Anda di halaman 1dari 12

TEKNIK PEMBORAN I

OLEH
KBK PEMBORAN

MATERI TEK BOR I


1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.

Pendahuluan
Operasi Pemboran
Geometri Lubang Bor
Mekanika Batuan
Lumpur Pemboran
Hidrolika
Mekanika Drill String
Perencanaan Casing dan Tubing
Semen dan Teknik Penyemenan

DAFTAR PUSTAKA
Carl Gatlin. , Petroleum Engineering Drilling and Well
Completion, Prentice.Hall, Inc.
J.A. Jim Short, Drilling and Casing Operati- ons,
PennWell Books.
Neal J. Adams, Drilling Engineering, Penn Well Books.
Preston L. Moore, Drilling Practices Manual, PennWell
Books.
Rudi Rubiandini, Teknik Pemboran.
Lummus
Bourgoyne Jr, At, Dkk, Applied Drilling Engineering, SPE

SEJARAH
Cable Tool Driling
Pertama kali melakukan pemboran di negara Amerika Serikat,
Titusville, Pennsylvania.
Tahun 1859 sampai kedalaman 65 feet, dan merupakan awal
berdirinya industri perminyakan di Amerika.
Oleh Kolonel Drake.
Metoda pemboran tumbuk ini juga dilakukan di Chinese untuk
membor sumur-sumur garam
Kedalaman yang pernah dicapai oleh pemboran ini adalah
11.145 feet

Rotary Drilling

Pemboran berputar ini diketemukan oleh Leschot seorang


ahli teknik Sipil Perancis pada tahun 1863.
Di Amerika Serikat metoda pemboran ini di patenkan pada
tahun 1866.
Mula-mula hanya digunakan untuk membor sumur air sampai
tahun 1900.
Pada Tahun 1901 di Texas oleh Captain Lucas melakukan
pemboran dengan peralatan berputar.
Pemboran ini hanya dilakukan untuk batuan yang lunak sampai
tahun 1920, tetapi pada tahun antara 1914-1918 hampir 90%
sumur-sumur di AS masih menggunakan bor tumbuk.

Dengan berkembangnya Bit, maka pemboran semakin


maju dan dapat digunakan untuk berbagai macam jenis
batuan.
Pada awal pemboran, alat bor diputar dari atas, tetapi
saat ini dengan berkembangnya motor maka bit diputar
tidak dari atas.
Dengan berkembangnya peralatan alat bor putar dan
alat-alat survey, maka sekarang muncul ; pemboran
tegak, miring, horizontal, multilateral, URRS,
overbalance, underbalance, coiled tubing.

Faktor Penyebab Dilakukannya


Pemboran Multilateral
Alasan Geografis
Alasan Geologis
Alasan Ekonomi

PEMBORAN HORIZONTAL

Gas
Oil
Water

Anda mungkin juga menyukai