Anda di halaman 1dari 41

ModulKimia KelasXKD3.

@2020, DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD, DIKDAS danDIKMEN 1


ModulKimia KelasXKD3.1

PENGENALAN ILMU
KIMIAKIMIAKELASX

PENYUSUN
FadillahOktyMyranthika,M.Pd.
SMANegeri13Surabaya

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 2
ModulKimia KelasXKD3.1

DAFTARISI

PENYUSUN 2
DAFTARISI 3
GLOSARIUM 4
PETAKONSEP 5
PENDAHULUAN 6
A. IdentitasModul 6
B. KompetensiDasar 6
C. DeskripsiSingkatMateri 6
D. PetunjukPenggunaanModul 6
E. MateriPembelajaran 6
KEGIATANPEMBELAJARAN1 7
HAKIKATILMUKIMIADANPERANANILMUKIMIA 7
A. TujuanPembelajaran 7
B. UraianMateri 7
C. Rangkuman 9
D. PenugasanMandiri 9
E. LatihanSoal 10
F. PenilaianDiri 13
KEGIATANPEMBELAJARAN2 14
METODEILMIAHDANKESELAMATANKERJADILABORATORIUM 14
A. TujuanPembelajaran 14
B. UraianMateri 14
C. Rangkuman 24
D. PenugasanMandiri 24
E. LatihanSoal 25
F. PenilaianDiri 29
EVALUASI 30
DAFTARPUSTAKA 35

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 3
ModulKimia KelasXKD3.1

GLOSARIUM
IlmuKimia : Ilmu yang mempelajari mengenai komposisi, struktur, dan
sifatzat atau materi dari skala atom hingga molekul serta
perubahanatautransformasisertainteraksimerekauntukmemb
entuk
materiyangditemukansehari-hari.
Materi : Segalasesuatuyangmemilikimasadanmenempatiruang(memiliki
volume)
SkalaAtom : Skalakecil
Transformasi : Perubahanstruktur
Gaya : Gayaelektromagnetikyangterjadiantaramolekul–molekul
AntarMole
kul
IkatanKimia : Ikatanyangterjadiakibatadanyagayatarikantaraduaataomatauleb
ih
SifatFisik : Sifatzatyangberhubungandengankeadaanfisikzattersebut
SifatKimia : Sifatzatyangberhubungandenganpembentukanzatbaru
KerjaIlmiah : Kegiatanuntukmemecahkanmasalahmenggunakanmetodeilmia
h
Fenomena : Apayangkitalihat/gejala
MetodeIlmiah : Metodesainsyangmenggunakanlangkah-langkahilmiahdan
rasionaluntukmengungkapkansuatupermasalahanyangmuncul
dalampemikirankita
Sains : Ilmupengetahuanyangdidapatkanmelaluisuatumetode
Hipotesis : Jawaban sementaraterhadapsuatupermasalahan
yangmasihbersifatpradugakarenamasihharusdibuktikankebena
rannya
VariabelBebas : Variabelyangsengajadiubah–ubahuntukdilihatpengaruhnya
terhadaphasilpercobaan,
VariabelTerikat : Variabelyangdiukurataudiamatisebagaihasilpercobaan
VariabelTetap : Variabelyangtidakdiubah
SikapIlmiah : Suatu sikapmampumenerimapendapat
oranglaindenganbaikdanbenar,bertindakdalammemecahkansua
tumasalahsecara
sistematismelaluilangkah–langkahmetodeilmiah
AsamKuat : Senyawaasamyangapabiladilarutkandalamairakanteruraisempu
rnamenjadiion-ion
BasaKuat : Senyawabasayangapabiladilarutkandalamairakanterurai
sempurnamenjadiion-ion
Evakuasi : Suatutindakanuntukmembuatterjadinyapemindahandarisuatut
empat ke tempat yanglain

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 4
ModulKimia KelasXKD3.1

PETAKONSEP

HakikatIlmuKimia Mater

PerananIlmuKimia

SikapIlmiah

Pengenala KerjaIlmiah
nIlmuKimi

MetodeIlmiah

LaboratoriumKimia

Alat – ProsedurKesela
BahanKimia alatLaboratur matan
danKeamananK

ManajemenLa
boratoriumKimia

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 5
ModulKimia KelasXKD3.1

PENDAHULUAN
A. IdentitasModul
MataPelajaran :Kimia
Kelas :X
AlokasiWaktu :6jam pelajaran
JudulModul :PengenalanIlmu Kimia

B. KompetensiDasar
3.1
Menjelaskanmetodeilmiah,hakikatilmuKimia,keselamatandankeamanandilab
oratorium,serta perankimia dalamkehidupan.
4.1 Menyajikanhasilrancangandanhasilpercobaanilmiah

C. DeskripsiSingkatMateri
Materi pada Modul ini akan memberikan pengetahuan pada kalian tentang
hakikatilmukimiayangbertujuanmenyiapkankalianpadapembelajaranilmukimiasela
njutnya dengan konsep lebih spesifik dan mendalam. Konsep Kimia dalam
modulinidiarahkanpadapenguatandanketerkaitanterhadapkontenkehidupansehari-
hari,mulai dari identifikasi manfaat positif dan dampak negatif dari bahan dan
senyawakimiapadaproduk,penggunaanmetodeilmiahdalampenangananmasalahlin
gkungan,pengenalanalatdanbahankimiasertaperananilmukimiadalamberbagaibida
ng keilmuan lainnya. Hasil yang ingin dicapai setelah mempelajari dan
menguasaimodul ini adalah keluasan sudut pandang terhadap ruang lingkup ilmu
kimia,
literasisainsdengankemampuanbertindaktepatatasprodukkimiayangadadanataudi
gunakan,keterkaitannyadenganfasilitas/kemudahanhidupdankesejahteraanmanusi
asertaupaya untukmenjaga lingkunganhidup secarasadar.

D. PetunjukPenggunaanModul
Modul ini digunakan sebagai prasarat dalam bekerja di Laboratorium apabila
kalianmelakukanpercobaandalampembelajarankimia.Untukmenggunakanmodulini
ikutilahlangkah–langkah di bawahini:
1. BacalahpetakonsepdanpahamitentangPengenalanIlmuKimia
2. PerdalampemahamanmutentangkonsepPengenalanIlmuKimiadenganmemaha
mi rangkuman pembelajaran, kemudian kerjakan penugasan mandiri
danlatihansoal
3. Akhiri kegiatan dengan mengisi penilaian diri dengan jujur dan ulangi lagi
padabagianyang masih belumsepenuhnya dimengerti
4. Kerjakansoalevaluasi diakhirmodul.

E. MateriPembelajaran
Moduliniterbagimenjadi2kegiatanpembelajarandandidalamnyaterdapaturaianmateri,c
ontohsoal, soal latihandansoal evaluasi.
Pertama:membahas HakikatIlmuKimiadanPerananilmuKimia
Kedua :membahasMetodeIlmiahdanKeselamatanKerjadiLaboratorium
@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 6
ModulKimia KelasXKD3.1

KEGIATANPEMBELAJARAN1
HAKIKATILMUKIMIADANPERANAN ILMUKIMIA

A. TujuanPembelajaran
SetelahkegiatanpembelajaraninidiharapkankalianakanmampumenjelaskanHakikat
Ilmu Kimia danPeranan Ilmu Kimiadalamkehidupan.

B. UraianMateri
Apakah yang ada didalam pikiran kalian ketika mendengar kata “Kimia” ? Apakah
zat-zat yang berbahaya selalu berhubungan dengan racun atau ledakan ?.
Kebanyakanorang pasti berpikiran seperti itu. Tanpa kita sadari, ilmu kimia tidak
terlepas dalamkehidupan sehari-hari kita. Misalnya, kamu mandi menggunakan
sabun, dan sarapandengan minum susu . Coba kalian perhatikan gambar dibawah
ini! Agar kalian lebihmemahamiilmukimiaberikutakandijelaskansecaraterperincihal
-halyangberhubungandenganilmu kimia.

kitapastibisa.id Dream.co.i
d

Gambar1.1Produk– produkKimiadalamKehidupanSehari-hari

1. IlmuKimia
Kimia(daribahasaArab,kimiya=perubahan benda/zatataubahasa
Yunanikhemeia).Ilmukimiaadalahilmuyangmempelajarimengenaikomposisi,str
uktur,dansifatzatsertaperubahan.Materiadalahsegalasesuatuyangmemilikima
sa danmemilikivolume, ataumenempati ruang.
a. Susunanmateri
Susunanmateriyangdimaksudadalahtentangunsur,senyawa,dancampuran.
 Unsuradalahzatpalingsederhanayangsudahtidakbisadibagilagi,contohnya
Na, H,O,Fe, danC.
 Senyawa adalah zat yang terbentuk dari gabungan beberapa unsur
denganperbandingantertentu.ContohsenyawaadalahCO2,H2O,danCaCO3.
 Campuranadalahgabunganantaraduazatataulebihdimanasifatpenyusunny
a tidak berubah. Contoh campuran adalah larutan gula, susu,
airkanji,dansebagainya
b. Strukturmateri
Strukturmaterimenjelaskantentangikatanyangterjadiantaratomsampaiterbentukm
olekulunsur,molekul senyawa, atauion.
Contoh molekul unsur adalah O2, N2, H2, dan
P4.ContohmolekulsenyawaadalahCO2,H2O,danCaCO

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 7
ModulKimia KelasXKD3.1

3.

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 8
ModulKimia KelasXKD3.1

ContohionadalahNa+,Cl–,danCa2+
c. Sifatmateri
Sifatmateriyangdimaksudlebihmengarahkesifat-
sifatkimiasuatuzat,misalnyamudah terbakar, mudah mengalami korosi,
mudah bereaksi dengan zat lain, dansebagainya.
d. Perubahanmateri
Perubahan materi dibedakan menjadi dua, yaitu perubahan fisik dan
perubahankimia.Perubahan fisika adalahperubahan yang tidak menghasilkan
zat
baru,contohnyalilinyangdibakar,esmencair,dansebagainya.Perubahankimiaada
lahperubahan yang menghasilkan zat baru akibat adanya reaksi kimia,
contohnyabesi berkarat,kayudibakarmenjadiabu,dannasimenjadibasi.
Penggolongan materi secara garis besarnya bisa kalian lihat pada skema
dibawahini:

Gambar1.2SkemaPenggolonganMateri

Hakikat ilmu kimia adalah bahwa benda itu bisa mengalami perubahan
bentuk,maupun susunan partikelnya menjadi bentuk yang lain sehingga terjadi
deformasi,perubahanletaksusunan,inimempengaruhisifat-
sifatyangberbedadenganwujudyangsemula.

2. PerananIlmuKimia
Seiring dengan perkembangan zaman yang semakin pesat, baik dalam
bidanginformasi, komunikasi dan IPTEK. Ilmu kimia juga semakin
berkembang secarasiknifikan, ini ditandai dengan digunakannya ilmu kimia
dalam produk-produkyang dihasilkan manusia, seperti : sabun, detergen, pasta
gigi, sampo, kosmetik,obat,danproduk-
produkyangdibutuhkanlainnya.Ilmukimiajugasangatberpengaruh dan memiliki
peran yang penting dalam perkembangan ilmu lain,seperti : geologi, pertanian,
kesehatan dan dalam menyelesaikan masalah
global.Peranilmukimiauntukmembantupengembangan ilmu lainnyaseperti;
a. pada bidang geologi, sifat-sifat kimia dari berbagai material bumi dan
teknikanalisisnyatelahmempermudahgeologdalammempelajarikandungan
materialbumi;logammaupunminyakbumi.
b. Pada bidang pertanian, analis kimia mampu memberikan informasi
tentangkandungan tanah yang terkait dengan kesuburan tanah, dengan
data tersebutpara petani dapat menetapkan tumbuhan/tanaman yang
tepat. Kekuranganzat-
zatyangdibutuhkantanamandapatdipenuhidenganpupukbuatan,demikianpul
adenganseranganhamadanpenyakitdapatmenggunakanpestisidadanInsekti
sida.
c. Dalambidangkesehatan,ilmukimiacukupmemberikankontribusi,contohnyap
enemuan jalur perombakan makanan seperti karbohidrat, protein dan
@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 9
ModulKimia KelasXKD3.1

lipid.Halinimempermudahparaahlibidangkesehatanuntukmendiagnosaberb
agaipenyakit.Interaksikimiadalamtubuhmanusiadalamsistem

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 10
ModulKimia KelasXKD3.1

pencernaan, pernafasan, sirkulasi, ekskresi, gerak, reproduksi, hormon


dansistemsaraf,jugatelahmengantarkanpenemuandalambidangfarmasikhu
susnyapenemuanobat-obatan
d. Dalambidanghukumilmukimiadibutuhkanketikaterjadikejahatan-kejahatan
ataupun pembunuhan, dengan begitu dibutuhkan sample hasil
tesDNA,yangmenggunakanilmu kimia.

C. Rangkuman
1. Ilmu kimia adalah ilmu pengetahuan alam yang mempelajari tentang
susunan,struktur,sifat,perubahansertaenergiyangmenyertaiperubahansuatuz
atataumateri.
2. Hakikatilmukimiaadalahbahwabendaitubisamengalamiperubahanbentuk,ma
upunsusunanpartikelnyamenjadibentukyanglainsehinggaterjadideformasi,p
erubahanletaksusunan,inimempengaruhisifat-
sifatyangberbedadenganwujud yangsemula
3. Ilmukimiamempunyaiperanansangatpentingdalamberbagaibidangdiantaran
ya bidang kesehatan, pertanian, industri, biologi, arkeologi, maupunhukum.

D. PenugasanMandiri
1. Lengkapitabeldibawahiniuntukmemperdalampemahamankaliantentangmateriya
ngdipelajari didalamilmu kimia !

Materi Pengertian Contoh

Unsur

Senyawa

CampuranHomogen

CampuranHeterogen

2. Jelaskansatucontohpenerapanbidangilmukimiaberikut!
Biologi

Fisika

Teknik

Geologi

Kedokteran

Hukum

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 11
ModulKimia KelasXKD3.1

E. LatihanSoal

Pilihlahjawabanyangpalingbenar!

1. Katakimiaberasaldari“alkimiya”yangartinya....
A. Pembentukmateri
B. Perubahanmateri
C. Penghasilmateri
D. Penyusunmateri
E. Penangananmateri

2. Ilmu pengetahuan alam yang mempelajari tentang materi yang


meliputistruktur, susunan, sifat, dan perubahan materi serta energi
yangmenyertainyaadalah....
A. Ilmukimia
B. Ilmuforensik
C. Ilmufarmasi
D. Ilmubiologi
E. Volume

3. Segalasesuatuyangmenempatiruangdanmemilikimassadisebut….
A. Materi
B. Energi
C. Berat
D. Massa
E. Volume

4. Sesuatuyangmencakupkomponen–komponenpembentukmateridan
perbandingantiapkomponentersebutadalah…
A. Materi
B. Susunanmateri
C. Strukturmateri
D. Sifatmateri
E. Energi

5. Contohmolekulunsuradalah….
A. CO2
B. H2O
C. CaCO3
D. O2
E. OH-

6. Berikutinimerupakanbentukmateri,kecuali…
A. Unsur
B. Golongan
C. Senyawa
D. Campuran
E. Semuabenar

7. Sifatyangtergantungpadabentuk,ukuran,danjumlahzatadalah..
A. Biologis
B. Fisis

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 12
ModulKimia KelasXKD3.1

C. Intensif
D. Ekstentif
E. Kimia

8. Sifatyangtidakditentukanolehbentuk,ukuran,danjumlahzatadalah…
A. Biologis
B. Fisis
C. Intensif
D. Ekstentif
E. Kimia

9. Dibidangpertanian,ilmukimiadigunakanuntuk?Kecuali…
A. Membuatpupuk
B. Membuatplastik
C. Membuattanamanlebihsubur
D. Membuattanamanlebihrindang
E. Menghilangkanhama

10. Dalam industri pangan, ilmu kimia digunakan untuk meningkatkan


mutupangan.Zatyangdipakai untukmengawetkanmakananadalah…
A. Benzoat
B. Propionat
C. Ganja
D. Kecap
E. Gula

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 13
ModulKimia KelasXKD3.1

KunciJawabandanPembahasan LatihanSoal

No KunciJ Pembahasa
awaban n
1 B Kimia(daribahasaArab,kimiya=perubahanbenda/zatataubahasa
Yunani khemeia)
2 A Ilmukimiaadalahilmuyangmempelajaritentangmateriygmeliput
istruktur,susunan,sifatdanperubahanmaterisertaenergi
ygmenyertaiialahIlmuKimia

3 A Materi adalah segala sesuatu yang menempati ruang


danmemilikimassa

4 B IlmuKimiaadalahilmuyangmempelajaritentang:
 Susunanmateri=mencakupkomponen-
komponenpembentukmateridanperbandingantiapkompon
entersebut.
 Strukturmateri=mencakupstrukturpartikel-
partikelpenyusunsuatumateriataumenggambarkanbagaim
anaatom-atompenyusunmateri tersebutsaling berikatan.
 Sifat materi = mencakup sifat fisis (wujud dan
penampilan)dansifatkimia.Sifatsuatumateridipengaruhiole
h:susunandanstruktur darimateritersebut.
 Perubahan materi = meliputi perubahan fisis/fisika
(wujud)danperubahankimia(menghasilkanzat baru).
 Energiyangmenyertaiperubahanmateri=menyangkutbanya
knya

5 D Molekulunsuradalahgabunganduaunsurataulebihdenganjenis
unsur yangsama,contoh:O2, N2, H2,danP4.
Molekulsenyawaadalahgabunganduaunsurataulebihdenganjeni
s unsur yangberbeda,contoh:CO2,H2O,danCaCO3.
IonadalahUnsuryangmempunyaimuatanpositifataunegative,con
toh:Na+, Cl–, danCa2+
6 B Golonganbukanmerupakansuatubentukmateri
7 D SifatEkstensifadalahsifatmateriyangDipengaruhiUkuran,Bentuk
danJumlah Zat (Materi).
Beberapacontoh :Masa,Volume
8 C sifatintensiftidakbergantungpadajumlahdanukuranzat,sedangk
ansifatzatyangbergantungpadajumlahdanukuranzat
disebutsifatekstensif
9 B Dalampertaniankimiatidakdapatuntukmembuatplastik,untukme
mbuatplastikilmukimiaditerapkandalambidangindustri
10 A Zatkimiauntukmengawetkanmakananyangmasihdiperbolehka
ndiindonesiaadalah:kalsiumbenzoat,asambenzoat,sulfurdioksi
da,kalium nitrit,kalsium propionat
kalsiummetasulfat,asamsorbat

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 14
ModulKimia KelasXKD3.1

F. PenilaianDiri
Setelahmempelajarikegiatanpembelajaran1tentangPengenalanIlmuKimia,berikut
diberikan tabel pertanyaan untuk mengukur keberhasilan kalian
terhadappenguasaanmateriini.

TabelPenilaian Diri
No Pertanyaan Jawaban
Ya Tidak
1 DapatkahkalianmenjelaskanhakikatIlmukimia?

2 Dapatkah kalian menggolongan materi kedalam


zattunggaldancampuran?

3 Dapatkah kalian menjelaskan peranan Ilmu


Kimiadalam kehidupansehari -hari ?

Bila dalam menjawab pertanyaan di atas masih terdapat jawaban "Tidak",


makasegeralakukanpengulanganpembelajaran,terutamapadabagianyangmasiht
erdapatjawaban "Tidak".

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 15
ModulKimia KelasXKD3.1

KEGIATANPEMBELAJARAN2
METODEILMIAHDANKESELAMATANKERJADILABORATORIUM

A. TujuanPembelajaran
SetelahkegiatanpembelajaraninidiharapkankalianakanmampumenjelaskanMetode
Ilmiah beserta langkah – langkahnya dan Keselamatan Kerja di
Laboratoriumsertamenyajikanhasilrancangandanpercobaanilmiahdarimasalahkont
ekstual

B. UraianMateri
Dalammempelajarisuatufenomena,kejadian,sifat,danperumusansuatukesimpulan,
perludilakukansuatukerjailmiahyangberlandaskanpadafakta–faktayangsebenarny
a. Kerja ilmiah merupakan kegiatan yang bertujuan untuk memecahkansuatu
masalah dan menjawab suatu persoalan terkait dengan segala sesuatu
yangdapatdipelajaridandilakukandenganmenggunakanmetodeilmiahdansikapilmia
h
1. MetodeIlmiah
Ilmukimiamenjawabbanyakpermasalahanberlandaskaneksperimendanpenalara
n akal sehat. Eksperimen yang dilakukan harus sistematis dan logis.
Olehkarenaitu,diperlukansuatumetodestandardalampelaksanaannya,makadigun
akanlahmetodeilmiah.Metodeilmiahadalahmetodesainsyangmenggunakan
langkah-langkah ilmiah dan rasional untuk mengungkapkan
suatupermasalahan yang muncul dalam pemikiran kita. Langkah awal suatu
penelitianadalahmelakukanperencanaan.Perencanaaninisangatpentinguntukke
berhasilansuatueksperimen.Olehkarenaitu,rancanglahsuaturencanapenelitian
secara runut dan mendetail. Langkah-langkah metode ilmiah
apakahyangharusdilakukandalammerencanakansuatupenelitianilmiah?Langkah
-langkahmetodeilmiahyang harus kalianlakukanadalahsebagai berikut:
a. MerumuskanMasalah
Penelitian dimulai dengan merumuskan masalah. Kamu tahu nggak apa
yangdimaksuddengan“masalah”?Dalamkajianilmiah,masalahdidefinisikanse
bagaisesuatuyangharusditelitiuntukmemperolehjawabanatassuatupertanya
an.Masalahdirumuskandalambentukpertanyaanilmiahyangbersifatterbukay
angmemungkinkanadanyajawabanyangberagam.Rumusanpertanyaanini
perlu dicari jawabannyamelaluieksperimen.
b. MenemukanHipotesis
Setelah berhasil merumuskan, kamu bisa mengajukan jawaban sementara
ataspertanyaan,yangbernamalainhipotesis.Hipotesisituharuslogisdandiajuk
anberdasarkanfakta.
c. MenetapkanVariabelPenelitian
Variabelpercobaanmerupakanfaktoryangdapatmempengaruhihasilpenelitia
n.Adatigajenisvariabel,yaituvariabelbebas,variabelterikat/bergantungdan
variabel tetap.Variabel bebas adalah variabel yangsengaja diubah – ubah
untuk dilihat pengaruhnya terhadap hasil
percobaan,Variabelterikatadalahvariabelyangdiukurataudiamatisebagaihasil
percobaan.Variabel tetapadalahvariabelyang tidakdiubah.
d. MenetapkanProsedurKerja
Prosedur kerja merupakan langkah-langkah kerja yang terperinci dan
runtut.Urutan langkah kerja ini dibuat ringkas namun dapat
menggambarkan
@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 16
ModulKimia KelasXKD3.1

secaratepatpekerjaanyangharusdilakukan.Datatersebutakanmemudahkanp
elaksanaannya,langkahkerjasebaiknyadibuatdalambentuk diagramalir.

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 17
ModulKimia KelasXKD3.1

e. MengumpulkanData
Setiap gejala yang terjadi dalam percobaan harus dicatat saat itu juga.
Denganbegitu, teman-teman dapat memperoleh data yang lebih akurat.
Selanjutnya,kalianperlumengorganisasiuntukmemudahkandalammenganali
sisdanmengumpulkanhasilpercobaan.Olehkarenaitu,teman-
temanperlumenyiapkantabeldatapengamatansebelum
melakukanpercobaan.
f. MengolahdanMenganalisisData
Tabel dan grafik merupakan alat yang sangat bermanfaat untuk menyusun
danmenganalisisdata.Tabeldangrafikinimenampilkanbagaimanavariabelteri
kat berubah sebagai respon terhadap perubahan variabel bebas.
Analisisdatajugadapatdilakukandenganmenggunakan
programkomputeruntukpengolahandata.
g. MembuatKesimpulan
Hasilanalisisdatamenghasilkansuatupolaataukecenderungan.Polainidapatdi
jadikanlandasanuntukmenariksebuahkesimpulan.Kesimpulanadalahsuatu
pernyataan yang merangkum apa yang sudah dilakukan dalam
kegiatanpenelitian.Dalammenyusunsuatukesimpulan,kalianharusmemutusk
anapakah data yang dikumpulkan mendukung hipotesis atau tidak. Selain
itu,kalian juga harus mengulang suatu penelitian beberapa kali sebelum
dapatmenariksuatu kesimpulan.
h. MengkomunikasikanHasilPenelitian
Mengapaharusmengkomunikasikanpenelitian?Sosialisasihasilpenelitianpen
tingdilakukanagarhasilpenelitianteman-
temandiketahuipihaklain.Bagaimanakahcaramengomunikasikansuatuhasilp
enelitian?Suatuhasilpenelitiandapatdikomunikasikanmelalui
duacara,yaitutertulis danlisan.
Untuk lebih memahami mengenai metode ilmiah, baca dan fahamilah
uraiansingkatmengenaimetodeilmiah di bawahinidengancermat !

Pada sekitar tahun 1958 terjadi masalah (kasus) wabah penyakit di


KotaMinamataJepang,dimanaratusanorangmatiakibatpenyakityanganeh
dengangejalakelumpuhansaraf.Mengetahuihaltersebutmakaparaahlikes
ehatanmenemukanmasalahyangharussegeradiamatidandicaripenyebab
nya.Melalui pengamatanyang mendalam daridata
sosialbudaya(kebiasaanpolamakan)dandataklinisdapatditariksuatuhipot
esisbahwapenyakitminamatadisebabkanolehlogamberat(airraksa).Untu
kmembuktikan benar tidaknya hipotesis tersebut, maka
dilakukaneksperimen.Setelahdilakukaneksperimenmakadiperolehlahdat
ayangselanjutnyadatatersebutdianalisisdandiolah.
Dari hasil analisa data diperoleh kesimpulan bahwa air laut dan
ikan‐ikanditeluk Minamata banyak mengandung logam berat. Demikian
juga
orang‐orangyangterkenapenyakitanehtersebutsemuanyamempunyaikad
arairraksa yang tinggi di dalam tubuhnya. Kemudian disusun suatu teori
bahwapenyakittersebutdiakibatkanolehkeracunanlogammerkuriakibatad
anyaikanyang mengandung logamberat(airraksa)

2. SikapIlmiah
Sikap ilmiah merupakan sikap yang harus ada pada diri seorang ilmuwan
atauakademisiketikamenghadapipersoalan-
persoalanilmiahuntukdapatmelaluiproses penelitian yang baik dan hasil yang
baik pula. Rumusan di atas
diartikanbahwasikapilmiahmengandungtigakomponenyaitukomponenkognitif,k
omponenafektif,dankomponentingkahlaku.Sikapilmiahdapatdijabarkanmenjadi :
@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 18
ModulKimia KelasXKD3.1

a. Sikapingintahudiwujudkandenganselalubertanya-
tanyatentangberbagaihal.Mengapa demikian? Apa saja unsur-unsurnya?
Bagaimana kalau diganti dengankomponenyanglain?Danseterusnya.
b. Sikap kritis direalisasikan dengan mencari informasi sebanyak-banyaknya,
baikdenganjalanbertanyakepadasiapasajayangdiperkirakanmengetahuimasa
lahmaupundenganmembacasebelummenentukanpendapatuntukditulis.
c. Sikapterbukadinyatakandenganselalubersediamendengarkanketerangandan
argumentasi oranglain.
d. Sikapobjektifdiperlihatkandengancaramenyatakanapaadanya,tanpadibarengi
perasaanpribadi.
e. Sikaprelamenghargaikaryaoranglaindiwujudkandenganmengutipdanmenyata
kanterimakasihataskaranganoranglain,danmenganggapnyasebagaikaryayan
g orisinal milikpengarangnya.
f. Sikap berani mempertahankan kebenaran diwujudkan dengan membela
faktaatas hasilpenelitiannya.
g. Sikapmenjangkaukedepandibuktikandengansikapfuturistic,yaituberpandang
anjauh,mampumembuathipotesisdanmembuktikannyadanbahkanmampume
nyusunsuatu teoribaru.

3. LaboratoriumKimia
Laboratorium kimia adalah tempat atau ruangan yang didalamnya terdapat alat
–alat dan bahan – bahan kimia beraneka ragam yang digunakan untuk
melakukaneksprimendenganmemperhatikankeamanandankeselamatankerja.Ka
renapenggunaan bahan – bahan alat –alat dan bahan – bahan kimia tersebut
berpotensiterjadinyakecelakaankerja.Berikutakandiuraikanhal–halyangberkaitan
denganLaboratorium kimia.
a. BahanKimia
DidalamLaboratoriumkimiatentunyabanyakbahan–bahanyangdipergunakan
untuk melakukan percobaan. Bahan – bahan tersebut tentunyamemiliki sifat
yang berbeda-beda antara yang satu dengan yanglain. Ada yangmudah
menguap,ada yang mudah terbakar,ada yang bersifat korosif, dan lain
–lain.Untukitukalianperlumengetahuisimbol-
simboldaribahan–bahantersebut
agartidakterjadihalyangtidakdiinginkan.Berikutinidijelaskansimbol-simbol
bahaya termasuk notasibahaya dan huruf kode (catatan:
hurufkodebukanbagiandarisimbolbahaya).Kemasanbahankimiadapatmenga
ndung satu bahkanlebih simbolbahaya.

No Simboldan Nama Kode Keterangan Contoh

1 Ledakanakandipicu Asam
Explosive(bersifat oleh suatureaksi nitratdapatmenim
mudahmeledak) E keras daribahan. bulkanledakan
Energi jikabereaksi
tinggidilepaskan denganbeberapa
denganpropagasig solvenseperti
elombang aseton,dietil eter,
udarayang etanol,dll. Contoh
bergeraksangat yanglain KClO3,
cepat. NH4NO3,(NO2)3CH3
Resikoledakan
dapatditentukan
denganmetodeyan
g
@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 19
ModulKimia KelasXKD3.1

diberikandalam

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 20
ModulKimia KelasXKD3.1

No Simboldan Nama Kode Keterangan Contoh

Law for
ExplosiveSubsta
nces.
3 Extremelyflamm Bahan-bahan Contoh
able danformulasi bahandengan
(amatsangat F yangditandai sifattersebut
mudahterbakar) dengannotasi adalahdietil eter
bahaya. (cairan)danpropa
EXTREMELY ne(gas)
FLAMMABL
E
merupakan
likuidyang
memiliki titiknyala
sangatrendah (di
bawah00C) dan
titik didihrendah
dengantitik didih
awal
(dibawah+350C).
Bahan amat
sangatmudah
terbakarberupa
gasdenganudara
dapatmembentuks
uatucampuran
bersifatmudahmele
dakdi
bawah
kondisinormal
.
4 Flammable Bahan Contoh
(mudahterbakar) kimiamemiliki titik bahandengan
nyalarendah dan sifattersebut
mudahmenyala/ter misalnyaminyak
bakardengan api terpentin,dietil
bunsen,permukaan eter(C2H5OC2H5),
metalpanas atau karbondisulfide
loncatanbungaapi (CS2),
asetilena(C2H2
).

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 21
ModulKimia KelasXKD3.1

5 T notasibahayaTOXI solven-
Toxic(beracun) C solvensepertimeta
dapatmenyebabka nol(toksik)
nkerusakankesehat danbenzene
an akut ataukronis (toksik,karsinogeni
dan k).karbon
bahkankematian tetraklorida(CCl4),
padakonsentrasi Hidrogensulfida
sangatrendah jika (H2S),Benzena(C6H
masukke tubuh 6)
melaluiinhalasi,
melaluimulut(inges
tion),atau
kontak
dengankulit.

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 22
ModulKimia KelasXKD3.1

No Simboldan Nama Kode Keterangan Contoh

Bahan Contoh
7 Corrosive(korosif) C danformulasi bahandengan
dengannotasi sifattersebut
CORROSIVEadalah misalnyaasam
merusakjaringan mineralsepertiHCl
hidup. Jikasuatu danH2SO4maupun
bahanmerusak basaseperti
kesehatandan kulit larutanNaOH(>2%).
hewan ujiatau sifat
ini dapatdiprediksi
karenakarakteristi
k kimiabahan uji,
sepertiasam (pH
<2) danbasa
(pH>11,5),ditandai
sebagai
bahankorosif.
8 N Bahan Contoh bahan
Nature danformulasi yangmemiliki
PollutingBahan dengannotasi sifattersebut
berbahayabagilin DANGEROUSFORE misalnyatributil
gkungan NVIRONMENT timahkloroda,tetrak
adalah lorometan,dan
dapatmenyebabka petroleumhidrokar
n efektiba-tiba atau bon sepertipentana
dalamsela waktu danpetroleum
tertentupada bensin,serta
satukompartemenli AgNO3,
ngkungan Hg2Cl2,HgCl2
ataulebih (air,
tanah,udara,
tanaman,mikroorg
anisme)
dan
menyebabkangan
gguanekologi.

b. Alat–alatLaboratorium
Peralatan yang ada di laboratorium berbeda-beda, tergantung pada
jenisnya.Adapun jenis dari laboratorium ada beberapa macam yaitu,
laboratorium dalambidang kimia, biokimia, kesehatan, patologi, teknologi,
mikrobiologi dan masihbanyak yang lainnya. Agar lebih jelas mengenai Alat-
alat Laboratorium besertafungsinyamasing-
masing,cermatiulasansingkatdibawahini.

No GambarAlat Nama Kegunaan

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 23
ModulKimia KelasXKD3.1

Erlenmeyer Sebagai wadah


1 untukmembuat
sertamencampur
larutantertentu

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 24
ModulKimia KelasXKD3.1

No GambarAlat Nama Kegunaan

2 Gelas untuk
Kimia(Beaker mencegahkontaminasi
Glass) berbahayaakibatcairan
kimia.

3
PipetTetes sebagai pemindah
cairandalam jumlah yang
kecil.Sesuai dengan
namanya,pipet jenis ini
hanya bisamemindahkan
cairandalambentuktetesa
nsaja.

4 untuk menakar
cairantertentu secara
GelasUkur tepat danakurat. Alat ini
biasanyadigunakan
bersamaandengan pipet
jenis tetesagar volume
cairan
bisadiambildengantepat
.

Tabung Reaksi :
Tabung untukmereaksikanzat
5 Reaksidan –zat
RakTabung
ReaReaksi Rak Tabung
Reaksi:sebagai
tempat tabungreaksi

6 untuk mengambil
Pipet Volume ataumemindahkan
cairandengan volume
yangsudahditentukan
.

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 25
ModulKimia KelasXKD3.1

No GambarAlat Nama Kegunaan

Untuk membuat
danmengencerkanlar
Labu Ukur utan

8 sebagai penguji
keasamansuatu larutan
PelatTetes ataumereaksikan larutan
. Plattetes terbuat dari
bahanporselen dan
umumnyatersedia dalam
jumlan 6,12dan16lubang
tetes.

9
BatangPe Membantumencampurk
ngaduk anzatyangdilarutkan

10
MortardanAlu Untukmenggerus/menghal
uskanzat yang masih
berupapadatatau kristal

11
Pembaka memanasi larutan
rSpirtus ataumembakar zat
prosespercobaankimi
a

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 26
ModulKimia KelasXKD3.1

No GambarAlat Nama Kegunaan

12
untuk titrasi
denganpresisi tinggi,
atau bisajuga untuk
mengukurvolumesuat
Buret ularutan

13
sebagai penahan
KakiTiga kawatkasa dan
penyangga ketikaproses
pemanasan.

14 untuk menjepit
Penjepit tabungreaksi disaat
prosespemanasan. Atau
bisa jugadigunakan
untukmengambil kertas
saringdan benda-benda
lab laindisaat kondisi
alattersebutpanas.

c. ManajemenLaboratorium
Manajemen adalah proses dalam mencapai suatu sasaran dengan
penggunaansumber daya secara efektif. Manajemen Laboratorium sendiri
diartikan sebagaipelaksanaan dalam pengadministrasian, perawatan,
penanganan,
perencanaanuntukpengembangansecaraefektifdanefisiensesuaidengantujua
n.Manajemen Laboratorium mencakup kegiatan perencanaan,
pengorganisasian,penggerakansertapengawasan.Haliinibertujuanuntukmeng
aturdanmemeliharaalatdanbahanyangterdapatdidalamLaboratoriumdanmen
unjangkeamanandankeselamatankerjadilaboratorium.

4. KeamanandanKeselamatanKerja
Keselamatankerjadilaboratoriumadalahusahapencegahanagarkegiatandilaborat
oriumterhindardarikecelakaan.Untukmenghindariterjadinyahal-
halyangtidakdiinginkanmakaperludiperhatikanhal-
halberikutselamadilaboratorium:
 Sedapat mungkin menggunakan laboratorium yang lengkap dan standar,

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 27
ModulKimia KelasXKD3.1

yaitulaboratoriumyangmemilikifasilitassepertilemariasam,penyemprotmata

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 28
ModulKimia KelasXKD3.1

ketika mata terkena bahan kimia, shower untuk menyemprot tubuh


tatkalatubuhterkenabahankimia, dll.
 Berhati-hati terhadap asam dan basa kuat. Jangan menambah air ke asam
ataubasapekat,tetapikerjakansebaliknya(asamditambahkankeairmelaluidindi
nglabu).
 Jika mengambil bahan gas berbahaya, kerjakan di lemari asam dan
gunakansarung tanganpelindung.
 Bahan-bahan kimia yang telah diambil tidak boleh dikembalikan ke dalam
botolpenyimpanan.
 Limbahlaboratoriumharusditanganidenganbenar.
 Jikabahankimiaberacunatauuaptelahmemenuhiruanganmakalaboratoriumha
rus dievakuasi.
 Zat kimia yang tertuang di meja praktikum atau di lantai dinetralkan
terlebihdahulu.
 Beberapa pelarut, misalnya eter dan hidrokarbon, dapat membentuk
peroksidayangeskplosif secara spontanwaktu disimpan.
 Selama kerja di laboratorium, gunakan baju laboratorium lengan panjang
danharusdikancingkandenganbaikuntukmelindungidiridanmencegahkonsta
minasi pada bajuyang digunakansehari-hari.
 Berhati-hati jika bekerja dengan asam kuat, reagen korosif, serta reagen-
reagenyangvolatildanmudah terbakar.
 Gunakankacamatapengaman(goggle)
 Bagiyangmenggunakanlensakontak,berhati-
hatilahagartidakadabahankimiayangmasuk kemata.
 Gunakansarungtanganseperlunya.
 Saatmembacatinggilarutan
padaburetataugelasukur,posisimataharussejajardenganpermukaancairandal
am buretataugelasukur.
 Janganmembauzatkimialangsungdenganhidung,
tetapikibaskangasdengantangansampaibau tercium.
 Janganmakandanminumdi laboratorium.
 Janganmenggunakanbahankimiayangtidakjelaslabelnya.

5. MerancangdanMelaporkanPercobaan
Percobaanmerupakanusahasistematisyangsengajadibuatdandiaturolehseorang
peneliti untuk memperoleh petunjuk yang valid dan reliabel
(terpercaya).Pembelajaranilmukimiatidakdapatdipisahkandaripercobaan,sebelu
mdilakukan percobaan maka perlu membuat rancangan percobaan. Hal – hal
yangdimuat di dalam rancangan percobaan adalah : tujuan percobaan,
pemilihan
alatdanbahan,menetapkanvariabel,menentukanlangkahkerja,danhasilpengamat
an.Ayookitaberlatihmembuat rancanganpercobaan!

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 29
ModulKimia KelasXKD3.1

Dalamkehidupansehari–harisenyawaasamdanbasabanyakdijumpai.
Mulai dari makanan, minuman, produk rumah tangga , tubuh
manusiadan hewan, hingga suku cadang kendaraan bermotor.
Secara umumasam adalah suatu zat yang mempunyai rasa masam,
bersifat korosifterhadap logam, dan dapat mengubah kertas lakmus
biru menjadimerah. Sementara itu, basa adalah zat yang mempunyai
rasa pahit,bersifat kaustik, dan dapat mengubah kertas lakmus
merah menjadibiru. Untuk mengetahui sifat asam atau basa dari
suatu zat yang amandikonsumsi , seperti jeruk dan pare kita dapat
mencicipinya. Namun,bagaimana jika bahan atau zat tersebut
bersifat racun atau berbahayajika tertelan. Bagaimana cara
mengidentifikasi sifat asam atau basabahan tersebut? Buatlah
sebuah rancangan percobaan mengenaikandungan sifat asam atau
basa suatu zat yang Anda temukan
dilingkungantempattinggalAnda.Ajukanrancanganpenelitianmengen
aicaramengidentifikasisifatasamataubasasuatuzat.Setelahitu,lakuka
npenelitiansesuaihasilrancanganAnda.Selanjutnyasajikanhasil

a. RancanganPercobaan
1. Tujuanpercobaan
2. Alatdanbahan
3. Variabelpercobaan(bebas,terkontrol,danterikat)
4. Langkah-langkahpercobaan
5. Membuatdesainhasilpengamatan

b. LaporanPercobaan
Setelahmenyusunrancanganpercobaanmakalakukanlahkegiatanpraktikumsesu
ai denganrancanganpercobaanyang Anda buat!

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 30
ModulKimia KelasXKD3.1

C. Rangkuman
1. Metode ilmiah berangkat dari suatu permasalahan yang perlu dicari jawaban
ataupemecahannya. Proses berpikir ilmiah dalam metode ilmiah tidak
berangkat darisebuah asumsi, atau simpulan, bukan pula berdasarkandata atau
fakta khusus.Proses berpikir untuk memecahkan masalah lebih berdasar
kepada masalah nyata.Langkah-LangkahMetodeIlmiahadalah:
a. Merumuskanmasalah.
b. Merumuskanhipotesis.
c. Mengumpulkandata.
d. Mengujihipotesis.
e. Merumuskankesimpulan.
f. MerumuskanMasalah
2. DalambekerjadiLaboratoriumkitaharusmemperhatikan/mengutamakankeaman
andankeselamatankerjakarenadilaboratoriumbanyakterdapatberbagaijenis
bahan/barang danalat–alatberbahaya.

D. PenugasanMandiri
1. Lengkapi tabel dibawah ini untuk memperdalam pemahaman kalian
tentangmacam –macamvariabeldalamsuatu percobaan!

Variabel
Percobaan Pertanyaan
Bebas Terikat Terkontrol
Seorangguru Berdasarkan
melakukansebuah percobaan
demonstrasiunikdi tersebut,
depankelas.Beliau tentukan
menyiapkandua Variabelbebas,
lembarkertasdengan terikatdantetap
ukurandanjenis yang (terkontrol) !
sama,salahsatu
lembarankertas
dibuatlahmenjadibola
kertaspadat.
Sementaralembar
kertasyangsatunya
dibiarkantetap.Kedua
kertastersebut
kemudian
dibakardengan
menggunakan
pembakaryangsama.
Selanjutnyaguru
tersebutmengukur
waktuyangdiperlukan
untukmembakar
kertas

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 31
ModulKimia KelasXKD3.1

E. LatihanSoal

Pilihlahjawabanyangpalingbenar!

1. Berikutiniyangtermasukmetodeilmiah,kecuali…
A. MerumuskanHipotesis
B. Menyusunkerangkateori
C. Melakukankegiatantanpatujuan
D. Merumuskanmasalah
E. Mengumpulkandata

2. Urutanmetodeilmiahyang benaryaitu…
A. Merumuskan masalah, menyusun kerangka teori, hipotesis, memilih
instrumentyang sesuai, mengumpulkan data, menganalisis data dan
membuat kesimpulan,menyusunlaporan
B. Menganalisis data dan membuat kesimpulan, Merumuskan masalah,
hipotesis,menyusunkerangkateori,memilihinstrumentyangsesuai,mengumpul
kandata,menyusunlaporan
C. Merumuskan masalah, hipotesis, menyusun kerangka teori, memilih
instrumentyang sesuai, mengumpulkan data, menganalisis data dan
membuat kesimpulan,menyusunlaporan
D. Hipotesis,merumuskanmasalah,menyusunkerangkateori,memilihinstrumenty
ang sesuai, mengumpulkan data, menganalisis data dan membuat
kesimpulan,menyusunlaporan
E. Merumuskan masalah, hipotesis, menyusun kerangka teori, memilih
instrumentyang sesuai, mengumpulkan data, menyusun laporan,
menganalisis data danmembuatkesimpulan

3. Caramemperlakukanalatdilabjikaalatterbuatdaribahanlistrik,kecuali…
A. Jauhkanperalatandari percikanair
B. Periksainstalasikabelsecararutin
C. Periksadayasebelummenggunakanalat
D. Langsungpakaialattanpadiperiksaterlebihdahulu
E. Pahamicarapengoperasianalat

4. Bahangelasyangbagus,yangcocokdipakaiuntukpembakaranadalahbahangelas

A. Pyrex
B. Phirex
C. Pirhex
D. Prihex
E. Phyrex

5. Berikutinicaramemperlakukanbahanberbahaya,kecuali…
A.Pisahkanpenempatanbahankimiaberbahayadenganyangtidak
B. Simpansemuaalatdanbahankimiadisatutempatyangsama
C.Berilabelyangjelaspadakemasan
D.Simpanbahankimiaberacunditempatkhusus
E. Pahamisifatkimiasebelummenggunakannya

6. Berikutinimerupakanperananilmukimiadibidangkesehatan,kecuali.....
A. Untukmengetahuikomposisikimiadarisuatuobat-obatan.
B. Membuatpestisidauntukmenjagakesehatantanaman

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 32
ModulKimia KelasXKD3.1

C.Untukmengetahuisifat-sifatzatkimiayangterkandungdalamobat
D. Untukmendiagnosapenyakit
E. Untukmengembangkanobat-obatanbaru.

7. Berikutinicaramemperlakukanbahanberbahaya,kecuali…
A. Pisahkanpenempatanbahankimiaberbahayadenganyangtidak
B. Simpansemuaalatdanbahankimiadisatutempatyangsama
C. Berilabelyangjelaspadakemasan
D. Simpanbahankimiaberacunditempatkhusus
E. Pahamisifatkimiasebelummenggunakannya

8. Caramemperlakukanalatdilabjikaalatterbuatdaribahangelas,kecuali..
A. Gunakanalatdenganhati –hati
B. Menempatkanalatditempatyangaman
C. Menempatkanalatdisembarangtempat
D. Membawaalatdengankeduatangan
E. Menggunakanperalatansesuaidenganprosedur

9. Jikadilaboratoriumterjadikebakaransaatmemanaskandietileter,tindakanberikut
inisangattepatdilakukan,kecuali….
A. mematikansumberaruslistrik
B. menutupkankainbasahpadabahanyangterbakar
C. memadamkanapidenganAPARsaatapibelummembesar
D. meniupapiuntukmemadamkannyakarenanyalaapimasihkecil
E. memanggilmobilunitpertolonganbahayakebakaranterdekat

10. Berikutyangbukanmerupakancontohperilakuilmiahdilaboratoriumadalah…
A. Kenakanjaslab
B. Gunakanpelindungmata
C. Mencicipibahankimiadilab
D. Mengenakansepatutertutup
E. Menggunakanperalatandenganhati –hati

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 33
ModulKimia KelasXKD3.1

KunciJawabandanPembahasanLatihanSoal

No KunciJ Pembahasa
awaban n
1 C Proseskeilmuanuntukmemperolehpengetahuandilakukansec
arasistematismelaluimetodeilmiah.Tahapan(langkah-
langkah)metode ilmiah adalah:
 PerumusanMasalah
 Ketika kita melakukan suatu penelitian, pertama yang
haruskitalakukanadalahmengidentifikasiataumerumuskan
persoalan,tahapinidisebuttahapobservasi.
 Mengajukanhipotesis
Berikutnyakitaharusmembuathipotesismengenaipermasal
ahan itu. Di tahap ini, kita harus membuat
prediksiapayangakanterjadi bilahipotesis tersebutdiuji.
 Melakukaneksperimen
Tahapberikutnyaadalaheksperimen(pencobaanataupenguj
ian)harusdilakukanuntukmengetahuiapakahhipotesis
yangkitabuatdi awal tadibenar.
 Menarikkesimpulan

2 C Urutanmetode ilmiah:
a. menemukandanmerumuskanmasalah
b. menyusunkerangkateori
c. merumuskanhipotesis
d. penelitian(eksperimen)
e. mengolahdanmenganalisisdata
f. menarikkesimpulan
g. menarikkesimpulan
h. mempublikasikanhasil(menyusunteori)

3 D Sebelum menggunakan alat dari bahan listrik kita


harusperiksaterlebih dahulu.

4 A Sudahjelasbahanyangpalingbagusadalahmerkpyrex

5 B Semua zat tidak memiliki karakteristik yang sama oleh


sebabitu diletakkan pada tempat yang berbeda beda
contohnya
Zatmudahterbakar,disimpanpadatempatyangcukupdingin,tuj
uannya mencegah penyalaan tidak sengaja pada waktu
adauap dari bahan bakar dan udara, lokasi penyimpanan
jauh darisumber api, tempat penyimpanan harus terpisah
dari bahanoksidator kuat, bahan yang mudah panas dengan
sendirinyaataubahanyangbereaksidenganudaraatauuapairya
nglambat laun menjadi panas, di tempat penyimpanan
tersediaalat-alatpemadamapi danmudahdicapai.
Sudahjelasbahwaperanankimiadidalamkesehatanadalah
6 B  Untukmengetahuikomposisikimiadarisuatuobat-obatan.
 Untuk mengetahui sifat-sifat zat kimia yang
terkandungdalamobat
 Untukmendiagnosapenyakit

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 34
ModulKimia KelasXKD3.1

 Untukmengembangkanobat-obatanbaru.
 Tidak mungkin untuk membuat pestisida untuk
menjagakesehatantanaman
7 B Semua zat tidak memiliki karakteristik yang sama oleh
sebabitudiletakkanpada tempatyangberbeda bedacontohnya
Zat mudah terbakar, disimpan pada tempat yang cukup
dingin,tujuannya mencegah penyalaan tidak sengaja pada
waktu adauap dari bahan bakar dan udara, lokasi
penyimpanan jauh darisumber api, tempat penyimpanan
harus terpisah dari bahanoksidator kuat, bahan yang mudah
panas dengan
sendirinyaataubahanyangbereaksidenganudaraatauuapairya
nglambatlaunmenjadipanas,ditempatpenyimpanantersedia
alat-alatpemadamapidanmudahdicapai.
8 C Jika alat terbuat dari bahan gelas ataupun kaca
dilarangmeletakkansembaranganagar aman.
9 D Hal-
halyangharusdilakukansaatterjadikebakarandilaboratorium.
Kebakarankecil:
tutup bagian yang terbakar dengan kain basah [opsi B
benar]tutup bagian yang terbakar dengan pasir bila bahan
yangterbakarmudah terbakar
gunakan APAR atau Alat Pemadam Api Ringan [opsi C
benar]hindari meniup dengan mulut atau mengipas
dengan tangan[opsiD salah]
hindari menyiram dengan air untuk kebakaran besar,
gunakanalat pemadam kebakaranmatikan sumber arus
listrik, kompor,danlain-lain[opsiAbenar]
panggilmobilpemadamkebakaran[opsiEbenar]
Jadi, tindakan yang salah dilakukan saat terjadi kebakaran
dilaboratorium adalah opsi(D).
10 C Didalam laboratorium kimia banyak zat berbahaya oleh
sebabitudilaranguntukmencicipibahan.

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 35
ModulKimia KelasXKD3.1

F. PenilaianDiri
Setelahmempelajarikegiatanpembelajaran2tentangMetodeIlmiahdanKeselam
atan Kerja di Laboratorium, berikut diberikan tabel pertanyaan
untukmengukurkeberhasilankalianterhadappenguasaanmateriini.

TabelPenilaianDiri
No Pertanyaan Jawaban
Ya Tidak
1 Dapatkah kalian menjelaskan metode ilmiah
sertalangkah- langkahnya ?
2 Dapatkah kalian membedakan bahan - bahan
kimiayangberbahayadantidakberbahayadi
Laboratorium?
3 Dapatkah kalian menjelaskan kegunaan
beberapaalat– alatdi laboratoriumkimia?
4 Dapatkahkalianmenjelaskankeamanandan
keselamatankerjadilaboratorium?
5 Dapatkah kalian merancang dan
melakukanpercobaanilmiah

Bila dalam menjawab pertanyaan di atas masih terdapat jawaban "Tidak",


makasegera lakukan pengulangan pembelajaran, terutama pada bagian yang
masihterdapatjawaban "Tidak".

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 36
ModulKimia KelasXKD3.1

EVALUASI
Pilihlahjawabanyangtepat !

1. Ilmukimiaadalahcabangilmupengetahuanalamyangmengkajitentang…..
A. Struktur,susunan,sifatdanperubahanmaterisertaenergyyangmenyertainya.
B. Kerapatan,dayahantarandankeelektronegatifansuatumateri.
C.Struktur.sifat,kekuatandanmassajenissuatumateri
D. Energi,sifat,getaran,gelombang,danperubahanmateri
E. Wujud,sifat,massajenissuatumateri.

2. Langkah-langkahkerjaberikutinidiperlukanilmuandalammengembangkanilmukimia.
(1) Merumuskanmasalah
(2) Melakukaneksperimen
(3) Mengolahdata
(4) Menemukanmasalah
(5) Menyusunkerangkateori
(6) Membuatlaporan
(7) Menarikkesimpulan
(8) Merumuskanhipotesis
Urutanlangkahkerjasesuaimetodeilmiahyaitu….
A.4–1 –5 –8–2–3 –7 –6
B.1–4 –2 –3–5–6 –7 –8
C.2– 7– 4–6 – 5 –3 –1– 8
D.5– 1–3 –8 – 7 –2 –4 –8
E.1– 2– 3–4 – 5 –6 –7– 8

3. Perhatikangambardibawahini!

Kata“toxic”berarti....
A. Mudahterbakar
B. Mudahmeledak
C. Pengoksidasi
D. Korosif
E. Beracun

4. Maknasimbolkeselamatankerjakorosifadalah….

A. Mudahterbakar
B. Mudahmeledak
C. Pengoksidasi
D. Mengikis
E. Beracun

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 37
ModulKimia KelasXKD3.1

5. Perhatikangambardibawahini!

Teknikmemanaskanbahanmenggunakantabungreaksidanpenjepitadalah…
A. Tanganmemegangpenjepitdanditekan,dipanaskandiatasnyalaapi
B. Tangankirimemegangpenjepitdantangankananmemegangtabungreaksi
C. Tanganmemegangujungpenjepit,dipanaskandantabungsambildigetarkan
D. Tanganmemegangpenjepit,tabungdipanaskanlangsungpadanyalaapi
E. Tanganmemegangpenjepit,dipanaskansambildigetarkandanmuluttabungreaksik
earah yang aman

6. Untukmengukurvolumezatcairdenganukuranyangsangatkecilmenggunakanalat

A. Gelasukur
B. Gelas kimia
C.Pipettetes
D. Pipetvolume
E. Pipetukur

7. Berikutiniadalahcontohzatkimiayangbersifatkorosifadalah…
A. Asamklorida
B. Uranium
C.Akuades
D. Silika
E. Metanol

8. Caramenyimpanalatlaboratorium:
1) Tabungreaksi:dikeringkan,disimpandirak,posisitegak
2) Gunting:dikeringkan,simpandialmari,dekatbahankimia
3) Stopwatch:dibersihkan,simpandalamalmariterkunci
4) Pipet:disimpandalamlacidanposisiterbalik
5) Lampu bunsen : ditutup dengan penutup plastik pada bagian
sumbunyaCarapenyimpananalatlaboratoriumyangbenaradalah…
A. 1, 2,3
B.1, 3,4
C. 2, 3,5
D. 3,4,5
E. 2, 3,4

9. Perhatikanlahgambarberikutini.

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 38
ModulKimia KelasXKD3.1

Namadarialatdiatasadalah....
A. Labudidih
B. Labuerlenmeyer
C.Labukanonikal
D. Gelaskimia
E. Labuukur

10. Pertolonganpertamayangharusdiberikansaattanganterkenabahankimia
berbahayaadalah…
A. Tangandiberipastagigi
B. Meniupsampaikering
C.Tangandialiriairterus-menerus
D. Tangandiberialkoholkonsentrasitinggi
E. Tangandilapdengankertastissu

11. Perhatikangambardi bawahini!

Simbolitumenunjukkanbahwabahankimiatersebutbersifat…
A. Beracun
B. Mudahmeledak
C.Radioaktif
D. Mudahterbakar
E. Korosif.

12. Jikadilaboratoriumterjadikebakaransaatmemanaskandietileter,tindakanberikut
inisangattepatdilakukan,kecuali….
A. Mematikansumberaruslistrik
B. Menutupkankainbasahpadabahanyangterbakar
C. MemadamkanapidenganAPARsaatapibelummembesar
D. Meniupapiuntukmemadamkannyakarenanyalaapimasihkecil
E. Memanggilmobilunitpertolonganbahayakebakaranterdekat

13. Sari mengamati bahwa air di lingkungan tempat tinggalnya keruh dan berbau.
Iamendugaairtersebuttelahtercemarsehinggatidaklayakdikonsumsi.Untukmenguat
kanduaantersebut, sebaiknya Sari ….
A. Mengolahdata
B. Merumuskanmasalah
C. Merumuskanhipotesis
D. Melakukaneksperimen
E. Menyusunkerangkateori

14. PerandanfungsiLaboratoriumkimiadisekolahadalah....
A. Hanyasebagaitempatpraktikum
B. Sebagaipelengkapdaripembelajaran
C. Untuk mendukung proses pembelajaran dan sebagai wahana
untukmengembangkanpengetahuan,keterampilanberfikirkritis dankreatif
D. Tempatbelajarapabilaruangankelastidakmemungkinkan
E. Tempatberdiskusiguru –gurukimia

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 39
ModulKimia KelasXKD3.1

15. Jikamataterkenabahankimiaberbahaya,makatindakanpertamayangharusdilakukan
adalah. .. . .
A. Mengucekmata
B. Membasuhmatamenggunakanairmengalir.
C.Membawadengansegerakekantorpolisi
D. Membasuhmatamenggunakanperalataneyewash
E. Mencucimatadengansabun

16. Contohberikutmerupakanperanilmukimiadalamberbagaibidang.
(1) penemuanselsuryauntukmenghasilkanenergi
(2) penemuanalatdialisisuntukpasienpenderitagagalginjal
(3) penemuanpupuksintetisyangdapatmeningkatkanhasilpertanian
(4) penemuanrumusmolekulDNAsehinggamembantuprosescloning
(5) penemuanjenispestisidayangtepatuntukmembasmiseranganhama
Peranilmukimiadibidang pertanianditunjukkanolehnomor….
A. 1dan 2
B. 1dan 3
C. 2dan 4
D. 3dan 5
E. 4dan 5

17. Interaksikimiadalamtubuhmanusiadalamsistempencernaan,pernapasan,sirkulasi,e
kskresi, gerak, reproduksi, hormon dan sistem saraf, telah mengantarkan
penemuandalambidangfarmasikhususnyapenemuanobat-
obatan.Halinimerupakansalahsatupenerapanilmu kimia dalambidang ….
A. Hukum
B. Geologi
C. Pertanian
D. Kesehatan
E. Lingkungan

18. Salahsatucontohpenerapanilmukimiadalambidanggeologiadalah….
A. mempelajarikandunganmaterialbumi,logamdanminyakbumi
B. mencariinformasitentangpenangananlimbahatausampah
C.membuatpupukdanmenanggulangihama
D. menemukanvaksinuntukpenyakitmenular
E. membuatmesin-mesinindustri

19. Salahsatucontohperankimiadalamindustripanganadalah….
A. penemuanjenisobattertentuuntukmelawanpenyakit
B. penggunaanmikroorganisme/bakteripadapengolahanmakanan
C.penentuanjenisbahanyangdigunakanuntukbangunan
D. penentuanjenisbatuanyangadadibawahpermukaanbumi
E. penemuanmikroprosesoryangdigunakandalamperalatanelektronik

20. Salahsatuperankimiadalampertanianadalah….
A. mengungkaptersangkakejahatanmelaluisidikjari
B. mencariinformasitentangkandungantanah
C.membuatbahanmakananmenjadiawet
D. membuatobat-obatandaribahanalam
E. mengelolaairbersih

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 40
ModulKimia KelasXKD3.1

@2020,DirektoratSMA,DirektoratJenderalPAUD,DIKDASdanDIKMEN 41

Anda mungkin juga menyukai