Anda di halaman 1dari 2

REFLEKSI PEMBELAJARAN 4

Guru dalam hal ini penulis menyadari bahwa selama ini pembelajaran yang diterapka di kelas masih sangat jauh dari baik, berikut penulis
rangkum beberapa refleksi pembelajaran yang sudah saya lakukan selama ini.

N KEGIATAN PERMASALAHAN PERBAIKAN TAHUN/ KETERANGAN


O REFLEKSI SEMESTER
M
E
R
4 Refleksi Guru menyadari bahwa metode Guru memang harus 2022- Modul Ajar PPL 1
pembelajara pembelajaran yang diaplikasikan di kreatif dan inovatif 2023/I-II
n guru di kelas selama ini masih sangat kurang dalam situasi apapun https://docs.google.com/document/d/1U
kelas baik, guru masih menggunakan model di kelas. Mengahadapi bs04q_-
penerapan pembelajaran convensional atau peserta didik yang Vkjq1uf2dOTk1OViyVYyTRb19qi0oY8Wpd
model ceramah teacher center, guru tidak rendah motivasinya 0/edit?usp=sharing
pembelajara membuat rancangan pembelajaran untuk belajar maka
n inovatif yang bersifat student center, guru guru harus membuat
hanya meminta peserta didik strategi pembelajaran Modul Ajar PPL 2
membaca modul atau lks dan yang tepat sehingga
menjawab tugas tugas yang ada di peserta didik https://docs.google.com/document/d/11
dalamnya, tanpa memperhatikan diharapkan lebih SW_WnOrfNPN8hpgH2j-
model belajar, minat dan bakat termotivasi untuk TW7fGWeFivCraGrYqeyLNs4/edit?usp=sh
peserta didik. Sehingga menyebabkan belajar. Guru membuat aring
motivasi belajar peserta didik rendah, rancangan
cenderung tidak mau mengikuti alur pembelajaran dengan
pelajaran karena bosan dengan menerapkan model
model pembelajarannya. Peserta pembelajaran inovatif
didik tidak tertarik dengan model seperti model
pembelajaran yang diterapkan guru di pembelajaran Problem
kelas. Peserta didik yang memiliki Based Learning atau
karakter model belajar berbeda tidak Project Based Learning
mendapatkan haknya secara penuh yang bisa menunjang
dalam memahami materi pelajaran. keaktifan belajar
peserta didik. Guru
membuat rancangan
pembelajaran
berdiferensiasi untuk
mengatasi masalah
model belajar siswa
yang berbeda beda.
Disamping itu guru
harus menambah
pengetahuannya untuk
selalu dinamis dalam
menerapkan model
pembelajaran untuk
meningkatkan motivasi
peserta didik lebih aktif
belajar dengan
mengikuti pelatihan
pelatihan atau
workshop.

Anda mungkin juga menyukai