Anda di halaman 1dari 5

Jawaban Ujian Tengah Semester Metode Komputasi

Dosen: Prof. Dr. rer. nat. ABD Haris dan Bpk Befriko Murdianto
Nama : Eka Liandari
NRG : 2306175503

1. Penyebab hasil shot gather paling kiri sangat lemah amplitodonya karena shot
gather paling kiri berada di pinggir model. Dalam finite difference model untuk
mengurangi edge effect dan mendapatkan hasil pemodelan yang lebih akurat , perlu
adanya absorbing boundary di pinggir model , sehingga jika ada gelombang yang
sampai di pinggir model, seolah-olah energi gelombangnya terserap sehingga tidak
memantul lagi, dan menyebabkan amplitodenya lemah.

2. Script pembuatan vector A dan pengkonvolusiannya dengan wavelet w

Hasil running script :


3. Script raytracing menggunakan fzero

Tampilan command window, hasil perhitungan waktu tempuh gelombang dari


sumber ke geofon yang berada 1500 m dari sumber

Kurva waktu tempuh untuk seluruh geophone


4.
Tampilan migration impulse response
dengan constant velocity 2500 m/s pada maksimum dip 40 0

Tampilan migration impulse response


dengan constant velocity 2500 m/s pada maksimum dip 90 0

Perbedaan yang dapat diamati adalah cakupan sudut yang lebih luas pada
gambar dengan maksimum dip 90 0. Dalam konteks Stolt's F-K migration, maksimum
dip mengacu pada sudut maksimum dari refleksi yang dapat diakses dan
direkonstruksi oleh proses migrasi. Dengan maksimum dip 90 0, gambar migrasi
dapat mencakup reflektor yang memiliki sudut kemiringan lebih besar, yang berarti
gambar tersebut dapat lebih baik merekonstruksi reflektor yang lebih datar atau
memiliki sudut kemiringan yang lebih besar daripada gambar dengan maksimum
dip 40 0. Sebaliknya, gambar dengan maksimum dip 40 0 akan memiliki cakupan
sudut yang lebih terbatas dan mungkin tidak dapat menangkap reflektor dengan
sudut kemiringan yang sangat besar. Jadi, perbedaan utamanya adalah dalam
kemampuan untuk merekonstruksi reflektor dengan sudut kemiringan yang
berbeda, di mana maksimum dip 90 0 memberikan cakupan sudut yang lebih luas.

5. Scrip penjalaran gelombang P menggunakan avd_movie

Tampilan command window dari script penjalaran gelombang menggunakan avd_movie


Snapshoot penjalaran gelombang P saat 1 detik setelah meledak dari sumbernya

Anda mungkin juga menyukai