Anda di halaman 1dari 16

PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN

TENTANG WEDANG JAHE

DISUSUN OLEH:

Nama: OKTALIO
Nim: 19.01.0036
Dosen Pembimbing: DIAH FEBRIANTI,S.Kep

Akademi Keperawatan Pangkalpinang


Tahun Akademi
2020/2021
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur haturkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan

rahmat, karuna dan hidayah-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Makalah

yang berjudul “PROPOSAL KEWIRAUSAAN WEDANG JAHE”

Makalah ini dibuat dalam rangka memenuhi tugas matakuliah kewirausahaan. Kami menyadari
untuk menyusun Makalah ini banyak mengalami

kekurangan. Berkat bimbingan serta semangat dari berbagai pihak penulis dapat

menyelesaikan makalah ini dengan maksimal.

Dalam penulisan Makalah ini, masih terdapat kekurangan, untuk itu

dengan segala kerendahan hati penulis sangat mengharapkan saran dan kritik yang

sifatnya membangun guna menyempurnakan Makalah, semoga makalah ini

berguna dan bermanfaat bagi kita semua.

Pangkalpinang, Juni 2021

Penulis
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL
KATA PENGANTAR.......................................................................................................
DAFTAR ISI......................................................................................................................
I PENDAHULUAN............................................................................................................
1.1 Latar Belakang...............................................................................................................
1.2 Visi dan Misi  ...............................................................................................................
1.3 Tujuan............................................................................................................................
1.4 Manfaat .........................................................................................................................
1.5 Identitas Usaha .............................................................................................................
II PEMBAHASAN.............................................................................................................
2.1 Jenis produk usaha.........................................................................................................
2.2 Modal usaha minuman...................................................................................................
2.3 Biaya operasional usaha minuman................................................................................
2.4 Omset perbulan..............................................................................................................
2.5 Waktu kegiatan produksi...............................................................................................
2.6 Jumlah Karyawan..........................................................................................................
III ASPEK PEMASARAN................................................................................................
3.1 Segmen pasar.................................................................................................................
3.2 Strategi pemasaran.........................................................................................................
3.3 Promosi pemasaran........................................................................................................
3.4 Sistem penjualan/distribusi............................................................................................

IV PENUTUP.....................................................................................................................
A.Kesimpulan…..…………………………………………………………………………
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Indonesia merupakan negara tropis yang memiliki potensi besar dalam pengembangan
tanaman obat. Iklimnya yang strategis memberi ruang bagi beragam spesies tanaman obat
untuk berkembang biak. Jahe (Zingiber officinale) merupakan salah satu spesies tanaman
obat yang umum dibudidayakan di Indonesia. Jahe adalah tanaman herba, tegak, tinggi
sekitar 30-60 cm. Walaupun morfologi jahe agak mirip dengan tanaman rimpang lain seperti
kunyit dan temulawak, jahe memiliki aroma yang khas yaitu memberi kesan menyegarkan
dan pedas. Jahe juga memiliki manfaat bagi kesehatan manusia seperti melancarkan
peredaran darah, meningkatkan gairah seksual (afrodisiak), menghambat terjadinya ejakulasi
dini, meningkatkan sistem tubuh, merangsang regenerasi tubuh, menghangatkan badan, dan
antiradang (Mahendra, 2005).
Pengembangan tanaman jahe yang selama ini dilakukan hanya terbatas pada budidaya dan
penjualan produk mentah. Dibutuhkan suatu pengolahan pascapanen yang baik agar jahe
memiliki nilai tambah sehingga semakin meningkatkan keuntungan. Berdasarkan data yang
didapat dari Balai Penelitian dan Pengembangan Pertanian (BPPP) Departemen Pertanian
pada tahun 2007, Pengolahan dan diversifikasi produk primer (rimpang) menjadi produk
sekunder (simplisia) mempunyai nilai tambah sebesar 7–15 kali, sedangkan pengolahan dari
rimpang menjadi ekstrak memberikan nilai tambah sebesar 80–280 kali.

1.2 Visi dan Misi

A. Visi
Wedang Jahe telah menjadi bagian dari keluarga  lokal . Sebagai pelopor minuman jahe
sejak dulu, kini Wedang Jahe menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari minuman siap
saji sehat masyarakat Indonesia.
B. Misi
1. Ingin melakukan program untuk menyehatkan konsumen Indonesia.
2. Melakukan program AKSI (pelestarian pohon jahe untuk masyarkat Indonesia).
3. Ikut serta membantu meningkatkan kesejahteraan dengan menyediakan lapangan
pekerjaaan bagi masyarakat.
4. Mengembangkan inovasi-inovasi variasi dari jahe

1.3    Tujuan
1. Menciptakan lapangan pekerjaan kepada warga setempat.
2. Mendidik karyawan kami Untuk menerapkan jiwa berwirausaha.
3. Dapat melatih kemandirian kepada seluruh karyawan kami.
4. Meningkatkan pendapatan dan memperoleh keuntungan.

1.4 Manfaat
1. Mengurangi reaksi alergi. Sebuah penelitian mengungkapkan bahwa minuman jahe dapat
meredakan reaksi alergi.
2. Menurunkan berat badan.
3. Meredakan nyeri haid.
4. Meredakan nyeri sendi dan otot.
5. Mencegah risiko penyakit jantung.

a. Identitas Usaha
1. Nama Usaha : “WEDANG JAHE”
a) Alamat usaha: jln widuri bulan,Air Itam,Bukit Intan
b) Lokasi usaha: Rencana operasional usaha akan ditempatkan didaerah yang memenuhi
syarat seperti lokasi dekat dengan keramaian.
2. Pemilik Usaha :
OkTALIO
II
PEMBAHASAN

2.1 Jenis produk usaha


Produk yang kami jual adalah wedang jahe dan sesuai dengan permintaan konsumen
kami.

2.2 Modal usaha minuman

Nama Barang Harga

Jahe per 1 kg Rp.28.000


Gula pasir per 1 kg Rp.12.000
Gula kabung 1 batang Rp.5.000
1 liter air -
Botol Rp. 40.000
Kantong plastik 1 pics Rp. 5.000
Total Rp. 90.000

2.3 Biaya operasional usaha minuman

Bahan operasional Harga


Sewa tempat atau kebersihan Rp.5.000
Listrik,air dan lain-lain Rp.30.000
Transportasi Rp.20.000
Total Rp.55.000
2.4 Omset perbulan

Omset harian Rp.250.000


Omset bulanan Rp.7.500.000
Laba bersih Rp.3.150.000

1. Pendapatan perbulan Rp. 250 x 30 hari= Rp.


7.500.000
2. Laba kotor perbulan Rp. 90.000 x 30 hari =
Rp.2.700.000

3. Biaya lainnya perbulan Rp. 55.000 x 30 hari =


Rp.1.650.000
4. Keuntungan bersih perbulan Rp. 3.150.000

2.5 Waktu kegiatan produksi

Kegiatan produksi yang kami lakukan ialah setiap hari

(senin – minggu: 08.00 : 20.30) 

2.6 Jumlah Karyawan

Diperlukan  1 orang yang dalam usaha pembuatan wedang jahe ini.

BAB III

ASPEK PEMASARAN

3.1 Segmen Pasar

Seperti yang kami bahas di awal tadi bahwa target konsumen kami ialah masyarakat luas
yang menyukai wedang jahe.
 3.2 Strategi Pemasaran
Agar dapat meningkatkan penjualan produk yang kami buat maka kami membuat strategi
pemasaran yang matang guna meraih penghasilan yang besar, yaitu dengan cara :

1. Menetapkan harga yang relative murah agar semua konsumen dapat membeli produk
yang kami Jual.
2. Menyidiakan Tempat penjualan wedang jahe di tempat-tempat yang sangat strategis.
3. Memenuhi kepuasan dan permintaan konsumen.

3.3 Promosi usaha


Adapun promosi penjualan yang kami lakukan ialah dengan cara:
1. Membuat Toko online untuk dipasarkan lewat internet
2. Brouser
3.4 Sistem penjualan/distribusi
Sistem penjualan produk yang kami gunakan dalam meningkatkan frekeunsi penjualan
produk ini adalah langsung dan menerima pesanan lewat telepon atau secara langsung.
 

BAB IV

PENUTUP

A.Kesimpulan

Berdasarkan uraian dan penjelasan kami diatas maka kami mengharapkan kepada
dukungan semua pihak yang berkenan dalam membantu usaha kami agar lebih maju, kami siap
menerima bantuan dana berupa donasi, tambahan modal atau bantuan teknis lainnya agar usaha
yang kami buat lebih maju dan dapat mengurangi tingkat penganguran di Indonesia terutama di
wilayah kepuluan Bangka Belitung khususnya di pangkalpinang. Terimakasih

LAMPIRAN BROSUR

Anda mungkin juga menyukai