Anda di halaman 1dari 4

PEMBEKALAN CALON PENGAJAR PRAKTIK

PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK

LEMBAR AKTIVITAS ANALISIS ALUR MERDEKA

KELOMPOK : 4 (Empat)
NAMA : 1. ANDRI SUJATMIKO 4. RAHAYU TRI PAMUNGKAS
: 2. ARKE YUWONO 5. NOVITA NI'MATUL IZA
: 3. SURYANINGSIH 6. FIKA PUSPITASARI
MODUL. : [1.1],

CAPAIAN PEMBELAJARAN MODUL YANG DIHARAPKAN.


1. CGP memiliki pengetahuan tentang pemikiran filosofis Pendidikan Ki Hajar Dewantara
(KHD)

2. CGP memiliki keterampilan mengelola pembelajaran yang berpihak pada murid pada
konteks kelas dan sekolah sehingga terwujud sekolah sebagai pusat pengembangan
karakter

3. CGP memiliki sikap reflektif-kritis dalam menerapkan pembelajaran yang


merefleksikan pemikiran filosofis Pendidikan Ki Hajar Dewantara dalam menuntun
murid mencapai kekuatan kodratnya

ALUR BELAJAR AKTIVITAS CGP TAGIHAN CGP


Mulai dari Diri a. memahami filosofi ki Membuat tulisan reflektif dan kritis
hajar dewantara dengan tentang filosofi Kihajar dewantara
cara dengan menjawab pertanyaan
memberikan reflektif kritis sesuai dengan panduan yang telah
b. Pengendalian emosi dan disediakan.
reaksi
c. Catatan dan Jurnal
Salah satu aspek penting dari
kebijaksanaan adalah kemampuan
untuk mengendalikan emosi dan
reaksi terhadap peristiwa dan situasi.
Praktik meditasi, perenungan, atau
teknik relaksasi

Jurnal tentang perjalanan refleksi diri


dapat membantu untuk melacak
perkembangan diri dan mengingat
pelajaran yang dipelajari
Eksplorasi Konsep
a. Menyimak video
“Pendidikan Zaman a. Rekaman audio atau video refleksi
Kolonial” dan dua tulisan kritis filosofi pemikiran pendidikan
KHD untuk memahami KHD
filosofi pemikiran b. Keaktifan CGP dalam ruang diskusi
Pendidikan KHD virtual
b. Membuat rekaman audio
atau video dengan durasi
maksimal 2 menit
tentang tanggapan
refleksi kritis terhadap
pemikiran KHD
c. Melakukan diskusi secara
virtual dengan fasilitator,
dimana CGP akan
berlatih memberikan
perspektif reflektif kritis
filosofi pendidikan KHD

Ruang kolaborasi Hasil diskusi tentang pemikiran KHD


a. CGP berdiskusi dalam yang dapat diimplementasikan pada
kelompok kecil tentang
konteks lokal sosial budaya daerah asal
kekuatan sosio kultural di
daerah masing-masing, Anda tuangkan dalam bentuk bahan
penguatan karakter presentasi (MsPowerpoin, peta konsep,
murid, sosial budaya infografis, dan lain
yang sesuai dengan sebagainya)diunggah melalui LMS
pemikiran KHD
b. CGP dengan kelompok
masing-masing
mempresentasikan hasil
diskusi didampingi oleh
fasilitator
c. Mengupload bahan
presentasii hasil diskusi
kelompok

Demonstrasi CGP membuat sebuah Tagihan berupa sebuah lagu, puisi,


Kontekstual karya yang poster video pendek, komik.Tagihan
menggambarkan pemikiran dalam bentuk file PDF, link Youtube,
filosofis KHD dan wujud link website.
kontekstual pemahaman
CGP terhadap
pemikiran Ki Hajar
Dewaantara.
Elaborasi CGP mendapatkan Berbagi dan Tanya jawab
Pemahaman penguatan pemahaman - CGP berbagi pengalaman
tentang pemikiran (filosofi praktik baik proses
pendidikan) Ki Hadjar pembelajaran yang
Dewantara merefleksikan pemikiran
filosofis ki hadjar Dewantara
- CGP bertanya dan berdiskusi
kepada instruktur terkait
pembelajaran yang diperoleh
(dalam Modul 1.1) dalam ruang
diskusi
Koneksi Antar CGP membuat kesimpulan CGP mengunggah media informasi ke
Materi dan penjelasan mengenai media yang telah disediakan /di google
pemikiran pemikiran KHD drive dll.
CGP berdiskusi dan memberi refleksi
tentang kesimpulan yang telah
dipelajari
Karya poster/ peta pikiran/ powerpoin/
video dalam bentuk file PDF, doc, JPG,
PNG dan link youtube atau link website.
Aksi Nyata CGP mengimplementasikan Menulis jurnal refleksi terkait
strategi dalam mewujudkan penerapan pemikiran Ki Hajar
pemikiran KHD yang telah Dewantara yang sudah di lakukan di
dibuat pada ‘Demonstrasi kelas dan sekolah.
Kontekstual’ secara konkret
sebagai perwujudan
'Kepemimpinan
Pembelajaran' yang
Berpihak pada Murid' dan
direfleksikan kembali dalam
Jurnal Refleksi Pribadi

Catatan..
* Pilih salah satu sesuai penugasan

Anda mungkin juga menyukai