Anda di halaman 1dari 35

Power Train

Power Train
dan dan Chassis
Chassis
Colt Colt Diesel
Diesel

1
Prinsip dasar power train

Power Train adalah suatu rangkaian


komponen yang bekerja bersama-
sama dalam menyalurkan atau
memindahkan tenaga dari mesin ke
roda.

Tenaga mesin disalurkan dari clutch ke transmisi


dan dari sana oleh propeller shaft dihubungkan
ke pinion reduction  gear reduction  diff
case  pin diff gear  differential gear  side
gear, selanjutnya ke roda.

Konfigurasi penggerak
2
Fungsi dari clutch

Clutch terletak diantara mesin


dan transmisi yang digunakan
untuk menyambung dan memutus
(sesuai keperluan) aliran tenaga
dari mesin ke arah roda.

3
Spesifikasi
Item
FE71, FE73 FE74, FE75, FE84
Model Clutch C3W28 C4W30
Diameter Luar Clutch 280 mm 300 mm
Tipe Clutch Disc Dry, Single Plate Type
Pressure plate type Diaphragm spring type

Contrul System Hydraulic pressure type

FE7 & FE8 series

4
Jenis penggerak

Jenis penggerak

5
Bentuk transmissi

6
Bentuk komponen clutch system

Kendaraan FE71 & FE73

Mark Push rod

Dust cover

Approx. 15.0mm (C2)


13.9mm (C3)

7
Bentuk komponen clutch system

8
Cara kerja master cylinder atas &
bawah

9
Penyetelan Clutch

FI1217

10
Pemeriksaan Clutch cover

11
Prinsip transmissi

Transmisi mengkombinasikan gear


dengan sejumlah gigi yang berbeda
untuk merubah torque dan kecepatan
tenaga mesin sambil menyalurkan
tenaga ke propeller shaft.

12
Spesifikasi transmissi

M025S5  FE71, FE73 & FE83


M035S5  FE74, FE75 & FE84

13
Jenis jenis pemeriksaan

Single cone Double cone Lever

14
Jenis jenis pemeriksaan

15
Interlock system

16
Speedometer Gear

Identification mark A B C D L E F
Number of teeth 15 16 17 18 19 20 21
Gear ratio 3.0 3.2 3.4 3.6 3.8 4.0 4.2

17
Jenis PTO

1. Transmisi PTO Sebuah transmisi PTO terpasang pada sisi kiri


transmisi. Sebuah PTO control lever, yang bekerja
melalui sebuah alat pengontrol, memungkinkan
pengambilan tenaga untuk diputar ke ON dan OFF.
Tipe PTO ini dipakai terutama ketika kendaraan tidak
bergerak.
2. Flywheel PTO
Sebuah flywheel PTO terpasang pada bagian atas
flywheel housing dari mesin. Tenaga diambil secara
langsung dari mesin. Contoh penggunaan : truk
pengaduk semen dan pengumpul sampah

3. Full-power PTO
Full-power PTO menggunakan keseluruhan
tenaga mesin, jadi dapat dipakai ketika
kendaraan diam.

18
Overrunning Overruning

Penyebab Overruning :
1. Salah Pengoperasian gigi
2. Kondisi Menurun

Pencegahan :
1. Pelajari pola perpindahan gigi pada
kendaraan dan batas kecepatan
maksimumnya
2. Pergunakanlah rem tambahan (exhaust
brake) dan engine brake untuk
membantu rem utama saat kondisi
menurun

19
Spesifikasi differential

20
Spesifikasi gear & pinion reduction serta
Nama diff berdasarkan pembongkaran

21
Prinsip differential

Saat Berjalan Lurus Saat Berjalan dengan Berbelok

22
Type differential

Integrated Type Sparated Type

23
Jenis jenis pemeriksaan &
perhatian

Backlash Tooth contact

Main b/g cap & diff carrier

Wooble

24
Pemilihan shim integrated type

Starting torque of pinion


bearing (with no oil seal Available thickness of
installed) the rear bearing shims

Maintenance item Standard value Remedy

Starting torque of pinion bearing 0.98 to 1.96 N·m


Adjust or replace
(with no oil seal installed) {0.1 to 0.2 kgf·m}
Available thickness of the rear Increment every 0.03 mm
1.38 to 1.65 mm
bearing shims (1,38;1.41;1.44 etc)

25
Jenis jenis pemeriksaan &
perhatian

Main b/g cap & diff carrier Backlash Run out Tooth contact

26
Pengukuran side bearing & pinion
bearing starting torque

Total starting torque Starting torque dari pinion bearing

Starting torque pada pinion


bearing

27
Istilah istilah differential

Backlash
adalah jarak (celah) antara kedua gigi yang saling
bersinggungan. Celah tersebut dimaksudkan untuk
memberikan kesempatan lubrikasi bisa masuk sehingga bisa
mencegah terjadinya kontak langsung

CONTACT PATTERN
• Adalah bidang singgung antara kedua gigi pada gear yang
saling berhubungan, yang biasanya berbentuk kurva.
• Untuk mengetahui bidang singgung maka terlebih dahulu
gear dilapisi dengan pasta (kamiotang) lalu gear diputar
• Pada saat terjadi gesekan maka pasta akan hilang
sehingga bidang singgung bisa terlihat
• Kwalitas dari contact tersebut akan bisa dilihat dari
bentuk kurva dan posisinya

PRELOAD
adalah beban yang diberikan kepada BEARING (taper roller
bearing) dengan tujuan untuk memberikan keamanan agar
outer & inner race bearing mempunyai kerenggangan yang
cukup

28
Jenis gangguan di differential

GANGGUAN YANG UMUM BERKAITAN DENGAN REAR AXLE DAN DIFFERENTIAL


• AUS, RUSAK ATAU PATAH PADA GEAR, SHAFT, BEARING, DIFFERENTIAL CASE DAN LAIN-
LAINNYA
• KEBISINGAN YANG BERKAITAN DENGAN BAGIAN-BAGIAN DI ATAS
• KEBOCORAN OLI
• DAN BAGIAN-BAGIAN MOUNTING YANG KENDUR

29
Pemeriksaan lainnya

PERIKSA KEKENDORAN DRIVE PINION PERIKSA TOTAL BACKLASH DARI REAR AXLE

PERIKSA REAR SHAFT DARI PLAY DAN KEBENGKOKAN


PERIKSA DIFFERENTIAL GEAR

30
Pemeriksaan lainnya

Rear Axle housing

31
Jenis brake dan urutan buangan angin

Buang angin

32
Wheel aligment

FE7 & FE8 series Toe-in (B-A)


Caster
Camber Kingpin inclination

Alignment gauge adapter


MB991014 (FB) A
MB063428 (FE)

Alignment gauge

B
Facilities steering Ensure stable driving direction Minimizes tire skidding
and facilities steering and wear

33
Pemberian Grease
Daerah yang perlu diberi grease

FE7 & FE8 series

Front Spring Pin


(NLGI No. 1)

Rear Spring Pin


(NLGI No. 1)

Slip joint Rear Spring Pin


(NLGI No. 2) (NLGI No. 1)
King Pin Bearing
(NLGI No. 1) Rear Spring Pin
(NLGI No. 1)
Universal joint
(NLGI No. 2)

34
Terima Kasih

35

Anda mungkin juga menyukai