Anda di halaman 1dari 1

Rubrik assesmen awal pembelajaran

Cukup Mahir
Sangat Mahir Mahir
(Peserta didik mampu
(Peserta didik mampu (Peserta didik mampu
menjawab 3 soal atau
menjawab 5 soal menjawab 4 soal
kurang dengan benar
No Nama Siswa dengan benar dan dengan benar dan
dan memiliki
memiliki kemampuan memiliki kemampuan
kemampuan
menggambar serta menggambar serta
menggambar serta
mewarnai dengan mewarnai dengan
mewarnai dengan
baik) cukup baik)
kurang baik)

1. Setelah guru mendapat 3 kelompok dengan kriteria sangat mahir, mahir, dan cukup mahir
maka akan dilakukan diferensiasi produk dalam pembelajaran sebagai berikut ini
a. Kelompok sangat mahir
1) Membuat poster gasperda dengan merancang gambar dan tulisan secara mandiri
2) Mewarnai poster secara mandiri
3) Bahan/ isi poster dikembangkan oleh kelompok secara mandiri
b. Kelompok mahir
1) Membuat poster gasperda dengan bantuan beberapa gambar cetak dan tulisan
dibuat secara mandiri
2) Mewarnai poster secara mandiri
3) Bahan/ isi poster dalam pengembangannya memerlukan pendampingan guru
c. Kelompok cukup mahir
1) Membuat poster gasperda dengan bantuan gambar cetak dan tulisan cetak yang
diwarnai sendiri
2) Bahan/ isi poster dalam pengembangannya memerlukan pendampingan guru
secara intens

Anda mungkin juga menyukai