Anda di halaman 1dari 2

ANALISIS SWOT: IFAS (INTERNAL FACTOR ANALYSIS SUMMARY)

Dinas Pendidikan DKI Jakarta


Tugas Mata Kuliah Manajemen Strategi
Dosen Pengampu: Dr. Ayuning Budiati S.Sos, M.Si

Anggota Kelompok:
1. Shafni Aprilia (6661220001)
2. Ni Made Ayu Puspa K (6661220035)
3. Juniar Putri Anggraeni (6661220090)
4. Rizka Rahmayani (6661220123)
5. Nia Adelia (6661220138)
6. Husnawati (6661220156)
Kelas: 3A

Faktor Internal Dinas Pendidikan DKI Jakarta


Man: Profesional, patuh pada aturan, berkeadilan
Money : Anggaran dari pemerintah
Material : Alat tulis, meja, kursi
Machine : Mobil, cctv, scan wajah & sidik jari, komputer
Method : Adanya rapat triwulan 1,2,3,4
Market : Instagram, website, youtube

Analisis SWOT: IFAS Dinas Pendidikan DKI Jakarta


Faktor Strategis Internal Bobot Rating Skor Keterangan
(IFAS)
Peluang
1. Kebijakan Menteri
0.090 8 0.72 Jangka Panjang
Pendidikan
2. Dukungan Anggaran 0.080 8 0.64 Jangka Panjang
3. Sumber Daya
0.054 6 0.324 Jangka Panjang
Manusia
4. Sarana dan Prasarana 0.050 5 0.35 Jangka Menengah
5. Tunjangan untuk
0.19 2 0.38 Jangka Panjang
Pegawai
Ancaman
1. Korupsi Anggaran 0.042 7 0.294 Jangka Pendek
2. Bantuan Tidak Tepat
0.012 6 0.072 Jangka Pendek
Sasaran
3. Kurangnya Fasilitas
0.26 7 1.82 Jangka Panjang
Menunjang
4. Minimnya Minat
0.064 4 0.256 Jangka Panjang
Belajar Siswa
5. Kenakalan Remaja 0.158 5 0.79 Jangka Panjang
Total 1 5,646

Anda mungkin juga menyukai