Anda di halaman 1dari 17

PROPOSAL

LOMBA INOVASI DIGITAL MAHASISWA

BIDANG : MICROTEACHING DIGITAL

PENGGUNAAN “NARRATIVE TEXT FABEL”


MICROTEACHING KELAS UNTUK SISWA SMA

INOVATOR : 1. Keysa Izzati (20201102018)


2. Nathasya Fitriyani (20201102024)
3. Raisha Puteri Kamila (20201102017)
4. Sarah Johanes (20201102040)

Jl. Arjuna Utara No.9, Duri Kepa, Kec. Kb. Jeruk, Jakarta Barat
Universitas Esa Unggul Jakarta
E-mail : nathasyafy201@gmail.com
Telp: 0215674223 Website : https://www.esaunggul.ac.id

i
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI ........................................................................................................... ii


BAB 1. PENDAHULUAN ..................................................................................... 1
1.1 Latar Belakang ......................................................................................... 2
1.2 Tujuan Penelitian ...................................................................................... 2
1.3 Manfaat Penelitian .................................................................................... 2
1.4 Keutamaan Penelitian ............................................................................... 2
BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA ............................................................................ 3
2.1 Penelitian Terdahulu ................................................................................. 3
2.2 Pengunaan Narrative Text Fabel ............................................................. 3
2.3 Definisi Narrative Text Fabel ................................................................... 3
2.4 Struktur Narrative Text Fable................................................................... 4
2.5 Unsur – Unsur Intrinsik Narrative Text Fabel .......................................... 4
BAB 3. METODE PEMBELAJARAN .................................................................. 5
3.1 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ......................................................... 5
3.2 Bahan Ajar ................................................................................................ 5
3.3 Media Pembelajaran ................................................................................. 6
3.4 Lembar Kerja Peserta Didik ..................................................................... 7
3.5 Tautan Video Microteaching .................................................................... 8
DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................. 9
LAMPIRAN .......................................................................................................... 10
Lampiran 1. Lembar Pengesahan ...................................................................... 10
Lampiran 2. Biodata Ketua, Anggota, dan Dosen Pembimbing ....................... 11

ii
1

BAB 1. PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Kemampuan Berbahasa Inggris sangat penting di zaman modern ini untuk siswa
mengingat bahasa inggris merupakan bahasa internasional di dunia ini,
menghadapi situasi ini maka pembelajaran melalui materi yang mudah dipahami
oleh siswa sangat memberikan dampak yang besar untuk perkembangan
berbahasa inggris mereka baik dalam kemampuan membaca, menulis, maupun
berbicara.
Metode pengajaran yang baik dan benar tidak banyak dilakukan oleh
seorang guru sehingga bahasa inggris menjadi bahasa yang kurang diminati
oleh siswa karena mereka merasa sulit untuk memahaminya. Selain itu
rendahnya motivasi siswa juga menjadi masalah yang serius. Hal tersebut
menjadi tantangan bagi pengajar maupun guru disekolah untuk dapat mengelola
pembelajaran menjadi kreatif. Dalam pengajaran bahasa inggris tidak dapat
menggunakan satu metode saja karena bahasa inggris yang bersifat dinamis.
Disamping itu setiap metode pembelajaran memiliki sifat masing-masing baik
kelebihan maupun kekurangan. Dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan
yang bagus harapan yang ingin dicapai adalah siswa memahami apa yang
dipelajari dan dapat diterapkan di kehidupan yang nyata. Oleh karena itu,
guru dituntut memiliki pengetahuan yang inovatif agar dalam proses
pembelajaran bukan hanya guru yang aktif tetapi juga siswanya. Dengan demikian
proses pembelajaran yang optimal akan terwujud.
Pada pembelajaran bahasa inggris khususnya teks, masih banyak siswa yang
mengalami kesulitan dalam memahami isi ceritanya. Salah satu keterampilan
yang bisa digunakan untuk mengasah kemampuan siswa yaitu dengan
memperkenalkan Narrative Text Fable yang merupakan cerita penggambaran
watak manusia yang diperankan oleh hewan.
Dengan menerapkan pembelajaran menggunakan materi ini, maka siswa akan
dapat mempelajari makna yang terkandung dalam sebuah cerita dan juga
mempelajari kosakata serta pemahaman dalam bahasa inggris melalui cerita
dongeng. Pembelajaran menggunakan cerita rakyat sangat tepat karena hal
tersebut merupakan sebuah kejadian yang memang sering kita jumpai di
kehidupan sehari-hari.
Perkembangan berbahasa inggris siswa saat ini juga sangat pesat mengingat saat
ini merupakan zaman teknologi dimana siswa sudah pandai menggunakan dan
mengaplikasikannya dalam kehidupan sehari-hari. Para siswa dapat
memanfaatkan media tersebut untuk mencari dan mempelajari Narrative Text
Fable yang sudah banyak tersedia di platform maupun website khusus belajar.
2

Melihat pentingnya kemampuan berbahasa inggris, Narrative text fable sendiri


dapat menjadi inovasi untuk siswa dalam melakukan pembelajaran yang menarik
dan menyenangkan serta efektif untuk melatih keterampilan hidup pada siswa.
Dengan menerapkan materi pembelajaran ini akan meningkatkan daya berpikir,
penerimaan kata asing atau baru, dan motivasi untuk siswa sesuai dengan cerita
yang dibaca.
Berdasarkan hal tersebut, Inovator ingin meneliti lebih dalam tentang Penggunaan
Narrative Text Fable Kelas Microteaching pada siswa SMA yang terdiri dari 30
orang dengan target umur 15-17 tahun. Hasil penelitian yang diharapkan adalah
untuk mengetahui Kemampuan Berbahasa Inggris pada Siswa berupa kosakata
baru yang berkaitan dengan kehidupan sehari-hari mereka.

1.2 Tujuan
Tujuan dalam penelitian ini yaitu:
1. Mengetahui pengaruh Penggunaan Narrative Text Microteaching Kelas
pada Siswa SMA.
2. Mengetahui pengaruh Game terhadap Pengetahuan dan Kemampuan
Berbahasa Inggris pada Siswa SMA, terkait dengan Narrative Text Fable.
3. Mengetahui gambaran tinggi rendahnya Penggunaan Narrative Text
Microteaching Kelas pada Siswa SMA.

1.3 Manfaat
Adapun manfaat penelitian ini yaitu:
1. Dapat memberikan informasi kepada pembaca mengenai Penggunaan
Narrative Text Microteaching Kelas pada Siswa SMA.
2. Dapat mengetahui adanya Penggunaan Narrative Text Microteaching
Kelas pada Siswa SMA.

1.4 Keutamaan Penelitian


Keutamaan dalam penelitian ini yaitu:
1. Menemukan tindakan positif Penggunaan Narrative Text Microteaching
Kelas pada Siswa SMA.
2. Memperoleh Inovasi Penggunaan Narrative Text Microteaching Kelas
pada Siswa SMA
3

BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Penelitian Terdahulu


1. (Tri Wahyuningsih, 2021) Berdasarkan penilitiannya, disimpulkan
bahwa Modul pembelajaran teks narrative berbentuk fabel dapat
digunakan sebagai media pembelajaran yang efektif untuk
meningkatkan keterampilan bahasa inggris sekaligus hiburan bagi
siswa. Hal tersebut dapat dilihat dari ketercapaian keterampilan
berbahasa inggris siswa pada kategori menengah atau intermediet.
2. (Riska Irdawati. Rismaya Marbun, Wardah, 2016) Dalam mengajar
menulis teks naratif dengan menggunakan video dongeng animasi, itu
menyarankan agar guru bahasa Inggris tidak menggunakan video
animasi fabel untuk menonton dalam tindakan tunggal atau monoton
tetapi guru harus melibatkan siswa merasa bahwa hal-hal yang
bertindak dalam video. Situasi ini dapat membuat siswa merasa bahwa
mereka tidak hanya belajar tetapi juga melakukan bahasa.

2.2 Pengunaan Narrative Text Fabel


Narrative Text Fable merupakan cerita penggambaran watak manusia yang
diperankan oleh hewan. Siswa akan mempelajari kosakata dan makna
yang terkandung dalam cerita fable yang sangat relate dalam kehidupan
sehari-hari. Metode ini sangat berguna bagi siswa untuk mengembangkan
kemampuan dan pengetahuan berbahasa inggris mereka.

2.3 Definisi Narrative Text Fable


Fabel merupakan perangkat sastra yang tidak lekang oleh waktu karena
kemampuannya menyampaikan pesan moral secara sederhana yang dapat
dipahami dan dinikmati oleh pembaca dari segala usia. Faktanya, fabel
adalah salah satu metode tertua dan paling bertahan lama dalam
mendongeng baik tertulis maupun lisan. Fabel dapat ditemukan dalam
literatur hampir semua negara dan bahasa, dan merupakan bagian
mendasar dari cerita budaya rakyat.

2.4 Struktur Narrative Text Fable


Ada beberapa struktur pada Narrative Text Fable, yaitu:

1. Orientation (Orientasi)
Orientasi merupakan paragraf pembuka di mana karakter cerita
diperkenalkan. Selain itu, latar atau setting cerita pun juga
diperkenalkan seperti latar waktu dan tempat kejadian cerita.
4

2. Complication (Komplikasi)
Tahap ini menceritakan konflik-konflik yang terjadi antara tokoh
protagonis dengan tokoh antagonis.
Namun, tak selamanya konflik tersebut berbentuk pertentangan
antartokoh. Konflik juga dapat berupa sebuah permasalahan yang
harus dihadapi oleh para tokoh.

3. Resolution (Resolusi)
Pada tahap ini, permasalahan ataupun konflik yang dialami para
tokoh mulai menemukan titik terang. Pada tahap ini akan muncul
solusi penyelesaian masalah yang dihadapi.

4. Re-orientation
Re-orientation merupakan kesimpulan dari isi cerita, biasanya
tokoh antagonis mengakui kesalahan mereka atau mendapatkan
ganjarannya.
Koda: Berupa penjelasan perubahan yang terjadi pada tokoh
setelah mengalami masalah tersebut dan amanat apa yang bisa
dipetik pembaca dari cerita tersebut.

2.5 Unsur – Unsur Intrinsik Narrative Text Fable


1. Tema: gagasan utama atau ide cerita dalam sebuah cerita.
2. Tokoh: pelaku dalam cerita yang dihadirkan dalam bentuk hewan
sebagai personifikasi manusia.
3. Alur atau plot: jalan cerita yang berurutan dan biasanya tiap
kejadian dihubungkan karena peristiwa sebab akibat.
4. Latar atau setting yang merupakan waktu dan tempat dari kejadian
serta penggambaran suasana dalam cerita. Untuk latar sendiri
biasanya terbagi menjadi 3, yaitu latar waktu, latar tempat, dan
latar suasana.
5. Sudut pandang: teknik yang digunakan penulis dalam
menyampaikan cerita.
6. Ceritanya mengandung amanat atau moral yang bisa juga sudah
tertulis di dalam cerita.
7. Amanat: pesan moral yang disampaikan penulis kepada pembaca.
Amanat ini bisa terungkap lewat tulisan langsung di cerita atau
tersirat.
5

BAB 3. METODE PEMBELAJARAN

3.1 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran


LESSON PLAN

School : Al-Falah Islamic Junior High School


Grade/Semester : VIII/1
Subject : English
Text Type : Narrative Text
Topic : Fable
Skill : Writing
Time Allocation : 2 x 40 Minutes

A. Learning Objective
At the end of the lesson, students re be able to write a fable story neatly,
structurally and confidently.

3.2 Bahan Ajar

1. Definition and Purpose of Narrative Text


Narrative text is a type of text that tells a chronological story in the
past tense. The purpose of narrative text is to entertain the readers
through the amusing story.

2. Types of Narrative Text


- Fairy Tales - Folklores
- Mysteries - Romances
- Fables

3. Definition of Fable
Fable is a short fictional story that has a moral or teaches a lesson.
Fables use humanized animals, objects, or parts of nature as main
characters.

4. The Structure
- Orientation
Orientation is the opening part of a narrative text story. This
section introduces the characters in the story and the background of
the story which includes the setting of place, time, atmosphere, and
social conditions.
- Complication
6

This section contains the problems that occur in a story.


Complication includes rising action, climax, and falling action.
- Resolution
This section contains the completion or end of the narrative text
story. A story can be closed with a happy ending, sad ending, or
cliffhanger.
- Re-orientation
This last part usually contains conclusions, moral values, or
changes in the character's character at the end of the story. This
reorientation is optional because it doesn't always have to be
present in a narrative text.

5. Example of Fable
An ugly, warty frog sat on his lily pad enjoying the sunshine. Another
frog hopped along and said, “Wow, you are hideous! There is no way
you will ever find a mate!” Just then, a beautiful princess came to the
pond, scooped up the ugly frog, and planted a big kiss on his warty
nose. He instantly turned into a tall, handsome prince, and walked off
hand in hand with the princess as the other frog watched with his
mouth wide in astonishment. Never judge a book by its cover.

3.3 Media Pembelajaran

- Pictures of animal
- Power Point

3.4 Lembar Kerja Peserta Didik


- Teachers give students a several question about narrative text :
fabel. Example: What is narrative text? What is Fabel you know?
How many structure narrative text have?
- Students given random animal picture (there is 10 animal picture)
and then students will making their own fabel.

3.5 Tautan Video Microteaching


7

DAFTAR PUSTAKA

Husaini (2022), UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR BAHASA INGGRIS


SISWA KELAS XI. IPA 4 DALAM MEMAHAMI NARRATIVE TEXT MELALUI
PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK-PAIR-SHARE PADA SEMESTER
GENAP DI SMA NEGERI 1 IDI RAYEUK. Jurnal Sosial Humaniora Sigli,Volume
5, Nomor 1, http://journal.unigha.ac.id/index.php/JSH.
Mislaini (2015), IMPROVING STUDENTS’ READING COMPREHENSION OF
NARRATIVE TEXT BY USING FABLE AT THE GRADE X SMAN 1 BONAI
DARUSSALAM. University of Pasir Pengaraian.
Riska Irdawati,Rismaya Marbun,Wardah (2016), THE EFFECTIVENESS OF USING
ANIMATED FABLE VIDEOS IN TEACHING NARRATIVE TEXT WRITING.
Tanjungpura University, Pontianak.
Tri Wahyuningsih (2021), Peningkatan Keterampilan Bahasa Inggris untuk Hiburan
melalui Modul Pembelajaran Teks Narrative Berbentuk Fabel. MANAZHIM : Jurnal
Manajemen dan Ilmu Pendidikan Volume 3, Nomor 2, Agustus 2021; 263-272
https://ejournal.stitpn.ac.id/index.php/manazhim
Yeni Ernawati (2019), Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) pada
Materi Teks Fabel Berbasis Saintifik untuk Siswa SMP Kelas VIII. Diksa :
Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Vol. 5 No. 2, 2019.
https://ejournal.unib.ac.id/index.php/jurnaldiksa doi:
https://doi.org/10.33369/diksa.v5i2.9982
8

LAMPIRAN
Lampiran 1. Halaman Pengesahan
Halaman Pengesahan
PROPOSAL KARYA LOMBA INOVASI DIGITAL MAHASISWA (LIDM)
1. Judul Karya : PENGGUNAAN “NARRATIVE TEXT FABEL”
MICROTEACHING KELAS UNTUK SISWA SMA
2. Divisi :
3. Jumlah Tim Peserta ………. orang mahasiswa
4. Susunan Tim Peserta:

No Posisi NIM Nama Prodi/Departemen/Fakultas


1 Ketua 20201102024 Nathasya FKIP Pendidikan Bahasa
Fitriyani Inggris
2 Anggota 20201102018 Keysa Izzati FKIP Pendidikan Bahasa
Inggris
3 Anggota 20201102040 Sarah Johanes FKIP Pendidikan Bahasa
Inggris
4 Anggota 20201102017 Raisha Putri FKIP Pendidikan Bahasa
Kamila Sukma Inggris
Jakarta, 02 April 2023.

Mengetahui, Jakarta, 02 April 2023.


Sri Lestari, M.A. Nathasya Fitriyani

0331018205
20201102024
Menyetujui,
Pimpinan Bidang
Kemahasiswaan Esa
Unggul

………………………
NIP/NIDN/NIDK/NUP
9

Lampiran 2: Biodata Ketua dan Anggota Tim Peserta


BIODATA PESERTA
KETUA TIM PESERTA
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap : Nathasya Fitriyani
2 Jenis Kelamin Laki-laki / Perempuan : Perempuan
3 Program Studi : Pendidikan Bahasa Inggris
4 NIM : 20201102024
5 Tempat dan Tanggal Lahir : Jakarta, 25 Desember 2001
6 Alamat Email : Nathasyafy201@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP : 0859 4745 2992
B. Kegiatan Kemahasiswaan yang Sedang/Pernah Diikuti

No Jenis Kegiatan Status dalam Waktu Tempat


kegiatan
1

C. Penghargaan yang Pernah Diterima

No Jenis Kegiatan Pemberi Penghargaan Tahun

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam Lomba Inovasi Digital Mahasiswa (LIDM) 2023.
Jakarta , 02 April 2023
Ketua

(Nathasya Fitriyani)
10

BIODATA PESERTA
ANGGOTA 1 TIM PESERTA
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap : Keysa Izzati
2 Jenis Kelamin Laki-laki / Perempuan : Perempuan
3 Program Studi : Pendidikan Bahasa Inggris
4 NIM : 20201102024
5 Tempat dan Tanggal Lahir : Jakarta, 13 September 2002
6 Alamat Email : Keysaizzati13@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP : 0857 1142 4742
B. Kegiatan Kemahasiswaan yang Sedang/Pernah Diikuti

No Jenis Kegiatan Status dalam Waktu Tempat


kegiatan

C. Penghargaan yang Pernah Diterima

No Jenis Kegiatan Pemberi Penghargaan Tahun

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam Lomba Inovasi Digital Mahasiswa (LIDM) 2023.
Jakarta , 02 April 2023
Anggota 1

(Keysa Izzati)
11

BIODATA PESERTA
ANGGOTA 2 TIM PESERTA
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap : Sarah Johanes
2 Jenis Kelamin Laki-laki / Perempuan : Perempuan
3 Program Studi : Pendidikan Bhasa Inggris
4 NIM : 20201102040
5 Tempat dan Tanggal Lahir : Jakarta, 12 November 2002
6 Alamat Email : Sarahjohanes20@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP : 0895 6152 22078
B. Kegiatan Kemahasiswaan yang Sedang/Pernah Diikuti

No Jenis Kegiatan Status dalam Waktu Tempat


kegiatan

C. Penghargaan yang Pernah Diterima

No Jenis Kegiatan Pemberi Penghargaan Tahun

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam Lomba Inovasi Digital Mahasiswa (LIDM) 2023.
Jakarta , 02 April 2023
Anggota 2

(Sarah Johanes)
12

BIODATA PESERTA
ANGGOTA 3 TIM PESERTA
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap : Raisha Puteri Kamila Sukma
2 Jenis Kelamin Laki-laki / Perempuan : Perempuan
3 Program Studi : Pendidikan Bahasa Inggris
4 NIM : 20201102024
5 Tempat dan Tanggal Lahir : Jakarta, 9 Desember 2000
6 Alamat Email : Raishapearceesgul@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP : 0878 7871 7166
B. Kegiatan Kemahasiswaan yang Sedang/Pernah Diikuti

No Jenis Kegiatan Status dalam Waktu Tempat


kegiatan

C. Penghargaan yang Pernah Diterima

No Jenis Kegiatan Pemberi Penghargaan Tahun

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam Lomba Inovasi Digital Mahasiswa (LIDM) 2023.
Jakarta , 02 April 2023
Anggota 3

(Raisha Puteri Kamila Sukma)


13

Lampiran 3. Biodata Dosen Pendamping


BIODATA DOSEN PENDAMPING
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap : Sri Lestari, M.A.
2. Jenis Kelamin Laki-laki / Perempuan : Perempuan
3. Program Studi : Pendidikan Bahasa Inggris
4. NIDN : 0331018205
5. Tempat dan Tanggal Lahir : 31 Januari 1982
6. Alamat Email : sri.lestari@esaunggul.ac.id
7. Nomor Telepon/HP : 081298193031
B. Riwayat Pendidikan

No Jenjang Bidang Ilmu Institusi Tahun Lulus


1 Sarjana (S1)
2 Magister(S2)
3 Doktor (S3)

C. Rekam Jejak Tri Dharma PT (dalam 3 tahun terakhir)


Pendidikan/Pengajaran

No Nama Mata Kuliah Wajib/Pilihan SKS


1
2
3
Penelitian

No Judul Riset Penyandang Dana Tahun


1
2
3
Pengabdian kepada Masyarakat

No Judul Pengabdian Kepada Masyarakat Penyandang Dana Tahun


1
2
3
14

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan sebagai dosen pendamping dalam Lomba Inovasi Digital Mahasiswa
(LIDM) 2023.
Jakarta, 02 April 2023
Dosen Pendamping

(Sri Lestari, M.A.)


15

Lampiran 4: Surat Pernyataan Keterangan Karya


SURAT PERNYATAAN KETERANGAN KARYA
Yang bertandatangan di bawah ini:
Ketua Tim : Nathasya Fitriyani
Nomor Induk Mahasiswa : 20201102024
Program Studi : Pendidikan Bahasa Inggris
Dosen Pendamping : Sri Lestari, M.A.
Perguruan Tinggi : Esa Unggul
Dengan ini menyatakan bahwa proposal/karya Lomba Inovasi Digital Mahasiswa
(LIDM) tim saya pada Divisi Microteaching yang diikutsertakan dalam kompetisi
merupakan karya asli tim kami dan belum pernah diikutsertakan pada kompetisi
lain dan LIDM tahun sebelumnya.
Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini,
maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku
dan menerima sanksi.
Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-
benarnya.

Mengetahui, Jakarta, 02 April 2023.


Sri Lestari, M.A. Nathasya Fitriyani

0331018205
20201102024
Menyetujui,
Pimpinan Bidang
Kemahasiswaan Esa
Unggul

………………………
NIP/NIDN/NIDK/NUP

Anda mungkin juga menyukai