Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN

PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Instansi : SMK Negeri 2 Takalar


Mata Pelajaran : Otomatisasi Perkantoran
Materi Pembelajaran : Mengidentifikasi pengertian dan sistem perangkat keras
Kelas : X /Ganjil
Alokasi Waktu : 1 x 45 Menit

1. Tujuan Pembelajaran 2. Langkah – langkah Kegiatan Pembelajaran.

Melalui pembelajaran jarak jauh, siswa 1. Guru memberi salam, mengecek kondisi peserta didik,
diharapkan dapat memahami rumusan dan peserta didik memimpin doa.
pembelajaran sebagai berikut:
1. Siswa diharapkan dapat memahami 2. Guru mengabsen kehadiran peserta didik dan
tentang pengertian perangkat keras menunjukkan sikap disiplin secara online.
2. Siswa mampu mengetahui sistem
perangkat keras. 3. Guru menyampaikan tujuan pembelajan melalui
3. dan siswa mampu memahami sistem Google Meet
perangkat keras
4. Guru mengirim materi berupa file / video
pembelajaran
3. Penilaian
5. Siswa membaca , menonton dan mengamati materi
1.Penilaian Afektif (pengamatan dan yang diberikan guru
rekaman sikap berupa keseriusan
dan tanggung jawab saat mengikuti 6. Siswa menuliskan hasil analisis materi pembelajara n
pembelajaran Daring) dan mengerjakan tugas yang diberikan guru
2.Penilaian Kognitif (Tes
7. Hasil belajar peserta didik dinilai selama proses
berupa Tanya jawab melalui
dan di akhir pembelajaran.
google meet)
3. Penilaian pengetahuan 8. Guru memberikan tugas siswa mencari materi
melalui pengumpulan tugas pembelajaran dari buku mengenai perangkat keras dan
individu atau kelompok dikirm di google classrom.
sebagai bahan evaluasi.
8. Jika ada siswa yang belum paham mengenai apa yang
telah dijelaskan, guru mengasih kesempatan pada siswa
untuk mempertanyaan melalui google meet.

9. Sebelum mengakhiri pembelajaran guru mengajak


peserta didik untuk berdoa dan mengakhiri pembelajaran

Mengetahui: Takalar, November 2020


Kepala Sekolah

Maudina
NIM: 1866042008

Anda mungkin juga menyukai