Anda di halaman 1dari 4

No : FM-10/SMAN1 JKN/GR

SMA NEGERI 1 JAKENAN


Rev : 00
Tgl : 11 SEPTEMBER 2014
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Hal : 1/1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Sekolah : SMAN 1 Jakenan


Mata Pelajaran : Biologi
Kelas/Semester : XI / Gasal
Materi : Sel
Alokasi Waktu : 8 x 45 Menit (4 pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran

Kompetensi Dasar

3.1 Menjelaskan komponen kimiawi penyusun 4.1 Menyajikan hasil pengamatan mikroskopik
sel, struktur, fungsi, dan proses yang struktur sel hewan dan sel tumbuhan sebagai
berlangsung dalam sel sebagai unit terkecil unit terkecil kehidupan.
kehidupan.
3.2 Menganalisis berbagai bioproses dalam sel 4.2 Membuat model tentang bioproses yang terjadi
yang meliputi mekanisme transpor dalam sel berdasarkan studi literature dan
membran, reproduksi, dan sistesis protein. percobaan
Tujuan Pembelajaran
Melalui Pembelajaran koperatif (cooperative leraning) menggunakan kelompok diskusi yang
berbasis penemuan (discovery learning), pada akhir pembelajaran siswa mampu menjelaskan
komponen kimiawi penyusun sel, struktur dan fungsi bagian-bagian sel, kegiatan sel sebagai
unit struktural dan fungsional makhluk hidup, tranpor membran dan Sintesis protein untuk
menyusun sifat morfologis dan fisiologis sel, reproduksi sel sebagai kegiatan untuk
membentuk morfologi tubuh dan memperbanyak tubuh.

B. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan ke-1( 2 x 45 menit )
1. Apersepsi dengan mengajukan pertanyaan tentang materi yang sudah pernah didapatkan
terkait dengan materi yang akan dipelajari,
2. Memotivasi peserta didik dengan cara menginformasikan pentingnya materi yang akan
dipelajari dalam kegiatan sehari-hari.
3. Guru memberikan stimulus dengan menayangkan gambar dan permasalahan yang
berhubungan dengan komponen kimiawi penyusun sel, struktur dan fungsi bagian-bagian sel.
4. Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi masalah dengan
mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang
disajikan.
5. Guru membagi siswa menjadi 6 kelompok dan membagikan LKPD untuk membantu peserta
didik dalam berdiskusi mengumpulkan data yang berkaitan dengan komponen kimiawi
penyusun sel, struktur dan fungsi bagian-bagian sel.
6. Peserta didik berdiskusi bersama kelompoknya mengolah data yang diperoleh dengan
mengerjakan LKPD yang diberikan oleh guru.
7. Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil pengamatannya
dengan data-data atau teori pada buku sumber.
8. Guru meminta salah satu perwakilan kelompok untuk mempresentasikan hasil diskusi
kelompoknya dan meminta kelompok lain untuk menanggapi.
9. Guru bersama peserta didik menarik kesimpulan tentang point-point penting tentang
komponen kimiawi penyusun sel, struktur dan fungsi bagian-bagian sel.
10. Guru meminta peserta didik membuat rangkuman point-point penting tentang komponen
kimiawi penyusun sel, struktur dan fungsi bagian-bagian sel dan mengumpulkan LKPD.
11. Guru menyampaikan rencana pembelajaran selanjutnya.
Pertemuan ke-2( 1 x 45 menit )
1. Apersepsi dengan mengajukan pertanyaan tentang materi yang sudah pernah didapatkan
terkait dengan materi yang akan dipelajari.
2. Memotivasi peserta didik dengan cara menginformasikan pentingnya materi yang akan
dipelajari dalam kegiatan sehari-hari.
3. Guru memberikan stimulus dengan menayangkan gambar dan permasalahan yang
berhubungan dengan Kegiatan sel sebagai unit struktural dan fungsional makhluk hidup.
4. Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi masalah dengan
mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang
disajikan.
5. Guru membagi siswa menjadi 6 kelompok dan membagikan LKPD untuk membantu peserta
didik dalam berdiskusi mengumpulkan data yang berkaitan dengan Kegiatan sel sebagai
unit struktural dan fungsional makhluk hidup.
6. Peserta didik berdiskusi bersama kelompoknya mengolah data yang diperoleh dengan
mengerjakan LKPD yang diberikan oleh guru.
7. Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil pengamatannya
dengan data-data atau teori pada buku sumber.
8. Guru meminta salah satu perwakilan kelompok untuk mempresentasikan hasil diskusi
kelompoknya dan meminta kelompok lain untuk menanggapi.
9. Guru bersama peserta didik menarik kesimpulan tentang point-point penting tentang
Kegiatan sel sebagai unit struktural dan fungsional makhluk hidu.p
10. Guru meminta peserta didik membuat rangkuman point-point penting tentang Kegiatan sel
sebagai unit struktural dan fungsional makhluk hidup dan mengumpulkan LKPD
11. Guru menyampaikan rencana pembelajaran selanjutnya.

Pertemuan ke-3 ( 2 x 45 menit )


1. Apersepsi dengan mengajukan pertanyaan tentang materi yang sudah pernah didapatkan
terkait dengan materi yang akan dipelajari.
2. Memotivasi peserta didik dengan cara menginformasikan pentingnya materi yang akan
dipelajari dalam kegiatan sehari-hari.
3. Guru memberikan stimulus dengan menayangkan gambar dan permasalahan yang
berhubungan dengan Tranpor membran dan Sintesis protein untuk menyusun sifat
morfologis dan fisiologis sel.
4. Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi masalah dengan
mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang
disajikan.
5. Guru membagi siswa menjadi 6 kelompok dan membagikan LKPD untuk membantu peserta
didik dalam berdiskusi mengumpulkan data yang berkaitan dengan Tranpor membran dan
Sintesis protein untuk menyusun sifat morfologis dan fisiologis sel.
6. Peserta didik berdiskusi bersama kelompoknya mengolah data yang diperoleh dengan
mengerjakan LKPD yang diberikan oleh guru.
7. Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil pengamatannya
dengan data-data atau teori pada buku sumber.
8. Guru meminta salah satu perwakilan kelompok untuk mempresentasikan hasil diskusi
kelompoknya dan meminta kelompok lain untuk menanggapi.
9. Guru bersama peserta didik menarik kesimpulan tentang point-point penting tentang
Tranpor membran dan Sintesis protein untuk menyusun sifat morfologis dan fisiologis sel.
10. Guru meminta peserta didik membuat rangkuman point-point penting tentang Tranpor
membran dan Sintesis protein untuk menyusun sifat morfologis dan fisiologis sel dan
mengumpulkan LKPD
11. Guru menyampaikan rencana pembelajaran selanjutnya.

Pertemuan ke-4 ( 2 x 45 menit )


1. Apersepsi dengan mengajukan pertanyaan tentang materi yang sudah pernah didapatkan
terkait dengan materi yang akan dipelajari.
2. Memotivasi peserta didik dengan cara menginformasikan pentingnya materi yang akan
dipelajari dalam kegiatan sehari-hari.
3. Guru memberikan stimulus dengan menayangkan gambar dan permasalahan yang
berhubungan dengan Reproduksi sel sebagai kegiatan untuk membentuk morfologi tubuh
dan memperbanyak tubuh.
4. Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi masalah dengan
mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang
disajikan.
5. Guru membagi siswa menjadi 6 kelompok dan membagikan LKPD untuk membantu peserta
didik dalam berdiskusi mengumpulkan data yang berkaitan dengan Reproduksi sel sebagai
kegiatan untuk membentuk morfologi tubuh dan memperbanyak tubuh.
6. Peserta didik berdiskusi bersama kelompoknya mengolah data yang diperoleh dengan
mengerjakan LKPD yang diberikan oleh guru.
7. Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil pengamatannya
dengan data-data atau teori pada buku sumber.
8. Guru meminta salah satu perwakilan kelompok untuk mempresentasikan hasil diskusi
kelompoknya dan meminta kelompok lain untuk menanggapi.
9. Guru bersama peserta didik menarik kesimpulan tentang point-point penting tentang
Reproduksi sel sebagai kegiatan untuk membentuk morfologi tubuh dan memperbanyak
tubuh.
10. Guru meminta peserta didik membuat rangkuman point-point penting tentang Reproduksi
sel sebagai kegiatan untuk membentuk morfologi tubuh dan memperbanyak tubuh dan
mengumpulkan LKPD
11. Guru menyampaikan rencana pembelajaran selanjutnya.

PENILAIAN
1. Sikap : Pengamatan
2. Pengetahuan : Tertulis
3. Ketrampilan : Pengamatan

Jakenan, Juni 2020


Guru Mata Pelajaran Biologi

Eny Mutjayati, S.Pd., M.Si.


NIP. 19790202 200701 2 021
LAMPIRAN PENILAIAN ( pengetahuan )
SOAL PENILAIAN HARIAN

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMA NEGERI 1 JAKENAN
Alamat: Jalan Jakenan – Winong Km. 1,5 Jakenan Pati 59182
Telepon : (0295) 5500085 Email : imtaila@yahoo.com
Faximile : (0295) 3351985 Web : smanja.sch.id

ULANGAN HARIAN BIOLOGI


SEL
Mata Pelajaran : Biologi Hari/Tanggal : -
Kelas/ Semester : XI-MIPA / Gasal Waktu :-

1. Apakah perbedaan antara sel eukariotik dan sel prokariotik ? Jelaskan !


2. Tuliskan organel-organel yang terdapat di dalam sel hewan dan sel tumbuhan (min.3) beserta
fungsinya masing-masing !
3. Jelaskan perbedaan antara sel hewan dan sel tumbuhan berdasarkan organel yang dimiliki
oleh masing-masing sel tersebut !
4. Jelaskan perbedaan antara leukoplas, kromoplas, dan kloroplas !
5. Berikan 3 contoh transpor membran sel dengan mekanisme difusi. Jelaskan !

Anda mungkin juga menyukai