Anda di halaman 1dari 5

aceh

Home

Tafakur

Kajian Islam

Jangan Keliru, Adakah Istilah "Anak Haram" dalam Islam? Begini Penjelasan Buya Yahya

Jumat, 21 Januari 2022 16:21 WIB

Tribun XBaca di App

Penulis: Firdha Ustin

Editor: Amirullah

AA

Ilustrasi bayi

Ilustrasi bayi

SERAMBINEWS.COM - Adakah istilah "anak haram" dalam Islam? Simak penjelasan Buya Yahya
berikut ini.

Frasa anak haram sering kita dengar dalam kehidupan bermasyarakat.

Anak haram sering diartikan sebagai hasil dari anak zina atau hamil di luar pernikahan.

Namun apakah sebenarnya ada istilah anak haram dalam Islam?


KH Yahya Zainul Ma’arif Jamzuri atau akrab disapa Buya Yahya dengan lugas menjelaskan apa
yang dimaksud dengan anak haram.

Dilansir Serambinews.com dari laman resmi buyayahya.org pada Jumat (21/1/2022), menurut Buya
Yahya, yang dimaksud anak haram di masyarakat adalah anak zina.

Baca juga: Halalkah Gaji yang Didapat dari Hasil Bekerja pada Non Muslim? Begini Penjelasan
Buya Yahya

Akan tetapi istilah anak haram itu adalah istilah yang merendahkan kepada anak tersebut.

BERITA TERKAIT

Jadwal Imsakiyah dan Subuh Wilayah Jawa timur Tanggal 13 Maret 2024Tribunnews.com

Jadwal Imsakiyah dan Subuh Wilayah Jawa timur Tanggal 13 Maret 2024

Jadwal Libur Sekolah Jawa Timur untuk Awal Puasa Ramadan 1445 H/2024, Cek Tanggal Merah
Bulan MaretTribunnews.com

Jadwal Libur Sekolah Jawa Timur untuk Awal Puasa Ramadan 1445 H/2024, Cek Tanggal Merah
Bulan Maret

Kunci Jawaban Post Test Modul 2, Sebagai Acuan Pembelajaran Capaian Pembelajaran Diturunkan
Menjadi

Jadwal Imsakiyah Ramadan Hari ke-2 di Kudus, Rabu 13 Maret 2024, Dilengkapi Doa Niat Puasa

Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa Ramadan untuk Wilayah Rejang Lebong 12 Maret 2024
PKB Buka Peluang Koalisi Gerindra di Pilkada Sikka, FX Lameng dan Stef Say Masuk Bursa

Berikut Bacaan Niat Puasa Senin Kamis Sekaligus Membayar Utang Puasa Ramadan

Apakah Puasa Qada Ramadan Harus Berurutan? Berikut Niat Puasa Qada Ramadan Senin-Kamis

Dalam Islam sendiri, tidak ada istilah anak haram. Adapun istilah haram itu adalah pekerjaan
ibunya.

"Di dalam Islam tidak ada anak haram, yang haram adalah pekerjaan ibunya," kata Buya Yahya.

Buya Yahya (FACEBOOK/BUYA YAHYA)

Sementara anak dari hasil zina terlahir bersih tanpa dosa, hanya saja yang berdosa adalah ibunya
karena telah berbuat zina.

"Anak hasil zina tidak punya dosa, yang berdosa adalah ibunya, ia bersih dan kelak jika dewasa bisa
menjadi kekasih Allah jika benar dalam pendidikanya," sambung Buya Yahya.

Buya Yahya selanjutnya menjelaskan bahwa hadits yang beredar tentang anak hasil zina tidak
masuk surga adalah hadits palsu.

Baca juga: Haruskah Bersuci Setelah Bersalaman dengan Orang yang Memegang Anjing? Begini
Jawaban Buya Yahya

"Awas jangan tertipu dengan hadits palsu bahwa “anak zina tidak bisa masuk surga”. Itu adalah
hadits palsu dan bohong yang sering di bawa oleh para penceramah,"
"Jangan sampai kesalahan sang ibu kita tempelkan pada sang anak. Hal ini adalah kedzhaliman
yang amat besar. Bahkan sebaliknya semestinya kita harus bisa menutupi dosa ibunya agar tidak
diketahui sang anak," imbuh Buya Yahya.

Halaman selanjutnya arrow_forward

Halaman

12

Sumber: Serambi Indonesia

Tags:

Anak haram

Kajian Islam

Nasihat Buya Yahya

Buya Yahya

Ceramah Buya Yahya

Berita Terkait:Kajian Islam

Mendirikan Shalat Tahajud tapi Belum Tidur, Sahkah?

Besok 1 Ramadhan 1445 H, Berikut Niat Puasa Ramadhan lengkap dengan Doa Buka Puasa

Video Pilihan

Kesaksian Penembakan Massal di Gedung Konser Moscow: Penonton Berebut Keluar & Saling
Panjat Kepala

Ikuti kami di

Berita Populer

13 Ramadhan: Niat Shalat Tarawih dan Witir Bagi Imam dan Makmum, Lengkap Tata Cara Serta
Doa Kamilin

4 jam lalu
Ramadhan Memasuki 10 ke-2, Ini Ciri-ciri Orang yang Mendapatkan Lailatul Qadar, Ini Kata Buya
Yahya

5 jam lalu

Bagaimana Hukum Tak Pernah Shalat Tarawih Selama Ramadhan, Apakah Pahala Puasanya
Berkurang?

6 jam lalu

Bolehkah Shalat Tarawih 4 4 3 Rakaat, Bagaimana Hukumnya? Ini Penjelasan Ustaz Khalid
Basalamah

7 jam lalu

13 Penyakit Ini Hilang dengan Puasa Ramadhan, dr Zaidul Akbar: Tapi Harus Kerjakan dengan Dua
Syarat

8 jam lalu

INDEX POPULER

Berita Terkini

Melahirkan Anak Perempuan, Putrinya Lebih Mirip Jessica Mila Ketimbang Sang Ayah Yakup
Hasibuan

3 menit lalu

BWS Sumatera I: Tender Ulang Proyek Rehab Bendung Krueng Pase Tuntas, Pengerjaan Segera
Dilakukan

4 menit lalu

Sempat Simpang Siur, Kate Middleton Konfirmasi Idap Kanker

15 menit lalu

Tim Safari Ramadan Pemko Banda Aceh Sambangi Masjid Baitussalihin Ulee Kareng

42 menit lalu

23 Peserta Pramuka Pidie Ikut MTR di Banda Aceh, Ada Empat Cabang yang Diperlombakan

56 menit lalu

© 2024. TribunNews Network.

Back to Top

Anda mungkin juga menyukai