Anda di halaman 1dari 21

ASUHAN GIZI PADA PENDERITA DIABETES MELITUS

MATA KULIAH : DIETETIK PENYAKIT TIDAK MENULAR

Disusun Oleh Kelompok 1 :


1. Achmad Alfaridzi (P27835122001)
2. Adriana Lucky (P27835122004)
3. Afina Isnani Nurkhofiya (P27835122005)
4. Petrus Bala Tukan (P27835122038)
5. Yustikarini (P27835122050)

Tingkat 2 Reguler A

Dosen Pengajar :
Nurul Hindaryani, S.Pd., M.Gizi

PROGRAM STUDI D3 GIZI

JURUSAN GIZI

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SURABAYA

TAHUN 2023
KATA PENGANTAR

Syukur alhamdulillah kami panjatkan atas kehadirat Allah SWT. atas rahmat dan

hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan pembuatan Makalah Dietetik Penyakit

Tidak Menular dengan judul “ASUHAN GIZI PADA PENDERITA DIABETES

MELITUS”. Penyusunan makalah ini dapat diselesaikan dengan baik atas bimbingan dan

bantuan dari Ibu Nurul Hindaryani, S.Pd., M.Gizi selaku dosen pengajar pada mata

kuliah Dietetik Penyakit Tidak Menular.

Berkat bimbingan beliau penulis dapat menyelesaikan makalah ini dengan baik dan

tepat waktu. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa makalah ini masih jauh dari sempurna,

sehingga diperlukan kritik dan saran yang bersifat membangun untuk perbaikan penyusunan

makalah berikutnya. Penulis berharap makalah ini dapat diterima dan bermanfaat untuk para

pembacanya.

Surabaya, 15 Januari 2024

Kelompok 1
BAB 1
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


1.2 Rumusan Masalah
1. Bagaimana asuhan gizi yang tepat untuk penderita Diabetes melitus?
2. Apa diet yang tepat untuk penderita Diabetes melitus?
3. Bagaimana kebutuhan zat gizi makro serta mikro penderita Diabetes melitus?
4. Bagaimana penyusunan menu makanan sehari yangtepat untuk penderita Diabetes
melitus?

1.3 Tujuan Praktikum


1. Dapat mengetahui dan menyelesaikan asuhan gizi yang tepat untuk kasus Diabetes
melitus.
2. Dapat menentukan diet yang tepat untuk penderita Diabetes melitus.
3. Dapat menghitung kebutuhan zat gizi makro dan mikro untuk penderita Diabetes
melitus.
4. Dapat menyusun menu makanan yang tepat sesuai kebutuhan penderita Diabetes
melitus.
BAB 2
PEMBAHASAN

2.1 Kasus

Nama: Ny. RT No.Register: 14022670


Umur: 50 tahun Ruang: Kemuning 3/3
BB: 53 Kg TB: 148 cm

Terdapat penurunan berat badan sebesar 11,6 % dalam 1 tahun terakhir ini. Gula Darah
Sewaktu = 131 (↑) dan terkadang merasa tidak nafsu makan.

KLINIS:
Kesadaran: compos mentis Nadi: 8 x / mnt
TD: 120/70 RR: 18x / mnt

Riwayat makan saat sehat:

Pasien makan 3x sehari, setiap makan selalu ada nasi dan sayur, tetapi untuk lauk nabati dan
lauk hewani hanya 2-3 x seminggu. Buah yang paling sering dikonsumsi adalah melon dan
pisang. Pasien mengkonsumsi susu dan teh manis 2x sehari

Hasil recall 1x24 jan RS

E = 171,25%
P= 146,9%
L= 158,8%
KH= 177,1%

Pasien menderita diabetes melitus sejak 6 bulan yang lalu, sudah mendapatkan terapi obat
metformin 3 x 50 gr selama 3 bulan. Sudah pernah mendapatkan konsultasi gizi dari poli
endokrin. Mempunyai 2 orang anak yang sudah menikah.

2.2 PAGT
NCP / PAGT

(Nutrition Care Process / Proses Asuhan Terstandar)

Nama pasien : Ny. SH No. Register : 140022591

Umur : 47 tahun Ruang/Kelas : Ruang Kemuning III

Assesment Diagnosis Gizi Intervensi Gizi Monitoring Evaluasi


(PES)

Data Dasar Identifikasi Masalah Terapi Diet Terapi Edukasi

Diagnosa Diabetes Melitus NI-5.11.2 Tujuan Tujuan Dietary History


medis
Perkiraan kelebihan - Membatasi asupan Memberi Pengetahuan Memantau asupan gula
intake gizi berkaitan gula dengan Tentang Diet Diabetes dan intake makanan
Keluhan Merasa tidak nafsu dengan perkiraan menyeimbangkan setiap hari untuk
melitus
utama makan, gula darah intake gizi dari semua asupan makanan. mempertahankan BB
sumber lebih dari - Memberi cukup normal.
sewaktu meningkat, Sasaran
kebutuhan yang energi untuk
terdapat penurunan berat sudah mempertahankan BB Pasien dan Keluarga
badan sebesar 11,6% diperhitungkan, normal.
dalam 1 tahun. ditandai dengan Waktu
konsumsi susu dan Prinsip Diet
teh manis 2x sehari Tempat
Riwayat penyakit - Diet TKTP
NB-1.2 - Rendah Garam
- Dahulu:  Menderita Sikap yang salah Syarat Diet Ruang Kemuning 3/3
Diabetes melitus mengenai makanan
sejak 6 bulan atau zat gizi berkaitan 1. Protein 15% dari Materi
lalu dengan kebiasaan kebutuhan energi total
 Mendapatkan makan tidak untuk Diet Diabetes Melitus
terapi obat memenuhi kebutuhan 2. Lemak 25% dari
zat gizi, ditandai kebutuhan energi total Bahan Makanan yang
metformin 3 x
dengan keadaan yang tidak dianjurkan
50 gr selama 3
berhubungan dengan 3. Karbohidrat 65% dari
bulan.
diabetes seperti kebutuhan energi total
 Pernah
mendapatkan mengkonsumsi susu
Bentuk Makanan
konsultasi gizi dan teh manis 2x
dari poli sehari Biasa Bahan Makanan Yang
endokrin. Dianjurkan
Cara Pemberian

- Keluarga: - Oral

Frekuensi
- Sekarang: Merasa tidak nafsu
makan, gula darah - 3x Makan Utama
sewaktu meningkat, - 2x Selingan
terdapat penurunan berat Kebutuhan energi dan zat
badan sebesar 11,6% gizi
dalam 1 tahun.
53
IMT :
1, 48 x 1 , 48
A. - BB: 53 kg
Antropometr 53
= = 24 (N)
- TB: 148 cm 2 ,1
i 53 BB Saat Ini
- IMT: Koreksi BB :
1, 48 x 1 , 48 BB Pada AKG

53 53
= = 24 (N) = = 0,94
2 ,1 56

BEE = 655 + 9,6 (BB) +


B. Biokimia : - Gula Darah Sewaktu = 1,7 (TB) – 4,7 (U)
113 (↑)
= 655 + 9,6(53) + 1,7
(148) – 4,7 (50)

= 655 + 508,8 + 251,6


– 235

C. Klinis dan - TD : 120/70 = 1.180,4


fisik:
- Nadi: 82 x/ menit TEE = BEE x FA x FS

- RR: 18 x/ menit = 1.158,5 X 1,2 X 1,2

- Kesadaran: Compos = 1.699,7


Mentis (N) -> +10% = 1.869,7

-10% = 1.529,7
D. Dietary history

- Dahulu: - Kebutuhan Protein = 15%


x Keb. Energi
- Makan 3x sehari = 15% x 1.699,7
- Sekarang - Setiap makan selalu
ada nasi dan sayur.
- Lauk nabati dan lauk 254 , 9
=
hewani hanya 2-3 x 4
seminggu.
- Sering konsumsi = 63,7 gr
melon dan pisang.
- Mengkonsumsi susu
dan teh manis 2x sehari -> +10% = 70

-10% = 57,3
- Hasil recall: - Energi : 171,25% (↑)

- Protein : 146,9% (↑)


Kebutuhan Lemak = 25%
x Keb. Lemak
- Lemak : 158,8% (↑)
= 25% x 1.699,7
- Karbohidrat : 177,1%
424 ,9
(↑) =
9

- Sosial Mempunyai 2 orang = 47,2 gr


ekonomi: anak yang sudah
menikah
-> +10% = 51,9

-10% = 42,49

Kebutuhan KH
= 65% x Keb. Energi
= 65% x 1.699,7

1.104
=
4

= 276 gr

-> +10% = 30,8

-10% = 248,5
2.3 Kebutuhan Energi Dan Zat Gizi

Jenis Kelamin = Perempuan


Umur = 50 tahun
Tinggi Badan = 148 cm
Berat Badan = 53 kg

Kelompok BB

Natriu

Kalsiu
Protei
Energ

Lema

Kaliu
KH

(K)
Umur

m
n

k
i

kg kkal G g g mg Mg mg

53
IMT :
1, 48 x 1 , 48

53
= = 24 (N)
2 ,1

BB Saat Ini
Koreksi BB :
BB Pada AKG
53
= = 0,94
56

BEE = 655 + 9,6 (BB) + 1,7 (TB) – 4,7 (U)

= 655 + 9,6(53) + 1,7 (148) – 4,7 (50)

= 655 + 508,8 + 251,6 – 235

= 1.180,4

TEE = BEE x FA x FS

= 1.158,5 X 1,2 X 1,2

= 1.699,7 -> +10% = 1.869,7

-10% = 1.529,7

Kebutuhan Protein = 15% x Keb. Energi

= 15% x 1.699,7

254 , 9
=
4

= 63,7 gr -> +10% = 70


-10% = 57,3

Kebutuhan Lemak = 25% x Keb. Lemak

= 25% x 1.699,7

424 ,9
=
9

= 47,2 gr -> +10% = 51,9

-10% = 42,49

Kebutuhan Karbohidrat = 65% x Keb. Energi

= 65% x 1.699,7

1.104
=
4

= 276 gr -> +10% = 30,8

-10% = 248,5
2.4 Susunan Distribusi Zat Gizi Dalam 1 Hari

Waktu % Energi Protein Lemak KH Kalsium Kalium Natrium


Makan AKG (kkal) (g) (g) (g) (mg) (mg) (mg)

Makan
25
Pagi

Selingan
10
Pagi

Makan
30
Siang

Selingan
10
Sore

Makan
25
Malam
● + artinya +10% & - artinya -10%

berat bersih bahan (g)


● Rumus menghitung zat gizi dari bahan makanan : x kandungan gizi di TKPI
100

2.5 Perencanaan
2.5.1 Perencanaan Menu

Jumlah Zat Gizi


Berat
Waktu Menu Bahan URT Energi Protein Lemak KH Kalsium Kalium Natrium
(g)
Kkal G G G mg mg mg

Makan
Pagi
Pukul
07.00

Selingan
Pagi
Pukul
09.00
Sub Total

Makan
Siang
Pukul
12.00

Sub Total

Selingan
Sore
Pukul
16.00

Sub Total

Makan
malam
pukul
18.00
Sub Total
Total
Kebutuhan
%
AKG
2.5.2 Perencanaan Bahan makanan

No. Bahan makanan Berat kotor Berat bersih


1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31

2.5.3 Perencanaan Anggaran

No. Bahan makanan Berat bersih Harga satuan Harga total


1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
Total harga

2.5.4 Perencanaan Alat

No Alat masak dan hidang Jumlah


.

1 Dandang 1

2 Panci 2

3 Wajan 2

4 Spatula besi 2

5 Spatula kayu 2

6 Peniris minyak 1

7 Pengaduk sayur 2

8 Teflon 2
9 Gelas ukur 1

10 Timbangan 1

11 Pisau 3

12 Talenan 3

13 Baskom 4

14 Mangkok plastik 4

15 Piring plastik 4

16 Centong nasi 1

17 Mangkuk sup 3

18 Sendok makan 4

19 Garpu makan 4

20 Sendok teh 2

21 Sendok saji 3

22 Garpu saji 3

23 Oval plate bnb 5


BAB 3
PENUTUP

3.1 Kesimpulan
3.2 Saran
DAFTAR PUSTAKA

Anda mungkin juga menyukai