Anda di halaman 1dari 21

49 HARI MENUJU UTBK/SNBT 2024

Pengetahuan dan Pemahaman Umum

Rumah itu bentuknya bundar, atapnya jerami, dan pintunya


mungil. … Honai, rumah adat suku Dani di lembah Baliem,
Papua.

Kata yang tepat untuk mengisi bagian yang rumpang agar


kedua kalimat tersebut kohesif adalah kata …
a. namun
b. selain
c. itulah
d. bukan
e. pada

Paket Kampus Kedinasan Webinar Gratis Bareng Telkom


5X Tryout SKD mulai 89k kode University “Strategi Menghadapi 1

“LULUS KEDINASAN”, link di bio! Pressure Masuk PTN”, link di bio!


49 HARI MENUJU UTBK/SNBT 2024
Pengetahuan dan Pemahaman Umum

Beberapa penyakit baru yang telah menginjak negeri kita dan


menimbulkan wabah serta pandemi, salah satunya adalah
COVID-19.

Kata yang mengalami perubahan makna adalah...


a. Penyakit
b. Baru
c. Menginjak
d. Wabah
e. Negeri

Paket Kampus Kedinasan Webinar Gratis Bareng Telkom


5X Tryout SKD mulai 89k kode University “Strategi Menghadapi 2

“LULUS KEDINASAN”, link di bio! Pressure Masuk PTN”, link di bio!


49 HARI MENUJU UTBK/SNBT 2024
Pengetahuan dan Pemahaman Umum

Covid-19, yang merupakan virus yang dapat ditularkan melalui


droplet atau cairan, menjadi salah satu momok paling
menakutkan saat ini.

Kata momok memiliki makna sebagai...


a. Sesuatu yang membunuh.
b. Sesuatu yang membahayakan.
c. Sesuatu yang memalukan.
d. Sesuatu yang merugikan.

Paket Kampus Kedinasan Webinar Gratis Bareng Telkom


5X Tryout SKD mulai 89k kode University “Strategi Menghadapi 3

“LULUS KEDINASAN”, link di bio! Pressure Masuk PTN”, link di bio!


49 HARI MENUJU UTBK/SNBT 2024
Pengetahuan dan Pemahaman Umum

(2) Mendidik anak harus didasari keahlian, ilmu yang memadai,


dan sehat jasmani rohani.

Arti kata ’memadai’ pada teks di atas memiliki makna yang


sama dengan kata …
a. Luas
b. Berlebih
c. Cakap
d. Sesuai
e. Mencukupi

Paket Kampus Kedinasan Webinar Gratis Bareng Telkom


5X Tryout SKD mulai 89k kode University “Strategi Menghadapi 4

“LULUS KEDINASAN”, link di bio! Pressure Masuk PTN”, link di bio!


49 HARI MENUJU UTBK/SNBT 2024
Pengetahuan dan Pemahaman Umum

(1) Dengan tenaga yang besar dalam gelombang air tersebut, sangat
wajar jika bangunan di daratan bisa tersapu dengan mudah. (2)
Gelombang tsunami ini merambat dengan kecepatan yang tak
terbayangkan. (3) gelombang tersebut bisa mencapai 500 sampai 1.000
kilometer per jam di lautan. (4) Pada saat mencapai bibir pantai,
kecepatannya berkurang menjadi 50 sampai 30 kilometer. (5) Meskipun
berkurang pesat, kecepatan tersebut sudah bisa menyebabkan
kerusakan yang parah.

Kalimat pada teks eksplanasi tersebut yang mempunyai unsur kausalitas


(sebab-akibat) adalah nomor ..
a. (1)
b. (2)
c. (3)
d. (4)
e. (5)

Paket Kampus Kedinasan Webinar Gratis Bareng Telkom


5X Tryout SKD mulai 89k kode University “Strategi Menghadapi 5

“LULUS KEDINASAN”, link di bio! Pressure Masuk PTN”, link di bio!


49 HARI MENUJU UTBK/SNBT 2024
Pengetahuan dan Pemahaman Umum

7) Hal ini dikatakan wajar ketika seseorang melakukan pamer


untuk meningkatkan motivasi diri, mempersiapkan diri untuk
keberhasilan masa depan, menginspirasi orang lain, serta
menghindari diri dari risiko depresi. (8) Namun di sisi lain,
flexing juga bisa menjadi satu hal negatif, ketika didasari
dengan kondisi psikis.

Kalimat (7) dan (8) dalam bacaan tersebut mengandung


hubungan ....
a. Perluasan
b. Penambahan
c. Pertentangan
d. Penegasan

Paket Kampus Kedinasan Webinar Gratis Bareng Telkom


5X Tryout SKD mulai 89k kode University “Strategi Menghadapi 6

“LULUS KEDINASAN”, link di bio! Pressure Masuk PTN”, link di bio!


49 HARI MENUJU UTBK/SNBT 2024
Pengetahuan dan Pemahaman Umum

Sebagian negara di Eropa dan Asia memilih jalan yang


lebih realistis, yaitu fokus pada studi ilmu terapan.

Kata realistis pada kalimat tersebut memiliki keterkaitan makna


dengan kata …
a. Kenyataan
b. Aktualisasi
c. Meyakinkan
d. Kepastian
e. Konservatif

Paket Kampus Kedinasan Webinar Gratis Bareng Telkom


5X Tryout SKD mulai 89k kode University “Strategi Menghadapi 7

“LULUS KEDINASAN”, link di bio! Pressure Masuk PTN”, link di bio!


49 HARI MENUJU UTBK/SNBT 2024
Pengetahuan dan Pemahaman Umum

(1) Pola hidup sehat itu sangatlah penting sekali, terlebih lagi
ketika kondisi saat ini, yaitu munculnya virus yang membuat
seluruh dunia merasakan keterpurukan

Antonim dari kata keterpurukan pada kalimat (1) adalah ..


a. Keburukan
b. Kekecewaan
c. Kebangkitan
d. Kemunduran
e. Kehampaan

Paket Kampus Kedinasan Webinar Gratis Bareng Telkom


5X Tryout SKD mulai 89k kode University “Strategi Menghadapi 8

“LULUS KEDINASAN”, link di bio! Pressure Masuk PTN”, link di bio!


49 HARI MENUJU UTBK/SNBT 2024
Pengetahuan dan Pemahaman Umum

(1) Penyelenggaraan Bulan Bahasa dan Sastra oleh Badan


Pengembangan Bahasa dan Perbukuan, Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan (Kemendikbud), menjadi salah satu ajang pembuktian para
ahli bahasa dan sastra serta generasi muda untuk memunculkan
berbagai inovasi produk kebahasaan dan kesastraan. (2) Produk yang
dikeluarkan merupakan produk inovatif yang berguna bagi masyarakat
untuk meningkatkan literasi bahasa dan sastra di Tanah Air. (3) Pada
Bulan Bahasa dan Sastra 2019 yang mengangkat tema “Maju Bahasa
dan Sastra, Maju Indonesia”, ada 11 produk yang, baru diluncurkan.

Kesalahan tanda baca ditunjukkan pada kalimat bernomor...


a. 1
b. 2
c. 3

Paket Kampus Kedinasan Webinar Gratis Bareng Telkom


5X Tryout SKD mulai 89k kode University “Strategi Menghadapi 9

“LULUS KEDINASAN”, link di bio! Pressure Masuk PTN”, link di bio!


49 HARI MENUJU UTBK/SNBT 2024
Pengetahuan dan Pemahaman Umum

1) Radiasi ponsel memengaruhi kesehatan. (2) Pada tahun


2011, WHO mengumumkan bahwa hal tersebut mungkin saja
memberikan efek karsinogenik yang memungkinkan terjadinya
kanker, tetapi tidak dengan kepastian. (3) Hasil studi
mengatakan bahwa sinyal ponsel tidak cukup kuat untuk
mengubah struktur atom pada tubuh, sehingga tidak memiliki
risiko serius.

Manakah kalimat yang memiliki konjungsi akibat?


a. 1
b. 2
c. 3

Paket Kampus Kedinasan Webinar Gratis Bareng Telkom


5X Tryout SKD mulai 89k kode University “Strategi Menghadapi 10

“LULUS KEDINASAN”, link di bio! Pressure Masuk PTN”, link di bio!


49 HARI MENUJU UTBK/SNBT 2024
Pengetahuan dan Pemahaman Umum

(1) Pola hidup sehat itu sangatlah penting sekali, terlebih lagi
ketika kondisi saat ini, yaitu munculnya virus yang membuat
seluruh dunia merasakan keterpurukan. (2) Hal tersebut
membuat kita berpikir mengenai kesadaran hidup sehat itu
sangat penting. (3) Pola hidup sehat bukan hanya harus
diterapkan saat situasi sedang pandemi seperti ini, melainkan
juga setiap saat, setiap hari, dan selamanya semasa hidup kita.

Kalimat yang tidak efektif pada teks di atas adalah kalimat


bernomor …
a. 1
b. 2
c. 3

Paket Kampus Kedinasan Webinar Gratis Bareng Telkom


5X Tryout SKD mulai 89k kode University “Strategi Menghadapi 11

“LULUS KEDINASAN”, link di bio! Pressure Masuk PTN”, link di bio!


49 HARI MENUJU UTBK/SNBT 2024
Pengetahuan dan Pemahaman Umum

1) Asal usul kemunculan asteroid merah Kamo'oalewa masih


menjadi teka-teki bagi para ilmuwan. (2) Sejauh ini, fakta yang
diketahui adalah benda angkasa ini ditemukan pada tahun
2016 dan orbitnya relatif dekat dengan Bumi. (3) Selain itu,
tidak banyak fakta yang diketahui.

Kata 'itu' pada kalimat (3) merujuk pada ….


a. Asal-usul kemunculan asteroid merahFakta yang diketahui
b. Fakta penemuan Kamo’oalewa tahun 2016
c. Orbit Kamo’oalewa relatif dekat dengan bumi
d. Tahun penemuan Kamo’oalewa dan orbitnya yang dekat
dengan bumi

Paket Kampus Kedinasan Webinar Gratis Bareng Telkom


5X Tryout SKD mulai 89k kode University “Strategi Menghadapi 12

“LULUS KEDINASAN”, link di bio! Pressure Masuk PTN”, link di bio!


49 HARI MENUJU UTBK/SNBT 2024
Pengetahuan dan Pemahaman Umum
(1) .... (2) Pendidikan dasar sudah kita kenal sejak SD, SMP, dan SMA
yang mencakupi matematika, kimia, ekonomi, sosiologi, dan geografi. (3)
Sementara itu, pendidikan terapannya bisa berkembang menjadi ilmu
kedokteran, teknik sipil, komputer, manajemen, desain, perhotelan, dan
lain-lain. (4) Kedua ilmu itu sangat dibutuhkan untuk memajukan
peradaban ini.

Kalimat utama yang tepat melengkapi teks tersebut adalah ….


a. Tidak banyak yang menyadari bahwa universitas hebat bukan hanya
karena jumlah publikasinya, melainkan juga karena jumlah
patennya.
b. Melalui pergulatan besar program pendidikan terapan berhasil
keluar dari pendidikan dasar.
c. Pendidikan tinggi pada dasarnya dapat dibagi ke dalam dua
kelompok besar, yaitu pendidikan dasar dan terapan.
d. Dunia pendidikan sering mengelompokkan bidang studi atas
beberapa persoalan, yaitu pendidikan pendasar dan penunjang.

Paket Kampus Kedinasan Webinar Gratis Bareng Telkom


5X Tryout SKD mulai 89k kode University “Strategi Menghadapi 13

“LULUS KEDINASAN”, link di bio! Pressure Masuk PTN”, link di bio!


49 HARI MENUJU UTBK/SNBT 2024
Pengetahuan dan Pemahaman Umum

(1) Mendidik anak sama halnya dengan menanam pohon mangga. (2)
Mendidik anak harus didasari keahlian, ilmu yang memadai, dan sehat
jasmani rohani. (3) Hal ini sama seperti menanam buah mangga yang
berasal dari bibit tanaman yang kuat, sehat, dan berkualitas agar dapat
tumbuh dengan baik. (4) Perlu kesabaran dan perhatian untuk mendidik
anak agar dapat menjadi pribadi yang bermanfaat bagi keluarga maupun
sekitar.

Gagasan utama teks di atas adalah ...


a. Mendidik anak sama dengan memelihara pohon manga
b. Cara mendidik anak dengan baik
c. Perlunya bimbingan orang tua dalam mendidik anak
d. Mendidik anak seperti menanam pohon mangga yang memerlukan
keahlian dan pengetahuan

Paket Kampus Kedinasan Webinar Gratis Bareng Telkom


5X Tryout SKD mulai 89k kode University “Strategi Menghadapi 14

“LULUS KEDINASAN”, link di bio! Pressure Masuk PTN”, link di bio!


49 HARI MENUJU UTBK/SNBT 2024
Pengetahuan dan Pemahaman Umum

(8) Oleh karena itu, menjadi orang tua perlu kesiapan, baik dari
segi keahlian maupun pengetahuan dalam mendidik anak yang
baik dan benar.

Kalimat (8) teks tersebut merupakan pengembangan dari


kalimat dasar yang berupa...
a. Orang tua perlu kesiapan
b. Menjadi orang tua
c. Menjadi orang tua perlu kesiapan
d. Orang tua perlu mempersiapkan keahlian maupun
pengetahuan dalam mendidik anak
e. Kesiapan orang tua

Paket Kampus Kedinasan Webinar Gratis Bareng Telkom


5X Tryout SKD mulai 89k kode University “Strategi Menghadapi 15

“LULUS KEDINASAN”, link di bio! Pressure Masuk PTN”, link di bio!


49 HARI MENUJU UTBK/SNBT 2024
Pengetahuan dan Pemahaman Umum

Sudah menjadi … bahwa perayaan hari ulang tahun Republik Indonesia


diperingati dengan berbagai lomba yang tentunya harus diperjuangkan
oleh setiap peserta untuk memenangkan lomba tersebut. Hal itu
menggambarkan bahwa kemerdekaan Republik Indonesia yang
dimenangkan atau direbut dari para penjajah melalui perjuangan yang
tidak mudah. Semangat tulah yang terus ditularkan dan ditanamkan
melalui lomba-lomba yang selalu diselenggrakan untuk memperingati
kemerdekaan Republik Indonesia.

Kata yang tepat untuk melengkapi teks tersebut adalah ….


a. Tradisionalis
b. Mentradisi
c. Tradisi
d. tradisional

Paket Kampus Kedinasan Webinar Gratis Bareng Telkom


5X Tryout SKD mulai 89k kode University “Strategi Menghadapi 16

“LULUS KEDINASAN”, link di bio! Pressure Masuk PTN”, link di bio!


49 HARI MENUJU UTBK/SNBT 2024
Pengetahuan dan Pemahaman Umum

(5) Makin berjalannya waktu, anak akan mendapatkan banyak


pengetahuan dan pengalaman. (6) Perlu bimbingan orang tua
agar anak tersebut dapat memanfaatkan pengetahuan dan
pengalamannya secara baik dan benar agar di kemudian hari
menjadi anak yang sukses. (7) Hal tersebut sama seperti
pohon mangga berkualitas yang jika berbuah akan
menghasilkan buah manis dan disukai banyak orang.

Kalimat yang tidak mengandung perumpamaan pada teks di


atas adalah …
a. 5
b. 6
c. 7

Paket Kampus Kedinasan Webinar Gratis Bareng Telkom


5X Tryout SKD mulai 89k kode University “Strategi Menghadapi 17

“LULUS KEDINASAN”, link di bio! Pressure Masuk PTN”, link di bio!


49 HARI MENUJU UTBK/SNBT 2024
Pengetahuan dan Pemahaman Umum

(3) Kematian tersebut tidak terlepas dari 3.800 zat kimia yang
sebagian besar merupakan racun karsinogen (zat pemicu
kanker). (4) Asap dari rokok yang memiliki benzopyrene
merupakan penyebab dari timbulnya berbagai masalah, mulai
dari ruam kulit, iritasi mata, bahkan dapat memicu penyakit
kanker paru-paru.

Konjungsi yang tepat untuk menghubungkan kalimat 3 dan 4


adalah
a. Tetapi
b. Akan tetapi
c. Sehingga
d. Selain itu
e. Sepertinya
Paket Kampus Kedinasan Webinar Gratis Bareng Telkom
5X Tryout SKD mulai 89k kode University “Strategi Menghadapi 18

“LULUS KEDINASAN”, link di bio! Pressure Masuk PTN”, link di bio!


49 HARI MENUJU UTBK/SNBT 2024
Pengetahuan dan Pemahaman Umum

Pendidikan atau sekolah inklusi sudah berjalan cukup lama.


Tetapi dalam prakteknya layanan untuk anak-anak
berkebutuhan khusus di sekolah inklusi perlu ditingkatkan.
Sekaligus untuk mencegah siswa ini mengalami perundungan
atau bullying.

Gagasan utama paragraf pertama adalah....


a. pelayanan ABK di sekolah inklusi perlu ditingkatkan
b. sekolah inklusi telah lama didirikan
c. sekolah inklusi diperuntukan bagi ABK dan difabel
d. pelayanan khusus diperlukan bagi siswa ABK
e. siswa ABK sering mengalami perundungan atau bullying

Paket Kampus Kedinasan Webinar Gratis Bareng Telkom


5X Tryout SKD mulai 89k kode University “Strategi Menghadapi 19

“LULUS KEDINASAN”, link di bio! Pressure Masuk PTN”, link di bio!


49 HARI MENUJU UTBK/SNBT 2024
Pengetahuan dan Pemahaman Umum

Pendidikan atau sekolah inklusi sudah berjalan cukup lama.


Tetapi dalam prakteknya layanan untuk anak-anak
berkebutuhan khusus di sekolah inklusi perlu ditingkatkan.
Sekaligus untuk mencegah siswa ini mengalami perundungan
atau bullying.

Di bawah ini maksud kata ‘inklusi’ dalam paragraf pertama


yang paling tepat adalah...
a. siswa berkebutuhan khusus
b. berkaitan dengan siswa berkebutuhan khusus
c. pendidikan luar biasa
d. sekolah khusus perhatian khusus terhadap ABK dan difabel

Paket Kampus Kedinasan Webinar Gratis Bareng Telkom


5X Tryout SKD mulai 89k kode University “Strategi Menghadapi 20

“LULUS KEDINASAN”, link di bio! Pressure Masuk PTN”, link di bio!


Terima Kasih!
Ada pertanyaan?
Temui kami di @akupintar.id dan
www.akupintar.id

21

Anda mungkin juga menyukai