Anda di halaman 1dari 12

Muda, Kreatif, Luar Biasa!

STRATEGI PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA


YANG EFEKTIF DI PERGURUAN TINGGI
Oleh
Dr. Misnawati, S.Pd., M.Pd.

Email: misnawati@pbsi.upr.ac.id
HP: 085249289997
Palangka Raya, 30 Juni 2022
Presiden Soekarno berkata: “Gantungkanlah Cita-citamu setinggi langit,
bermimpilah setinggi langit. Jika engkau jatuh, engkau akan jatuh di
antara bintang-bintang.”
1. Bagaimana
Bahasa Indonesia adalah pembelajaran bahasa
bahasa nasional Negara Indonesia yang efektif di
Indonesia yang merupakan perguruan tinggi?
bahasa pemersatu. Bahasa 2. Siapa saja yang
Indonesia sudah diajarkan
sejak tingkat SD, SMP, dan
berinteraksi di dalam
SMA. Oleh karena itu, kelas atau luar kelas?
sebaiknya setelah jenjang 3. Bagaimana cara
SMA bahasa Indonesia sudah pengelolaan interaksi
dikuasai atau setidaknya kelas yang efektif dalam
memunyai pengetahuan yang pembelajaran luring?
memadai tentang bahasa
Indonesia. Namun faktanya,
4. Bagaimana cara
masih sedikit mahasiswa yang pengelolaan interaksi
memiliki kemampuan kelas yang efektif dalam
berbahasa Indonesia secara pembelajaran daring?
maksimal.
1. Siapa saja yang berinteraksi di dalam kelas atau luar kelas?
2. Bagaimana cara pengelolaan interaksi kelas yang efektif dalam pembelajaran luring?
 Wajib menguasai keterampilan dasar mengajar
 Wajib menguasai model-model pembelajaran yang efektif

Keterampilan Dasar Model pembelajaran adalah kerangka kerja


Mengajar yang memberikan gambaran sistematis untuk
1. Keterampilan Bertanya melaksanakan pembelajaran agar membantu
2. Keterampilan Memberi belajar siswa dalam tujuan tertentu yang ingin
Penguatan dicapai. Artinya, model pembelajaran
3. Keterampilan merupakan gambaran umum namun tetap
Syarat Model Pembelajaran Interaktif: Mengadakan Variasi mengerucut pada tujuan khusus.
4. Keterampilan
Menjelaskan
5. Keterampilan Membuka
dan Menutup Pelajaran
6. Keterampilan
Membimbing Diskusi
Kelompok Kecil
7. Keterampilan Mengelola
Kelas
8. Keterampilan Mengajar
Kelompok Kecil dan
Perorangan
3. Bagaimana cara pengelolaan interaksi kelas yang efektif dalam pembelajaran daring?
 Wajib menguasai keterampilan dasar mengajar
 Wajib menguasai model-model pembelajaran yang efektif
 Wajib menguasai teknologi pembelajaran
Model-model Pembelajaran Efektif dan Interaktif
Pembelajaran kooperatif merupakan model pembelajaran yang menggunakan sistem
pengelompokkan/tim kecil, yaitu antara empat sampai enam orang yang mempunyai
latar belakang kemampuan akademik, jenis kelamin, ras atau suku yang berbeda
(heterogen). Pembelajaran kooperatif dikenal sebagai pembelajaran secara
berkelompok.
Dikembangkan oleh Spencer Kagan 1990

Model pembelajaran ini merupakan sistem


pembelajaran secara berkelompok dengan tujuan agar
siswa dapat saling bekerjasama, bertanggung jawab,
saling membantu memecahkan masalah, dan saling
mendorong satu sama lain untuk berprestasi.

Anda mungkin juga menyukai