Anda di halaman 1dari 1

phbk.ac.

i
d

RUBRIK PENILAIAN TUGAS REFLEKSI DIRI MOTIVASI BELAJAR


MATA KULIAH PSIKOLOGI PENDIDIKAN

Tujuan:
1. Menemukenali mo.vasi diri dalam menjalankan pembelajaran di STPHBK
2. Mengasosiasikan teori mo.vasi belajar dengan pengalaman sehari-hari

Deskripsi Tugas:
Mahasiswa menganalisis mo.vasi belajar selama berkuliah di STPHBK menggunakan teori
mo.vasi belajar (jenis mo.vasi, sumber mo.vasi (instrinsik/ekstrinsik), atribusi dan self-
efficacy, faktor yang mempengaruhi, dan kesulitan yang dihadapi).
Di bagian penutup, mahasiswa menuliskan target yang ingin dicapai (jangka panjang dan
pendek) terkait studinya dan cara untuk mencapainya berdasarkan hasil analisis tersebut.
Analisis ditulis dalam format esai berjudul “Refleksi Diri Mo.vasi Belajar” sebanyak maksimal
4 halaman termasuk daPar pustaka menggunakan font DinPRO-Regular ukuran 12 spasi 1,15.

Penilaian:
No. Aspek Penilaian Kriteria Poin
1. Kesesuaian Teori Dihitung proporsional dengan jumlah Maks.
Menggunaan teori yang penjelasan teori dan pengalaman. 40
sesuai untuk menjelaskan
pengalaman
2. Ketepatan Teori Dihitung proporsional dengan jumlah Maks.
Menjabarkan teori yang penjabaran teori. 25
digunakan dengan tepat
secara singkat
3. Variasi teori • Menggunakan 1 teori (5 poin) Maks.
Menggunakan berbagai • Menggunakan 2–3 teori (10 poin) 20
macam teori mo.vasi belajar • Menggunakan 4–5 teori (15 poin)
• Menggunakan >5 teori (20 poin)
4. Penulisan • Terdiri dari pembukaan, isi, dan penutup Maks.
Tersusun secara sistema.s (7 poin) 15
dan menggunakan EYD • Menggunakan bahasa Indonesia yang
baik dan benar (4 poin)
• Memperha.kan kaidah EYD (4 poin)

Anda mungkin juga menyukai