Anda di halaman 1dari 10

Lampiran I Peraturan Menteri Hukum dan HAM RI

Nomor 54 Tahun 2016

JADWAL RETENSI ARSIP FASILITATIF


KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA
NO JENIS ARSIP RETENSI ARSIP KETERANGAN
AKTIF INAKTIF
1 2 3 4 5
I PERENCANAAN
1 Pokok-pokok Kebijakan dan Strategi Pembangunan 1 Tahun setelah 4 Tahun Musnah
a. Rencana Pembangunan Jangka Panjang (RPJP) dinyatakan tidak berlaku
b. Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJM)
2 Program dan Anggaran
1.1 Rencana Strategis 2 Tahun setelah tidak 3 Tahun Permanen
berlaku
1.2 Trilateral Meeting 2 Tahun 3 Tahun Musnah
1.3 Rencana Kerja 2 Tahun 3 Tahun Permanen
1.4 Rencana Kerja dan Anggaran 2 Tahun 3 Tahun Musnah
2 Evaluasi
2.1 Unit Utama 1 Tahun 4 Tahun Permanen
2.1 Kantor Wilayah 1 Tahun 4 Tahun Permanen

3 Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) 2 Tahun 4 Tahun Permanen


4 Pelaporan
4.1 Laporan Bulanan 1 Tahun 1 Tahun Musnah
4.2 Laporan Triwulan 1 Tahun 1 Tahun Musnah
4.3 Laporan Semester 1 Tahun 2 Tahun Musnah
4.4 Laporan Tahunan 2 Tahun 3 Tahun Permanen
4.5 Insidentil 2 Tahun 4 Tahun Musnah
5 Rapat Kerja
5.1 Dengan DPR 1 Tahun 1 Tahun Permanen
5.2 Tingkat Kementerian 1 Tahun 1 Tahun Musnah
5.3 Tingkat Unit Utama (RAKERNIS) 1 Tahun 1 Tahun Musnah
5.4 Tingkat Kantor Wilayah 1 Tahun 1 Tahun Musnah
5.5 Rapat Pimpinan dan Rapat Staf 1 Tahun 1 Tahun Musnah
6 Sidang Kabinet
6.1 Sidang Kabinet Terbatas 1 Tahun 1 Tahun Musnah
6.2 Sidang Kabinet Paripurna 1 Tahun 1 Tahun Musnah

II ORGANISASI DAN TATA LAKSANA


1 Organisasi dan Tata Kerja
1.1 Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Selama berlaku 5 Tahun Permanen
1.2 Organisasi dan Tata Kerja Kantor Wilayah Selama berlaku 5 Tahun Permanen
1.3 Organisasi dan Tata Kerja UPT Selama berlaku 5 Tahun Permanen
1.4 Evaluasi Kelembagaan Selama berlaku 5 Tahun Permanen
2 Ketatalaksanaan
2.1 Standarisasi Sarana Kerja Selama berlaku 5 Tahun Permanen
2.2 Sistem, Prosedur dan Metoda Kerja Selama berlaku 5 Tahun Permanen
2.3 Analisa dan Uraian jabatan Selama berlaku 5 Tahun Permanen
3 Reformasi Birokrasi 2 Tahun 5 Tahun Musnah
4 Instruksi Menteri Selama berlaku 5 Tahun Permanen

III KEPEGAWAIAN
1 Formasi Pegawai
1.1 Inventarisasi Jabatan/Peta Jabatan 2 Tahun setelah tahun 8 Tahun Musnah
anggaran berakhir
1.2 Evaluasi Jabatan 2 Tahun setelah tahun 8 Tahun Musnah
anggaran berakhir
1.3 Usulan Formasi Pegawai
a. Penyusunan analisa kebutuhan pegawai/ Usulan dari Unit Kerja 2 Tahun setelah Tahun 8 Tahun Musnah
1) Analisa Jabatan anggaran berakhir
2) Beban Kerja
b. Usulan formasi pegawai ke MENPAN dan BKN 2 Tahun setelah Tahun 8 Tahun Musnah
anggaran berakhir
c. Persetujuan MENPAN 2 Tahun setelah Tahun 8 Tahun Musnah
anggaran berakhir
d. Penetapan Formasi ASN 2 Tahun setelah Tahun 8 Tahun Musnah
anggaran berakhir

1
NO JENIS ARSIP RETENSI ARSIP KETERANGAN
AKTIF INAKTIF
1 2 3 4 5
e. Penetapan Formasi Khusus 2 Tahun setelah Tahun 8 Tahun Permanen
anggaran berakhir
1.4 Alokasi Formasi 2 Tahun setelah tahun 8 Tahun Musnah
anggaran berakhir
2 Penerimaan/Pengadaan Pegawai
2.1 Proses Penerimaan Pegawai 2 Tahun setelah tahun 8 Tahun Dinilai Kembali
- Seleksi Pegawai anggaran berakhir
- Penetapan Kelulusan
- Pengumuman Kelulusan
2.2 Berkas Lamaran Yang Tidak Diterima 1 Tahun setelah tahun 1 Tahun setelah hak & Musnah
anggaran berakhir kewajiban habis
2.3 Surat Keputusan CPNS/PNS Kolektif 2 Tahun setelah 3 Tahun Dinilai Kembali
2.4 Penerimaan Pegawai dari Politeknik Ilmu Pemasyarakatan dan AIM penetapan
2 Tahun setelah tahun 8 Tahun Dinilai Kembali
anggaran berakhir
3 Pengangkatan Pegawai
3.1 Pengangkatan CPNS 1 Tahun setelah SK 2 Tahun Musnah kecuali Nota
ditetapkan Usul Perorangan
masuk berkas
perseorangan
3.2 Pengangkatan PNS 1 Tahun setelah SK 2 Tahun Musnah kecuali Nota
ditetapkan Usul Perorangan
masuk berkas
perseorangan
3.3 Pengangkatan Jabatan Struktural 1 Tahun setelah SK 2 Tahun Musnah kecuali Nota
ditetapkan Usul Perorangan
masuk berkas
perseorangan
3.4 Pengangkatan Jabatan Fungsional 1 Tahun setelah SK 2 Tahun Musnah kecuali Nota
ditetapkan Usul Perorangan
masuk berkas
perseorangan
4 Mutasi Pegawai
4.1 Alih tugas/Diperbantukan/Dipekerjakan/Pelaksana 1 Tahun setelah SK 2 Tahun Musnah kecuali Nota
ditetapkan Usul Perorangan
masuk berkas
perseorangan
4.2 Harian/Pelaksana Tugas 1 Tahun setelah SK 2 Tahun Musnah
ditetapkan
4.3 Mutasi Keluarga (Nikah, Anak, Cerai dan Kematian) 1 Tahun 2 Tahun Musnah
4.4 Kenaikan Gaji Berkala (KGB) 2 Tahun 3 Tahun Musnah
4.5 Kenaikan Pangkat/Golongan 1 Tahun setelah SK 2 Tahun Musnah kecuali Nota
ditetapkan Usul Perorangan
masuk berkas
4.6 Peninjauan Masa Kerja 1 Tahun 1 Tahun perseorangan
Musnah

4.7 Berkas Badan Pertimbangan Jabatan dan Kepangkatan (Baperjakat) 1 Tahun setelah SK 2 Tahun Musnah
ditetapkan
5 Pembinaan Pegawai
5.1 Ujian Dinas, Ujian Penyesuaian Ijasah dan Seleksi Diklat 1 Tahun 2 Tahun Musnah
5.2 Penilaian Pegawai (DP3, Uji Kelayakan dan Kepatutan) 1 Tahun setelah SK 3 Tahun Musnah
ditetapkan
5.3 Sasaran Kinerja Pegawai 1 Tahun setelah pensiun 2 Tahun Musnah

5.4 Pemanggilan dan Pemeriksaan Pegawai 1 Tahun setelah 2 Tahun Musnah


penyelesaian masalah
6 Pengembangan Pegawai
6.1 Pengembangan Kompetensi Jabatan Pimpinan Tinggi dan 2 Tahun 3 tahun Musnah
Adminstrasi
6.2 Pengembangan Kompetensi Fungsional 2 Tahun 3 Tahun Musnah
7 Hukuman Disiplin
7.1 Tingkat Ringan (Pernyataan Tidak Puas, Teguran Lisan, Teguran 2 Tahun anggaran 3 Tahun Musnah, kecuali BAP
Tertulis) berjalan dan SK masuk berkas
perorangan
7.2 Tingkat Sedang (Penundaan KGB, KP dan Penurunan Gaji) 2 Tahun anggaran 3 Tahun Musnah, kecuali BAP
berjalan dan SK masuk berkas
perorangan

2
NO JENIS ARSIP RETENSI ARSIP KETERANGAN
AKTIF INAKTIF
1 2 3 4 5
7.3 Tingkat Berat (Penurunan Pangkat, Pembebasan Jabatan, 2 Tahun anggaran 3 Tahun Musnah, kecuali BAP
Pemberhentian Dengan Hormat/Tidak Dengan Hormat) berjalan dan SK masuk berkas
perorangan
8 Tata Usaha Kepegawaian
8.1 Data Pegawai 1 Tahun anggaran 2 Tahun Musnah
berjalan
8.2 Identitas Pegawai (Karpeg, Karsu, Karis) 1 Tahun setelah pensiun 2 Tahun Musnah

8.3 Izin Kepegawaian (Izin Belajar, Tugas Belajar Dalam Negeri dan 1 Tahun setelah selesai 2 Tahun Musnah
Luar Negeri) pendidikan/tugas belajar

8.4 Keanggotaan Pegawai dalam Organisasi Sosial 1 Tahun anggaran 2 Tahun Musnah
berjalan
8.5 Tanda Penghargaan/Kehormatan 1 Tahun anggaran 2 Tahun Musnah
berjalan
8.6 Laporan Kekayaan (LP2P dan LHKPN) 1 Tahun anggaran 2 Tahun Musnah
berjalan
8.7 Daftar Hadir/Absensi Pegawai 1 Tahun anggaran 2 Tahun Musnah
berjalan
9 Kesejahteraan Pegawai
9.1 Kesehatan 1 Tahun anggaran 2 Tahun Musnah
berjalan
9.2 Perumahan (TAPERUM, Biaya Uang Muka) 1 Tahun setelah 2 Tahun Musnah, kecuali
sertifikat terbit sertifikat diserahkan
ke pegawai
9.3 Taspen 1 Tahun setelah SK 2 Tahun Musnah
ditetapkan
9.4 Cuti 1 Tahun anggaran 2 Tahun Musnah
berjalan
9.5 Uang Duka Tewas 1 Tahun anggaran 2 Tahun Musnah
berjalan
9.6 Tes Narkoba 1 Tahun anggaran 2 Tahun Musnah
berjalan
9.7 Pembekalan Purnabakti 1 Tahun anggaran 2 Tahun Musnah
berjalan
10 Pembinaan Jabatan Fungsional
10.1 Jabatan Fungsional Umum 1 Tahun anggaran 2 Tahun Musnah
berjalan
10.2 Jabatan Fungsional Tertentu 1 Tahun anggaran 2 Tahun Musnah
berjalan
11 Pemberhentian Pegawai
11.1 Pemberhentian Atas Permintaan Sendiri 1 Tahun setelah SK 2 Tahun Musnah
ditetapkan
11.2 Pemberhentian Karena Batas Usia Pensiun 1 Tahun setelah SK 2 Tahun Musnah
ditetapkan
11.3 Pemberhentian Karena Keuzuran/Kondisi Jasmani dan Rohani 1 Tahun setelah SK 2 Tahun Musnah
ditetapkan
11.4 Pemberhentian Karena Hilang 1 Tahun setelah SK 2 Tahun Musnah
ditetapkan
11.5 Pemberhentian Sementara 1 Tahun setelah SK 2 Tahun Musnah
ditetapkan
11.6 Pemberhentian Dari Jabatan Organik 1 Tahun setelah SK 2 Tahun Musnah
ditetapkan
11.7 Pensiun Janda/Duda dan Anak 1 Tahun setelah SK 2 Tahun Musnah
ditetapkan
12 Berkas Perorangan PNS/ASN 1 Tahun setelah berhenti 1 Tahun setelah hak & Musnah, kecuali
a Nota Penetapan NIP dan Kelengkapannya /pensiun kewajiban habis Pejabat Eselon I atau
b Nota Persetujuan/Pertimbangan Kepala BKN Pejabat lain yang
c Hasil Pengujian Kesehatan secara individual
d SK.Pengangkatan CPNS ditentukan oleh
e SK.Pengangkatan PNS instansi serta
f SK.Peninjauan Masa Kerja Pejabat/Pegawai yang
g SK.Kenaikan Pangkat yang berjasa/terlibat
h SK.Pengangkatan Dalam atau Pemberhentian Dari Jabatan peristiwa berskala
Struktural/Fungsional nasional Permanen
i SK.Perpindahan Wilayah Kerja
j SK.Perpindahan Antar Instansi
k SK. Cuti Diluar Tanggungan Negara (CLTN)
l SK.Hukuman Jabatan/Hukuman Disiplin PNS

3
NO JENIS ARSIP RETENSI ARSIP KETERANGAN
AKTIF INAKTIF
1 2 3 4 5
m SK.Perbantuan/Dipekerjakan di Luar Instansi Induk
n SK.Penarikan Kembali dari Perbantuan/Dipekerjakan
o SK.Pemberian Uang Tunggu
p SK.Pembebasan dari Jabatan Organik Karena Diangkat sebagai
Pejabat Negara
q SK.Pengalihan PNS
r SK.Pemberhentian Sebagai PNS
s SK.Pemberhentian Sementara
t SK Pengangkatan/Pemberhentian sebagai Pejabat Negara
u SK.Penempatan/Penarikan Pegawai
v SK.Pengangkatan pada Jabatan di Luar Instansi Induk
w SK.Pengaktifan Kembali Sebagai PNS
x SK.Pensiun
y SK Penggantian Nama
z Surat Keterangan Pernyataan Hilang
aa Surat Keterangan Kembalinya PNS Yang Dinyatakan Hilang
bb Surat Perbaikan Tanggal Tahun Kelahiran
cc Akta Nikah/Cerai
dd Akta Kelahiran
ee Isian Formulir Pendataan Ulang PNS (PUPNS)
ff Berita Acara Pemeriksaan (termasuk Keputusan/Rekomendasi
Majelis Kode Etik)
gg Berita Acara Pengambilan Sumpah/Janji PNS dan Jabatan
hh Surat Pernyataan Melaksanakan Tugas/Menduduki Jabatan/Surat
Pernyataan Pelantikan.
ii Surat Permohonan Menjadi Anggota Parpol
jj Surat Keterangan Mutasi Keluarga
kk Surat Keterangan Meninggal Dunia
ll Surat Keterangan Peningkatan Pendidikan
mm Surat Keterangan Hasil Penelitian Khusus
nn Surat Pemberitahuan Kenaikan Gaji Berkala
oo Surat Tugas/Izin Belajar Dalam/Luar Negeri
pp Surat Izin Berpergian Keluar Negeri
qq Surat Pertimbangan Status PNS
rr Surat Pernyataan Pengunduran Diri dari Jabatan Organik karena
Dicalonkan Sebagai Kepala/Wakil Kepala Daerah

ss Penetapan Angka Kredit Jabatan Fungsional


tt Ijazah/Sertifikat

13 Berkas Perseorangan Menteri /Pejabat Eselon I dan Pejabat 1 Tahun setelah berhenti 1 Tahun setelah hak & Permanen
Negara Lainnya /pensiun kewajiban habis
14 Organisasi Non Kedinasan
14.1 KORPRI Selama masih menjadi 1 Tahun Musnah
anggota

14.2 Dharma Wanita Selama masih menjadi 1 Tahun Musnah


anggota
14.3 Koperasi Selama masih menjadi 1 Tahun Musnah
anggota
14.4 Yayasan Selama masih menjadi 1 Tahun Musnah
anggota
IV KEUANGAN

1 Pelaksanaan Anggaran
1.1 Pedoman, Petunjuk, dan Administrasi Pelaksanaan Anggaran 1 Tahun setelah tahun 5 Tahun Musnah
anggaran dan tindak
lanjut hasil pemeriksaan
selesai

1.2 Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) 1 Tahun setelah tahun 5 Tahun Musnah
anggaran dan tindak
lanjut hasil pemeriksaan
selesai

1.3 Penerimaan Negara Bukan Pajak 2 Tahun setelah tahun 5 Tahun Musnah
anggaran dan tindak
lanjut hasil pemeriksaan
selesai

2 Penerimaan Negara

4
NO JENIS ARSIP RETENSI ARSIP KETERANGAN
AKTIF INAKTIF
1 2 3 4 5
2.1 Pajak 2 Tahun setelah tahun 8 Tahun Musnah
anggaran dan tindak
lanjut hasil pemeriksaan
selesai
2.2 Bukan Pajak 2 Tahun setelah tahun 8 Tahun Musnah
anggaran dan tindak
lanjut hasil pemeriksaan
selesai
3 Tata Usaha Keuangan
3.1 Pedoman dan Petunjuk Administrasi Keuangan 1 Tahun setelah tidak 5 Tahun Musnah
berlaku
3.2 Penerimaan Hibah 2 Tahun setelah 8 Tahun Dinilai Kembali
pemeriksaan
3.3 Pengelola Keuangan 2 Tahun setelah tidak 8 Tahun Musnah
menjabat
3.4 Penyelesaian Kerugian Negara 2 Tahun setelah 8 Tahun Musnah
pelunasan
4 Perbendaharaan 5 Tahun setelah tahun 5 Tahun Musnah
- Surat Permintaan Pembayaran dan Surat Perintah Membayar anggaran
- Buku Kas Umum dan Buku Pembantu
- LPJ Bendahara Pengeluaran
- LPJ Bendahara Penerimaan
5 Akuntansi dan Pelaporan
5.1 Laporan Keuangan 5 Tahun 5 Tahun Permanen
5.2 Rekonsiliasi dan Data Laporan Keuangan 5 Tahun 5 Tahun Musnah

V PENGELOLAAN BARANG MILIK NEGARA


1 Perencanaan Barang Milik Negara
1.1 Usulan Rencana Kebutuhan BMN 5 Tahun 5 Tahun Musnah
1.2 Rencana Kebutuhan BMN Kementerian 5 Tahun 5 Tahun Musnah
1.3 Hasil Analisis Kebutuhan BMN 5 Tahun 5 Tahun Musnah
1.4 Rencana Kebutuhan Aset Berwujud 2 Tahun 3 Tahun Musnah
1.5 Rencana Kebutuhan Aset tak Berwujud 2 Tahun 3 Tahun Musnah
2 Pengadaan Barang Milik Negara
2.1 Pengadaan Barang Persediaan (Habis Pakai) 3 Tahun setelah 3 Tahun Musnah
pemeriksaan
2.2 Pengadaan Barang Non Persediaan 3 Tahun setelah 3 Tahun Musnah
pemeriksaan
2.3 Pengadaan Jasa Lainnya 3 Tahun setelah 3 Tahun Musnah
pemeriksaan
2.4 Pengadaan Jasa Konsultansi 3 Tahun setelah 5 Tahun Permanen
pemeriksaan
2.5 Pengadaan Aset Tetap (Tanah) 3 Tahun setelah 5 Tahun Permanen
pemeriksaan
2.6 Pengadaan Aset Tak Berwujud (Software) 3 Tahun setelah 5 Tahun Musnah
pemeriksaan
2.7 Pengadaan Sewa 3 Tahun setelah 3 Tahun Musnah
pemeriksaan
2.8 Pengadaan Modal Peralatan dan Mesin 3 Tahun setelah 5 Tahun Musnah
pemeriksaan
2.9 Pekerjaan Konstruksi (Bangunan) 3 Tahun setelah 5 Tahun Permanen
pemeriksaan
2.10 Unit Layanan Pengadaan (ULP) 2 Tahun setelah kontrak 8 Tahun Musnah
- ULP Kementerian berakhir
- ULP Unit Eselon I
- ULP Kantor Wilayah
3 Pendistribusian Barang Milik Negara (BMN) 3 Tahun 3 Tahun Musnah
4 Penetapan Status dan Pengamanan Barang Milik Negara (BMN)
4.1 Penggunaan Barang Milik Negara (BMN)
- Berkas Permohonan Status Penggunaaan BMN atau Status 2 Tahun setelah SK 3 Tahun Musnah, kecuali BMN
Penggunaan BMN untuk dioperasionalkan oleh pihak lain Penetapan diperbaharui Bersejarah
- SK Penetapan Status Penggunaan BMN atau Status Penggunaan
BMN untuk dioperasionalkan oleh pihak lain
- Berkas Penggunaan Sementara BMN (permohonan, SK dan tindak
lanjut)

5
NO JENIS ARSIP RETENSI ARSIP KETERANGAN
AKTIF INAKTIF
1 2 3 4 5
- Berkas Pengalihan Status Penggunaan BMN (permohonan, SK dan
tindak lanjut)
- Berkas Pengalihan BMN (permohonan, SK dan tindak lanjut)
- Berkas Alih Fungsi BMN (permohonan, SK dan tindak lanjut)
4.2 Pemanfaatan BMN (Sewa, Pinjam Pakai, Kerja Sama 2 Tahun setelah BMN 10 Tahun Musnah
Pemanfaatan/KSP, Bangunan Guna Serah/ Bangunan Serah Guna dimanfaatkan
/ BGS / BSG, dan Kerja Sama Penyiaan Infrastruktur / KSPI)

- Berkas Pemanfaatan BMN (permohonan, SK dan tindak lanjut)


4.3 Pengamanan dan Pemeliharaan Sampai dengan 10 Tahun Dinilai Kembali
- Dokumen Permasalahan BMN diperbaharui
- Berkas Pengamanan dan Pemeliharaan (SK Tim dan tindak lanjut
penyelesaian masalah)
- Laporan Data Tanah

4.4 Rumah Negara


- Berkas Permohonan Penetapan Status Penggolongan Rumah 2 Tahun setelah SK 5 Tahun Musnah, kecuali
Negara Penetapan diperbaharui Rumah Negara
- SK Penetapan Status Penggolongan Rumah Negara Bersejarah
- Surat Pembatalan Ijin Penghunian Rumah Negara
- Surat izin Penghunian Rumah Negara
5 Penatausahaan Barang Milik Negara (BMN)
5.1 Pencatataan Barang Milik Negara 2 Tahun setelah diaudit 3 Tahun Musnah

5.2 Inventarisasi 2 Tahun setelah diaudit 3 Tahun Musnah

5.3 Opname fisik 2 Tahun setelah diaudit 3 Tahun Musnah

5.4 Rekonsiliasi data Barang Milik Negara 2 Tahun setelah diaudit 3 Tahun Musnah

5.5 Konstruksi Dalam Pekerjaan (KDP) 2 Tahun setelah diaudit 3 Tahun Musnah

5.6 Laporan Barang Milik Negara (BMN) 2 Tahun setelah diaudit 3 Tahun Musnah

6 Pemindahtanganan dan Penghapusan


6.1 Penjualan 2 Tahun 3 Tahun Permanen
- Usulan
- Persetujuan
6.2 Tukar Menukar 3 Tahun 4 Tahun Permanen
- Usulan
- Persetujuan
6.3 Hibah 5 Tahun 5 Tahun Permanen
- Permohonan
- Persetujuan
6.4 Penghapusan 5 Tahun 5 Tahun Permanen
- Penghapusan Tanah dan Bangunan
- Penghapusan Non Tanah dan Bangunan
- Berita Acara Serah Terima (BAST)

VI KEHUMASAN DAN HUKUM


1 Informasi dan Komunikasi
1.1 Pencitraan 2 Tahun 3 Tahun Musnah
1.2 Kunjungan 2 Tahun 3 Tahun Musnah
1.3 Media Massa (Cetak, Elektronik) 2 Tahun 3 Tahun Musnah
1.4 Sosialisasi dan Diseminasi 2 Tahun 3 Tahun Musnah
1.5 PPID 2 Tahun 3 Tahun Musnah
1.6 Bakohumas 2 Tahun 3 Tahun Musnah
1.7 Umbul-Umbul 2 Tahun 3 Tahun Musnah
2 Dokumentasi
2.1 Hasil Liputan (Media Cetak/Elektronik) 2 Tahun 3 Tahun Musnah
2.2 Guntingan Berita/Kliping 2 Tahun 3 Tahun Musnah
2.3 Analisa Media 2 Tahun 3 Tahun Musnah
2.4 Film 2 Tahun 3 Tahun Musnah
3 Kepustakaan
3.1 Pengumpulan 2 Tahun 3 Tahun Musnah
3.2 Pengadaan
a Buku Induk Koleksi Sampai tidak 3 Tahun Dinilai kembali
dipergunakan
b Daftar Buku Terseleksi 2 Tahun 3 Tahun Musnah
c Daftar Buku Dalam Pemesanan 2 Tahun 3 Tahun Musnah

6
NO JENIS ARSIP RETENSI ARSIP KETERANGAN
AKTIF INAKTIF
1 2 3 4 5
d Daftar buku dan Permintaan 2 Tahun 3 Tahun Musnah
e Daftar Penerimaan Bahan Pustaka Hasil Pembelian, Hadiah 2 Tahun 3 Tahun Musnah
f Daftar Pengiriman Bahan Pustaka Surplus 2 Tahun 3 Tahun Musnah
g Daftar Lembar Kerja Pengolahan BP (Buram, Pengkatalogan) 2 Tahun 3 Tahun Musnah
h Shelf List /Jajaran Kartu Utama (Master List ) 2 Tahun 3 Tahun Musnah
i Daftar Tambahan Buku (Assesion List ) 2 Tahun 3 Tahun Musnah
j Daftar/Jajaran Kembali (Subyek dan Pengarang) 2 Tahun 3 Tahun Musnah
3.3 Pendistribusian 1 Tahun 1 Tahun Musnah
3.4 Pemanfaatan/Pelayanan 1 Tahun 1 Tahun Musnah
3.5 Pengolahan (Inventarisasi, Pengklasifikasian) 1 Tahun 1 Tahun Musnah
3.6 Pemeliharaan 1 Tahun 1 Tahun Musnah
3.7 Penyiangan 1 Tahun 1 Tahun Musnah
3.8 Pameran 1 Tahun 1 Tahun Musnah
4 Penerbitan
4.1 Redaksi 2 Tahun 3 Tahun Musnah
4.2 Penulis 2 Tahun 3 Tahun Musnah
4.3 Naskah Asli 2 Tahun 3 Tahun Musnah
4.4 Master 2 Tahun 3 Tahun Musnah
4.5 Pencetakan 2 Tahun 3 Tahun Musnah
4.6 Distribusi 2 Tahun 3 Tahun Musnah
5 Hubungan Lembaga dan Organisasi Masyarakat/Kerjasama Luar
Negeri
5.1 Lembaga Tinggi Negara Selama berlaku 3 Tahun Musnah
5.2 Lembaga Pemerintah Selama berlaku 3 Tahun Musnah
5.3 Lembaga Swasta/Lembaga Swadaya Masyarakat Selama berlaku 3 Tahun Musnah
5.4 Perguruan Tinggi/Sekolah Selama berlaku 3 Tahun Musnah
5.5 MoU Selama berlaku 3 Tahun Permanen

6 Kerjasama Luar Negeri


6.1 Bilateral (Government /Non Governmen t) Selama berlaku 3 Tahun Musnah
6.2 Regional (Government /Non Government ) Selama berlaku 3 Tahun Musnah
6.3 Multirateral(Organisasi Internasional/Government /Non Government ) Selama berlaku 3 Tahun Musnah

6.4 Memorandum of Understanding (MoU) Selama berlaku 3 Tahun Permanen

7 Fasilitasi dan Pengaduan Masalah Hukum/Layanan Advokasi


Hukum
7.1 Administrasi Litigasi / Non Litigasi 2 Tahun 3 Tahun Musnah
7.2 Bantuan Hukum 2 Tahun 3 Tahun Musnah
7.3 Pengaduan Masalah Hukum 2 Tahun 3 Tahun Musnah
7.4 Advokasi Hukum 2 Tahun 3 Tahun Musnah
7.5 Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat (LAPOR) 2 Tahun 3 Tahun Musnah

VII UMUM
1 Ketatausahaan
1.1 Persuratan 2 Tahun 3 Tahun Musnah
1.2 Penggandaan dan Pencetakan 1 Tahun 1 Tahun Musnah
1.3 Ucapan Terima Kasih/ Ucapan Selamat 1 Tahun 1 Tahun Musnah
2 Kearsipan
2.1 Pemindahan Arsip Selama masih berlaku 2 Tahun Musnah
- Berita Acara Pemindahan Arsip
- Daftar Arsip Yang Dipindahkan
2.2 Pemusnahan arsip 2 Tahun 3 Tahun Permanen
- Berita Acara Pemusnahan Arsip
- Daftar Arsip Yang Dimusnahkan
- Rekomendasi/Pertimbangan Pemusnahan Arsip
- Surat Keputusan Pemusnahan Arsip
2.3 Penyerahan Arsip Statis 2 Tahun 3 Tahun Permanen
a Berita Acara Penyerahan Arsip Statis
b Daftar Arsip Statis yang diserahkan
2.4 Layanan Kearsipan 1 Tahun 2 Tahun Musnah
2.5 Pembinaan Kearsipan 1 Tahun 2 Tahun Musnah
3 Kerumahtanggaan
3.1 Penggunaan dan Pemeliharaan Ruang dan Peralatan Kantor 2 Tahun 3 Tahun Musnah
3.2 Penggunaan dan Pemeliharaan Rumah Negara 2 Tahun 3 Tahun Musnah
3.3 Penggunaan dan Pemeliharaan Kendaraan Dinas 2 Tahun 3 Tahun Musnah
3.4 Penggunaan dan Pemeliharaan Fasilitas Jaringan Instalasi 2 Tahun 3 Tahun Musnah
3.5 Pengguaan dan Pemeliharaan Barang Elektronik serta Mesin 2 Tahun 3 Tahun Musnah
3.6 Penggunaan dan Pemeliharaan Gedung serta Area Kantor 2 Tahun 3 Tahun Musnah
3.7 Pemeliharaan Alat Kesehatan 2 Tahun 3 Tahun Musnah
3.8 Perjalanan Dinas (Dalam Negeri /Luar Negeri) 2 Tahun 3 Tahun Musnah
3.9 Penghematan Energi 2 Tahun 3 Tahun Musnah

7
NO JENIS ARSIP RETENSI ARSIP KETERANGAN
AKTIF INAKTIF
1 2 3 4 5
4 Keprotokolan
4.1 Penyelenggaraan Upacara 1 Tahun 3 Tahun Musnah
4.2 Pelayanan Tamu, Acara Kedinasan, Jamuan dan Ramah Tamah 1 Tahun 3 Tahun Musnah
4.3 Daftar Nama Pejabat dan Alamat Selama berlaku 3 Tahun Musnah
5 Pengamanan
5.1 Pengamanan Personil ( VVIP/VIP ) 2 Tahun 3 Tahun Musnah
5.2 Pengamanan Lingkungan, Fisik/Instalasi 2 Tahun 3 Tahun Musnah
5.3 Pengamanan Dokumen dan Informasi Rahasia 2 Tahun 3 Tahun Musnah
5.4 Laporan Keamanan 2 Tahun 3 Tahun Musnah
5.5 Laporan Kejadian 2 Tahun 3 Tahun Musnah
5.6 Bantuan Pengamanan 2 Tahun 3 Tahun Musnah
6 Pembinaan Sikap dan Mental
6.1 Perayaan Hari Besar Nasional dan Hari Bhakti di Lingkungan 1 Tahun 1 Tahun Musnah
Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia
6.2 Pelayanan Sosial dan Keagamaan 1 Tahun 1 Tahun Musnah

VIII PENGAWASAN
1 Perencanaan
1.1 Kebijakan Pengawasan 1 Tahun setlah tahun 4 Tahun Permanen
anggaran berakhir
1.2 Perjanjian Kinerja 1 Tahun setlah tahun 4 Tahun Musnah
anggaran berakhir
1.3 Program Kerja Pengawasan Tahunan (PKPT) 1 Tahun setlah tahun 4 Tahun Musnah
anggaran berakhir
1.4 Program Kerja Administrasi Umum (PKAU) 1 Tahun setlah tahun 4 Tahun Musnah
anggaran berakhir
1.5 Rapat Koordinasi Pengawasan (RAKORWAS) 1 Tahun setlah tahun 4 Tahun Musnah
anggaran berakhir
1.6 Ikhtisar Hasil Pengawasan 1 Tahun setlah tahun 4 Tahun Permanen
anggaran berakhir
2 Pelaksanaan Pengawasan
2.1 Audit Kinerja & Informasi, Reviu dan Evaluasi 1 Tahun setlah tahun 2 Tahun Musnah
anggaran berakhir
2.2 Audit Tujuan Tertentu / Khusus 1 Tahun setlah tahun 4 Tahun Musnah, kecuali
anggaran berakhir berskala nasional
Permanen
2.3 Pemantauan / Monitoring 1 Tahun setlah tahun 4 Tahun Musnah, kecuali
- Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) anggaran berakhir berskala nasional
Permanen
- Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan Republik
Indonesia (BPKP RI)
- Ombudsman Republik Indonesia (ORI)
- Inspektorat Jenderal
2.4 Tindak Lanjut Audit Kinerja & Informasi, Reviu dan Evaluasi 1 Tahun setlah tahun 4 Tahun Musnah, kecuali
anggaran berakhir berskala nasional
Permanen
2.5 Tindak Lanjut Audit Tujuan Tertentu / Khusus 1 Tahun setlah tahun 4 Tahun Musnah, kecuali
anggaran berakhir berskala nasional
Permanen
2.6 Pendampingan, Sosialisasi, Pelatihan Kantor Sendiri (PKS) dan 1 Tahun setlah tahun 1 Tahun Musnah
Rapat Dalam Kantor (RDK) anggaran berakhir

3 Pelaporan
3.1 Laporan Hasil Audit Kinerja (LHA/LHP) , Informasi Data 2 Tahun setelah selesai 3 Tahun Musnah, kecuali
Pendukung Pemeriksaan tindak lanjut dan hasil berskala nasional
- Dalam Negeri pemeriksaan telah Permanen
- Luar Negeri selesai
3.2 Laporan Hasil Audit Tujuan Tertentu (Audit Khusus) 2 Tahun setelah selesai 3 Tahun Musnah, kecuali
tindak lanjut dan hasil berskala nasional
pemeriksaan telah Permanen
selesai
3.3 Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) 2 Tahun setelah selesai 3 Tahun Musnah, kecuali
tindak lanjut dan hasil berskala nasional
pemeriksaan telah Permanen
selesai
3.4 Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan Republik 2 Tahun setelah selesai 3 Tahun Musnah, kecuali
Indonesia (BPKP RI) tindak lanjut dan hasil berskala nasional
pemeriksaan telah Permanen
selesai

8
NO JENIS ARSIP RETENSI ARSIP KETERANGAN
AKTIF INAKTIF
1 2 3 4 5
3.5 Ombudsman Republik Indonesia (ORI) 2 Tahun setelah selesai 3 Tahun Musnah
tindak lanjut dan hasil
pemeriksaan telah
selesai
3.6 Inspektorat Jenderal 2 Tahun setelah selesai 3 Tahun Musnah
tindak lanjut dan hasil
pemeriksaan telah
selesai
4 Laporan Tindak Lanjut
4.1 Laporan Tindak Lanjut Hasil Audit Kinerja 2 Tahun setelah selesai 3 Tahun Musnah
tindak lanjut dan hasil
pemeriksaan telah
selesai

4.2 Laporan Tindak Lanjut Hasil Audit Khusus 2 Tahun setelah selesai 3 Tahun Musnah
tindak lanjut dan hasil
pemeriksaan telah
selesai
4.3 Tindak Lanjut Temuan Badan Pengawasan 2 Tahun setelah selesai 3 Tahun Musnah
tindak lanjut dan hasil
pemeriksaan telah
selesai
4.4 Tindak Lanjut Temuan Badan Pemeriksa Keuangan Republik 2 Tahun setelah selesai 3 Tahun Musnah
Indonesia (BPK RI) tindak lanjut dan hasil
pemeriksaan telah
selesai
4.5 Tindak Lanjut Temuan Ombudsman Republik Indonesia (ORI) 1 Tahun 5 Tahun Musnah, kecuali
setelah kewajiban selesai berskala nasional
Permanen
4.6 Tindak Lanjut Temuan Inspektorat Jenderal 1 Tahun 5 Tahun Musnah, kecuali
setelah kewajiban selesai berskala nasional
Permanen

5 Reviu dan Tindak Lanjut Evaluasi

5.1 Reviu 2 Tahun 3 Tahun Musnah


anggaran berjalan
5.2 Tindak Lanjut Reviu 2 Tahun 3 Tahun Musnah
anggaran berjalan
6 Tindak Lanjut Pengaduan
6.1 Whistle Blowing System (WBS) 1 Tahun 1 Tahun Musnah
setelah ditindaklanjuti
6.2 Gratifikasi 1 Tahun 1 Tahun Musnah
setelah ditindaklanjuti
6.3 Pengaduan Tertulis 1 Tahun 1 Tahun Musnah
setelah ditindaklanjuti
6.4 Pengaduan Melalui Media Elektronik : 1 Tahun 1 Tahun Musnah
- SMS Gateway setelah ditindaklanjuti
- PO BOX 3489
- Email ITJEN
6.5 Pengaduan Melalui Aplikasi LAPOR (Layanan Pengaduan Secara 1 Tahun 1 Tahun Musnah
Online Rakyat) setelah ditindaklanjuti

7 Tindak Lanjut Atensi dan Telaahan


7.1 Tanggapan/Telaahan Hukuman Disiplin Yang Ditindaklanjuti 2 Tahun 3 Tahun Musnah, kecuali SK
Permanen
7.2 Tanggapan/Telaahan Hukuman Disiplin Yang Tidak Ditindaklanjuti 1 Tahun 1 Tahun Musnah

7.3 Daftar nama Pegawai Kementerian Hukum dan HAM Yang 1 Tahun setelah daftar 1 Tahun Musnah
Dikenakan Sanksi Hukuman Disiplin/Kartu Cela diperbaharui
8 Kegiatan Pengawasan Lainnya
8.1 Pendampingan 1 Tahun 1 Tahun Musnah
8.2 Sosialisasi 1 Tahun 1 Tahun Musnah
8.3 Pelatihan Kantor Sendiri (PKS) 1 Tahun 1 Tahun Musnah
8.4 Rapat Dalam Kantor (RDK) 1 Tahun 1 Tahun Musnah
IX TEKNOLOGI DAN INFORMASI
1 Pengamanan Data 2 Tahun 3 Tahun Musnah
setelah kajian
9 diperbaharui
NO JENIS ARSIP RETENSI ARSIP KETERANGAN
AKTIF INAKTIF
1 2 3
2 Tahun 4
3 Tahun 5
Musnah
- Kuesioner setelah kajian
- Data Pendukung diperbaharui
- Analisis
2 Pengamanan Jaringan 2 Tahun 3 Tahun Musnah
- Pemeliharaan Jaringan setelah audit
- Audit Jaringan
- Laporan Hasil Audit
3 Standarisasi
3.1 Standarisasi TI
- Penyusunan Regulasi Standarisasi TI 2 Tahun 5 Tahun Permanen
setelah penetapan
regulasi baru
3.2 Implementasi Aplikasi 2 Tahun 3 Tahun Musnah
3.3 Implementasi Situs Internet, Portal Internet, dan Surat Elektronik 2 Tahun 3 Tahun Musnah

3.4 Ujicoba Infrastruktur 2 Tahun 3 Tahun Musnah


4 Kerjasama
4.1 Kerjasama Internal 2 Tahun 3 Tahun Musnah
setelah kerjasama
diperbaharui
4.2 Kerjasama Eksternal 2 Tahun 3 Tahun Permanen
setelah kerjasama
diperbaharui
5 Perencanaan Pengembangan Teknologi Informasi
5.1 Penyusunan Program Perencanaan TI 2 Tahun 3 Tahun Musnah
setelah kajian berikutnya

5.2 Pengembangan Infrastruktur TI 2 Tahun 3 Tahun Musnah


setelah kajian berikutnya

5.3 Pengembangan Aplikasi 2 Tahun 3 Tahun Musnah


setelah kajian berikutnya

5.4 Pengembangan Database, Situs Internet, dan Surat Elektronik 2 Tahun 3 Tahun Musnah
setelah kajian berikutnya

6 Pengelolaan Sistem Teknologi Informasi


6.1 Pengelolaan Jaringan 2 Tahun 3 Tahun Musnah
anggaran berjalan
6.2 Pengelolaan Jaringan Sistem Informasi 2 Tahun 3 Tahun Musnah
anggaran berjalan
6.3 Pengelolaan Database 2 Tahun 3 Tahun Musnah
anggaran berjalan
6.4 Pengelolaan Situs Internet, Portal Internet, dan Surat Elektronik 2 Tahun 3 Tahun Musnah
anggaran berjalan
6.5 Pengelolaan Aplikasi 2 Tahun 3 Tahun Musnah
anggaran berjalan
6.6 Pengelolaan Alat Pendukung 2 Tahun 3 Tahun Musnah
anggaran berjalan
7 Layanan Sistem TI
7.1 Layanan Keluhan LPSE 1 Tahun 1 Tahun Musnah
7.2 Tindak Lanjut Keluhan 1 Tahun 1 Tahun Musnah
7.3 Monitoring/Pemantauan Layanan Keluhan 1 Tahun 1 Tahun Musnah
7.4 Evaluasi 1 Tahun 1 Tahun Musnah

Jakarta, Februari 2017

Kepala,

Dr. Mustari Irawan, M.PA.

10

Anda mungkin juga menyukai