Anda di halaman 1dari 19

LAPORAN PRAKTIKUM

MANAJEMEN TERNAK POTONG DAN KERJA

KELOMPOK TERNAK KARANG PADAK KECAMATAN LABUHAN BADAS


KABUPATEN SUMBAWA

DISUSUN OLEH :

NAMA :

NIM :

KELAS : 4A2

FAKULTAS PETERNAKAN

UNIVERSITAS MATARAM

MATARAM

2021
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL..........................................................................................................i

KATA PENGANTAR.......................................................................................................ii

DAFTAR ISI......................................................................................................................iii

DAFTAR TABEL..............................................................................................................v

BAB I PENDAHULUAN..................................................................................................1

1.1 LOKASI DAN WAKTU PELAKSANAAN.......................................................1

1.2 TINJAUAN PUSTAKA.......................................................................................1

1.2.1. Sapi potong...................................................................................................1

1.2.2. Karakteristik Sapi Bali................................................................................1


1.2.3. Manajemen Pemeliharaan..........................................................................3

1.2.4. Manajemen Pengendalian Penyakit .........................................................3

1.2.5. Sistem Reproduksi.......................................................................................4


BAB II PROFIL PETERNAK..........................................................................................6

BAB III MANAJEMEN KANDANG..............................................................................8

3.1 Manajemen Perkandangan.................................................................................8

BAB IV MANAJEMEN TERNAK..................................................................................11

4.1 Sistem Pemeliharaan Ternak..............................................................................11

BAB V MANAJEMEN PAKAN......................................................................................17

5.1 Manajemen Pakan................................................................................................17

BAB VI MANAJEMEN PEMASARAN/ ANALISA EKONOMI................................19


6.1 Manajemen Pemasaran .......................................................................................19

6.1 1. Produk……………………………………………………………………...19

6.1.2. Harga ............................................................................................................19

BAB VII KESIMPULAN DAN SARAN.........................................................................22

7.1 Kesimpulan...........................................................................................................22

7.2 Saran......................................................................................................................23

DAFTAR PUSTAKA........................................................................................................24

LAMPIRAN.......................................................................................................................25
DAFTAR TABEL

Tabel.1. Identitas Peternak..................................................................................................6

Tabel. 2 Struktur Populasi Ternak.......................................................................................7

Tabel 3. Tatalaksana Pemeliharaan Ternak………………………………………………..9

Tabel 4. Kondisi Ternak......................................................................................................12

Tabel 5. Produktivitas Ternak.............................................................................................13

Tabel 6. Jenis dan Umur dari Gigi geligi.............................................................................14

Tabel 7. Perkawinan Ternak................................................................................................15

Tabel 8. Tatalaksana Pemberian Pakan...............................................................................18

Tabel 9. Biaya Produksi dan Pendapatan Beternak.............................................................20


BAB I
PENDAHULUAN
1.1. Lokasi dan Waktu
Adapun Lokasi dan Waktu praktikum ilmu manajemen ternak potong dan kerja
adalah sebagai berikut:
Hari/tanggal : Rabu,5-6 Mei 2021
Waktu : 11.00 - 12:30 dan 16.00 – 17.30 WITA
Tempat : Di Desa Karang Padak, kecamatan Labuhan Badas, Kabupaten
Sumbawa Besar.
1.1.1. Materi praktikum
a. Alat
1) Alat tulis
2) Handphone
3) Pita ukur
4) Timbangan
5) Tongkat ukur
b. Bahan
Adapun bahan yang digunakan adalah sapi peternak sebagai objek praktikum.

1.1.2. Metode Praktikum


a. Cara Kerja
1) Tahap I : Melakukan pengunjungan ke lokasi praktikum sekaligus perkenalan
kepada para peternak.
2) Tahap II : Wawancara dengan para peternak selaku responden mengenai:
a) Identitas peternak
b) Menanyakan kepemilikan ternak yang meliputi :
i. Jenis dan jumlah ternak yang dimiliki
ii. Bangsa ternak yang dimiliki
iii. Struktur populasi responden (ekor)
iv. Ciri-ciri khusus yang disukai
v. Asal usul ternak yang dipelihara
vi. Berat dan ukuran tubuh ternak yang dipelihara
c) Menanyakan tatalaksana pemeliharaan ternak yang dilakukan oleh para
peternak, meliputi : sistem perkandangan dan pemberian pakan dikandang.
d) Menanyakan produktifitas ternak yang dimiliki oleh para peternak tersebut
meliputi : perkawinan ternak betina yang dimiliki.
e) Menanyakan data panen anak atau pedet yang dihasilkan oleh induk yang
dimiliki.
f) Menanyakan penjualan pemotongan dan pembelian ternak yang telah
dilakukan para peternak.
g) Menanyakan riwayat kesehatan ternak yang dimiliki kepada para peternak
tersebut.
h) Menganalisa ekonomi usaha ternak yang dilakukan para peternak.
3) Tahap III : Pengamatan umur ternak melalui pengamatan berapa jumlah gigi
seri yang tumbuh.
4) Tahap IV : Melakukan pengukuran dan perhitungan pada ternak meliputi :
lingkar dada ternak, panjang ternak, tinggi badan dan bobot badan ternak
menggunakan pita ukur dan tongkat ukur, serta berdasarkan perhitungan
menggunakan rumus.
5) Tahap V : Menimbang pakan yang akan diberikan pada ternak.

b. Variabel yang diamati


1) Pendidikan peternak : pengetahuan tentang beternak, pengalaman beternak.
2) Manajemen pemeliharaan : sistem yang digunakan, teknik pemberian pakan
dan konsumsi pakan per hari, tatalaksana perkembangbiakkan, penjualan,
perkandangan dan kesehatannya.
3) Struktur populasi : jumlah ternak yang dimiliki peternak, ternak di jual, ternak
lahir, ternak mati dan di afkir.
4) Produktifitas ternak : mengamati produksi dan reproduksi ternak.
5) Ukuran-ukuran tubuh ternak seperti lingkar dada, panjang badan, dan tinggi
gumba, berat badan berdasarkan pita ukur dan rumus.
6) Analisa ekonomi peternak : menghitung pendapatan bersih dan pendapatan
peternak.

c. Definisi Operasional
1) Struktur populasi :Proporsi anak, muda dan dewasa pada masing-masing jenis
kelamin ternak yang ada saat pengamatan. Yakni dengan mencatat jumlah sapi
yang dikategorikan sebagai anak, muda dan dewasa yang dipelihara oleh
responden kemudian diidentifikasi menurut jenis kelamin.
2) Populasi dasar :Total populasi ternak yang ada pada tahun pengamatan, yakni
total dari ternak yang dimiliki saat pengamatan, ternak mati, ternak keluar
(dijual, dipotong pengembalian kadasan, disumbangkan dll) dikurangi ternak
yang dibeli pada tahun tersebut.
3) Service per Conception (S/C): Jumlah perkawinan untuk satu kebuntingan atau
berapa kali ternak dikawinkan alam atau (IB) untuk menghasilkan kebuntingan.
4) Angka kelahiran (Calf Crop/Calving Rate):Jumlah anak yang lahir pertahun
dibagi dengan jumlah betina dewasa atau populasi dikali 100%.
5) Panen pedet: Dihitung dari jumlah anak yang lahir hidup dalam setahun dibagi
dengan jumlah betina dewasa atau populasi dikali 100%.
6) Umur produktif: Umur mulai digunakan dalam pembiakan sampai dijual atau
afkir.
7) Lama digunakan dalam pembiakan: lama waktu sejak pertama kali kawin (anak
I) sampai di afkir Jumlah anak yang dapat dilahirkan selama hidup dikurangi
satu dikalikan jangka beranak dikurangi umur kawin I.
8) Angka kemajiran : Jumlah sapi jantan (kebiri) dan betina yang tidak mampu
menghasilkan keturunan.
9) Umur afkir : Dihitung berdasarkan jumlah anak yang dapat dilahirkan induk
selama hidup dikurangi satu dikalikan jangka beranak dan ditambah dengan
umur kawin I. Dapat juga diketahui berdasarkan rata-rata umur ternak dijual
atau dipotong.
10) Angka kematian : Persentase ternak yang mati dalam satu tahun dari populasi
dan atau betina dewasa.
11) Pertumbuhan alami / Natural Increase (NI): Selisih antara angka kelahiran
dengan angka kematian.
12) Net Replacement Rate (NRR) : Jumlah anak betina yang lahir dan dapat hidup
sampai pada umur tertentu dibagi dengan jumlah kebutuhan ternak betina
pengganti setiap tahun dikalikan 100%.
13) Service Period ( Days Open/ Heat Period) : Waktu yang dibutuhkan sejak
melahirkan sampai pada perkawinan kembali.
14) Non Return Rate : Sapi betina yang dikawinkan kembali setelah perkawinan
pertama dan tidak bunting (dinamakan juga kawin ulang).

d. Analisis Data
Analisis data yang di gunakan berdasarkan hasil pengamatan dan
wawancara dengan peternak di Desa Karang Padak, Kecamatan Labuhan Badas,
Kabupaten Sumbawa, yang meliputi jumlah pemberian pakan, tinggi badan, berat
badan berdasarkan pita ukur, dan hitungan serta kemudian data atau hasil di tabulasi
menurut jenis perhitungannya.
BAB II

PROFIL PETERNAK

Berdasarkan hasil praktikum yang kami lakukan di lapangan bertempat di Desa Karang
Padak, Kecamatan Labuhan Badas, Kabupaten Sumbawa. Latar belakang dari masing-masing
peternak yang kami wawancarai yaitu sebagai berikut :

Tabel.1 Identitas Peternak

No Variabel Kode Respoden


I II III

1 Umur 32 28 62

Pendidikan terakhir

Tidak sekolah - - -
2
SD - - -

SMP - - 

SMA  
-

Sarjana -
- -
3 Tanggungan Keluarga 2 2 4

Pekerjaan pokok - - -
4 Petani  
-
Kepala dusun - - -

Peternak - - -
- 
Wiraswasta -

Pekerjaan sampingan - - -
5 Petani - - -

Peternak   -

Buruh - -  -

Pemilikan lahan
6 a. Lahan pekarangan (are) 3-4 - 1,5

b. Lahan sawah (Ha) 2 - -

c. Kebun (Ha) - - -

Kursus beternak - - -
7 Pernah - - 

Tidak pernah   -

8 Pengalaman beternak 2 thn 1 thn 15 thn

9 Kepemilikan ternak

Ternak yang dimiliki (sapi) 4 ekor 2 3 ekor


ekor
Bangsa ternak
10 a. Sapi bali -  

b. Sapi silangan  - -

Keterangan :
I : Pak Fandi
II : Pak Akbar
III : Pak Usman
Tabel. 2 Struktur Populasi Ternak

Ternak (ekor) Jumlah


No Peternak Pedet Pedet Muda Muda Dewasa Dewasa ternak
jantan betina jantan betina jantan betina
1 Fandi - - 1 1 - 2 4
2 Akbar - - - 1 - 1 2
3 Usman - 1 - - 1 1 3
Jumlah 9
Standar deviasi 1,0
BAB III
MANAJEMEN KANDANG

Tabel 3. Tatalaksana Pemeliharaan Ternak

N Peterna Pemeliharaa Memandika Frekuensi Pemberia Pemberia


o k n ternak n ternak pemberia n air n
n pakan minum air+garam

1 Fandi Semi Intensif Setiap hari 3× sehari Setiap Tidak


hari pernah

2 Akbar Semi Intensif Sewaktu- 3×sehari Setiap Tidak


waktu hari pernah

3 Usman Semi Intensif Sewaktu- 2× sehari Di jam Tidak


waktu tertentu pernah

Tabel 4. Perkandangan

Peternak Tipe Kepemilikan Ukuran kandang


kandang kandang
No Panjang Lebar Daya tampung
(m) (m)

1 Fandi Kandang Kelompok 8 5 6 ekor


Terbuka

2 Akbar Kandang Kelompok 3 2 2 ekor


terbuka

3 Usman Kandang Pribadi 4 3 3 ekor


terbuka

Standar deviasi 2,081


BAB IV

MANAJEMEN TERNAK

Tabel 5. Ukuran tubuh dan berat sapi responden

Panjang Lingkar Tinggi Berat


No Sex Anak Muda Dewasa
Badan Dada Badan Badan
Betina/  119 162 112 340
1.
S.Bali

2. Jantan / 86 206 107 326
S. bali
Betina/  115 143 103 246
3.
S.Brahm
an
Betina/ 
4. 112 161 115 323
S.Bali

5. Betina / 101 172 106 320
S. bali

6. Betina / 109 163 109 327
S. bali
Betina/ 
7. 91 138 98 231
S. bali
 119 166 117 370
8. Jantan /
S. bali

9. Betina/ 100 157 107 289
S. bali
Tabel 6. Jenis dan Umur dari Gigi geligi

No. Jenis Sapi Umur (thn) Ternak Jumlah

Jantan Betina Gigi geligi

1. Sapi bali 1,5 I1

2. Sapi Brahman 2 I2

3. Sapi bali 2,5 I3

4. Sapi bali 2,5 I3

5. Sapi bali 1 I0

6. Sapi bali 2,5 I3

7. Sapi bali 1 I0

8. Sapi bali 3,5 I4

9. Sapi bali 3,5 I4

Tabel 7. Perkawinan Ternak Betina


No Variabel Nama Peternak
.
Fandi Akbar Usman

1. Perkawinan Musim Musim Musim


terjadi tertentu tertentu saja tertentu saja
saja

2. Cara Kawin Kawin Kawin suntik


mengawinkan suntik suntik
ternak
3. Tempat Kandang Kandang Kandang
terjadi
perkawinan

4. Penyewaan Pernah Pernah Pernah


pejantan
(pernah/tidak
pernah)

5. Kapan timbul 3 bulan 3 bulan 4 bulan


birahi
pertama
setelah
beranak

6. Umur
pertama di
kawinkan

Jantan - - 1 tahun

Betina 1 tahun 1 tahun 2 tahun

7. Jumlah kali 1-3 kali 1 kali 1 kali


dikawinkan
agar bunting

8. Ternak Tidak ada Tidak ada Tidak ada


mandul (ada /
tidak ada)

9. Ternak Yang Tidak ada Tidak ada Tidak ada


Dikebiri
(ada /tidak
ada)
Tabel 8. Kesehatan Ternak
Nama Peternak

No. Variabel Fandi Akbar Usman


Ternak

1. Kondisi mata Bersinar bersih Bersih bersinar Bersih Bersinar


(100%) (100%) (100%)
2. Warna hidung Hitam (75%) Hitam (100%) Hitam (100%)
- Putih
kemerahmudaan
(25%)
3. Pernafasan 35-40 kali 23-30 kali 31-35 kali
(kali/menit) permenit permenit permenit

4. Kehalusan Bulu Halus dan sehat Halus dan Halus dan


dan Kulit mengkilat Mengkilap
5. Konsistensi Normal (100%) - Normal Normal
feses (75%)
- Cair (25%) (100%)

6. Kondisi Tubuh - Sedang (60%) Sedang (100%) Sedang (100%)


- Gemuk (40%)
7. Pemberian -  
Obat-obatan
BAB V
MANAJEMEN PAKAN

Tabel 9. Sumber, Jenis, dan Jumlah Pakan

Nama Jenis pakan Asal Frekuensi


peternak pemberian
No Rumput Rumput Legume konsentrat Limbah Beli Cari Tanam
lapangan unggul hasil
Pertani
an
  
1 Fandi - - - - - 2-4 kali
sehari
    
2 Akbar - - - 2-3 kali
sehari

 
3 Usman - - - - - - 2-3 kali
sehari
BAB VI

MANAJEMEN PEMASARAN/ANALISA EKONOMI

Tabel 10. Biaya Produksi dan Pendapatan Beternak


Komponen Unit/Vol (satuan) Harga satuan Jumlah (RP)
(RP)
A. Penerimaan
Penjualan ternak 1 ekor 10.000.000 10.000.000
Penjualan kotoran 1 dam 20.000 20.000
Ternak akhir - - -
perhitungan
Ternak dipotong 1 ekor 15.000.000 15.000.000
Pengembalian ternak - - -
Ternak kerja - - -
Jumlah Penerimaan - - 25.020.000
B. Pengeluaran
(Biaya Variabel)
Bakalan/bibit - - -
Pakan - - -
Obat-obatan 1 0 (gratis) 0
Tenaga kerja - - -
Bunga variable - - -
Perkawinan pejantan - - -
Pertolongan beranak - - -
Lain-lainnya - - -
Jumlah - - 0
Pengeluaran/variabl
e
C. Biaya Tetap
Penyusutan kandang - - -
Penyusutan alat 3 (Pacul, sekop, 50.000 150.000
ember)
Lainnya - - -
Jumlah Biaya Tetap - - 150.000
D. Total Biaya 150.000
(B+C)
Pendapatan Bersih - - 24.870.000
(A-D)

Anda mungkin juga menyukai