Anda di halaman 1dari 1

Nama : Riana Ayu Ningsih

NPM : 2101020371
Mata Kuliah : Perilaku Organisasi

Yang dapat saya simpulkan pada video yang saya tonton, yaitu dalam isi video tersebut terdapat
beberapa watak perilaku dalam organisasi yang masing-masing memiliki peran. Namun, tidak
semua watak dan perilaku tersebut dapat berjalan untuk sebuah organisasi, maka harus disatukan
dengan satu tujuan agar sebuah organisasi dapat berjalan dengan benar.
Seperti pekerja, pekerja efektif, dan pekerja tidak efektif. Maka pekerja kurang efektif harus
diselaraskan menjadi pekerja efektif, untuk pekerja efektif bisa dilakukan pengembangan agar
bisa menjadi lebih baik lagi. Apalagi pribadi supresif atau SP. Karena sifatnya yang menghambat
organisasi, makai Ia tidak diperlukan didalam organisasi.
Menurut Sentanoe, ( 2001 : 25 ) , Sejumlah sifat kepribadian khusus mempunyai potensi
dapat memperkirakan perilaku dalam organisasi. Adapun sifat-sifat kepribadian tersebut adalah
sebagai berikut :
- Posisi Pengendalian (Lokus of control), yaitu suatu derajat seberapa jauh orang percaya bahwa
mereka mengendalikan nasibnya; orangnya disebut internal.
- Orientasi Hasil, merupakan sifat kepribadian yang dapat digunakan untuk memperkirakan
perilaku-perilaku tertentu. Sifat ini juga dikenal sebagai kebutuhan untuk mencapai hasil (need to
achieve n ach).
- Otoritarianisme, yaitu keyakinan bahwa harus ada perbedaan status dan kekuasanaan diantara
manusia dalam organisasi.
- Machivelianisme (Mach), adalah derajat seberapa jauh seorang individu bersifat pragmatis,
menjaga jarak emosional, dan percaya bahwa tujuan menghalalkan cara.
- Harga diri (Self-Esteem), diartikan sebagai derajat individual menyukai diri mereka sendiri.
Self-esteem (SE) berhubungan langsung dengan harapan untuk berhasil.
- Monitor-Diri (Self-monitoring), adalah sifiat kepribadian yang mengukur kemampuan individu
untuk menyesuaikan perilakunya dengan factor-faktor situasi ekteral.
- Penanggung Risiko (Risk-taking), adalah derajat kemauan untuk menanggung risiko.
- Kecocokan Kepribadian dan Pekerjaan.

Anda mungkin juga menyukai