Anda di halaman 1dari 15

PEMERINTAH KABUPATEN CIREBON

DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 1 KEDAWUNG
Jl. Tuparev No. 12 Telp. (0231) 203795 Fax. (0231) 203795, 200653
KABUPATEN CIREBON
http://smkn1-kedawung.sch.id – E-Mail : kampus@smkn1-kedawung.sch.id

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


( RPP )

Satuan Pendidikan : SMKN 1 Kedawung


Paket Keahlian : Akuntansi
Mata pelajaran : Akuntansi Keuangan
Kelas/Semester : XI /1
Materi Pelajaran : Mengelola Kartu Piutang
Alokasi Waktu : 45 X 6 jam pelajaran per minggu
( 2x Pertemuan)

A. Kompetensi Inti :

K 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

K 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli ( gotong
royong, kerjasama, toleran, damai) santun, reponsif dan pro-aktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia

K 3. Memahami,menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dan


metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk
memecahkan masalah.

K 4. Mengolah, menalar, menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara
efektif dan kreatif dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan
langsung.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator.

1. 1. Mensyukuri karunian Tuhan Yang Maha Esa, atas pemberian amanah untuk mengelola
administrasi keuangan entitas

1.2. Mengamalkan ajaran agama dalam mmamfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi
untuk menghasilkan informasi keuangan yang mudah dipahami, relevan, andal, dan
dapat diperbandingkan.

2.1. Memiliki motivasi internal dan menunjukkan rasa ingin tahu dalam menemukan dan
memahami pengetahuan tentang akuntansi
2.2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, reponsif, dan pro-aktif
dalam berinteaksi secara efektif dalam lingkungan sosial sesuai dengan prinsip etika
profesi akuntansi
2.3. Menghargai kerja individu dan kelompok serta mempunyai kepedulian yang tinggi
dalam menjaga keselarasan lingkungan sosial, lingkungan kerja dan alam.

3.8. Menjelaskan tentang konfirmasi saldo piutang dan laporan rekapitulasi piutang.
Indikator pencapaian kompetensi :
 Menjelaskan konfirmasi saldo piutang
 Menjelaskan laporan rekapitulasi piutang

4.8. Membuat surat konfirmasi saldo piutang dan laporan rekapitulasi piutang.
Indikator pencapaian kompetensi :
 Membuat surat konfirmasi saldo piutang
 Membuat laporan rekapitulasi piutang

C. Tujuan Pembelajaran.

Berdasarkan pemberian fasilitas belajar dikelas,


1. Melalui studi literatur secara proaktif, Peserta didik dapat menjelaskan Menjelaskan
konfirmasi saldo piutang menurut buku siswa.
2. Melalui studi literatur secara proaktif, Peserta didik dapat menjelaskan prosedur
konfirmasi saldo piutang menurut buku siswa.
3. Melalui studi literatur secara proaktif, Peserta didik dapat menjelaskan laporan
rekapitulasi piutang menurut buku Siswa.
4. Melalui studi literatur secara proaktif, Peserta didik dapat menyediakan data saldo
piutang menurut buku Siswa.
5. Melalui studi literatur secara proaktif, Peserta didik dapat membuat format surat
konfirmasi saldo piutang menurut buku siswa.
6. Melalui studi literatur secara proaktif, Peserta didik dapat membuat surat konfirmasi
saldo piutang menurut buku siswa.
7. Melalui studi literatur secara proaktif, Peserta didik dapat membuat laporan rekapitulasi
piutang menurut buku Siswa.
6. Melalui diskusi kelompok, peserta didik secara santun dan menghargai pendapat pihak
lain, peserta didik dapat menjelaskan konfirmasi saldo piutang dan laporan rekapitulasi
piutang dengan lengkap dan benar.
8. Melalui diskusi kelompok, peserta didik secara santun dan menghargai pendapat pihak
lain, peserta didik dapat membuat surat konfirmasi saldo piutang dan laporan
rekapitulasi piutang dengan tepat

D. Materi

Surat konfirmasi saldo piutang


Pelaporan rekapitulasi piutang

E. Pendekatan /Model/Metode Pembelajaran

Pendekatan : Saintifik
Model Pembelajaran : Inquiri Terbingbing
Metode : Paparan, Diskusi, Tanyajawab

F. Alat, Bahan, Media dan Sumber Belajar

Alat dan bahan : Lembar kerja, Format format


Media Pembelajaran : LCD ,Infocus, Laptop, Bahan Tayang/ ajar ( power point )
Sumber Belajar : Buku Teks Siswa, Buku Pegangan Guru, Sumber lain yang
relevan , kamus dan Internet
G. KEGIATAN PEMBELAJARAN
PERTEMUAN KE- 1 :
ALOKASI
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
WAKTU
Pendahuluan Orientasi, motivasi dan apersepsi 15 Menit
1. Ketua kelas memimpin doa pada saat pembelajaran akan
dimulai dan dilanjutkan dengan menyanyikan lagu
indonesia raya bersama-sama
2. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang harus dicapai
peserta didik baik berbentuk kemampuan proses maupun
kemampuan hasil
3. Guru menjelaskan mamfaat penguasaan kompetensi dasar
ini sebagi modal awal untuk menguasai pasangan
kompetensi dasar lainnya yang tercakup dalam mata
pelajaran Akuntansi Keuangan.
4. Menjelaskan pendekatan, model pembelajaran serta metode
yang digunakan .
5. Guru memberikan penjelasan pada akhir kegiatan
pembelajaran akan diadakan test
Kegiatan Inti Orientasi Masalah ( Mengamati dan Menanya ) 100 Menit

 Guru menjelaskan kegiatan belajar yang akan dilkukan

 Guru memotivasi peserta didik untuk terlibat aktif


dalamproses belajar.

 Guru menayangkan gambar /memberikan satu contoh kasus


yang berhubungan dengan konfirmasi saldo piutang dan
laporan rekapitulasi piutang

 Peserta didik diminta mencari referensi


 Peserta didik mengamati tayangan dan memperhatikan
permasalahan yang diberikaan guru tentang konfirmasi
saldo piutang dan laporan rekapitulasi piutang .

 Peserta didik secara kelompok kecil /berpasangan


berdiskusi membahas permasalahan berdasarkan hasil
pencarian dan buku referensi

 Peserta didik membuat pertanyaan tentang apa yang belum


diketahui dan apa yang ingin diketahui lebih lanjut tentang
laporan rekonsiliasi bank dan pencatatan pos-pos
penyesuaian

 Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik /


kelompok kecil untuk menjawab atau memberikan
penjelasan atas pertanyaan yang muncul dari peserta didik/
kelompok lain
 Guru memperjelas kembali kasus yang diberikan

Pengumpulan Data dan verifikasi ( Mengumpulkan


Informasi )
 Setiap kelompok mengumpulkan informasi dari berbagai
sumber tentang konfirmasi saldo piutang dan laporan
rekapitulasi piutang
 Peserta didik/ kelompok berdiskusi memverifikasi
konfirmasi saldo piutang dan laporan rekapitulasi piutang

 Guru memberikan dorongan/ bimbingan agar peseerta


didik dapat menyelesaikan tugas baik secara individu
maupun kelompok

Mengumpulkan data melalui eksperimen

 Peserta didik baik secara individu maupun kelompok


menyiapkan format konfirmasi saldo piutang dan laporan
rekapitulasi piutang

 Berdasarkan hasil diskusi dalam kelompok Siswa mencoba


untuk dapat mempresentasikan hasil kerja kelompoknya
pada kelompok lain.

 Guru menilai sikap, pengetahuan dan keterampilan peserta


didik/ kelompok siatan berlangsung
Penutup Kegiatan merangkum, refleksi, test, dan tindak lanjut 20 menit
dengan cara :

1. Peserta didik menanyakan hal hal yang masih ragu dan


melaksanakan evaluasi
2. Guru membantu peserta didik untuk menjelaskan hal-hal
yang diragukan sehingga informasi menjadi benar dan tidak
terjadi kesalah pahaman terhadap materi
3. Peserta didik menyimpulkan materi di bawah bimbingan
guru
4. Guru memberikan tugas untuk pertemuan selanjutnya
5. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan
pesan untuk selalu belajar dan diakhiri dengan salam
6.

PERTEMUAN KE- 2 :
ALOKASI
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
WAKTU
Pendahuluan Orientasi, motivasi dan apersepsi 15 Menit

1.Ketua kelas memimpin doa pada saat pembelajaran akan


dimulai dan dilanjutkan dengan menyanyikan lagu indonesia
raya bersama-sama
2. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran yang harus dicapai
peserta didik baik berbentuk kemampuan proses maupun
kemampuan hasil
3.Guru menjelaskan mamfaat penguasaan kompetensi dasar ini
sebagi modal awal untuk menguasai pasangan kompetensi
dasar lainnya yang tercakup dalam mata pelajaran Akuntansi
Keuangan.
4.Menjelaskan pendekatan, model pembelajaran serta metode
yang digunakan .
5.Guru memberikan penjelasan pada akhir kegiatan
pembelajaran akan diadakan test

Kegiatan Inti Pengorganisasian dan formulasi ekplanasi ( Mengasosiasi 100 Menit


dan mengkomunikasi )

 Guru menugaskan siswa merumuskan kesimpulan tentang


konfirmasi saldo piutang dan laporan rekapitulasi piutang
dan laporan nya
 Siswa merumuskan kesimpulan tentang konfirmasi saldo
piutang dan laporan rekapitulasi piutang

 Guru menugaskan siswa secara individu atau kelompok


membuat laporan lisan atau tertulis dan mempersentasikan
hasil pekerjaannya pada kelompok lain,

 Siswa mempresentasikan hasil pekerjaannya dan dari


kelompok lain memberikan tanggapan terhadap apa-apa
yang disampaikan serta menerima masukandari peserta
kelompok lainnya .

Analisis proses Inquiri ( Mengkomunikasikan )

 Peserta didik bersama guru membuat kesimpulan tentang


konfirmasi saldo piutang dan laporan rekapitulasi piutang
dan membuat laporan saldo piutang dan rekapitulasi piutang

 Guru menugaskan siswa untuk menganalisis proses inquiry


yang dilakukan dan memperbaiki hasil kerjanya berdasarkan
masukan pada saat presentasi serta hal-hal yang dianggap
belum tepat
 Siswa menganalisis proses inquiry yang dilakukan dan
memperbaiki hasil kerjanya berdasarkan masukan pada saat
presentasi serta hal-hal yang dianggap belum tepat

Penutup Kegiatan merangkum, refleksi, test, dan tindak lanjut 20 m


dengan cara : eni
1.Peserta didik menanyakan hal hal yang masih ragu dan t
melaksanakan evaluasi
2.Guru membantu peserta didik untuk menjelaskan hal-hal yang
diragukan sehingga informasi menjadi benar dan tidak terjadi
kesalah pahaman terhadap materi
3.Peserta didik menyimpulkan materi di bawah bimbingan guru
4.Guru memberikan tugas untuk pertemuan selanjutnya
5.Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan
untuk selalu belajar dan diakhiri dengan salam

H. Penilaian Hasil Belajar


1. Teknik penilaian : Pengamatan, tes tertulis
2. Prosedur penilaian

Perancangan Penilaian Autentik dalam Pembelajaran


Akuntansi Keuangan
Kelas XI

a. Penilaian Sikap
Nama Tanggung
No Disiplin Jujur Santun
Siswa/Kelompok Jawab
1.
2.
3.
4.
5.

Keterangan:
4 = jika empat indikator terlihat.
3 = jika tiga indikator terlihat.
2 = jika dua indikator terlihat
1 = jika satu indikator terlihat
Indikator Penilaian Sikap:
Disiplin
a. Tertib mengikuti instruksi
b. Mengerjakan tugas tepat waktu
c. Tidak melakukan kegiatan yang tidak diminta
d. Tidak membuat kondisi kelas menjadi tidak kondusif
Jujur
a. Menyampaikan sesuatu berdasarkan keadaan yang sebenarnya
b. Tidak menutupi kesalahan yang terjadi
c. Tidak menyontek atau melihat data/pekerjaan orang lain
d. Mencantumkan sumber belajar dari yang dikutip/dipelajari
Tanggung Jawab
a. Pelaksanaan tugas piket secara teratur
b. Peran serta aktif dalam kegiatan diskusi kelompok
c. Mengerjakan tugas sesuai yang ditugaskan
d. Merpikan kembali ruang, alat dan peralatan belajar yang telah dipergunakan
Santun
a. Berinteraksi dengan teman secara ramah
b. Berkomunikasi dengan bahasa yang tidak menyinggung perasaan
c. Menggunakan bahasa tubuh yang bersahabat
d. Berperilaku sopan
Nilai akhir sikap diperolehberdasarkan modus (skor yang sering muncul) dari keempat
aspek sikap di atas.

Kategori nilai sikap:


Sangat baik : apabila memperoleh nilai akhir 4
Baik : apabila memperoleh nilai akhir 3
Cukup : apabila memperoleh nilai akhir 2
Kurang : apabila memperoleh nilai akhir 1
b. Lembar Pengamatan Pengetahuan

LEMBAR PENILAIAN ASPEK PENGETAHUAN


PENGELOLAAN DANA KAS BANK

Kisi – kisi penilaian aspek pengetahuan


Jenis
Kompetensi Dasar Indikator Indikator Soal Soal
Soal
3.8. Menjelaskan 3.8.1. Menjelaskan 1. Pesrta didik dapat Tes 1. Jelaskan konfirmasi saldo
konfirmasi saldo konfirmasi menjelaskan tertulis piutang menurut buku
piutang dan saldo piutang konfirmasi saldo siswa
rekapitulasi piutang menurut 2. Jelaskan prosedur
piutang 3.8.2. Menjelaskan buku siswa konfirmasi saldo piutang
laporan 2. Peserta didik dapat menurut buku siswa
rekapitulasi menjelaskan prosedur 3. Jelaskan laporan
piutang konfirmasi saldo konfirmasi saldo piutang
piutang menurut menurut buku siswa
buku siswa
3. Peserta didik dapat
menjelaskan laporan
konfirmasi saldo
piutang menurut
buku siswa

Pedoman penilaian pengetahuan

No Soal Jawaban Benar Skor Maksimal


1 Jawaban Benar 10
2 Jawaban Benar 10
3 Jawaban Benar 10
4 Jawaban Benar 10

Total skor maksimal pengetahuan 40

Nilai
Nilai = Jumlah skor yang diperoleh x 4 = ................
Jumlah skor maksimal

skor maksimal adalah 4


Lembar Pengamatan Keterampilan

LEMBAR PENILAIAN ASPEK KETERAMPILAN


PENGELOLAAN DANA KAS BANK

Kisi – kisi penilaian aspek Keterampialan

Kompetensi Dasar Indikator Indikator Soal Jenis Soal Soal

4.8. Membuat 4.8.1. Membuat surat 1. Peserta Tes tertulis Perhatikan kasus berikut!
surat konfirmasi saldo didik dapat, 1. Identifikasikan kasus
konfirmasi piutang Membuat yang ada
saldo piutang 4.8.1.Membuat laporan surat
dan laporan rekapitulasi piutang konfirmasi 2. Buatlahsurat konfirmasi
rekapitulasi saldo saldo piutang dan
piutang piutang laporan rekapitulasi
2. Peserta piutang
didik dapat,
Membuat
laporan
rekapitulasi
piutang

Soal :
Rekapitulasi piutang PD KISKENDA yang dibuat berdasarkan data kartu piutang pada tanggal 30
Juni 2009, sebagai berikut:

No. Rekening Nama Debitur Alamat Saldo


01 PD KIARA Bandung Rp 22.100.000,00
02 PD LUDINA Bogor Rp 18.300.000,00
03 Toko ISTANA Jakarta Rp 27.850.000,00
04 PD PUTRI Solo Rp 26.200.000,00
05 Toko RISTA Bandung Rp 28.150.000,00
Jumlah saldo piutang Rp122.600.000,00

Data mutasi piutang dalam bulan Juli 2009 sebagai berikut.

Pengiriman faktur dan memo kredit:


Juli 5 Faktur No. 701 seharga Rp7.350.000,- dikirim kepada PD LUDINA Bogor
Juli 7 Faktur No. 702 seharga Rp9.800.000,- dikirim kepada PD PUTRI Solo
Juli 11 Faktur No. 703 seharga Rp11.300.000,- dikirim kepada PD KIARA Bandung
Juli 15 Faktur No. 704 seharga Rp12.500.000,- dikirim kepada Toko RISTA Bandung
Juli 22 Faktur No. 705 seharga Rp14.400.000,- dikirim kepada Toko ISTANA Jakarta
Juli 25 Memo kredit No. 004, Rp400.000,- dikirim kepada Toko ISTANA Jakarta untuk
pengurangan harga faktur No. 705
Juli 27 Faktur No. 706 seharga Rp6.800.000,- dikirim kepada PD LUDINA Bogor
Penerimaan piutang:
Juli 4 BKM No.171 sebesar Rp10.300.000,- untuk penerimaan dari PD LUDINA Bogor
Juli 6 BKM No.174 sebesar Rp12.200.000,- untuk penerimaan dari Toko PUTRI Solo
Juli 10 BKM No.178 sebesar Rp15.600.000,- untuk penerimaan dari PD KIARA Bandung
Juli 14 BKM No.183 sebesar Rp17.500.000,- untuk penerimaan dari PD ISTANA Jakarta
Juli 16 BKM No.185 sebesar Rp8.000.000,- untuk penerimaan dari PD LUDINA Bogor
Juli 19 BKM No.188 sebesar Rp14.150.000,- untuk penerimaan dari Toko RISTA Boandung
Juli 21BKM No.191 sebesar Rp14.000.000,- untuk penerimaan dari Toko PUTRI Solo
Juli 25 BKM No.183 sebesar Rp10.350.000,- untuk penerimaan dari PD ISTANA Jakarta
Juli 29 BKM No.178 sebesar Rp6.500.000,- untuk penerimaan dari PD KIARA Bandung

Berdasarkan data di atas:


1.Catat data mutasi piutang dalam kartu piutang masing-masing debitur!
2.Membuat surat konfirmasi saldo piutang
3. Membuat laporan rekapitulasi piutang

Lembar Pengamatan Keterampilan

LEMBAR PENILAIAN ASPEK KETERAMPILAN


AKUNTANSI PERSEDIAAN
Aspek Penilaian
Membuat
Membuat
Nama surat Nilai
No Kerapihan laporan Jumlah
Kebersihan konfirmasi
Siswa Rekapitulasi Akhir
saldo
piutang
piutang
10 10 30 30
Rubrik Penilaian Keterampilan

Aspek Skor Kriteria


10 Jurnal benar dan lengkap
7 Jurnal benar dan tidak lengkap
Kerapihan
5 Jurnal lengkap dan tidak benar
3 Jurnal tidak benar dan tidak lengkap
10 Jurnal benar dan lengkap
7 Jurnal benar dan tidak lengkap
Kebersihan
5 Jurnal lengkap dan tidak benar
3 Jurnal tidak benar dan tidak lengkap
Membuat 30 Jurnal benar dan lengkap
surat 25 Jurnal benar dan tidak lengkap
konfirmasi 20 Jurnal lengkap dan tidak benar
saldo 10 Jurnal tidak benar dan tidak lengkap
piutang
Membuat 30 Jurnal benar dan lengkap
laporan 25 Jurnal benar dan tidak lengkap
Rekapitulasi 20 Jurnal lengkap dan tidak benar
piutang 10 Jurnal tidak benar dan tidak lengkap

Nilai Akhir = Jumlah/Skor Maksimal x 4


Nilai Akhir maksimal peserta didik adalah 4

Mengetahui, Kedawung, Juli 2015


Kepala SMK N 1 Kedawung Guru Mata Pelajaran

H.FUAD.,S.Pd.,M.Pd. Dra.Rini Harjanti


NIP. 19640705 198902 1 003 NIP. 19661001 199203 2 007

Anda mungkin juga menyukai