Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
Anatomi Konjungtiva
Konjungtiva terdiri dari 3 bagian : Konjungtiva tarsa Konjungtiva bulbi Fornik konjungtiva
Definisi
Konjungtivitis alergi merupakan suatu inflamasi pada
konjungtiva akibat reaksi alergi yang terjadi akibat reaksi hipersensitifitas dari permukaan mata terhadap antigen dari lingkungan.
Patofisiologi
Gejala Klinik
Mata gatal
Mata merah Mata berair Rasa terbakar Fotopobia Chemosis Palpebra bengkak
Klasifikasi
1. Konjungtivitis alergi simpel 2. Keratokonjungtivitis vernal 3. Keratokonjungtivitis atopik 4. Konjungtivitis papiler raksasa 5. Keratokonjungtivitis fliktenularis 6. Dermokonjungtivitis kontak
Konjungtivitis Simpel
Konjuntivitis alergi yang ringan Tidak spesifik Umumnya menyertai hay Fever (rinitis alergi) Th/ vasokontriksi
antihistamin topikal
Keratokonjungtivitis vernal
penyakit alergi bilateral, jarang rekuren akibat reaksi hipersensitivitas (tipe I)
poligonal, dengan atap rata dan mengandung berkas kapiler terdapat pada konjungtiva tarsal superior.
Horner Trantas Spot : bercak berwarna keputihan yang
secara histologik merupakan suatu hiperplasi dan hialinisasi jaringan ikat disertai proliferasi sel epitel dan serbukan sel limfosit, sel plasma dan eosinofil
Cobble Stone
Keratokonjungtivitis Vernal
2 bentuk : tipe palpebra dan tipe limbal
Terapi Simptomatik Kompres es Vasokontriktor Antihistamin sangat fotopobik steroid topikal + sistemik jangka pendek
Keratokonjungtivis Atopi
Sering pada pasien Dermatitis Atopik
Gatal Rasa terbakar Kering Fotopobia Hiperemis Eczema periokular Mucous discharge
Keterlibatan Konjungtiva Tarsal superior Sikatrik pada konjungtiva Jarang Kornea Sikatrik kornea Shield ulcer
Vaskularisasi kornea
Jarang
Konjungtivitis Fliktenularis
Merupakan suatu respon hipersensitivitas lambat
basil tuberkel
Sekarang S.aureus
plastik penyakit hipersensitivitas tipe lambat yang kaya basofil (hipersensitivitas Jones-Mote), dengan komponen IgE humoral
Konjungtivitis Fliktenularis
Flikten merupakan infiltrasi seluler subepitel yang terutama terdiri atas sel mononokular limfosit
TERIMA KASIH