerminkan hidup sehat , tahu
sehat, rasa ingin sikap ingin tahu, sikap
tahu, kreatif, dan kreatif, sikap estetis, sikap
estetis, percaya percaya diri.
diri, disiplin, 2.2. Memiliki perilaku yng Disiplin 2
mandiri, peduli, mencerminkan sikap taat
mampu terhadap aturan sehari-hari
menghargai dan untuk melatih kedisiplinan
toleran kepada 2.3. Memiliki perilaku yang Menghargai 3
orang lain, mampu mencerminkan sikap sabar
menyesuaikan diri, (mau menunggu giliran,
jujur, rendah hati, mau mendengar ketika
dan santun dalam orang lain berbicara) untuk
berinteraksi dengan melatih kedisiplinan.
keluarga, pendidik,
dan teman.

4
Instrumen Penilaian Sikap Spritual

NO NAMA SIKAP YANG DIAMATI


SISWA
Berdoa Sebelum Membaca Al-Qur’an Mengucapkan salam
dan sesudah sebelum memulai diawal dan diakhir
Pembelajaran pembelajaran. pembelajaran

Pertemuan

1 2 3 1 2 3 1 2 3

1 Cindi v - v v v V V - -

2 Aidil V V V - - v - v v

3 Nafisa - V - v v - V v v

5
Observasi Sikap Spritual

Nama Peserta Didik :


Kelas :
Tanggal Pengamatan :
Materi Pokok :

Skor
No Aspek Pengamatan
1 2 3
1 Berdoa sebelum dan sesudah
Pembelajaran
2 Membaca Al-Qur’an sebelum memulai
pembelajaran.
3 Mengucapkan salam diawal dan diakhir
pembelajaran

Jumlah Skor

6
Rubik Perancangan Penilaian Sikap
Baik sekali Baik Kurang
Kriteria
3 2 1
Berdoa Sering Kadang- Tidak pernah
sebelum dan berdoa kadang dalam
sesudah sebelum dan berdoa berdoa
Pembelajaran sesudah sebelum dan sebelum dan
pembelajaran sesudah sesudah
pembelajaran pembelajara
n
Membaca Al- Sering Kadang- Tidak pernah
Qur’an membaca al- kadang membaca al-
sebelum qur’an membaca al- qur’an
memulai sebelum qur’an sebelum
pembelajaran. memulai sebelum memulai
pembelajaran memulai pembelajara
pembelajaran n
Mengucapkan Sering Kadang- Tidak pernah
salam diawal mengucapka kadang berdoa
dan diakhir n salam mengucapka sebelum dan
pembelajaran diawal dan n salam sesudah
diakhir diawal dan melakukan
pembelajaran diakhir kegiatan
pembelajaran

7
Rekap Hasil Observasi

NO NAMA SIKAP YANG DIAMATI


SISWA
Berdoa Sebelum Membaca Al-Qur’an Mengucapkan salam
dan sesudah sebelum memulai diawal dan diakhir
Pembelajaran pembelajaran. pembelajaran

Pertemuan

1 2 3 1 2 3 1 2 3

1 Cindi v - v v v V V - -

2 Aidil V V V - - v - V v

3 Nafisa - V - v v - V v v

Perhitungan Skor

Nama Berdoa Sebelum dan Membaca Al- Mengucapkan


sesudah Qur’an sebelum salam diawal
Pembelajaran memulai dan diakhir
pembelajaran. pembelajaran

Cindy 2/3 x 100 = 66,7% 3/3 x 100 = 100% 1/3 x 100 =


33,4%

Aidil 3/3 x 100 = 100% 1/3 x 100 = 33,4% 2/3 x 100 =


66,7%

Nafisa 1/3 x 100 = 33,4% 2/3 x 100 = 66,7% 3/3 x 100 =


100%

8
Deskripsi Sikap Spiritual

 Cindi
Cindi belum cukup baik dalam hal berdoa sebelum dan sesudah
pembelajaran, namun sudah baik dalam membaca alquran sebelum memulai
pembelajaran dan perlu bimbingan dan arahan dalam membiasakan diri
mengucapkan salam di awal dan diakhir pembelajaran.

 Aidil
Aidil sudah baik dalam sikap berdoa sebelum dan sesudah pembelajaran,
namun perlu bimbingan dan arahan dalam membaca alquran sebelum memulai
pembelajara dan belum cukup baik dalam mengucapkan salam diawal dan
diakhir pembelajaran.

 Nafisa
Nafisa perlu bimbingan dan arahan dalam berdoa sebelum dan sesudah
pembelajaran dan juga belum cukup baik dalam membaca alquran sebelum
memulai pembelajaran namun sudah baik dalam mengucapkan salam diawal
dan diakhir pembelajaran.

Instrumen perancangan penilaian sikap sosial

No. Nama Siswa Sikap Yang Diamati

Rasa ingin tahu Disiplin Menghargai


1 2 3 1 2 3 1 2 3
1. Cindi v v - - - V v V V

2. Aidil v V v v v - v V -

3. Nafisa v - v v v V - - V

Perhitungan Skor

9
Nama Rasa ingin tahu Disiplin Menghargai

Cindy 2/3 x 100 = 66,7% 1/3 x 100 = 33,4% 3/3 x 100 =


100%

Aidil 3/3 x 100 = 100% 2/3 x 100 = 66,7% 2/3 x 100 =


66,7%

Nafisa 2/3 x 100 = 66,7% 3/3 x 100 = 100% 1/3 x 100 =


33,4%

DESKRIPSI NILAI SOSIAL


1. Cindi perlu motivasi dalam sikap rasa ingin tahu dan juga perlu bimbingan
dalam sikap disiplin namun sudah cukup baik dalam sikap menghargai.
2. Aidil sudah baik dalam sikap rasa ingin tahu, namun masih perlu
bimbingan dalam sikap disiplin dan juga perlu bimbingan dalam sikap
menghargai.
3. Nafisa perlu motivasi dalam sikap rasa ingin tahu, namun sudah cukup
baik dalam sikap disiplin tetapi masih perlu bimbingan dalam sikap
menghargai.

10
Rubik perancangan penilaian sikap

No. Aspek Yang Deskripsi Penilaian


Diamati

1. Rasa ingin tahu 1. Mengajukan pertanyaan setelah guru selesai


menjelaskan materi.

2. Merasa tertantang untuk mengerjakan soal yang


diberikan oleh guru.

3. Selalu mencatat hal-hal atau istilah yang tidak


dimengerti dan belum sempat dijelaskan oleh guru,
kemudian mencari tau sendiri.
2. Disiplin 1. Datang tepat waktu.

2. Patuh pada tata tertib atau aturan bersama /


sekolah.

3. Mengerjakan atau mengumpulkan tugas sesuai


waktu yang ditentukan.

3. Menghargai 1. Mendengarkan guru saat menerangkan


pembelajaran.
2. Mendengarkan dan menerima pendapat teman
saat diskusi.
3. Tidak menyela pada waktu yang tidak tepat.

Instrumen Penilain Sikap Sosial (Penilaian Diri)


Nama Peserta didik :

11
Kelas :
Petunjuk :

1.Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti


2.Berilah tanda cek (√) sesuai dengan sesuai dengan kondisi dan keadaan kalian
sehari-hari.

No Deskripsi Penilaian Ya Tidak


1 Saya sudah mengajukan pertanyaan setelah guru
selesai menjelaskan materi
2 Saya sudah merasa tertantang untuk
mengerjakan soal yang diberikan oleh guru
3 Saya selalu mencatat hal-hal atau istilah yang
tidak dimengerti dan belum sempat dijelaskan
oleh guru, kemudian mencari tau sendiri
4 Saya sudah datang tepat waktu
5 Saya sudah patuh pada tata tertib atau aturan
bersama/sekolah
6 Saya sudah mengerjakan atau mengumpulkan
tugas sesuai waktu yang ditentukan.
7 Saya sudah mendengarkan guru saat
menjelaskan materi pembelajaran.
8 Saya sudah mendengarkan dan menerima
pendapat teman saat diskusi
9 Saya tidak menyela pada waktu yang tidak tepat.

LEMBAR PENILAIAN DIRI SIKAP JUJUR


Nama Peserta Didik :………………….
Kelas :………………….

12
Materi Pokok :………………….
Tanggal :………………….

PETUNJUK
Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti
berilah tanda cek (√) sesuai dengan sesuai dengan kondisi dan keadaan kalian
sehari-hari.

No Deskripsi Penilaian TP KD SR SL
1 Saya sudah mengajukan pertanyaan
setelah guru selesai menjelaskan materi
2 Saya sudah merasa tertantang untuk
mengerjakan soal yang diberikan oleh
guru
3 Saya selalu mencatat hal-hal atau istilah
yang tidak dimengerti dan belum sempat
dijelaskan oleh guru, kemudian mencari
tau sendiri
4 Saya sudah datang tepat waktu
5 Saya sudah patuh pada tata tertib atau
aturan bersama/sekolah
6 Saya sudah mengerjakan atau
mengumpulkan tugas sesuai waktu yang
ditentukan.
7 Saya sudah mendengarkan guru saat
menjelaskan materi pembelajaran.
8 Saya sudah mendengarkan dan
menerima pendapat teman saat diskusi
9 Saya tidak menyela pada waktu yang
tidak tepat.

Instrumen Penilaian Sikap Sosial (Antar Peserta Didik)

Nama Teman :1. ……………. 2. ……………..

13
Nama Penilai : …………………………………….
Kelas/Semester : …………………………………….

PETUNJUK
Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti
berilah tanda cek (√) sesuai dengan sesuai dengan kondisi dan keadaan kalian
sehari-hari.

No Deskripsi Penilaian Teman 1 Teman 2


1 Teman saya sudah mengajukan pertanyaan
setelah guru selesai menjelaskan materi
2 Teman saya sudah merasa tertantang untuk
mengerjakan soal yang diberikan oleh guru
3 Teman saya selalu mencatat hal-hal atau
istilah yang tidak dimengerti dan belum
sempat dijelaskan oleh guru, kemudian
mencari tau sendiri
4 Teman saya sudah datang tepat waktu
5 Teman saya sudah patuh pada tata tertib atau
aturan bersama/sekolah
6 Teman saya sudah mengerjakan atau
mengumpulkan tugas sesuai waktu yang
ditentukan.
7 Teman saya sudah mendengarkan guru saat
menjelaskan materi pembelajaran.
8 Teman saya sudah mendengarkan dan
menerima pendapat teman saat diskusi
9 Teman saya tidak menyela pada waktu yang
tidak tepat.

14
15

Anda mungkin juga menyukai