Anda di halaman 1dari 11

PROPOSAL USAHA

JUS “TOMEN” TOMAT DAN LEMON


Di Susun Untuk Memenuhi Tugas
Mata Kuliah
Kewirausahaan

Dosen Pengampu :

Dewi Junita,SKM,M.Kes

Disusun oleh :

Ulfa Runing Sari (2201636)

PROGRAM STUDI DIII KEBIDANAN

AKADEMI KEBIDANAN BUDI MULIA JAMBI

TAHUN AJARAN 2023/2024


KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas berkatnya saya dapat

menyelesaikan tugas business plan yang diberikan oleh ibuk Dewi Junita,SKM,M.Kes

sebagai dosen pengampu mata kuliah kewirausahaan. Business Plan merupakan salah satu

faktor pengukur bagi mahasiswa dalam memenuhi mata kuliah Kewirausahaan, dimana dari

rencana bisnis yang dibuat bisa menjadi jembatanbagi seseorang untuk memulai suatu usaha.

Saya menyadari bahwa makalah ini masih jauh dari sempurna, baik dari teknik

penulisan maupun materi mengingat kemampuan yang kami miliki. oleh karena itu kritik dan

saran dari semua pihak yang bersifat membangun selalu saya harapkan demi kesempurnaan

makalah ini.

Sebelumnya, saya mohon maaf jika terdapat kata-kata yang kurang berkenan. Semoga

dengan penyusunan makalah ini memberikan manfaat bagi pembaca sehinggadapat menambah

pengetahuan dan pemahaman diri. Akhir kata, saya sampaikan terima kasih kepada semua

pihak yang telah berperan serta dalam penyusunan makalah ini. Semoga Allah SWT

senantiasa meridhai segala usaha kita. Aamiin.

Jambi,18 maret 2024

Penulis

i
DAFTAR ISI

COVER
KATA PENGANTAR ................................................................................................................i
DAFTAR ISI............................................................................................................................. ii
BAB 1
PENDAHULUAN
A. Latar belakang ........................................................................................................................ 1
B. Ruang Lingkup Usaha ............................................................................................................ 1
C. Visi Dan Miai ........................................................................................................................ 2
D. Analisis SWOT ...................................................................................................................... 2
BAB II
TINJAUAN UMUM USAHA
A. Aspek Manajemen Usaha ....................................................................................................... 3
B. Aspek Produksi ...................................................................................................................... 3
C. Aspek Pemasaran ................................................................................................................... 4
D. Aspek Finansial ...................................................................................................................... 5
BAB III
PENUTUPAN
A. Kesimpulan ............................................................................................................................ 8

ii
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar belakang

Ketersediaan minuman yang dijual di pasaran sangat memprihatinkan karena

minuman yang dijual di pasaran rentan terhadap bahan pengawet, padahal masyarakat

yang meminati minuman untuk membantu remaja saat ini adalah yang dapat membantu

untuk menutri kulit agar lebih cerah dan sehat.

Biasanya masyarakat lebih suka membeli minuman dari pada membuatnya sendiri,

oleh karena itu dimanfaatkanlah usaha minuman untuk memenuhi kebutuhan pelanggan,

B. Ruang lingkup usaha

Proposal usaha merupakan bentuk pengajuan atau permohonan, penawaran baik itu

berupa ide, gagasan, pemikiran maupun rencana kepada pihak lain untuk mendapatkan

dukungan baik itu yang sifatnya izin, persetujuan, dana dan lain - lain. Terdapat dua aspek

penting yang mendasari dibuatnya proposal ini yaitu:

1. Aspek Edukasi

 Untuk mengukur kemampuan mahasiswa dalam berwirausaha

2. Aspek Bisnis

 Membuka lapangan pekerjaan.

 Mencari keuntungan atau laba.

1
 Menarik minat konsumen untuk merasakan makanan yang sudah cukup terkenal.

C. Visi dan Misi

Visi : Menjadikan buah dan sayuran sebagai minuman alami yang dapat

membantu menutrisi kulit.

Misi : Memberikan pelayanan terbaik dengan menjual minuman dari buah dan

sayuran yang sehat berkualitas tanpa bahan pengawet

D. Analisis SWOT

 Kekuatan

Tomat dan lemon bisa dijadikan jus untuk minuman yang dapat membantu

remaja saat ini untuk menutrisi kulit.

 Peluang

Jus ini akan sangat berpeluang masuk dihati para konsumennya, cita rasa yang

menggoda dan kesegaran yang menarik menjadi daya tarik utama konsumen

untuk mencobanya.

2
BAB II

TINJAUAN UMUM

A. Aspek Manajemen Usaha

1. Nama Perusahaan

Nama perusahaan yang akan saya gunakan untuk usaha ini adalah “ KEDAI TOMEN”.

Alasan memilih nama ini karena singkatan dari nama objek yang dibuat.

2. Lokasi usaha yang saya pilih bertempat di rumah saya, Desa Bakung Kanor. Sruktur

Organisasi

3. Struktur organisasi dari perusahaan ini direncanakan 5 anggota yang memiliki peran

masing-masing.

B. Aspek Produksi

1. Nama Produk

Nama produk yang saya buat dan saya jual adalah JUS TOMEN. Alasannya karena

produk yang saya produksi ini adalah percampuran dari buah dan sayuran. Bahan dan

Peralatan :

3
BAHAN BAHAN TIDAK
PERALATAN
LANGSUNG LANGSUNG

Tomat Gelas pelastik Pisau

Lemon Sedotan pelastik Talenan

Gula Termos Es

Susu kental

manis Sendok

Air

Es batu

2. Proses Produksi

 Siapkan alat dan bahan.

 Potong tomat dan lemon menjadi 2 bagian. Masukkan tomat ke blender dan peras

lemon. Tambahkan gula dan susu kental manis sesuai keinginan. Masukkan air

putih secukupnya. Masukkan es batu dan blender.

 Tuang jus yang sudah jadi ke cup dan siap di sajikan.

C. Aspek Pemasaran

1. Tujuan pemasaran

Adalah untuk mengenalkan produk minuman kepada masyarakat, sehingga masyarakat

bisa tertarik dengan minuman yang kami promosikan sehingga nilai beli konsumen bisa

tinggi.
4
2. Konsep pemasaran

 Produk

Produk yang kami pasarkan adalah jenis minuman jus yang kami desain dengan

inovasi yang agak berbeda dengan yang lainnya.

 Tempat

Tempat yang akan kami jadikan pemasaran adalah wilayah sekolahan dan

komplek perumahan agar pemasaran bisa laku cepat.

 Harga

Harga yang kami tawarkan cukup terjangkau, sesuai dengan harga yang sudah

beredar di pasaran dengan kualitas minuman teruji.

 Promosi

Promosi usaha yang kami lakukan yakni dengan membuat melalui internet atau

jejaring sosial.

D. Aspek Finansial

1. Permodalan

Modal awal : Rp 450.000,-

2. Rencana anggaran biaya

Biaya bahan baku selama 5 kali produksi (1bulan)

5
No Keterangan Q P Q.P

1. Gula pasir 2 kg Rp 15.000 Rp 30.000

2. Lemon 5 bh Rp 15.000 Rp 75.000

3. Tomat 5 bks Rp 10.000 Rp 50.000

4. Susu kental manis 5 klg Rp 8.800 Rp 44.000

5. Es batu 10 blk Rp 1.000 Rp 10.000

6. Sirup nanas 5 btl Rp 19.000 Rp 95.000

7. Gelas minum pelastik 5 bks Rp 20.000 Rp 100.000

8. Sedotan pelastik 5 bks Rp 4.000 Rp 20.000

Jumlah Rp 434.000

3. Harga pokok penjualan

Harga pokok = biaya bahan baku

jumlah produksi

= Rp 434.000

300

= Rp 1.447

4. Harga jual produk

Harga jual = harga pokok + ( % laba x harga pokok )


6
= Rp 1.447 + ( 300 % x Rp 1.447)

= Rp 1.447 + Rp 4.341

= Rp 5.788 / gelas

= (Rp 6.000 / gelas) terlaksana

5. Keuntungan yang Tercapai

Pendapatan sebulan (5x produksi)

= ( harga jual x jumlah produksi ) – bahan baku

= (Rp 6.000 x 300 ) – Rp 434.000

= Rp 1.366.000

7
BAB III

PENUTUP

A. Kesimpulan

Berwirausaha merupakan peluang mengembangkan usaha sesuai kemampuan

pribadi masing-masing, namun seorang wirausaha harus mempunyai kecakapan dalam

melihat analisis SWOT, sehingga dapat mengembangkan usaha dengan baik dan lancar,

tidak menimbulkan kegagalan produksi ditengah jalan, maka seorang wirausaha harus

merencanakan usaha semaksimal mungkin, agar usaha berkembang dengan cepat. Laporan

Akhir tugas program kreativitas mahasiswa agar bisa mnegolah ide yang ada pada diri

masing-masing.

Oleh karena itu, penulis menyampaikan terima kasih sebesar-besarnya kepada

Dosen pembimbing yang telah membimbing dan semua pihak yang turut membantu

menyelesaikan laporan akhir proyek wirausaha ini.

Anda mungkin juga menyukai