Anda di halaman 1dari 14

MODUL O1

IDIK4010 EDISI 2 Add your idea here

KONSEP
PEMANFAATAN MEDIA
Add your idea here

DALAM PEMBELAJARAN
Add your idea here Add your idea here

This presentation is optimized for whiteboard use


KEGIATAN
FUNGSI MEDIA DALAM BELAJAR 01

PEMBELAJARAN

Seperti yang dituliskan oleh deporter,


reardon, dan singer nourie (1999)
“Sebuah gambar lebih berarti dari
seribu kata“ bahwa penggunaan alat
peraga dalam proses belajar akan
merangsang modilitas visual dan
memunculkan beribu – ribu asosiasi
Wendy Lukas
dimana akan memberikan suasana yang
sangat kaya untuk pembelajaran
Mempersingkat proses
pembelajaran materi

Mendorong siswa
Alasan menggunakan belajar lebih mandiri
media dalam
pembelajaran Materi pembelajaran
menjadi lebih
terstandari sasi

Belajar dan mengajar


dengan memanfaatkan
Pembelajaran menjadi lebih
menarik dan interaktif
aneka sumber belajar

Pembelajaran menjadi
lebih konkret dan nyata
Kegiatan
belajar 2

Perkembangan
pemanfaatan media
dalam pembelajaran
Pada abad ke 20 pemanfaatan media untuk produksi film khusus
sebagai upaya pencegahan penyakit kelamin dikalangan masyarakat
sipil, media dimanfaatkan oleh militer US dalam pelatuhan perang
Pemanfaatan 1 2 3

media Pada periode perang dunia kedua media dimanfaatkan untuk


pelatihan perang militer US dengan memproduksi 457 film
pembelajaran bersuara, 432 film strip bisu dan 457 panduann instruktur
dimana pengembangan dan pendistribusian film dilakukan
dari masa ke secara meluas pada saat itu

masa
Pada tahun 1960 banyak sekolah dan perguruan
tinggi yang mulai mendirikan pusat media
pembelajaran dan media tersebut diintegrasikan ke
kurikulum
Perkembangan pemanfaatan
media pembelajaran di
Indonesia

Di Indonesia sendiri penggunaan media


dalam pembelajaran sendiri secara
informal telah dilakukan oleh para
guru sejak abad ke 20 dengan
digunakannya alat permainan untuk
mengajar sebagaimana prinsip Ki Hadjar
Dewantara “permainan anak itulah
Wendy Lukas
Pendidikan”
Mengapa memanfaatkan
media dalam
pembelajaran??
Dari segi aturan formal UU No 23 pasal 25 ayat 1 bahwa “setiap atuan
Pendidikan formal dan nonformal
tahun 2003 tentang Pendidikan menyediakan sarana dan prasarana
nasional yang memenuhi keperluan Pendidikan
sesuai dengan dengan pertumbuhan dan
perkembangan potensi fisik,
kecerdasan
intelektual,social,emosional dan
kejiwaan peserta didik”
Pasal 35 ayat 1 butir tentang
standar sarana dan prasarana
Pendidikan mencakup ruang belajar,
tempat berolah raga, perpustakaan,
laboratirum dan lain lain termasuk
teknologi informasi dan komunikasi
Jenis
pemanfaatan
media
pembelajaran Pemanfaatan Pemanfaatan
media yang media yang
didesain khusus sudah tersedia
Pemanfaatan media yang
didesain khusus
Media yang secara sengaja dan terencana
dikembangkan untuk mencapai tujuan atau
kompetensi pembelajaran tertentu. Media
seperti ini dikembangkan berdasarkan prinsip
prinsip pengembangan seperti :

a) prinsip efektifitas dan efisiensi, b)


prinsip taraf berpikir siswa, c) prinsip
interaktivitas media pembelajaran, d)
ketersediaan media pembelajaran, e) kemampuan
guru menggunakan media pembelajaran, f)
alokasi waktu, g) fleksibiltas media
pembelajaran, h) keamanan penggunaan.
Pemanfaatan media pembelajaran
yang sudah tersedia

Dengan penggunaan media pembelajaran yang


sudah tersedia , yang sudah disiapkan dimana guru
hanya perlu mengkaji apakah isi program media
yang ada dipasaran tersebut, sudah sesuai atau
belum dengan kriteria pemanfaatan media Berkaitan dengan pemilihan media ini, Azhar
pembelajaran Arsyad (1997: 76-77) menyatakan bahwa
kriteria memilih media yaitu: 1) sesuai dengan
tujuan yang ingin dicapai; 2) tepat untuk
mendukung isi pelajaran; 3) praktis, luwes, dan
tahan; 4) guru terampil menggunakannya;
5) pengelompokan sasaran; dan 6) mutu
teknis.
KEGIATAN
Media sebagai bagian terpadu BELAJAR 03

dalam pembelajaran
Suparman (2003) menyebutkan bahwa salah satu
komponen yang perlu dilakukan guru atau pengajar
sebelum melaksanakan pembelajaran adalah
mengembangkan strategi pembelajaran yang terdiri
dari komponen urutan kegiatan pembelajaran, metode
pembelajaran, media pembelajaran dan waktu yang
diperlukan untuk melaksanakan pembelajaran

Pembelajaran dikembangkan setelah tujuan pembelajaran


ditetapkan. Menurut Knirk & Gustafson (1986)
pengembangan pembelajaran disimpulkan bahwa keenam
Wendy
model tersebut mempunyai kom0onen umum yang samaLukas
dan
digambarkan dalam skema berikut ini
Pengumpulan data awal, guru
mengumpulkan data dengan
bertanya apa kesulitan mereka dalam
mempelajari pembagian
Prosedur pemilihan metode dan
media pembelajaran, guru
menentukan metode dan media
yang sesuai dengan keadaan kelas
Menentukan kemampuan awal siswa,
guru melakukan tes awal pada sisiwa
untuk melihat kemampuan awal siswa
dalam melakukan pembagian
Prosedur implementasi, evaluasi dan revisi
pembelajaran, guru melaksanakan proses
Penentuan tujuan/kompetensi atau tes pembelajaran, melakukan penilaian hasil
unjuk kerja, furu mengembangkan tes belajar dan juga melakukan evaluasi serta
hasil belajar yang akan mengukur revisi apabila hasil belajar belum
kompetensi siswa memuaskan
Silahkan Bertanyaa ……
Sekian dan
terima
kasihh
Disusun oleh
1.Mariatul Qibtiyah
2.Nur azizah
3.Siti Aisyah
4.Aini Rizqiyah Putri
5.Salsabila Eka Nurfadila

Anda mungkin juga menyukai