Anda di halaman 1dari 23

SERE

ROHANA
HIDROPONIK NAPITUPULU

Contact:
081213145745
serenapitupulu@gmail.com
napitupulusere@gmail.com
HIDROPONIK
HIDROPONIK
Hidroponik adalah metode bercocok tanam tanpa menggunakan media tanah atau
yang biasa dikenal dengan istilah soilless culture. Jadi prinsip dasarnya adalah
dimanapun tumbuhnya sebuah tanaman akan tetap dapat hidup dengan baik apabila
nutrisi yang dibutuhkan tanaman tersebut tercukupi.

Jenis Hidroponik
• Sistim Sumbu/Wick
• Sistim NFT
• Sistim DFT

Jenis Tanaman
• Sayuran daun (sawi, selada, bayam, kangkung, dll);
• Bumbu (bawang daun, kucai, seledri, kemangi, dll);
• Sayuran buah (cabai, terong, tomat, dll)
• Kecuali jenis umbi-umbian
SISTIM HIDROPONIK
Berikut 3 sistim hidroponik sederhana:
1. Wick/Sumbu
Memanfaatkan sumbu untuk mengalirkan air larutan nutrisi keatas
sampai mencapai media tanam dan akar tanaman. Media yang
digunakan sebagai sumbu biasanya menggunakan kain flanel, katun,
sumbu kompor

2. NFT (Nutrient Film Technique)


Sistim dengan NFT ini dirancang dengan kemiringan tertentu agar air
mengalir hingga dapat bersirkulasi. Sistim ini biasa dibantu dengan
pompa air untuk mengalirkanair larutan nutrisi ke bagian paling atas

3. DFT (Deep Flow Technique)


Serupa dengan NFT namun aliran larutan nutrisi diatur ketinggiannya
sekitar 1/3 atau 1/4 dari talang atau sampai akar tanaman terendam
dan setelah terendam dalam waktu tertentu larutan nutrisi akan
disurutkan kembali agar akar tanaman tidak jenuh air.
MEDIA TANAM HIDROPONIK
Media tanam yang biasa digunakan untuk penyerapan nutrisi dan memperkuat
perakaran dari tanaman yang kita tanam, berikut media tanam hidroponik :

1. ARANG SEKAM
Arang sekam atau sekam bakar berasal dari gabah padi atau kulit padi yang dibakar.
Karena daya simpan air arang sekam rendah biasanya penggunaannya bersama
dengan cocopeat dengan perbandingan 1:1

2. COCOPEAT
Cocopeat adalah serbuk serat kelapa yang merupakan sisa limbah sabut kelapa yang
sudah diambil serat panjangnya. Mengandung garam yang tinggi sehingga
penggunaannya harus dicuci lebih dahulumampu mengusir serangga, dan
menyimpan air dan udara. Penggunaan nya biasa dicampur dengan sekam bakar
MEDIA TANAM HIDROPONIK

3. ROCKWOLL
Media ini terbuat dari bahan nonorganik dengan cara meniupkan udara atau uap
kedalam batuan yang dilelehkan sehingga menghasilkan fiver yang berongga-rongga
dengan diameter 6-10 mikrometer. Sifatnya mampu menahan air dan udara dalam
jumlah yang baik. Pemakaannya dipotong kecil-kecil sekitar 2 cm x 2 cm x 2-3 cm,
karena berbentuk persegi membuat media ini gampang diatur dibanding media yang
berupa butiran

4. KERIKIL ATAU PASIR


Penggunaan media ini akan membantu peredaran larutan unsur hara dan udara. Kerikil
memiliki kemampuan mengikat air yang relatip rendah sehingga mudah basah dan
kering jika penyiraman tdk dilakukan rutin. Kerikil memiliki pori-pori makro lebih banyak
daripada pasir
TANAMAN YANG BISA DIBUDIDAYAKAN

Jenis tanaman yang dapat dibudidayakan dengan cara hidroponik


sebenarnya tidak ada batasan jenis tanamannya.
TANAMAN YANG BISA DIBUDIDAYAKAN (SAYUR)

Horenso
Tatsoi
Packcoy Kangkung
Bayam merah
TANAMAN YANG BISA DIBUDIDAYAKAN (SAYUR/BUAH & HERBAL)
PERALATAN HIDROPONIK
PH Meter,
Mengukur asam-basa air,
PH 5,5-6,5 untuk hidroponik

EC Meter/TDS
Mengukur larutan dari nutrisi
pupuk/AB Mix, 1000-1200 ppm
PROSES BUDIDAYA HIDROPONIK

Material Budidaya Pembenihan Remaja

Pemeliiharaan/Penyian
Packing Pemanenan gan
MATERIAL BUDIDAYA
AB MIX NUTRISI HIDROPONIK

1,25 KG 1,25 KG

1 1

1
PEMBENIHAN (0-14 HARI)
( 0 hr ) ( 5hr )

( 14hr )

REMAJA
PEMBENIHAN (14-29 HARI)
Setelah bibit berumur 15 hari siap dipindahkan ke Meja Remaja

Setelah berumur 30 hari, bibit dipindahkan ke Meja Produksi

PEMELIHARAAN
PEMELIHARAAN
Selama tanaman menjalani proses tumbuh sampai dipanen

Setelah Tanaman berusia 40 - 45 hari Siap Dipanen

PEMANENAN
PEMANENAN (40-45 HARI)
Dilakukan dengan cara mengangkat tanaman dari Meja Produksi

Pencucian

PACKING
PACKING

Timbang Packing

Labeling
MEMULAI HIDROPONIK METODE WICK
Menyiapakan alat dan bahan-bahan hidroponik :
1. Tempat menanam dan menampung nutrisi botol mineral 1,5 liter
2. Sumbu/flanel katun
3. Gunting, solder
4. Media tanam
TABEL pH DAN PPM UNTUK SAYURAN
Jenis pH PPM Jenis pH PPM

Aparagus 6.0 – 6.8 980 – 1260 Selada 6.0 – 7.0 560 – 840

Kacang 6.0 1400 – 2800 Seledri 6.5 1260 – 1680

Bawang Putih 6.0 980 – 1260 Terong 6.0 1750 – 2450

Bayam 6.0 - 7.0 1260 – 1610 Tomat 6.0 – 6.5 1400 – 3500

Brokoli 6.0 – 6.8 1960 – 2450 Ubi 6.0 980 – 1260

Paprika/Cabai 6.0 – 6.5 1260 – 1540 Ubi Jalar 5.5 – 6.0 1400 – 1750

Jagung Manis 6.0 840 – 1680 Wortel 6.3 1120 – 1680

Kentang 5.0 – 6.0 1400 – 1750 Zucchini 6.0 1260 – 1680

Ketimun 5.5 1190 – 1750 Sawi 5.5 – 6.5 1050 – 1400

Kubis 6.5 – 7.0 1750 – 2100 Pakcoy 7.0 1050 – 1400

Labu 5.5 – 7.5 1260 – 1680 Sawi Pahit 6.0 – 6.5 840 – 1680

Lobak 6.0 – 7.0 840 – 1540 Kangkung 5.5 – 6.5 1050 – 1400

Lavender 6.4 – 6.8 700 – 980 Kailan 5.5 – 6.5 1050 – 1400

Mint 5.5 – 6.0 1400 – 1680 Basil/Kemangi 5.5 – 6.5 700 – 1120

Peterseli 5.5 – 6.0 560 – 1260 Daun Bawang 6.0 – 6.5 1260 - 1540

Rosemary 5.5 – 6.0 700 - 1120


TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai