Anda di halaman 1dari 33

TAHUN AKADEMIK 2023/2024 SEMESTER GENAP

Big Data and Artificial Intelligence


Oleh Andrizal, SE., MBA

PERTEMUAN 4: Data Driven


Marketing; Memahami Customer
Journey
Data Driven Marketing
Merupakan penerapan
Strategi dan Taktik
pemasaran yang
didasarkan pada Data,
sehingga semua
memiliki dasar yang
kuat.
Data dapat
Marketing dikumpulkan melalui
5.0 cara konvensional
maupun melalui
bantuan Big Data & AI.
Dengan mempelajari
Customer Journey, kita
dapat mengenali
darimana saja data
bisa dikumpulkan.
2
Manusia sebagai Makhluk Ekonomi

Manusia dikatakan sebagai makhluk ekonomi


karena manusia selalu berpikir dan berupaya
untuk mencukupi kebutuhan hidupnya
semaksimal mungkin, menggunakan sumber
daya yang tersedia.

Manusia menjadi Konsumen


untuk memenuhi kebutuhannya

3
Proses Pengambilan Keputusan (Pembelian)

Konsumen Konsumen Konsumen Konsumen Konsumen


menyadari mencari menimbang, membeli mengevaluasi
ada masalah/ informasi yang memilih barang/ jasa keputusan
kebutuhan relevan untuk alternatif solusi yang dapat pembeliannya,
yang harus memenuhi yang paling memenuhi jika Puas Ia
diselesaikan kebutuhannya. sesuai dengan kebutuhannya akan membeli
Disini muncul kebutuhannya. ulang, jika tidak
alternatif solusi. puas, Ia akan
pindah merek.

4
Lahirnya Konsep AIDA

• Model AIDA mulai dikembangkan untuk pertama


kalinya oleh seorang pengusaha asal Amerika bernama
Elias St. Elmo Lewis pada tahun 1898.

• Pada saat itu Lewis memang sering membuat strategi-


strategi periklanan, meskipun pola pemasaran di tahun
tersebut masih menggunakan teknik door to door.

• Lewis membuat teori bahwa dalam melakukan strategi


pemasaran harus mampu menarik perhatian,
mempertahankan minat, menciptakan hasrat dan
kemudian menimbulkan tindakan. Konsep ini
kemudian dikenal sebagai model AIDA.

5
Pengertian Konsep AIDA

AIDA mengidentifikasi/menggambarkan tahapan kognitif (pemikiran) yang dialami konsumen


dalam proses pembelian suatu barang/jasa. Terdapat empat tahap yang dilalui konsumen;

A I D A
AWARENESS INTEREST DESIRE ACTION

Konsumen sadar dan Konsumen tertarik dan Konsumen berminat Konsumen


tahu mengenai ingin mengetahui lebih dan ingin melakukan melakukan Tindakan
keberadaan barang/ banyak mengenai pembelian barang/ pembelian barang/
jasa yang ditawarkan barang/ jasa yang jasa yang ditawarkan jasa yang ditawarkan
perusahaan ditawarkan perusahaan perusahaan perusahaan

6
Penerapan Konsep AIDA oleh Pemasar

Pemasar melalui strategi komunikasi Pemasaran berupaya untuk mengarahkan/menggiring


konsumen dari tahap Awareness ke Interest, Desire hingga tercipta Action (Pembelian).

A I D A
AWARENESS INTEREST DESIRE ACTION

Bauran Promosi; Bauran Promosi; Bauran Promosi;


Advertising, Personal selling, Advertising, Personal selling, Advertising, Personal selling,
Direct marketing, Sales Direct marketing, Sales Direct marketing, Sales
promotion, Public relation promotion, Public relation promotion, Public relation
7
Penerapan Konsep AIDA oleh Pemasar

A I D A
AWARENESS INTEREST DESIRE ACTION
• Bagaimana membuat • Bagaimana kita akan • Apa yang membuat • Apa bentuk ajakan dan di
konsumen mengetahui mendapatkan ketertarikan produk atau layanan mana kita
produk atau layanan yang konsumen? diinginkan? menempatkannya?
kita pasarkan? • Apa saja bukti yang dapat • Bagaimana caranya • Apakah sudah cukup mudah
• Apa strategi kita untuk mendukung reputasi berinteraksi secara bagi konsumen untuk
menjangkau konsumen? brand atau produk? personal dan membuat membeli produk kita?
• Apa pesan yang ingin • Apa strategi konten yang hubungan emosional? • Bagaimana cara konsumen
disampaikan? kita miliki? Melalui obrolan langsung untuk terlibat dan
atau media sosial? melakukan aksi pada seluruh
• Platform apa yang akan • Bagaimana kita
digunakan? menyampaikan informasi? platform yang kita miliki?

8
Keterbatasan AIDA

• Tidak memperhitungkan dampak perkembangan


teknologi komunikasi dan informasi.

• Tidak memperhitungkan dampak kepuasan


konsumen dan rekomendasi dari lingkungan sekitar.

• Namun meskipun demikian, AIDA masih cukup


relevan digunakan sampai saat ini dengan beberapa
modifikasi dan penambahan.

9
Kemajuan Teknologi Informasi dan Komunikasi

10
Kemajuan Teknologi Informasi dan Komunikasi

11
Kemajuan Teknologi Informasi dan Komunikasi

IoT Big Data AI


12
Perubahan Konsumen

SEMAKIN TERHUBUNG SEMAKIN PINTAR SEMAKIN MENUNTUT


Lebih dari 4 jam sehari, • Konsumen dibanjiri berbagai • Posisi tawar konsumen
konsumen terkoneksi melalui informasi. semakin kuat.
Internet dan Social Media. • Konsumen tidak mudah percaya • Ekspektasi customer
dengan iklan. meningkat
• Komunitas online (teman, • Ingin serba cepat dan tidak
keluarga) menjadi sumber mau ribet.
informasi yang terpercaya. • Jika dikecewakan, akan
memberitakannya secara viral.

13
Customer Journey di Era Digital

5A’s

Aware Appeal Ask Act Advocate

Customer mulai Di kepalanya, Karena belum yakin, Jika teman dan Jika puas, customer akan
kenal Brand customer merasa customer mulai tanya- keluarga bilang bagus, merekomendasikan
tertarik Brand. tanya kepada teman barulah customer Brand tersebut kepada
Tetapi belum yakin atau keluarga memutuskan untuk teman dan keluarganya.
menggunakan Brand

14
Penerapan 5A oleh Pemasar

Aware Appeal Ask Act Advocate

Customer mulai Di kepalanya, Karena belum yakin, Jika teman dan keluarga Jika puas, customer akan
kenal Brand customer merasa customer mulai tanya- bilang bagus, barulah merekomendasikan Brand
tertarik Brand. Tetapi tanya kepada teman customer memutuskan tersebut kepada teman
belum yakin atau keluarga untuk menggunakan dan keluarganya.
Brand

Bauran Promosi; Bauran Promosi; Bauran Promosi; Bauran Promosi;


Advertising, Personal selling, Advertising, Personal selling, Advertising, Personal selling, Advertising, Personal selling,
Direct marketing, Sales Direct marketing, Sales Direct marketing, Sales Direct marketing, Sales
promotion, Public relation, promotion, Public relation, promotion, Public relation, promotion, Public relation,
Internet Internet Internet Internet
15
Kemunculan Marketing Funnel
AWARE
• Proses pengambilan keputusan pembelian pelanggan/
customer journey di Era sekarang kerap disebut dengan
nama Marketing Funnel, atau Digital Marketing Funnel. APPEAL
• Marketing Funnel adalah proses pengambilan
keputusan pembelian konsumen/customer journey
yang digambarkan dalam bentuk corong (funnel). ASK
• Bentuk corong menunjukkan jumlah audiens yang
terlibat dengan setiap tahap marketing yang ada,
dimana jumlah orang yang terlibat akan terus ACT
berkurang hingga sampai pada tahap akhir.

• Jumlah tahapan di dalam Funnel bisa bervariasi, mulai ADV


dari 3 tahap hingga 6 tahap atau lebih.

16
Penerapan Marketing Funnel
AWARE
Digital Channel;
Web, Blog, Landing page, Search, Affiliate,
Social media, Email, Advertising, dll APPEAL
Digital Channel;
Web, Blog, Landing page, Search, Affiliate,
Social media, Email, Advertising, dll ASK
Digital Channel;
Web, Blog, Landing page, Search, Affiliate,
Social media, Email, Advertising, dll ACT
Digital Channel;
Web, Blog, Landing page, Search, Affiliate,
Social media, Email, Advertising, dll
ADV

17
Manfaat Marketing Funnel
AWARE
• Mengetahui perkiraan jumlah konsumen pada setiap
tahapan, sehingga pemasar bisa memutuskan strategi
yang paling tepat di setiap tahapannya. APPEAL
• Mengetahui tahapan proses kognitif konsumen sehingga
dapat disesuaikan content apa yang cocok agar
konsumen maju ke tahapan berikutnya. ASK
• Mengetahui apakah sudah diperlukan Strategy CRM
untuk mempertahankan dan membangun hubungan
dengan pelanggan yang ada saat ini. ACT

• Sehingga pada akhirnya, membantu mengoptimalkan


penerapan Digital Marketing sebuah Brand. ADV

18
Variasi Marketing Funnel

19
Variasi Marketing Funnel

20
Variasi Marketing Funnel

21
Variasi Marketing Funnel

22
Variasi Marketing Funnel dan Ukuran Analitiknya
AWARE APPEAL ASK ACT ADVOCATE

23
Variasi Marketing Funnel dan Ukuran Analitiknya

Aware

Appeal
Acquisition and Ask

Act

Retention Advocate

24
Pengertian Touchpoint (Titik Interaksi)

Touchpoint (Titik Interaksi)


Saat dimana pelanggan terpapar dengan Brand/Perusahaan yang menghasilkan
Persepsi dan Pengalaman dari dalam diri Pelanggan

• Online Touchpoint, ketika Pelanggan Dengan Bantuan Big Data dan AI


berinteraksi di Dunia Digital
• Pemasar harus mengukur secara
• Offline Touchpoint, ketika Pelanggan
berkala efektifitas setiap Touchpoint
berinteraksi di Dunia Nyata
• Mengoptimalkan pengaruh dari
• Low Impact Touchpoint, ketika Pelanggan
setiap Touchpoint
tidak berinteraksi dengan Manusia

• High Impact Touchpoint, ketika • Menyelaraskan dan mensinergikan


Pelanggan berinteraksi dengan Manusia semua Touchpoint
25
Customer Journey dan Titik Interaksi
ONLINE/DIGITAL
TOUCHPOINT

Website
Online Ads Online Forum
Social media
Google
Landing Page Online event Email
Blog

AWARE APPEAL ASK ACT ADVOCATE

Billboard Brosur Toko/gerai


OFFLINE/PHYSICAL

Tenaga penjual Komunitas


TOUCHPOINT

Radio Ads Call center


TV Ads
Karyawan Offline event Service center

26
Customer Journey yang diperluas dan Titik Interaksi
Customer journey Pelanggan tempat/gerai makan ABC

Aktivitas yang Menunggu dan


Melihat Mengunjungi Tiba di Gerai Memesan Membayar Posting di IG
dilakukan memakan
iklan di TV Website Makan ABC makanan di Kasir tag gerai ABC
makanan
pelanggan

Makanan,
Menu dan Kasir dan
Titik Interaksi Gerai minuman,
Iklan TV Website Personil Personil Akun IG ABC
(online dan offline) Makan ABC Personil
layanan layanan
layanan

Tempat yang Menu bergambar,


Iklan yang Website yang Cepat, makanan Mudah, lancar,
Harapan nyaman, Pesan mudah, Dikomen,
menarik dan informatif dan yang enak, cepat dan
konsumen sambutan yang lancar, cepat dan dilike, difollow
informatif akses lancar ramah keramahan ramah
ramah

Yang harus Membuat Mewujudkan Memastikan SOP


Membuat iklan Memastikan SOP Memastikan SOP Memastikan SOP
Website yang tempat makan Social media
dilakukan yang menarik dijalankan dijalankan dijalankan
informatif dan yang nyaman, dijalankan
dan informatif dengan baik dengan baik dengan baik
oleh ABC akses lancar dan ramah dengan baik

27
Variasi Customer Journey yang diperluas dan Titik Interaksi

28
Variasi Customer Journey yang diperluas dan Titik Interaksi

29
Variasi Customer Journey yang diperluas dan Titik Interaksi

30
Data Driven Marketing

Marketing
5.0
Dengan bantuan Big
Data, AI dan cara
konvensional,
Kumpulkan data-
datanya optimalkan
pengaruh dari setiap
Titik Interaksi.
31
Sumber Referensi
• https://www.taupasar.com/2019/07/sering-bingung-pilih-produk-inilah.html
• https://www.ekrut.com/media/aida-adalah
• https://glints.com/id/lowongan/aida-adalah/#.Y-2DzXZBzIU
• https://vocasia.id/blog/apa-itu-aida/
• https://www.m-stat.gr/the-evolution-of-telecommunications/
• https://www.interdigital.com/authors
• https://www.sampoernauniversity.ac.id/id/marketing-funnel/
• https://qontak.com/blog/marketing-funnel/
• https://taptalk.io/blog/tahapan-marketing-funnel-strategi-dan-cara-menggunakannya/
• https://www.weidert.com/blog/how-to-create-tofu-mofu-and-bofu-content
• https://www.markettailor.io/blog/what-is-top-of-funnel-marketing
• https://www.glngirwn.com/blog/model-peso/
• https://www.edrawsoft.com/8-customer-journey-map-examples-to-inspire-you.html
• https://medium.com/nyc-design/are-you-getting-the-right-starbucks-experience-redesigning-the-
starbucks-singapore-app-2cd07e1ff53d
• https://www.userinterviews.com/blog/best-customer-journey-map-templates-examples

32
TERIMA KASIH
Sampai ketemu minggu depan dan jaga kesehatan

Anda mungkin juga menyukai