Anda di halaman 1dari 34

MEDIA PENYULUHAN PERTANIAN

PEMBEKALAN SERTIFIKASI SUMSEL, 25 AGUSTUS 2023


Hello!
Ichwabudin, SST., MM.
Widyaiswara BPP Lampung
HP. 0822-8198-8171

2
Hello!
Ayu Octavia Tanjung P, SP., M.Sc
Widyaiswara BPP Lampung
HP. 0813-7312-2204

3
MEDIA PENYULUHAN PERTANIAN
INDIKATOR KEBERHASILAN
TUJUAN 1. Peserta memahami pengertian media
PEMBELAJARAN penyuluhan pertanian
Peserta mampu 2. Peserta mampu memilih dan menetapkan
membuat dan media penyuluhan pertanian
menggunakan media
penyuluhan pertanian 3. Peserta mampu membuat dan
yang baik dan benar menggunakan media penyuluhan
pertanian
4
MEDIA PENYULUHAN PERTANIAN
POKOK BAHASAN
❖ Pengertian media penyuluhan pertanian

❖ Memilih dan menetapkan media penyuluhan


pertanian

❖ Membuat media penyuluhan pertanian

5
6
PENGERTIAN MEDIA
1 PENYULUHAN
PERTANIAN
Let’s start with the first set of slides
PENGERTIAN MEDIA
PENYULUHAN
MEDIUS → Tengah, Perantara, atau
Pengantar
The Association for Educational
Communications Technology (AECT)
→ Bentuk dan saluran yang
digunakan orang untuk menyalurkan
pesan atau informasi
8
Segala bentuk media pembelajaran baik

“ tercetak maupun audio visual serta


peralatannya yang dapat digunakan untuk
menyalurkan pesan dari pengirim pesan
kepada penerima pesan sehingga dapat
merangsang pikiran, perasaan, perhatian dan
minat sasaran sedemikian rupa dan proses
belajar mengajar terjadi
9
TUJUAN
MEDIA PENYULUHAN
PERTANIAN
Memperlancar komunikasi agar
tujuan penyuluhan tercapai

10
PERAN
MEDIA
PENYULUHAN
PERTANIAN
11
PERAN Media penyuluhan
pertanian
PERAN MEDIA PENYULUHAN PERTANIAN SEBAGAI SALURAN
KOMUNIKASI
➢ Menyalurkan pesan/informasi dari sumber kepada sasaran,
➢ Menyalurkan umpan balik dari sasaran kepada sumber
➢ Menyebarluaskan pesan informasi kemasyarakat dalam jangkauan
yang luas, tidak terbatas ruang, waktu dan daya indera
➢ Memungkinkan pelaksanaan penyuluh pertanian secara teratur
dan sistematik

12
PERAN Media penyuluhan
pertanian
PERAN MEDIA PENYULUHAN PERTANIAN SEBAGAI MEDIA
PEMBELAJARAN

➢ Memberi pengalaman belajar dari kongkrit ke abstrak,


➢ Memungkinkan proses belajar dapat kontinyus dan berkelanjutan
➢ Memungkinkan proses belajar secara mandiri

13
PERAN Media penyuluhan
pertanian
PERAN MEDIA PENYULUHAN PERTANIAN SEBAGAI PERAGAAN

➢ Mempertinggi Efektivitas Belajar


➢ Meningkatkan Interaksi Petani dengan Lingkungannya
➢ Meningkatkan Keterampilan

14
Fungsi Media
Memperjelas Pesan
Mengatasi Keterbatasan Ruang
Mengatasi Keterbatasan Waktu
Mengatasi Keterbatasan Daya
Indera
Mengatasi Sikap Pasif Sasaran
memilih dan
2 menetapkan media
penyuluhan pertanian
Let’s start with the first set of slides
Bagaimana menentukan jenis dan
memilih media yang digunakan?
⊹ Media tidak dapat dipilih dan digunakan asal saja,
tetapi harus dipilih dengan seksama dan digunakan
dengan benar.

⊹ Tidak ada satu mediapun yang dapat dipakai untuk


mencapai semua tujuan, sehingga tidak mungkin
semua dilakukan dengan media yang sama
17
FAKTOR YANG HARUS DIPERHATIKAN MEMILIH JENIS MEDIA
Siapa yang akan dilatih ?
Apa yang diharapkan dan mampu dilakukan oleh
peserta didik ?
Dimana pelatihan akan diadakan dan berapa
lama ?
Metode belajar apa yang digunakan ?
Media penyuluhan apa yang akan digunakan ?
Bagaimana mengetahui efektifitas
pelatihan/penyuluhan ?
JENIS MEDIA PENYULUHAN PERTANIAN

19
KELEBIHAN DAN KELEMAHAN BEBERAPA JENIS
MEDIA PENYULUHAN PERTANIAN

20
21
22
PENGELOMPOKKAN MEDIA
PENYULUHAN PERTANIAN
❑ Klasifikasi berdasarkan panca indera
❑ Klasifikasi berdasarkan daya
liput/jumlah sasaran
❑ Klasifikasi berdasarkan tingkat
pengalaman belajar
❑ Klasifikasi berdasarkan
bentuk/karakteristik media
23
KRITERIA
PEMILIHAN
MEDIA PP
24
1. Tujuan kegiatan pp yang hendak dicapai
2. Tahap adopsi sasaran
3. Jangkauan media penyuluhan pertanian
4. Karakteristik
5. Pembiayaan
6. Pemilihan media PP secara terpadu

25
ALTERNATIF PEMILIHAN MEDIA SESUAI DENGAN ASPEK
PRILAKU SASARAN

26
PENGGUNAAN JENIS MEDIA BERDASARKAN KELOMPOK
SASARAN

27
PRINSIP PEMILIHAN MEDIA
1. BAHWA TDK ADA SATUPUN MEDIA YG BAIK UNTUK
SUATU PEMBELAJARAN
2. HARUS DIYAKINI MEDIA YG DIPILIH SESUAI DG TUJUAN
PEMBELAJARAN
3. HARUS DIKETAHUI BETUL ISI MATERI MEDIA YANG
DIGUNAKAN
4. MEDIA YANG DIPILIH HARUS SESUAI DG FASILITAS YANG
TERSEDIA
5. PEMILIHAN MEDIA SEBAIKNYA DILAKUKAN SENDIRI OLEH
PENYAJI

28
Membuat dan
3 menggunakan media
penyuluhan pertanian
Beberapa persyaratan dalam membuat media
Penyuluhan :
- Sederhana
- Mengemukakan ide – ide baru
- Menarik
- Mengesankan ketelitian
- Menggunakan bahasa yang mudah dimengerti
- Mengajak sasaran untuk memperhatikan,
mengingat, mencoba dan menerima

30
Beberapa Petunjuk Umum dalam persiapan pembuatan
media penyuluhan pertanian.
1). Memenuhi persyaratan media antara lain :
- Adanya pesan yang jelas, menarik perhatian
- Mudah dimengerti, mendorong untuk menerapkannya.
2). Keterampilan merancang antara lain : membuat gambar,
skets, grafik, bagan dan sebagainya.

31
3). Keterampilam menata gambar dengan memperhatikan.
- Kesederhanaan , tonjolkan gambar/hal yang penting saja.
- Keseimbangan antara gambar dan kata-kata.
- Keserasian/harmonis.
- Menonjolkan pusat perhatian
- Irama atau aliran gerak yang serasi.

32
4). Menyediakan alat dan bahan yang diperlukan antara lain
- Alat gambar
- Alat pembuat huruf, alat dan bahan khusus menurut jenis
media yang akan dibuat.
- Komputer dan perangkatnya

33
Terimakasih
34

Anda mungkin juga menyukai