Anda di halaman 1dari 2

KEMENTRIAN AGAMA

MADRASAH TSANAWIYAH …………………..


Alamat: …………………………….

LAPORAN KUNJUNGAN RUMAH


SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN ……

1 Nama Peserta AH
didik/konseli
2 Kelas/Semester 8D/1
3 Bidang Layanan Sosial
4 Topik/Permasalahan Konseli tidak mampu menyesuaikan diri dengan teman kelas
barunya.
5 Fungsi layanan Layanan Responsif
6 Pihak yang terlibat Wali Kelas
7 Tujuan Kegiatan Untuk mengetahui lebih lanjut kondisi dan permasalahan
yang dialami konseli
8 Gambaran ringkas Selama ±4 hari konseli tidak masuk sekolah dengan alasan
masalah sakit. Kemudian salah satu guru MTs ,.......... (........: tetangga
konseli) meninformasikan bahwa konseli memiliki masalah
yang menyebabkan konseli keluar rumah ± 20.00 WIB
bersama pacarnya dan sampai tengah malam tidak pulang.
Setelah dikunjungi alasannya yaitu jenuh dengan lingkungan
rumah dan tidak memiliki teman akrab di kelas yang
membuat nyaman sehingga konseli merasa dikucilkan.
Menurut keterangan ibu konseli bahwa konseli sempat di
bentak karena susah di suruh makan dan menyadari bahwa
yang dilakukan konseli merupakan peringatan untuk ibu
konseli bahwa konseli sedang mengalami masa puber.
9 Alamat Kunjungan …………….
1 Hari/Tanggal dan Rabu, ……… dan ±40 menit
0 lama kunjungan
1 Anggota keluarga Ibu dari konseli
1 yang dikunjungi
1 Rencana Evaluasi Akan mengadakan refleksi dengan konseli serta diberi
2 konseling individual tentang cara menyesuaikan diri di
lingkungan baru
1 Tindak Lanjut Melakukan kolaborasi dengan orang tua konseli utnuk
3 melihat perkembangan koseli
1 Catatan Khusus Pindah sekolah!
4

Garut, ……………….
Mengetahui,
Kepala ………………… Guru BK/Konselor

………………………
……………………. NIP.

Anda mungkin juga menyukai