Anda di halaman 1dari 60

Definisi

Pesawat Uap : Ketel uap dan alat-alat lainnya yang dengan


peraturan pemerintah ditetapkan demikian, langsung atau tidak langsung berhubungan (atau tersambung) dengan suatu ketel uap dan diperuntukkan dengan tekanan yang lebih besar (tinggi) dari tekanan udara (Pasal 1 Undang-Undang Uap 1930)

Ketel Uap : Pesawat yang digunakan untuk menghasilkan uap


atau stoom yang dipergunakan pesawatnya. P kg/cm2 Ketel uap di luar

Definisi
Pesawat Uap lain : Pemanas air awal (thermomizer) Pemanas lanjut uap (superheater) Penguat air suling (penampung uap)

Ketel Uap terdiri dari : Drum uap (header atas) Drum air (header bawah) Dapur/lorong air (furnace) Pipa penguap (tube) Pedoman tekanan (pressure gauge) Gelas pedoman/penduga (water glass) Katup pengaman (safety valve)

Ketel Uap terdiri dari : Pompa air masuk (feed water pump) Peralatan buangan air (blow out water equipment/blow down) Ventilasi udara (air ventilation) Sistem kontrol otomatis (automatic control system) Cerobong asap (stack-smook duct) Pemanas air awal (economizer) Pemanas uap lanjut (superheater) Peralatan perpindahan bahan bakar (fuel transfer equipment) Peralatan penampung abu (bone) Penangkap debu (dust collector)

Ketel Uap terdiri dari : Peralatan pengurai gas belerang (desulfurelite equipment) Peniup jelaga (soot blower) Pesawat pelepas udara air pengisi ketel uap (degerator) Pengatur kekeringan uap (desuperheater) Peralat bakar/pengopakan (burner, rangka bakar) dll.

T K E

C
WATER AREA

P3 P1
P2

O-A A-B B-C C-D D-E A-O B-A C-B D-C E-D B-E E-D

C B

WATER+STEAM AREA

0C
0

Ice warming Ice melting Water heating Water boiling Steam superheating Ice cooling Ice freezing Water cooling Steam condensing Steam expanding Process in the boiler Process in the steam turbine D-C : Process in the condensor C-B : Water from condensor back to the boiler K : Critical poin = 3208 Psia (steam & water properties are identical)

: : : : : : : : : : : :

SH STEAM AREA

Boiler
1. Daerah uap jenuh (campuran air dan uap) biasanya digunakan untuk pemanasan/proses industri 2. Daerah uap yang dipanaskan lanjut (superheated steam) biasanya digunakan untuk turbin uap 3. Keuntungan dari uap pemanasan lanjut adalah : Menambah efisensi turbin Mencegah kerusakan pada kipas-kipas turrbin uap rendah hasil kondensasi Mengurangi kondensasi ketika melalui suatu jalur pipa yang panjang 4. Proses umum (pemanasan awal) pada air yang masuk akan meningkatkan efisiensi boiler

Energi panas relatif dengan tekanan dan temperatur Mudah diproses/dihasilkan Mudah didapatkan dan ditransportasikan (diangkutkan) Mudah dihasilkan karena sumber air banyak Dapat diproses ulang : air uap air uap

Ciri-ciri Uap Jenuh (saturated

steam)

1. Uap jenuh adalah uap yang dalam keadaan seimbang dengan air yang ada di bawahnya. 2. Uap jenuh adalah uap yang mempunyai tekanan dan temperatur yang sama dengan tekanan dan temperatur didih air di bawahnya. 3. Uap jenuh adalah uap yang mempunyai pasangan harga antara tekanan dan temperatur didihnya. 4. Uap jenuh adalah uap yang apabila didinginkan akan segera mengembun jadi air. 5. Uap jenuh adalah uap yang bila melakukan ekspansi atau dibiarkan mengembang akan mengembun jadi air.

Ciri-ciri Uap Kering/Uap yang Dipanaskan Lanjut (superheated

steam)

1. Uap yang temperaturnya Tu (K) jauh lebih tinggi di atas temperatur didih air Td (K) pada tekanan P (kg/cm2). 2. Uap yang tidak bisa seimbang dengan air. 3. Uap yang tidak mempunyai pasangan harga antara tekanan dan temperaturnya. 4. Uap yang apabila didinginkan tidak akan segera mengembun. 5. Uap yang bila melakukan ekspansi tidak akan mengembun. 6. Tidak dapat membuat uap yang dipanaskan lanjut dari uap jenuh selama uap tersebut masih bersinggungan dengan air yang ada di bawahnya.

Entalpi (Enthalpy)
H = Entalpi, yaitu sejumlah panas/kalor yang diperlukan untuk memanaskan air menjadi uap (basah, kering) h = h1 = Kalor/panas zat cair, yaitu panas yang diperlukan untuk memanaskan air dari temperatur 0C sampai pada temperatur tertentu (h1 dalam kkal/kg). r = Kalor/panas penguapan, yaitu panas yang diperlukan untuk memanaskan air pada temperatur penguapan menjadi uap jenuh dengan temperatur yang sama (r dalam kkal/kg). h = h2 = Entalpi jenis = h + (r x dryness) 1 kkal adalah jumlah panas yang diperlukan oleh satu kg air untuk menaikan temperaturnya sebesar 1C, yaitu dari 14,5C menjadi 15,15C.

Contoh Soal
Data : Tekanan uap = 10 kg/cm2 Temperatur air masuk = 30 C (berarti enthalpy feedwater = 30 kkal/kg) Uap dihasilkan = 3000 kg/jam (dryness = 0,98) Penyelesaian : P = 10 kg/cm2 dari tabel didapatkan data : h = 185,654 dan r = 478,09

Enthalpy jenis uap (h2) = h + (r x dryness) = 185,654 + (478,09 x 0,98) = 654,2 kkal/kg

Contoh Soal (lanjutan)


GE =

3000 kg/jam x (654,2

kkal/kg 30 kkal/kg) 539 kkal/kg

= 3474,21 kg/jam

Jenis Ketel Uap


1. Ketel uap pipa api (fire tube boiler) : a. Ketel uap silender tegak b. Ketel uap silinder mendatar i. Ketel uap silinder mendatar dengan lorong api ii. Ketel uap silinder mendatar dengan pipa api dan lorong api (flue and smoke tube boiler) 2. Ketel uap pipa air (water tube boiler) dipandang dengan cara sirkulasi air ketel uap dibagi dalam : a. Ketel uap sirkulasi alam (natural circulation method) b. Ketel uap sirkulasi buatan atau peredaran paksa (forced circulation method) c. Ketel uap dimana air langsung diuapkan/tanpa sirkulasi (once through boiler)

Jenis Ketel Uap (lanjutan)


Penjelasan jenis-jenis ketel uap pipa air : 2a. Ketel uap sirkulasi alam i. Ketel uap pipa air lurus (straight water tube boiler) jenisnya : Ketel uap bersekat-sekat (sectional boiler of water tube) Ketel uap air lurus dengan dua drum

Ketel uap pipa air lurus silang

Jenis Ketel Uap (lanjutan)


Penjelasan jenis-jenis ketel uap pipa air : 2a. Ketel uap sirkulasi alam ii. Ketel uap pipa api bengkok (bending tube type boiler) jenisnya : Ketel uap pipa air dengan satu drum Ketel uap pipa air dengan dua drum Ketel uap pipa air dengan tiga drum

iii. Ketel uap pemancaran (radiation type boiler)

Jenis Ketel Uap (lanjutan)


Penjelasan jenis-jenis ketel uap pipa air : 2b. Ketel uap dengan sirkulasi buatan i. Ketel uap sekali lintasan (once through) jenisnya : Ketel uap Benson

Ketel uap Sulger Ketel uap La Mont, ketel Loeffler Ketel uap Schmidt Hartaman Ketel uap Ransin
Ketel uap Velox

Jenis Ketel Uap (lanjutan) 3. Ketel uap khusus (special boiler) :


a. Ketel uap memanfaatkan sisa gas buang dari pesawat lain (waste heat boiler) i. Ketel uap dengan pipa pemanas (heat pipe boiler) ii. Ketel uap combined cycle b. Ketel uap bahan bakar khusus (particular fuel boiler) i. Ketel uap cairan hitam (black liquid boiler) ii. Ketel uap ampas tebu (bagase boiler) iii. Ketel uap batok kelapa (bark boiler) Ketel uap besi tuang (cast iron boiler) Ketel uap listrik (electric boiler) Ketel uap kombinasi (fire tube and water tube boiler) Ketel uap reaktor nuklir (nuchlear reactror boiler) Ketel uap kayu (wood boiler) Ketel uap geotermal (geothermal boiler)

4. 5. 6. 7. 8. 9.

Chamber box
Upperside tube plate Man hole Smoke tube Boiler shell Fire box tube plate
Expansion safety door

Combustion room
Burner

Gambar. Ketel Uap silinder tegak

Gambar. Ketel Uap silinder pembakaran di dalam ( Internal fire tube )

Man hole Smoke duct

Burner

Air inlet

Blow down pipe

Explosion door

Gambar. Ketel uap silinder pembakaran diluar (external fire tube)

Cerobong Kotak isap

Ruang uap

Pipa

Udara primer
Kotak api

Gambar. Ketel Uap silinder mendatar pipa api & lorong api dua pass

Steam Out
Furnace Man Hole

Safety

Manometer

Burner

Smoke tube 1 Smoke tube 2

Smoke tube 3

Smoke tube 3

Water pump

Blow down

Upper connecting pipes Dearator Heat insulation Furnace side water wall tube Boiler pront casing Steam drum Buffle water wall tube Burner bricks Wall header Stub ror main steam pipa Steam separator

Baffle plate
Outer casing Bank side water wall tube

Bank tube Water tube


Boiler bed

Gambar. Ketel uap pipa air

Gambar. Ketel uap pipa air

Superheater Steam drum Water level gauge Pressure gauge Water gathermer Superheat steam Damper Down comer

Water drum Ash pit

Gambar. Ketel uap pipa air lurus dua drum

Gambar. Ketel uap pipa air lurus tegak

End plate Man hole Fire box tube plate Cleaning hole Horinzontal tube Fire box Burner hole Stack tube

Boiler shell

Fire door

Gambar. Ketel uap pipa air silang

Steam drum

Gather header

Drum comer

Water screen

Pre heater chamber

Main header

Distributor header

Gambar. Ketel uap pipa air satu drum

Gambar. Ketel uap pipa air dua drum

Gambar. Ketel uap pipa air tiga drum

Feed water inlet

Economizer Super heater Steam out let

Water tube

Circulation pump

Combustion chamber

Gambar. Ketel uap sirkulasi buatan

Gambar. Ketel uap sirkulasi buatan

Burner

Ignition plug Peephole Feed water out let Pre heater Steam out let Evaporator

Gambar. Ketel uap one through

Feed water pressure gauge

Combustion chamber

Steam separator

Electric magnet valve

Feed water pump


Circulation valve

Strainer Feed water inlet

Thermostat
Burner

Steam strap Blow down valve

Gambar. Ketel uap one through

De superheater Radiation superheater Radiation Superheater superheater Superheater


De superheater

Separator Radiation evaporation Economizer Feed water Economizer Feed water Air heater

Air heater

Gambar. Bagan ketel uap Benson

Low temperatur Heat medium steam Fin Cooler Condensate liquid Separator Heating

Gambar. Bagan metoda pipa pemanas

Steam drum LP

Econimizer LP

Stack by pass

Feed water LP Feed water HP

Evaporator LP Econimizer HP Superheater LP Evaporator HP Superheater HP

Steam drum HP
Turbin LP Turbin HP

Header

Burner Gas panas dari turbin gas

Gb. Ketel uap Combined cycle

Gambar. Ketel uap cairan hitam

Gambar. Ketel uap Bagasse

Gambar. Ketel Uap Bark

Gambar. Ketel uap besi tuang (Cast Iron Boiler)

Gambar. Ketel uap listrik tipe electroda

Gambar. Ketel uap kombinasi pipa air & pipa api

Boiler
VERTICAL PACKAGE BOILER TYPE VW
Steam Capacity : 100 kg/hr ~ 1000 kg/hr Steam Pressure : 10 kg/cm2 Steam Temperature : Saturated

HORIZONTAL PACKAGE BOILER TYPE FL

Steam Capacity Steam Pressure Steam Temperature

: 100 kg/hr ~ 10,000 kg/hr : 10 kg/cm2 ~ 15 kg/cm2 : Saturated, Superheated

PRESSURE VESSEL & HEAT EXCHANGERS


Design and manufactured to requirement We manufacture the Boilers and Pressure Vessels to ASME Codes and Heat Exchangers to TEMA Codes, including external piping system and steel structure Storage Tanks for water, oil and other liquids to API Standards, including piping system. To ascertained quality we work under ISO-9001

WATER TUBE BOILER TYPE WDF


Steam Capacity Steam Pressure Steam Temperature

: 10,000 kg/hr ~ 35,000 kg/hr : 18 kg/cm2 ~ 24 kg/cm2 : Saturated, Superheated

INDOMARINE WATER TUBE PACKAGE BOILER


Type Capacity Pressure Steam Fuel Manufacturer

: W 200 SF : 20 T/H : 20 kg/cm2 : Saturated : Oil or Gas (Dual Fuel) : PT INDOMARINE

WATER TUBE BOILER TYPE W SF


Steam Capacity : 10,000 kg/hr ~ 35,000 kg/hr Steam Pressure : 18 kg/cm2 ~ 24 kg/cm2 Steam Temperature : Saturated, Superheated For all application with solid, liquid, gaseous or combined fuel firing system.

YOSHIMINE PACKAGE BOILER


Type Capacity Pressure Steam Manufacturer Owner Shipped

: NHA 25,000 S : 26,390 kg/hr steam : 16 kg/cm2 : Saturated : PT INDOMARINE : Fuji Oil Singapore : 7 June 2000

DIAGRAM W-DF TYPE INDOMARINE BOILERS

DIAGRAM WS DF TYPE INDOMARINE BOILERS

FIRE TUBE PACKAGE BOILER


Design, Manufacture & Installation by INDOMARINE

DETAIL DIAGRAM OF FIRE TUBE PACKAGE BOILER

INDOMARINE WATER TUBE BOILER W - XXX DF TYPE

INDOMARINE WATER TUBE BOILER WS - XXX IF TYPE

INDOMARINE WATER TUBE BOILER WR - XXX FM TYPE

INDOMARINE WATER TUBE BOILER HRT - XXX TYPE

INDOMARINE FIRE TUBE BOILER F - XX L TYPE

Anda mungkin juga menyukai