Anda di halaman 1dari 13

LAPORAN PRAKTIKUM BOTANI

MENGENAL BAGIAN DAN FUNGSI MIKROSKOP

Dosen Pengampu:

Ir. Jasminarni, M.Si.

Trias Novita, S.P., M.Si.

Disusun Oleh:

Kelompok Glycine max

Artantonie (D1A023091)

Suci Kurnia (D1A023223)

May Enjely Br Saragih (D1A023283)

Laura Pebriani (D1A023319)

JURUSAN AGROEKOTEKNOLOGI

FAKULTAS PERTANIAN

UNIVERSITAS JAMBI

2024

1
KATA PENGANTAR
Puji syukur kita ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan
penyertaannya kami sebagai penulis masih bisa menyelesaikan tugas laporan
praktikum pada mata kuliah botani dengan topik pembahasan “Pengenalan
Mikroskop”.

Tidak lupa kami juga mengucapkan terimakasih kepada Dosen dan asisten
Dosen yang sudah membimbing kami dakam menyelesaikan tugas laporan ini.
Semoga laporan yang kami buat ini dapat berguna kepada para pembaca. Jida
dalam penulisan ini terdapat kata yang salah, kami sebagai penulis berbesar hati
menerima kritikan dan saran dari pembaca.

2
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR....................................................................................
DAFTAR ISI...................................................................................................
BAB I PENDAHULUAN...............................................................................
1.1. Latar Belakang...............................................................................
1.2. Tujuan Praktikum..........................................................................
BAB II METODOLOGI PRAKTIKUM......................................................
2.1. Waktu dan Tempat.........................................................................
2.2. Alat dan Bahan..............................................................................
2.3. Cara Kerja......................................................................................
BAB III HASIL DAN PEMBAHASAN........................................................
3.1. Hasil...............................................................................................
3.2. Pembahasan...................................................................................
BAB IV PENUTUP.........................................................................................
4.1. Kesimpulan....................................................................................
4.2. Saran..............................................................................................
DAFTAR PUSTAKA......................................................................................
LAMPIRAN....................................................................................................

3
BAB I
PENDAHULUAN

1.1.Latar Belakang
Mikroskop adalah alat yang digunakan untuk melihat objek dengan ukuran
yang sangat kecil dan tidak terlihat dengan mata telanjang. Mikroskop merupakan
alat yang penting dalam kegiatan laboratorium, khususnya biologi, dan
memungkinkan kita untuk memecahkan persoalan manusia tentang organisme
yang berukuran kecil. Penemuan mikroskop berasal dari sebuah kacamata
pembesar yang diberi nama “kacamata kutu” dan telah berkembang menjadi alat
yang lebih canggih dan efektif seiring dengan perkembangan teknologi.

Mikroskop digunakan untuk melihat objek yang berukuran dari 0,1 mikron
hingga 1000 mikron. Objek yang dapat dilihat dengan mikroskop antara bakteri
lain, virus, sel, dan sperma. Mikroskop dapat dibagi menjadi dua jenis, yaitu
mikroskop optik dan mikroskop elektronik. Mikroskop optik menggunakan lensa
untuk memperbesar gambar, sedangkan mikroskop elektronik menggunakan
gelombang elektron.

Mikroskop memiliki banyak bagian-bagian yang berperan penting dalam


penggunaannya, seperti lensa, objek, bajak, dan bajak bawah. Lensa digunakan
untuk memperbesar gambar, objek adalah bagian yang diinginkan untuk dilihat,
bajak digunakan untuk mengukur posisi objek, dan bajak bawah digunakan untuk
mengukur posisi bajak.

Penggunaan mikroskop sangat penting dalam identifikasi dan analisis


sampel, seperti bakteri dan virus. Mikroskop memudahkan dalam
mengidentifikasi bentuk, ukuran, dan warna dari bakteri dan virus. Selain itu,
mikroskop juga digunakan dalam pengujian kualitas produk, seperti minyak, susu,
dan udara. Mikroskop digital memudahkan dalam melakukan pengolahan data dan
analisis, sehingga dapat menghasilkan hasil yang lebih akurat dan efisien.

Mikroskop adalah alat optik yang digunakan untuk melihat dan mengamati
benda-benda yang berukuran sangat kecil yang tidak mampu dilihat dengan mata

4
secara langsung atau mikroskopis (Kaspul et al., 2022). Mikroskop merupakan
salah satu alat penunjang yang sangat penting dalam proses pembelajaran biologi,
terutama dalam mengkaji objek mikroskopis (Masrikhiyah, 2019). Penggunaan
mikroskop sangat diperlukan untuk memperlihatkan struktur dan fungsi
organisme mikroskopis yang tidak dapat terlihat secara langsung (Dharmawibawa
et al., 2023; Merlina, 2021).

Mikroskop merupakan alat bantu utama yang diperlukan dalam melakukan


pengamatan dan penelitian karena dapat dipergunakan untuk mempelajari struktur
dan bentuk-bentuk benda yang sangat kecil. Mikroskop ada 2 macam yaitu,
mikroskop elektron dan mikroskop optic. Mikroskop dalam (bahasa yunani:
Micros = kecil dan scopein = melihat) adalah sebuah alat untuk melihat objek
yang terlalu kecil untuk dilihat dengan mata kasar.. dalam perkembangannya
mikroskop mampu mempelajari organisme hidup yang berukuran sangat kecil
yang tidak dapat dilihat dengan mata telanjang, sehingga mikroskop memberikan
kontribusi penting dalam penemuan mikroorganisme dan perkembangan sejarah
mikrobiologi.

1.2.Tujuan Praktikum
1. Untuk mengenal mikroskop
2. Untuk mengetahui bagian-bagian mikroskop
3. Untuk mengetahui fungsi dari setiap bagian-bagian mikroskop

5
BAB II
METODOLOGI PRAKTIKUM
2.1 Waktu dan Tempat

Praktikum dan pengamatan dilakukan pada jam praktikum yang sudah


ditentukan yaitu pada 05 Maret 2024 pukul 07.30-09.00 WIB, praktikum ini
dilaksanakan di laboratorium Biologi, Fakultas Pertanian, Universitas Jambi, Desa
Mendalo Indah, Kecamatan Jambi Luar Kota, Kabupaten Muaro Jambi.

2.2 Alat dan Bahan

Alat yang digunakan dalam praktikum botani ini adalah mikroskop, kaca
preparate, dan cover glass.
Bahan yang digunakan dalam praktikum ini adalah

2.3 Cara Kerja

1. Ambil mikroskop dari etalase dan diletakkan di meja praktikum


2. Sambungkan mikroskop ke stop kontak yang sudah tersedia
3. Amati setiap bagian-bagian mikroskop
4. Cari tahu nama bagian-bagian yang ada pada mikroskop
5. Cari tahu apa saja fungsi dari setiap bagian yang ada pada mikroskop
6. Setelah mengetahui setiap bagian dan fungsi pada mikroskop, lakukan
pengamatan mengunakan mikroskop
7. Ambil objek yang akan diamati
8. Letakkan objek yang akan di amati di meja preparate mikroskop
9. Jepit setiap sisi kaca preparate agar tidak bergeser saat akan diamati
10. Lakukan pengamatan pada objek yang sudah tersedia
11. Jika sudah mendapat hasil pengamatan objek melalui setiap pembesaran,
lakukan dokumentasi berupa foto
12. Setelah selesai melakukan pengamatan dan dokumentasi, lepaska objek
dari mikroskop

6
13. Matikan dan cabut stop kontak pada mikroskop, tutup Kembali mikroskop
mengunakan platik supaya tidak kotor
14. Simpan mikroskop ke tempat semula

7
BAB III
HASIL DAN PEMBAHASAN

3.1 Hasil

Berikut gambar dan bagian-bagian yang ada pada mikroskop

3.2 Pembahasan
1. Lensa okuler terletak diujung sebelah atas. Disini mata dipasang untuk
melihat bayangan
2. Lensa obyektif
Lensa yang menghadap obyek dan terdapat pada revolver, lensa ini
mempunyai kekuatan yang berbeda-beda
3. Tabung
Tabung mikroskop (Tubus), tabung ini berfungsi untuk mengatur fokus
dan menghubungkan lensa objektif dengan lensa okuler.
4. Basis
Basis yaitu bagian yang cukup berat sehingga dapat berdiri dengan kokoh
5. Lengan

8
Lengan yaitu bagian yang beridiri Tegan diatas basis. Pada bagian ini
terletak tempat penyongkong Tabungan lensa pada body mikroskop.
Bagian yang boleh dipegang kalau mengangkut mikroskop
6. Meja objek
Meja objek yaitu bagian yang dapat di turun naikkan. Pada bagian inilah
objek yang akan dilihat di letakkan
7. Penggerak kasar (makroskup)
Pengerak kasar terdapat pada kiri dan kanan lengan agak bawah.
Fungsinya menggerakkan meja objek atau meja preparat turun naik
dengan pertolongan roda gigi
8. Penggerak renik (mikroskop)
Pengerak renik fungsinya sama dengan makroskup dan berguna untuk
lebih memperjelas obyek yang akan dilihat
9. Penjepit preparat
Penjepit preparat yaitu tempat preparat di jepit diatas meja obyek. Pada
bagian mikroskop juga mempunyai alat untuk mengeser preparat
10. Revolver
Revolver yaitu tempat terdapatnya lensa obyektif. Alat ini dapat untuk
menukar pembesaran bayangan.
11. Cermin
Cermin adalah alat untuk memasukkan cahaya dari yang terang dan
cekung untuk Cahaya lampu Listrik
12. Diafragma
Alat untuk meembesarkan dan mengecilkan berkas Cahaya yang masuk
13. Kondensor
Alat yang berguna untuk mengumpulkan sinar dari pantulan cermin
supaya sinar menuju objek

9
BAB IV
PENUTUP
4.1 Kesimpulan
4.2 Saran

10
DAFTAR PUSTAKA
1. Sulistiani Puteri Ramadhani, M.Pd. 2020. Pengelolaan Laboratorium (Panduan
Pengajar dan Inovator Pendidikan). Jawa Barat: Yayasan Yiesa Rich Foundation.

2. Mursali, S., Sumarjan, Dkk. 2023. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarat.

11
LAMPIRAN

12
13

Anda mungkin juga menyukai