PKR Fix

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 10

Nama : Coury Fradilla

Nim : 856332484
Makul : Pembelajaran Kelas Rangkap
Tutor : Octari Adelina Kusumawardhani, S.Pd.,M.Pd

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


KELAS RANGKAP MODEL 221
MATA PELAJARAN / TOPIK : 1. IPA / Pengelompokkan hewan dengan jenis
makannanya(Kelas IV )
2. IPS/ penggunaan uang( Kelas V )
KELAS /SEMESTER : IV Dan V /II (dua )
WAKTU : 2 X 35 Menit
I.Standar kompetensi :

- Menggolongkan hewan, berdasarkan jenis makanannya .(IPA)


- Memahami jenis pekerjaan dan penggunaan uang (IPS)

II.Kompetensi dasar

- Menggolongkan hewan, berdasarkan jenis makanannya . (IPA )


- Mengenal penggunaan uang sesuai dengan kebutuhan (IPS)
III. Indikator

- Mengelompokkan hewan berdasarkan jenis makanannya.


- Mengenali makanan yang sesuai untuk hewan – hewan di sekitarnya . ( IPA )
- Menyebutkan kegunaan uang dalam kehidupan sehari-hari (IPS)

IV.Tujuan pembelajaran
Setelah pelajaran selesai diharapkan siswa dapat :
IPA

- Siswa dapat mengelompokkan hewan berdasarkan jenis makanannya .


- Siswa dapat menyebutkan contoh beberapa hewan ke dalam kelompok hewan
herbivora, karnivora dan omnivora.

IPS

- Siswa dapat menyebutkan kegunaan uang pada kehidupan sehari-hari


- Menerapkan prinsip kegunaan uang dalam kehidupan sehari-hari
V. Materi pembelajaran
IPA
E . Materi Pembelajaran

Pengelompokan hewan berdasarkan jenis makanannya .


1. Sumber makanan hewan dikelompokkan ke dalam 2 ( dua ) macam ; yaitu tumbuhan
dan hewan.
2. a. Hewan pemakan tumbuhan ( rumput , daun-daunan, bijian dan buah – buahan )
disebut herbivora.
Contoh :
Domba , sapi , jerafah burung betet dan sebagainya .

b. Hewan pemakan daging atau hewan lainnya disebut karnivora.


Contoh : karnivora meliputi bangsa binatang buas seperti harimau , singa, srigala .
Bangsa reptil misalnya buaya, ular, komodo , dan biawak .
Bangsa burung misalnya elang , atau rajawali .
Bangsa ikan misalnya hiu , piranha , dan arwana.

C. Hewan pemakan segalanya ;


Ada hewan pemakan daging dan tumbuhan disebut omnivora.
Contoh : musang , beruang, ayam.

IPS
Dalam kehidupan sehari-hari, uang didefinisikan sebagai sesuatu yang disetujui dan diterima
oleh masyarakat sebagai alat perantara untuk melakukan pertukaran atau perdagangan.
Berdasarkan definisi tersebut, uang dapat berupa barang yakni pada sistem pertukaran barter
Fungsi uang Uang sebagai alat tukar-menukar, alat transaksi dan lainnya
VI. Metode pembelajaran :
Ceramah,Tanya jawab,Inkuiri,Penugasan

VII.Media dan sumber belajar :


1. Gambar hewan
2. Uang palsu
VIII. Langkah – langkah Pembelajaran .

1. Kegiatan Awal / Pendahuluan .


- Guru memberikan salam kepada siswa.
- Guru memimpin siswa untuk berdo’a
- Absensi dan pengondisisan kelas
- Apersepsi :
Siswa diberi pemahaman tentang jenis makanan hewan dan jenis hewan yang ada di
sekitar lingkungan siswa.
Siswa di beri peahaman tentang pengelolaan uang dikehidupan sehari-hari
- Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kegiatan yang akan dilakukan siswa.
- Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini dengan baik, untuk membantu
siswa dalam memahami hewan dan jenis-jenis makanannya

2. Kegiatan inti / Pembelajaran .


- Guru memberikan informasi agar siswa dapat menggolongkan hewan berdasarkan
makanannya.
- Siswa diminta untuk mengamati model hewan yang disediakan oleh guru.
- Dengan metode inkuiri siswa dapat menentukan golongan hewan yang diamatinya.
- Dengan tanya jawab siswa dapat menyebutkan jenis hewan yang diamatinya.
- Siswa mngerjakan LKS dengan diskusi kelompok.
- Siswa mengerjakan tugas latihan soal-soal tentang penggolongan hewan pada buku
latihan.
3. Kegiatan Akhir / Penutup

- Siswa dibantu guru menyimpulkan materi.


- Guru memberikan penguatan tentang materi yang telah dipelajari.
- Guru memberikan tindak lanjut ( PR )
- Guru menutup pelajaran .
IX. Evaluasi

1. Teknik / jenis : - Tugas Kelompok.


Tugas Individu .
2. Bentuk Intrumen : Tes tertulis .
3. Intrumen / Soal :

IPA
Jawablah pertanyaan – pertanyaan berikut dengan benar !

1. Apakah yang dimaksud dengan herbivora ?


2. Tuliskan 3 (tiga ) contoh hewan yang termasuk karnivora !
3. Mengapa musang dan beruang digolongkan ke dalam kelompok omnivora ?
4. Sebutkan dua contoh jenis burung pemakan biji-bijian !
5. Sebutkan makanan dari setiap hewan berikut :
a. Srigala
b. Rusa
c. Gajah
d. Burung elang

Kunci jawaban

1. Hewan pemakan tumbuh-tumbuhan.


2. Singa, harimau, srigala, ikan hiu, rajawali, buaya, dan lain-lain.
3. Karena selain pemakan daging juga pemakan tumbuhan.
4. Burung pipit, burung parkit, betet.
5. a. daging
b. rumput
c. tumbuhan
d. daging.

IPS
1. Bank adalah tempat penyimpanan ....
2. Kita harus hidup hemat, dan jangan .....
3. Budi membeli sebuah buku dengan harga Rp. 4000, ia membayar 1 lembar uang Rp.
5000. Uang kembaliannya adalah .....
4. Kelebihan uang jajan sebaiknya kita .....
5. Setiap bulan ayah menerima gaji berupa ....

Kunci jawaban
1. Uang
2. Boros
3. Rp. 1000
4. Ditabung/disimpan
5. Uang
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
KELAS RANGKAP MODEL 221

MATA PELAJARAN / TOPIK : 1. IPS


2. IPA
KELAS /SEMESTER : III dan IV /II (dua )
WAKTU : 2 X 35 Menit

I. Standar kompetensi:
IPS (kelas IV) : 1. Memahami lingkungan dan melaksanakan kerjasama
disekitar rumah dan sekolah
IPA (kelas V) : 2. Memhami hubungan antara struktur akar tumbuhan dengan
fungsinya
II. Kompetensi dasar
IPS : 1.1 menceritakan lingkungan alam dan buatan di sekitar
Sekolah

IPA : 2.1 menjelaskan hubungan antara struktur akat tumbuhan


dengan fungsinya
III. Indicator
IPS
1. Mengidentifikasikan kenampakan alam dan buatan di lingkungan sekitar
2. Manfaat kenampakan alam dan buatan bagi kehidupan
IPA
1. Mendeskripsikan jenis akar serabut dan akar tunggang
2. Mendeksripsikan kegunaan akar
IV. Materi ajar

IPS
Kenampakan alam adalah elemen yang terbentuk secara alami oleh proses alam
tanpa campur tangan manusia. Contohnya gunung, sungai, danau, hutan dll
Kenampakan buatan adalah hasil dari aktivias manusia. Contohnya bangunan
tinggi, jembatan, kota, jalan tol, bendungan.

Manfaat kenampakan alam :


1. Ekosistem dan keanekaragaman hayati
Hutan, sungai dan pegunungan menyediakan habitat bagi berbagai spesies
tanaman dan hewan
2. Sumber daya alam, pegunungan menyediakan air, hutan menyediakan kayu dan
bahan baku alami lainnya
Manfaat kenampakan buatan :
1. Infrastruktur dan Transportasi, seperti jalan raya, jembatan dan bandara
2. Tempat tinggal dan pemukiman, seperti rumah
3. Energy dan sumber daya buatan, seperti pembangkit listrik, bendungan
IPA
Akar serabut memiliki banyak cabang-cabang kecil yang menyebar kesegala arah
dari pangkal tanaman. Contohnya, rumput-rumputan, padi, semangka

Akar tunggang memiliki akar yang lebih besar tumbuh dari pangkal tanaman. Akar
tunggang memiliki akar yang kuat. Contohnya seperti pohon pohon besar, wortel,
pohon pinus dan pohon ek

V. Metode pebelajaran
Ceramah, diskusi, pengamatan, penugasan
VI. Kegiatan pembelajaran
-Guru memberikan salam kepada siswa.
-Guru memimpin siswa untuk berdo’a
-Absensi dan pengondisisan kelas
-Apersepsi :
-Siswa diberi pemahaman tentang kenampakan alam dan buatan yang ada di sekitar
lingkungan siswa.
-Siswa di beri peahaman tentang jenis akar dan kegunaan akar
-Menyampaikan tujuan pembelajaran dan kegiatan yang akan dilakukan siswa.
-Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini dengan baik, untuk membantu
siswa dalam memahami hewan dan jenis-jenis makanannya

Kegiatan inti / Pembelajaran .


- Guru memberikan informasi agar siswa dapat menggolongkan hewan berdasarkan
makanannya.
- -Siswa diberi pemahaman tentang kenampakan alam dan buatan yang ada di sekitar
lingkungan siswa.
- -Siswa di beri peahaman tentang jenis akar dan kegunaan akar
- Siswa mengerjakan tugas latihan soal-soal

Kegiatan Akhir / Penutup


- Siswa dibantu guru menyimpulkan materi.
- Guru memberikan penguatan tentang materi yang telah dipelajari.
- Guru menutup pelajaran dan berdoa .

VII. Bahan dan sumber belajar


Buku dan gambar
VIII. Penilaian
Kinerja, soal
Soal IPS
1. Apa yang dimaksud dengan kenampakan alam buatan..
2. Sebutkan 2 contoh kenampakan alam..

Kunci jawaban:
1. Hasil yang terbentuk dari campur tangan manusia
2. Gunung, sungai
Soal IPA
1. Sebutkan 2 contoh tumbuhan akar serabut..
2. Sebutkan 2 contoh tumbuhan akar tunggang..
Kunci jawaban:
1. Semangka, rumput
2. Wortel, pohon pinus

Anda mungkin juga menyukai