Anda di halaman 1dari 2

POSISI RELATIF DARI GARIS LURUS DAN BIDANG, DARI DUA GARIS LURUS.

Misalkan kita memiliki sebuah garis lurus dan sebuah bidang, masing-masing ditentukan oleh
pesamaan :

ax +by + cz+ d=0

x−x 0 y− y 0 z−z 0
= =
k l m

Karena vektor (a, b, c) tegak lurus terhadap bidang, dan vektor (k, l, m) sejajar garis lurus maka
garis lurus dan bidang akan sejajar jika vektor-vektor ini saling tegak lurus. Jika :

ak + bl+ cm=0 ……(*)

Selain itu, jika titik ( x 0 , y 0 , z 0) yang dimiliki oleh garis lurus memenuhi persamaan bidang :

a x 0 +b y 0 +c z 0+ d=0

maka garis lurus terletak pada bidang.

Garis lurus dan bidang saling tegak lurus jika vektor (a ,b ,c ) dan(k , l , m) sejajar, jika

a b c
= = …….(**)
k l m

kita dapat memperoleh kondisi kesejajaran dan ketegaklurusan untuk garis lurus dan bidang jika
garis lurus direpresentasikan oleh perpotongan bidang

a 1 x +b1 y +c 1 z +d 1=0 ,

a 2 x +b2 y +c 2 z +d 2=0

Hal itu cukup untuk dicatat sebagai vektor dengan koordinat

k=
| | | | | |
b1 c1
b2 c2
c a a b
,l= 1 1 ,m= 1 1
c2 a2 a2 b2

sejajar dengan garis lurus dan memanfaatkan kondisi (*) dan (**).
misalkan dua garis lurus ditentukan oleh persamaan dalam bentuk kanonik

}
x−x ' y− y ' z−z '
= ' = ' ,
k' l m (***)
}} over {{k} ^ { }} over {{l} ^ { }} over {{m} ^ {
x−x = y− y =z−z .

Karena vektor (k ’ ,l ’ , m’ ) sejajar dengan garis pertama, dan vektor (k ” , l” , m”) sejajar dengan
garis kedua, maka semua garis akan sejajar, contoh jika

k' m'
=
k } = {l'} over {l m ¿

khususnya, garis lurus bertepatan jika titik dari garis pertama, katakanlah (x ' , y ' , z ') , memenuhi
persamaan dari garis kedua, contoh jika

}} over {{k} ^ { }} over {{l} ^ { }} over {{m} ^ {


x−x = y− y =z−z

garis lurus saling tegak lurus jika vektor (k ' , l ' , m') dan ¿ saling tegak lurus, contoh jika,

'
k ’ k ”+l ’ l ”+ m m”=0

jika dua garis lurus ditentukan oleh persamaan dari salah satu bentuk yang dipertimbangkan,
maka tidak sulit untuk menemukan sudut di antara mereka. dalam hal ini cukup untuk
menemukan sudut antara vektor yang sejajar dengan garis lurus. Misalnya, jika garis lurus
diwakili oleh persamaan dalam bentuk kanonik (***), maka untuk salah satu dari dua sudut θ
yang dibentuk oleh garis kita dapatkan :

'
k ’ k ”+l ’ l ”+ m m”
cos θ= ¿
√ k ' +l' + m' √ k } ^ {2} + {l 2 +m } ^ {2}}}¿ ¿ ¿
2 2 2

Anda mungkin juga menyukai