Anda di halaman 1dari 4

Lampiran 4.

LK 3: Lembar Observasi Rancangan Pembelajaran

LEMBAR OBSERVASI RANCANGAN PEMBELAJARAN

Nama Mahasiswa : Riyan Prabowo

NIM : 2398011860

Prodi/ Bidang Studi : Pendidikan Jasmani

Penyusun Rancangan Pembelajaran*) :

Mata Pelajaran : PJOK (Bola Voli)

Kelas : E-4

KD/CP :

Kompetensi Dasar dalam kelas ini berfokus pada pengembangan keterampilan teknis dan strategis siswa
dalam melakukan servis atas dan bawah dalam permainan bola voli. Tujuan utamanya adalah untuk
memastikan bahwa siswa dapat melakukan kedua jenis servis ini dengan teknik yang benar, efisien, dan
efektif. Ini mencakup pemahaman dan penerapan posisi awal yang tepat, gerakan tangan dan lengan yang
benar, dan timing yang tepat untuk melakukan servis. Selain itu, siswa juga diharapkan untuk memahami dan
menerapkan strategi servis yang tepat berdasarkan situasi permainan, termasuk penempatan servis dan
kecepatan servis. Dalam konteks Profil Pelajar Pancasila, kompetensi ini juga mencakup pengembangan nilai-
nilai seperti kerjasama, sportivitas, dan rasa tanggung jawab. Misalnya, siswa diharapkan untuk bekerja sama
dengan rekan tim mereka, bermain dengan sportif, dan bertanggung jawab atas performa mereka sendiri.

No Aspek yang Diobservasi Analisis Kritis

1 Kejelasan tujuan pembelajaran memenuhi kriteria SMART Modul ajar memuat


(Specific, Measurable, Achievable, Relevant, dan Time) atau tujuan pembelajaran
tidak menimbulkan penafsiran ganda dan mengandung yang mendekati
perilaku hasil belajar Capaian Pembelajaran,
konsep yang saya
pelajari yaitu
pengetahuan inti dan
keterampilan serta sikap
sudah tertera dalam
modul ajar. Konten yang
dipelajari sudah bebas
dari muatan SARA
pornografi, pornoaksi,
dan provokasi.

2 Pemilihan materi ajar (kesesuaian tujuan pembelajaran Sudah ada tujuan


dengan karakteristik peserta didik) pembelajaran, langkah-
langkah pembelajaran
dan asesmen
pembelajaran

3 Pengorganisasian materi ajar (keruntutan, sistematika materi Kegiatan: alur kegiatan


dan kesesuaian dengan alokasi waktu) sudah tersusun secara
runtut dari mulai
sistematis dan juga
alokasi waktu,
rangkaian kegiatan
berorientasi pada
penguatan kompetensi
dan kemampuan berfikir
tingkat tinggi, dan dalam
modul ajar sudah
menyertakan berbagai
kegiatan remedial atau
pengayaan yang
berpusat pada siswa
sehingga siswa aktif
dalam proses
pembelajaran.

4 Pemilihan sumber/media pembelajaran (sesuai dengan tujuan, Pemilihan


materi, dan karakteristik peserta didik) sumber/media
pembelajaran sesuai
dengan tujuan,materi
dan karakteristik peserta
didik,

Ada kegiatan remedial


atau pengayaan untuk
mengukur tingkat
kemampuan peserta
didik dan juga ada
daftar pustaka.

5 Kejelasan skenario pembelajaran (langkah-langkah kegiatan Urutan pembelajaran


pembelajaran: awal, inti, penutup) sudah sistematis dan
logis, asesmen
pembelajaran sudah
selaras dengan kegiatan
pembelajaran.

6 Kerincian skenario pembelajaran (pada setiap langkah Dalam rancangan


tercermin strategi/metode dan alokasi waktu pada setiap pembelajaran sudah
tahap) termuat metode
pembelajaran serta
alokasi waktu yang
digunakan sesuai
dengan materi
pembelajaran

7 Kesesuaian teknik dengan tujuan pembelajaran Teknik yang digunakan


dalam pengajaran
menyesuaikan dengan
kebutuhan masing-
masing peserta didik
untuk mendukung
pembelajaran yang
berdiferensiasi

8 Kelengkapan instrumen (soal, kunci, pedoman penskoran) Asesmen: Sudah ada


asesmen awal yaitu
dengan cara
menanyakan materi
minggu kemarin.
Asesmen yang termuat
sudah cukup jelas untuk
mengukur ketercapaian
tujuan pembelajaran,
lalu kriteria tujuan
pembelajaran tertera
secara jelas.

Kesimpulan/saran/lesson learned:

Dalam pembuatan modul ajar/RPP sudah baik karena di dalam modul ajar/RPP sudah terdapat
perencanaan, pelaksanaan dan asesmen dalam pembelajaran sehingga pembelajaran sangat
efektif dan siswa antusias dalam proses pembelajaran serta media pembelajaran sangat
memadai dalam proses pembelajaran. Namun, dalam rancangan pembelajaran tersebut belum
termuat asesmen diagnostik untuk memetakan kemampuan/kebutuhan peserta didik. Oleh
karena itu, diharapkan dalam penyusunan rancangan pembelajaran selanjutnya memuat hal
tersebut.

Menyetujui Dosen Pembimbing Lapangan Guru Pamong


Tanggal 4 April 2024 4 April 2024

Tanda Tangan dan Nama


Lengkap

Nama: Anggit Wicaksono, S.Pd, M.Pd Nama: Hendra Eka Trastiawan, S.Pd.
NIP. 198809212015041000 NIP. 199005102022211007

Anda mungkin juga menyukai