Anda di halaman 1dari 4

Nama : Shintia

Nim : 856737041
Kelas : 6D
Mata kuliah : Panduan pemantapan kemampuan mengajar
RENCANA PELAKASANAAN PEMBELAJARAN (RPP) 11 (SEBELAS)

KELAS : V (LIMA)

Tema 5 : Ekosistem

Pembelajaran : 2 dan 3

Fokus Pembelajaran : Bahasa indonesia,IPA,IPS,SBDP

Alokasi Waktu : MINGGU 14 MEI (1 x 15menit )

BAGAN TIPE PEMBELAJARAN KELAS V LIMA TEMA 5

BAHASA INDONESIA

Memahamai Teks nonfis ksi

IPA
SBDP

Ekosistem dan pengelompokan


Menyanyikan lagu anak - anak
hewan dan jenis makanannya tentang hewan

IPS

Letak gografis peta indonesi dan


kepulauan maritim

KEGIATAN PEMBELAJARAN Tahap Pembelajaran ;


1. Pendahuluan
2. Penyajian / kegiatan Inti
3. Penutup
PENDAHULUAN KEGIATAN SISWA DAN GURU
• Guru dan siswa memulai pembelajaran dengan mengucapkan salam menanyakan
kabar dan mengecek kehadiran siswa
• Guru mengajak siswa untuk berdoa sesuai agama dan kepercayaan masing-masing
religius
• Guru mengulas kembali materi yang telah dipelajari dihari sebelumnya.
• Guru mengulas tugas belajar dirumah bersama orangtua yang telah dilakukan
MANDIRI.
• Guru melakukan apersepsi dengan bertanya kepada siswa
• Guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini..
A. KOMPETENSI INTI (KI)
KI 1: Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2: Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung
jawab dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangga, dan negara.
KI 3: Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif padatingkat
dasar dengan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan tuhan dan kegiatannya, dan benda" benda yang dijumpainya di
rumah, di sekolah, dan tempat bermain.
KI 4; Menunjukkan keterampilan berfikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kaloblratif, dan komunikatif. Salam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis,dalam
karya
yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dantindakan yang
mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.
B. KOMPETENSI DASAR (KD) DAN INDIKATOR

No Mata pelajaran Kompentensi dasar Indikator

1. Bahasa Menjelaskan pengertian teks non fiksi Menemukan pokok pikiran


indonesia dan apa saja teks yang menjadi teks dalam bacaan secara tepat dan
non fiksi membuat pertanyaan tentang
teks nonfiksi
2.
IPA Menganalisis hubungan antar Melengkapi bagan dengan
komponen ekosistem dan klarifikasi pengelompokan
jaringjaring makanan dalam suatu hewan dan jenis makanannya.
ekosistem

3 IPS Mengidentifikasi karaktetistik Mengenali letak indonesia


geografis indonesia sebagai negara melalui peta secara benar dan
kepulauan maritim komponen-komponen pada
peta

4 SBDP Menyanyikan lagu anak-anak Menyayikan lagu tentang


hewan
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
• Dengan mencermati teks nonfiksi yang disajikan, siswa mampu menemukan poko
pikiran dalam bacaan secara tepat.
• Dengan mencermati teks bacaan, siswa mampu membuat pertanyaan"pertanyaan
sehubungan dengan bacaan secara tepat.
• Dengan berdiskusi dan mencari informasi dalam kelompok siswa mampu melengkapi
bagan dengan klasifikasi hewan berdasarkan jenis makanannya secara benar.
• Dengan melakukan pengamatan dan pengumpulan informasi, siswa mampu membuat
teks nonfiksi tentang hewan pilihannya dilihat dari jenis makanannya secara benar.
• Dengan mencermati kembali letak geografis indonesia pada, siswa mampu mengenali
kegunaan komponen-komponen pada peta untuk membuat sebuah peta yang benar •
Dengan menyimak penjelasan dan mencermati teks bacaan mengenai sumpah pemuda
,siswa mampu menjelaskan peristiwa sumpah pemuda secara benar.
• Dengan mengamati gambar dan mendengar penjelasan guru, siswa mampu
menentukan posisi sebuah lokasi yang ada pada peta secara tepat.
D. MATERI PEMBELAJARAN
• Dengan mencermati teks nonfiksi yang disajikan, siswa mampu menemukan pokok
pikiran dalam bacaan.
• Mencermati teks bacaan, siswa mampu membuat pertanyaan-pertanyaan sehubungan
dengan bacaan.
• Berdiskusi dan mencari informasi dalam kelompok, siswa mampu melengkapi bagan
dengan klasifikasi hewan berdasarkan jenis makanannya.
• Melakukan pengamatan dan pengumpulan informasi , siswa mampu membuat teks
nonfiksi tentang hewan pilihannya dilihat dari jenis makanannya.
• Dengan mencermati teks bacaan yang disajikan, siswa mampu menemukan pokok
pikiran dan informasi penting dari teks letak geografis indonesia
• Menggali informasi dari teks bacaan, siswa mampu menyebutkan pulau-pulau,
perairan, serta negara-negara yang berbatasan dengan Indonesia
• Menyimak penjelasan tentang pembuatan peta, siswa mampu menggambarkan peta
berikut dengan komponen-komponen peta.
E. METODE PEMBELAJARAN
• Pendekatan : Tematik dan saintifik
• Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab penugasan dan ceramah
F. SUMBER PEMBELAJARAN
• Buku guru dan buku siswa , Kelas cetakan ke-22 (edisi revisi) Tema 5: Ekosistem
Kementerian pendidikan dan kebudayaan jakarta;2017
• Buku teks, buku bacaan tentang sejarah sumpah pemuda, peta Indonesia , kertas
gambar ukuran A3, kertas poster, busur derajat dan penggaris.
G. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
• Pada awal Pembelajaran guru meminta siswa melakukan kegiatan ilustrasi dengan
membaca teks bacaan yang ada dibuku siswa.
• Siswa membaca teks bacaan tentang ekosistem
• Guru menjelaskan kepada siswa tentang ekosistem, teks nonfiksi , dan letak geografis
indonesia
• Guru meminta siswa untuk menjawab pertanyaan berdasarkan teks bacaan yang
terdapat dibuku siswa
• Guru meminta siswa membuat tugas dan menjawab pertanyaan
• Guru bertanya jawab dengan siswa mengenai pembelajar
• Guru meminta siswa berdiskusi dengan teman sebelahnya mengenai hewan dan
pengelompokan jenis makanannya
• Guru menyiapkan gambar di papan tulis
• Guru membagi siswa dalam bentuk kelompok
• Guru meminta siswa mengamati dan membaca gambar di papan tulis
• Guru mengajak siswa bernyanyi lagu tentang hewan.
H. PENUTUP
• Guru mengajak siswa menyimpulkan pembelajaran hari ini.
• Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk menyimpulkan pendapatnya tentang
pembelajaran hari ini.
• Guru melakukan penilaian hasil pembelajaran
• Guru mengajak siswa berdoa untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran hari ini.
I. EVALUASI
Penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran yang dilakukan oleh guru.
Teknik penilaian
1. Penilaian sikap.
2. Penilaian pengetahuan.
3. Penilaian Keterampilan.

Pangkalan Balai, 14 Mei 2023

Mengetahui

Anda mungkin juga menyukai