Anda di halaman 1dari 1

Nama (NIM) : Abida Izdihar Najmi (2398011818)

Affinsyah Arrafiqah Rahmah (2398011819)


Iffa Faiza Choirunnisa (2398011957)
Mata Kuliah : Design Thinking
Dosen Pengampu : Sigit Saptono
Topik : 2
Kode Tugas : SEL.08.2-T2-5b Unggah - Demonstrasi
Kontekstual

Demonstrasi Kontekstual

1. Apa pikiran yang paling dominan muncul saat Anda melakukan wawancara?
Pikiran paling dominan yang muncul saat wawancara adalah peserta didik memiliki
motivasi belajar yang tinggi, namun terkadang mengalami penurunan motivasi belajar
yang disebabkan oleh pembelajaran yang monoton, terlalu banyak tugas, atau suasana
pembelajaran yang menyeramkan dan kurang menarik.
2. Apa perasaan yang paling dominan muncul saat Anda melakukan wawancara?
Perasaan paling dominan adalah merasa sangat tertantang untuk memberi inovasi dan
perbaikan untuk sistem pembelajaran yang telah berlangsung.
3. Hal baru apa yang Anda temui setelah mewawancara? Apakah asumsi Anda sebelumnya
sudah tervalidasi? Ceritakan hasilnya.
Hal baru yang ditemui adalah peserta didik yang bermacam-macam dengan berbagai latar
belakang, karakter serta kemampuan dan cara serta gaya belajar. Sehingga membuat
tantangan saya sebagai guru agar bisa memfasilitasi mereka.

Anda mungkin juga menyukai