Anda di halaman 1dari 4

Landasan Teori Mesin frais adalah salah satu jenis mesin perkakas yang mampu melakukan bebagai macam

tugas dibandingkan dengan mesin perkakas lainya. Permukaan yang datar maupun yang belekuk, dapat diproses dengan mesin ini dengan ketelitian yang tinggi, termasuk pemotongan sudut, celah, roda gigi, dan ceruk juga dapat diproses dengan baik menggunakan mesin ini. Bila alat pemotong dan bornya dilepas maka dapat digunakan untuk pahhat gurdi, alat pembesar lubang,dan bor. Karena mesin ini dilengkapi mesin penyetel micrometer untuk mengatur gerakan dari mejanya, maka lubang dan pemotongan yang lain dapat diberi jarak ecara tepat.

4.2.1

Prinsip Kerja Mesin Frais Mesin frais, pisau terpasang pada arbor dan diputar oleh spindel. Benda terpasang pada meja dengan bantuan catok (vice) atau alat bantu lainnya. Meja bergerak vertikal (naik turun), horisontal (maju-mundur dan ke kiri ke kanan). Dengan perakan ini, maka dapat dihasilkan benda-benda kerja seperti pembuatan :

1. Bidang rata 2. Alur 3. Roda gigi 4. Segi banyak beraturan 5. Bidang bertingkat .

Disesuaikan dengan kebutuhan dan kemampuan kerja mesin frais, maka mesin ini dapat dikalsifikasikan sebagai berikut : - Mesin frais Horizontal - Mesin frais vertikal - Mesin Frais Universal.

Kemampuan mesin frais dalam melakukan proses-proses pemesinan tersebut dikaitkan dengan keragaman mata pahat/pemotongnya. Bentuk-bentuk mata pahat tersebut tersebut secara umum adalah: a. b. c. d. e. Slab milling cutters face milling cutters End milling cutters Singular cutters T-slot cutters

4.2.2

Bagian-bagian Mesin Frais Bagianbagian mesin scrap dapat dilihat pada gambar di bawah ini A. Lengan untuk kedudukan penyongkong obor B. Penyongkong obor C. Tunas untuk mengerakan meja secara otomatis D. Nok pembatas, untuk membatasi jarak gerakan otomatis meja E. Meja mesin, tempat untuk memasang benda kerja dengan perlengkapan mesin F. Engkol untuk mengerakan meja dalam arah memanjang G. Tuas untuk mengunci meja H. Baut menyetel, untuk menghilangkan getaran meja I. Engkol untuk menggerakan lutut dalam arah melintang. J. Engkol untuk menggerakan lutut dalam arah tegak K. Tuas untuk mengunci meja L. Tabung pendukung dengan batang ulir, untuk mngatur tingginya meja M. Lutut untuk kedudukan alas meja N. Tuas untuk mnegunci sadel O. Alas meja, tempat kedudukan untuk meja P. Tuas untuk merubah kecepatan motor listrik Q. Engkol meja R. Tuas untuk menentukan besarnya putaran spindel/pisau frais S. Tuas untuk mengatur angka-angka kecepatan spindel/pisau frais T. Tiang, untuk mengantar turun naiknya meja

U. Spindel, untuk memutarkan arbor dan pisau frais V. Tuas untuk menjalankan spindle

Pisau frais

Beberapa bentuk pisau frais sesuai dengan penggunaanya, antara lain: (a) Pisau mantel, (b) Pisau sudut tunggal dan sudut ganda, (c) Pisau roda gigi, (d) Pisau alur, (e) Pisau sisi muka, (f) Pisau gergaji, (g) Pisau alur T, (h) Pisau jari

Kepala Pembagi Untuk membuat alur dan segi banyak beraturan, seperti roda gigi/ bentuk-bentuk lainnya dengan bentuk dan jarak beraturan, seperti poros transmisi, pembuatannya menggunakan kepala pembagi.

Anda mungkin juga menyukai