Anda di halaman 1dari 15

MODUL AJAR MATEMATIKA

KELAS VII SEMESTER 2

Disusun Oleh:

ANGGI RAMA PUTRI,S.Pd

NIP. 198705092023212019

UPT SMP NEGERI 1 LINTAU BUO UTARA

KABUPATEN TANAH DATAR

2024
MODUL AJAR (MA) MATEMATIKA SMP

PERSAMAAN LINIER SATU VARIABEL 7

Sekolah : UPT SMPN 1 Lintau Buo Utara


Mata pelajaran : Matematika
Kelas / Semester : VII / Genap
Materi : PLSV
Alokasi waktu : 2 jam pelajaran

Bagian I. Identitas dan Informasi mengenai Modul

Kata Kunci  Pemodelan,variable,aljabar, konstanta,koefisien,PLSV


Pengetahuan/Keterampilan Prasyarat  Aljabar
 Kali, bagi, tambah dan kurang
Alokasi waktu (menit) 80 menit
Jumlah Pertemuan (JP) 2 JP
Moda Pembelajaran  Tatap Muka (TM)
Metode Pembelajaran  Problem-Based Learning

Sarana Prasarana Lingkungan Belajar :


 Ruang kelas
 Perpustakaan
 Media :
 Laptop
 LCD/proyektor
 Alat dan Bahan pada masing-masing kelompok :
 Alat tulis, LKPD
Target Peserta  Regular/tipikal
Didik
Karakteristik Regular
Peserta Didik
Daftar Pustaka 1. Kemdikbud, 2018. Matematika SMP/MTs Kelas VII: Buku Peserta
didik. Jakarta: Pusat Kurikulum dan Perbukuan
2. Kemdikbud, 2018. Matematika SMP/MTs Kelas VII: Buku Guru.
Jakarta: Pusat Kurikulum dan Perbukuan
3. M.Cholik Adinawan, 2016. Matematika untuk SMP Kelas VII
Semester 1: Jakarta: Erlangga.
Referensi Lain https://www.youtube.com/watch?v=IsZb-mziEOI
https://www.youtube.com/watch?v=nkFlPUbRb9I

Gambaran umum Rasionalisasi


modul  Modul ini terdiri dari 1 pertemuan , 2 JP dan alokasi waktu 80 menit
Urutan Materi Pembelajaran :
1. Kalimat benar, kaliamat salah
2. Kalimat terbuka
3. Persamaan Linear Satu Variabel
Rencana Asesmen :
1. Penilaian hasil lembar kerja Peserta didik kelompok
2. Penilaian hasil lembar kerja Peserta didik individu
Profil Pelajar  Beriman dan bertaqwa kepada Tuhan yang maha esa dan berakhlak
Pancasila mulia terbentuk dalam kegiatan pagi.
 Gotong royong terbentuk dalam kegiatan diskusi kelompok
 Mandiri terbentuk ketika mengerjakan latihan soal yang diberikan
secara individu
 Bernalar kritis dan kreatif terbentuk ketika diskusi dan dalam
mengerjakan latihan soal
Persiapan  Persiapan yang dilakukan sebelum pembelajaran dimulai
pembelajatan ❖ Menyiapkan dan mempelajari materi dan perangkat ajar.
❖ Menyiapkan media pembelajaran yang akan digunakan.
❖ Menyiapkan alat dan bahan yang digunakan dalam pembelajaran
❖ Menyiapkan lembar kerja siswa dengan di cetak sejumlah yang
dibutuhkan.
❖ Menyiapkan lembar penilaian untuk hasil observasi, presentasi, dan
lembar kerja siswa.
Kegiatan Pengaturan siswa
Pembelajaran  Berkelompok
Utama  Pengelompokkan siswa terdiri dari 5 kelompok yang masing-masing
terdiri dari 6 orang
Metode
 Diskusi
 Presentasi
 Demontrasi

II. KOMPONEN INTI

Topik Menjelaskan konsep Persamaan Linear Satu Variabel ( PLSV)


Tujuan 1. Murid dapat menjelaskan kalimat benar, kalimat salah dan kalimat
Pembelajaran terbuka
2. Murid dapat menjelaskan pengertian PLSV
Pemahaman PLSV adalah kalimat terbuka yang memiliki satu variable dengan
Bermakna pangkat tertinggi satu dan memiliki hubungan sama dengan
Pertanyaan Dari video tadi
Pemantik a. berapa harga 1 semangka
b. Berapa banyak penumpang sebelum turun

Profil Pelajar  Beriman & Bertakwa terhadap Tuhan YME


Pancasila  Berkebhinekaan Global
 Bernalar Kritis
 Kreatif
 Bergotong royong
 Mandiri
Urutan Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi kegiatan Alokasi


waktu
Pendahuluan 1. Peserta didik menjawab salam dan berdoa, dilanjutkan 10 menit
menjawab kabar dan guru mengecek kehadiran peserta didik;
2. Peserta didik memperhatikan apersepsi tentang materi aljabar
3. Peserta didik melihat video manfaat belajar persamaan linear
satu variabel ( PLSV )
4. Peserta didik memperhatikan apersepsi tentang materi aljabar
5. Peserta didik menyimak tujuan belajar dan hasil
belajar/kompetensi yang diharapkan akan dicapai dalam
pertemuan ini
6. Peserta didik menyimak informasi tentang cara belajar dan
cakupan materi yang akan diajarkan
Kegiatan Inti 1. Guru meminta murid untuk mendengarkan dan melihat 60 menit
video https://youtu.be/tujlm26qAIA?feature=shared , dan
presentasi PPT dan penjelasan guru tentang kalimat benar,
salah dan terbuka (diferensiasi proses dan konten)
2. Guru membagi peserta didik menjadi lima kelompok yang
homogen yang terdiri :
Masing-masing kelompok mendapat tugas yang berbeda,
berdasarkan hasil UH aljabar yaitu :
 Kelompok 1dan 2 (kelompok atas)
Yang menguasai aljabar
 Kelompok 3, 4 dan 5 (kelompok bawah)
Kurang menguasai aljabar
(diferensiasi proses)
2. Guru membagikan LK kepada peserta didik. LK untuk
kelompok atas mendapat soal lebih banyak dibandingkan
kelompok bawah (diferensiasi proses)
3. Peserta didik bersama dengan kelompoknya dan dengan
bimbingan guru mencari data yang sesuai dengan LK
4. Guru berkeliling mencermati peserta didik yang sedang bekerja
dalam kelompok dan jika peserta didik menemukan hal-hal
yang belum dipahami, guru memberikan kesempatan peserta
didik untuk mempertanyakan hal-hal yang belum dipahami.
5. Peserta didik dalam kelompok menyusun laporan hasil diskusi
penyelesaian masalah yang mereka kerjakan
6. Beberapa perwakilan kelompok menyajikan secara tertulis dan
lisan hasil diskusi dan kesimpulan yang telah mereka kerjakan
7. Peserta didik yang lain dan guru memberikan tanggapan dan
menganalisis hasil presentasi meliputi tanya jawab untuk
mengkonfirmasi, memberikan tambahan informasi, melengkapi
informasi ataupun tanggapan lainnya
8. Peserta didik mengerjakan LK pemahaman konsep secara
individu (asesmen formatif terdapat pada lampiran yaitu LK
Individu)
Kegiatan 1. Secara klasikal dan melalui tanya jawab peserta didik dibimbing 10 menit
Penutup untuk merangkum isi pembelajaran yaitu tentang kalimat benar,
kalimat salah dan kalimat terbuka
2. Secara individu peserta didik melakukan refleksi (penilaian diri)
tentang hal-hal yang telah dilakukan selama proses
pembelajaran
3. Guru memberikan informasi tentang materi yang akan di
pelajari selanjutnya yaitu tentang menyelesaikan persamaan
linear satu variabel
4. Peserta didik mencermati Informasi garis besar isi kegiatan
pada pertemuan berikutnya
Refleksi guru  Apakah didalam kegiatan pembukaan siswa sudah dapat
diarahkan dan siap untuk mengikuti pelajaran dengan baik?
 Apakah dalam memberikan penjelasan teknis atau
intruksi yang disampaikan dapat dipahami oleh siswa?
 Apakah dalam kegiatan pembelajaran telah sesuai
dengan alokasi waktu yang direncanakan?
 Apakah dalam berjalannya proses pembelajaran
sesuai dengan yang diharapkan?
 Apakah arahan dan penguatan materi yang telah
dipelajari dapat dipahami oleh siswa?
Refleksi siswa  Apakah kamu suka dengan kegiatan pembelajaran hari ini?
 Apakah belajar dengan cara berkelompok membuatmu lebih
mudah memahami pelajaran
 Apakah semua temanmu mau menerimamu dalam kelompok?
 Apakah materi persamaan linear satu variabel bermanfaat
untukmu.

Lintau Buo Utara, Febuari 2024

Mengetahui

Kepala UPT SMP Negeri 1 Lintau Buo Utara Guru Mapel

Titin Susilawati,S.Pd Anggi Rama Putri,S.Pd


NIP. 196508201989032005 NIP. 198705092023212019
PERSAMAAN LINEAR SATU VARIABEL
(PLSV)

KALIMAT BENAR, KALIMAT SALAH


KALIMAT TERBUKA DAN PLSV

Sekolah : UPT SMP N 1 Lintau Buo Utara


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : VII / 2
Materi Pokok :Kalimat Benar, kalimat Salah dan Kalimat
Terbuka
Alokasi Waktu : 80 menit

Anggota Kelompok :

 .................................
 .................................
 .................................
 .................................
 .................................
 ..............................
Petunjuk Pembelajaran :
KEGIATAN 1: PERSAMAAN LINEAR SATU VARIABEL (PLSV)
 Kelompokkan
Bekerja dan berdiskusi dalam kelompok
kalimat/pernyataan yang
di bawah ini telah ditetapkan
kedalam untuk benar
table dengan melengkapi LKPD.
 Guru membimbing siswa dalam kelompok selama belajar kelompok
 Perwakilan kelompok akan mempresentasikan hasil kerja kelompok setelah kegiatan 1
 Untuk penilaian mengerjakan Latihan pada buku latihan
1. Ibu kota provinsi Sumatera Barat adalah Padang
2. Presiden pertama Indonesia adalah Jokowi
3. Sebuah balok memiliki 8 titik sudut
4. Kabupaten m terletak di pulau Sumatera
5. Dua ditambah suatu bilangan a menghasilkan delapan
6. 2 + 5 = 9
7. 3 x 7 = 21
8. 4x – 5 = 21
9. 3p + 5 = 2p – 7
10. 8 > (-10)
Kalimat tertutup
NO Kalimat terbuka
Kalimat Benar Kalimat salah

Kesimpulan
Kalimat tertutup (pernyataan ) adalah ……………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………

Kalimat terbuka adalah ……………………………………………………………………...


…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………

KEGIATAN 2: PERSAMAAN LINEAR SATU VARIABEL (PLSV)


Perhatikan kalimat terbuka pada table di bawah ini!
No Kalimat terbuka Variabel Pangkat PLSV atau bukan
tertinggi PLSV
variabel
1. x + 8 = 15 1=x 1 PLSV
2. 4x + 2y = 8 2 = x dan y 1 Bukan PLSV
3. 3y – 7 = 20 1 = …. ……. PLSV
4. a ……. …….. ………………
+2=2 a−5
3
2
5. 2x + 3 = 21 ……….. ……….. Bukan PLSV
Kesimpulan
Persamaan Liniear Satu Variabel (PLSV) adalah kalimat terbuka
……………………………………………………….
…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………

LATIHAN
1. Buatlah 3 contoh buah kalimat benar
2. Buatlah 3 contoh buah kalimat salah
3. Buatlah 3 contoh buah kalimat terbuka
4. Buatlah 3 contoh persamaan linear satu variabel
5. Buatlah 3 contoh bukan persamaan linear satu variable
6. Lengkapilah table di bawah ini
Kalimat terbuka Kalimat benar Kalimat salah Pengganti variabel
a. a + 9 =16 7 + 9 = 16 5 + 9 = 16 7 dan 5
b. w : 7 = -9 ……………….. ……………….. ………………..
c. p + p = 12 ……………….. ……………….. ………………..
d. 3y = 15 ……………….. ……………….. ………………..
e. 2x – 1 = 7 ……………….. ……………….. ………………..

KEGIATAN 1: KALIMAT TERTUTUP DAN TERBUKA


Kelompokkan kalimat/pernyataan di bawah ini kedalam table dengan benar
1. Ibu kota provinsi Sumatera Barat adalah Padang
2. Presiden pertama Indonesia adalah Jokowi
3. Sebuah balok memiliki 8 titik sudut
4. Kabupaten m terletak di pulau Sumatera
5. Dua ditambah suatu bilangan a menghasilkan delapan
6. 2 + 5 = 9
7. 3 x 7 = 21
8. 4x – 5 = 21
9. 3p + 5 = 2p – 7
10. 8 > (-10)
Kalimat tertutup
NO Kalimat terbuka
Kalimat Benar Kalimat salah
Ibu kota provinsi Sumatera Presiden pertama Indonesia Kabupaten m terletak di
Barat adalah Padang adalah Jokowi pulau Sumatera
Sebuah balok memiliki 8 2+5=9 Dua ditambah suatu
titik sudut bilangan a menghasilkan
delapan
3 x 7 = 21 4x – 5 = 21
8 > (-10) 3p + 5 = 2p – 7

Kesimpulan
Kalimat tertutup (pernyataan ) adalah ………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………

Kalimat terbuka adalah ……………………………………………………………………..


…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………

KEGIATAN 2: PERSAMAAN LINEAR SATU VARIABEL (PLSV)


Perhatikan kalimat terbuka pada table di bawah ini!
No Kalimat terbuka Variabel Pangkat PLSV atau bukan
tertinggi PLSV
variabel
1. x + 8 = 15 1=x 1 PLSV
2. 4x + 2y = 8 2 = x dan y 1 Bukan PLSV
3. 3y – 7 = 20 1=y 1 PLSV
4. a 1=a 1 PLSV
+2=2 a−5
3
2
5. 2x + 3 = 21 x2 2 Bukan PLSV
Kesimpulan
Persamaan Liniear Satu Variabel (PLSV) adalah kalimat terbuka
…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………….

Lampiran

Nama :
Kelas :

LEMBAR REFLEKSI SISWA

N Pertanyaan
o
1. Apakah kamu suka dengan
kegiatan pembelajaran hari ini?

2. Apakah belajar dengan cara


berkelompok membuatmu lebih
mudah memahami pelajaran

3. Apakah semua temanmu mau


menerimamu dalam kelompok?

4. Apakah materi persamaan linear


satu variabel bermanfaat
untukmu.

Lampiran

PEMBAGIAN KELOMPOK BERDASARKAN HASIL BELAJAR SISIWA


No Nama Hasil belajar
Tinggi Sedang Rendah
1. AHMAD FIRDAUS 
2. ALIF PUTRA PRATAMA 
3. ASSYIFA TRINIESA 
4. AURA ADORA AZITI 
5. ERVIN BLANDINO AZHARI 
6. FABIO RADIATUL BRILLIAN 
7. FARHAN HIDAYAT 
8. FATHAN TRI RAMADHAN 
9. FERDI 
10 
IMAS SUGIARTI
.
11  
KESYA AZZATUL JANNA
.
12 
LUWIS PRATIO
.
13 
MELANIE JOSIKA
.
14 
MUHAMMAD ARIF
.
15 
MUHAMMAD FADLI
.
16 
MUHAMMAD FAJAR
.
17 
MUHAMMAD REVAN
.
18 
NADA TRIANA PUTRI
.
19 
NADILA SUSANTI
.
20 
NAURAH RAYYANI
.
21 
PUTRI OLIVIA
.
22 
RAFFA RAMADHAN
.
23 
RAFI SEPTIAN ANUGRAH
.
24 
RAHMA DENIEL
.
25 
RAIFAN HANIF ASSIDIQ
.
26 
RANGGA FEBRIANTO
.
27 
RESKY
.
28 
SAKINARA BINTANG
.
29 SHAFA RAHMADANI 
.
30 
ZAHIRA
.
31 
ZAKIAH KHAIRANITA
.
32 
ZIDANE RAMADHAN
.

Keterangan:
Tinggi : 85 - 100
Sedang : 70 - 84
Rendah : ¿ 70

PEMBAGIAN KELOMPOK BERDASARKAN HASIL BELAJAR SISIWA

No Kelompok 12
(Atas)

1. NAURAH RAYYANI
2. SHAFA RAHMADANI
3. RAFI SEPTIAN ANUGRAH
4. NADA TRIANA PUTRI
5. ERVIN BLANDINO AZHARI
6. MUHAMMAD ARIF
No
1. FATHAN TRI RAMADHAN
2. SAKINARA BINTANG
3. ZIDANE RAMADHAN
4. RESKY
5. ASSYIFA TRINIESA
6. SAKINARA BINTANG

No Kelompok34
Kelompok
(Bawah)
(Bawah)

1. MUHAMMAD REVAN
2. NADILA SUSANTI
3. PUTRI OLIVIA
4. FABIO RADIATUL BRILLIAN
5. RAHMA DENIEL
6. RAIFAN HANIF ASSIDIQ
7. ZAKIAH KHAIRANITA
No
1. FERDI
2. KESYA AZZATUL JANNA
3. MELANIE JOSIKA
4. MUHAMMAD FADLI
5. MUHAMMAD FAJAR
6. ZAHIRA

No Kelompok 5
(Bawah)

1. AHMAD FIRDAUS
2. ALIF PUTRA PRATAMA
3. RAFFA RAMADHAN
4. AURA ADORA AZITI
5. RANGGA FEBRIANTO
6. FARHAN HIDAYAT

7. LUWIS PRATIO

Anda mungkin juga menyukai