Anda di halaman 1dari 2

Nama : Rosinta Atmasari

NPM : 23530430
Kelas : H

Topik 2 Koneksi Antar Materi - Lingkungan Belajar Abad 21


Teknologi Baru dalam Pengajaran dan Pembelajaran

Tabel 2.4 Koneksi Antar Materi

Teknologi yang Format media Bahan ajar yang digunakan


digunakan
1. Papan Tulis Visual Buku Paket, Buku LKS, Modul Ajar
2. Laptop/Chromebook Audio, Visual, Power Point, Video Pembelajaran, LKPD/Soal
Teks Evaluasi,
E-book
3. LCD/Proyektor Visual Video pembelajaran dan Power point

4. Speaker Audio Lagu, Listening

Perkembangan teknologi telah merubah berbagai aktivitas dalam sendi kehidupan, tidak
terkecuali dalam bidang pendidikan. Pendidik dituntut memiliki kemampuan belajar yang kreatif
dan inovatif dalam melakukan pembelajaran. Perkembangan teknologi telah menghasilkan
banyak inovasi baru untuk menunjang proses pembelajaran. Teknologi memberikan akses ke
berbagai sumber daya pendidikan seperti video, gambar, animasi, dan konten multimedia lainnya
yang dapat memperkaya pengalaman belajar siswa. Hal ini juga menjadikan siswa tidak mudah
bosan dengan pelajaran. Teknologi yang digunakan di SD Negeri Peterongan Semarang
memenuhi kriteria ketersediaan sarana dan prasarana untuk menunjang pembelajaran. Sarana
dan prasarana dimanfaatkan dengan semaksimal mungkin. Sarana dan prasarana pendidikan
dapat berguna untuk menunjang penyelenggaraan proses belajar mengajar, baik secara langsung
maupun tidak langsung dalam suatu lembaga dalam rangka mencapai tujuan pendidikan. Peran
guru dalam manajemen sarana dan prasarana pendidikan adalah sebagai pelaksana
tugas pendidikan. Guru juga mempunyai andil dalam perencanaan, pemanfaatan, pemeliharaan
dan pengawasan terhadap sarana dan prasarana pendidikan khususnya yang berhubungan
dengan sarana pembelajaran, seperti buku atau bahan ajar. Pengelolaan sarana dan prasarana
sangat penting karena dengan adanya pengelolaan sarana dan prasarana lembaga pendidikan
akan terpelihara dan jelas kegunaanya serta meningkatkan kualitas dan mutu suatu Lembaga
kependidikan.

Anda mungkin juga menyukai