Anda di halaman 1dari 30

LITERASI ICT DAN MEDIA

PEMBELAJARAN DI SD
Dosen Pengampu :
DINDIN ABDUL MUIZ LIDINILLAH, S.Si., SE., M.Pd.
MUHAMMAD RIJAL WAHID MUHARRAM, M.Pd.
Kelompok 7

01 Susanti 1901843

02 Cita Azmi Khairunisa 1905944

03 Lutfi Fauziah 1905945


TECHNOLOGY, MEDIA, AND LEARNING
(TRADITIONAL MEDIA, ETC)
TECHNOLOGY, MEDIA
AND LEARNING
Teknologi, Media, dan
Pembelajaran
1
Learning (pembelajaran)
Belajar dimaknai sebagai proses perubahan perilaku sebagai hasil
interaksi individu dengan lingkungannya. Perubahan perilaku
terhadap hasil belajar bersifat continiu, fungsional, positif,
aktif, dan terarah. Adapun pembelajaran adalah proses
interaksi peserta didik dengan pendidik, dengan bahan
pelajaran, metode penyampaian, strategi pembelajaran, dan
sumber belajar dalam suatu lingkungan belajar. (Pane &
Dasopang, 2017).
2. Perspektif Psikologis Tentang Pembelajaran.
(PSYCHOLOGICAL PERSPECTIVE ON LEARNING)

a. Teori Behavioristik c. Teori Konstruktivisme

Menurut Thahir (2014, hlm 115) Teori Konstruktivisme menganggap keterlibatan


Teori belajar behavioristik siswa dalam pengalaman yang bermakna
menjelaskan belajar itu adalah sebagai esensi dari pembelajaran pengalaman.
perubahan perilaku yang dapat Konstruktivis menekankan bahwa peserta didik
diamati, diukur dan dinilai secara menciptakan interpretasi mereka sendiri
konkret. tentang dunia informasi.

b. Teori Kognitivisme d. Teori Psikologi Sosial

Teori Kognitivisme berkaitan Psikolog sosial melihat efek dari


dengan bagaimana orang organisasi sosial kelas pada
berpikir, memecahkan masalah, pembelajaran.
dan membuat keputusan.
Pendekatan elektik dapat digunakan dalam pembelajaran.
Dimana Pendekatan eklektik juga dikenal sebagai konseling
integratif. Orientasi pendekatan eklektik adalah penggabungan
teori-teori konseling dengan mempertimbangkan kelebihan dan
kekurangan pada masing- masing teori tersebut.

—3. Pendekatan Belajar


(Approaches Learning)
(A PHLISOPHICAL PERSPECTIVE
ON LEARNING)

4. Perspektif filosofis
tentang pembelajaran
Media merupakan sumber atau sarana
komunikasi dan informasi. Ada enam jenis
dasar media yang biasa digunakan dalam
pembelajaran, diantaranya yaitu :

5. Media
Media
Teks Video
Animas, DVD, video
Buku, Poster, dsb
streaming

Audio Manipulatif (Objek)

Musik Model dan objek nyata

Visual Orang
Gambar pada papan tulis,
foto, grafik dalam buku, Guru, siswa, orang dewasa
kartun
6. Media Format
Pengertian
Jenis media dalam setiap
kategori disebut sebagai
format media

Contoh media format


a). Papan tulis (teks dan visual),
b) CD (suara dan musik),
c). DVD (video), dan
d). Multimedia Komputer (audi,
teks, dan video).
7. THE CONCRETE –
ABSTRACT CONTINUUM

Media pembelajaran yang mengajarkan hal-hal abstrak menuju konkrit. Sejalan dengan teori media pembelajaran Edgar Dale yaitu
Cone None Experince (Kerucut Pengalaman). Terdapat dua belas tingkatan pengalaman belajar dengan menggunakan media
adalah sebagai berikut:
1) Direct Purposeful Experiences:
2) Contrived Experiences
3) Dramatized Experiences,
4) Demonstrasi/ pertunjukan.
5) Study Trips,
6) Exhibition,
7) pengalaman dari TV pendidikan,
8) Motion Picture,
9) Still Pictures
10) siaran radio dan rekaman suara,
11) Visual Symbol
12) metode ceramah dan membaca mandiri.
THE CLASSROOM CONTINUUM :
TRADITIONAL TO DIGITAL

Mencoba-coba Melakukan hal lama


dengan cara yang baru
Ruang kelas dan perpustakaan
Model 3D Visual, papan tulis

Melakukan hal-hal lama


dengan cara yang lama Melakukan hal baru
dengan cara yang baru
Powerpoint Pengajaran tatap muka,
pembelajaran jarak jauh, dan
pembelajaran campuran
Pusat Media
The Changing of Perpustakaan Digital
Media Centers

Pusat media
Menyediakan materi bagi
guru dan siswa
The Roles of
Technology and Media
Learning
Instructor –
Directed Learning
Pentingnya peranan
seorang instruktur di
dalam kelas
Learner – Directed
Learning
Fokus belajar terdapat
pada pembelajar
Pembelajaran kooperatif
(hypermedia)
Portfolios
Portofolio Portofolio Elektronik
kumpulan karya siswa yang sarana untuk mengatur, merancang, dan melihat, gaya tradisional
menggambarkan pertumbuhan portofolio, dan merupakan cara menilai pembelajaran siswa
selama periode waktu tertentu. menggunakan teknologi. Perkembangan fisik dan sosial juga dapat
diukur (Campbell, 1996)
1. dapat memperluas ukuran
audiens untuk memasukkan guru, kepala
sekolah, orang tua, dan siswa lainnya.
2. Portofolio online membuka
ukuran audiens ke dunia. (Pastikan untuk
mendapatkan izin orang tua sebelum
Kelebihan menempatkan materi anak secara online).
3. Foto, klip video, rekaman
Portofolio audio, animasi, gambar serta tulisan yang
dipindai, dan hypertext membuat pembuatan
Elektronik portofolio menjadi lebih menyenangkan dan
menarik.
4. Siswa memiliki kesempatan
untuk berkreasi dan menunjukkan minat dan
hobi mereka melalui kegiatan portofolio
1. peralatan, akses, keamanan, dan waktu.
2. Untuk membuat portofolio elektronik
diperlukan perangkat keras yaitu komputer
dengan kemampuan audio dan video, kamera
video, kamera digital, pemindai warna, program
perangkat lunak, dan aksesibilitas Internet
Kekurangan yang memadai. Minimalnya adalah komputer
dan program perangkat lunak yang sesuai.
Portofolio 3. Siswa dan guru membutuhkan akses ke
perangkat tersebut,
Elektronik 4. keamanan menjadi perhatian utama ketika
memutuskan siapa yang akan diberikan akses
untuk melihat file, seperti orang tua, kepala
sekolah, konselor, guru, dan siswa lainnya. P
5. royek pembuatan portofolio elektronik memakan
waktu yang cukup lama
Thematic Instruction
Instruksi Tematik di Sekolah Dasar

- Tema harus menarik Mencakup media


perhatian siswa dan teknologi
- Memberikan pengalaman
pemecahan masalah

-Mengintegrasikan Mendukung
konten dan kegiatan
keterampilan dari interdisipliner
mata pelajaran
Distance Education
(Pendidikan Jarak
Jauh)

Pendidikan jarak jauh adalah pendekatan


yang berkembang pesat untuk pengajaran
di seluruh dunia.
- Keuntungan : siswa dapat mengikuti kelas
dimanapun dan kapanpun, tidak
memerlukan ruang kelas
- Kekurangan : Dukungan administratif
untuk proses pembelajaran jarak jauh
dibutuhkan untuk melayani jumlah peserta
didik yang mungkin sangat banyak
Methods
● Student – Directed ● Teacher – Directed
Methods Methods
1. DISKUSI 1. Metode Presentasi
2. PEMBELAJARAN
KOOPERATIF
3. PERMAINAN
4. SIMULASI
5. PENEMUAN
Technology

Apa Itu Teknologi?


Manfaat Teknologi

1). BIDANG BISNIS, 2). BIDANG PERBANKAN, 3). BIDANG TELEKOMUNIKASI


4). BIDANG PENDIDIKAN, 5). BIDANG KESEHATAN
Teknologi
● Keuntungan teknologi bagi ● Keuntungan Teknologi Bagi
guru : Siswa :
- Kemampuan menyimpan dan - siswa tidak terbatas pada
mengakses informasi dalam batas-batas kelas
jumlah besar secara digital
dalam bentuk
teks,audio,visual,game,film,
CD/DVD.
- Beradaptasi memenuhi
kebutuhan siswa
Teknologi untuk
siswa berkebutuhan
khusus
Status Kesenjangan Teknologi
Teknologi
● The Digital Teacher ● The Digital Student
(Guru Digital) (Siswa Digital )
THANKS
DO YOU HAVE ANY
QUESTIONS?

CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo,


including icons by Flaticon, and infographics & images by Freepik
Please keep this slide for attribution

Anda mungkin juga menyukai