Anda di halaman 1dari 23

info :

PERSONALI
A

VISI dan MISI

Visi

menjadi rumah sakit


pilihan yang didukung oleh
sumber daya manusia profesional
dan teknologi terkini

Misi :
menempatkan kepentingan pasien sebagai
prioritas utama
memberikan pelayanan kesehatan yang lengkap
terpadu dan manusiawi
menjaga kepercayaan masyarakat
dengan pelayanan prima
mengembangkan sumber daya manusia yang
terampil
dan beroriensi pada kepuasan
pelanggan
membina komunikasi dengan pelanggan
didasari semangat kesetaraan

pelayanan masing-masing Sumber Daya Manusia


mengacu pada visi dan misi,
SPO, ketetapan / instruksi lisan atau tertulis.
Seluruh karyawan wajib melaksanakan 8 S :

sehat, segar, setia


senyum, sapa, salam
sopan, santun
Nilai dasar dan Orientasi :

Saya akan senantiasa melayani


dengan sepenuh hati

Opening

05032014

PEDOMAN DAN TATA TERTIB BEKERJA


hak dan kewajiban karyawan
TERCANTUM DI DALAM PERJANJIAN KONTRAK KERJA

kedisiplinan - kinerja - kejujuran


Kedisiplinan diri pribadi

a. pergaulan di lingkungan masyarakat


b. disiplin mengatur waktu
c. disiplin menjaga kesehatan
Kedisiplinan di lingkungan kerja
a. sikap, prilaku dan ucapan
b. disiplin berpakaian kerja
c. disiplin kehadiran
d. disiplin penggunaan HP

STATUS

KEPEGAWAIAN

Masa Percobaan
Masa PKWT

(PKWT 1 - PKWT 2)
Karyawan Tetap

PERIODE TANGGAL SURAT KONTRAK


Ketentuan tanggal pembuatan Surat Kontrak :

Masa Percobaan atau PKWT dan SK Direktur tentang


Pengangkatan Karyawan Tetap, yaitu :
Tanggal : 1 atau 10 atau 20
Contoh :
Karyawan masuk kerja / orientasi tanggal 5 Februari 2016, maka
:
* Masa Percobaan : 10/02/2016 10/05/2016 ( 3 bulan )
* Masa PKWT
: 10/05/2016 10/02/2017 ( 9 bulan )
PKWT 2
:
( maksimal 12 bulan )
* SK. Direktur
: Tanggal 02 Februari 2017
Tanggal berapa pun karyawan masuk kerja, secara materi

penggajian dihitung secara proporsional

STATUS KEPEGAWAIAN
Fasilitas

Masa Percobaan :
* all in
* perjanjian kesepakatan
penggajian
* waktu : selama 3 (tiga) bulan
* penilaian kinerja, kedisiplinan dll

STATUS

KEPEGAWAIAN

Fasilitas
Masa PKWT
* waktu : selama 1 (satu) tahun
* penilaian kinerja, kedisiplinan dll
* besaran penggajian
* jaminan kesehatan
* tunjangan hari raya
* penundaan kehamilan (bagi karyawan

perempuan)

STATUS KEPEGAWAIAN
Fasilitas
Masa Karyawan Tetap
* SK. Direktur
tentang Pengangkatan Karyawan
Tetap
* besaran penggajian
* jaminan kesehatan
* tunjangan hari raya
* cuti tahunan

CUTI
Berdasarkan Undang Undang Ketenagakerjaan RI

Nomor 13 Tahun 2003, bahwa lama cuti selama 12 hari


RS. Kartika Cibadak, mengatur periode cuti terhitung dari

bulan Juli tahun berjalan s/d bulan Juni tahun berikutnya


(Juli 2014 s/d Juni 2015)
Contoh : SK Direktur, Pengangkatan di bulan Oktober 2014
berarti lama cuti s/d juni 2015 = 8 hari
yaitu : Nov, Des 2014, Jan, Feb, Mrt, Apr, Mei, Jun 2015
BERIKUTNYA DIMULAI BERSAMA-SAMA DARI BULAN JULI 2015
CUTI TAHUNAN HANGUS, APABILA PADA TAHUN TERSEBUT
MENGAMBIL CUTI MELAHIRKAN !!!

JENIS CUTI

Cuti tahunan
Cuti luar tanggungan
Cuti nikah
Cuti melahirkan
Ijin khusus

Cara pengajuan :
setelah meminta izin kepada Karu / PJ dan kepada Manager terkait,

kemudian meminta surat / form cuti kepada Personalia, dan setelah


ditanda-tangani oleh semua yang terkait, seluruh lembaran diserahkan
kepada Personalia, dan Personalia mengarsipkan lembaran asli (putih).
Apabila yang melaksanakan cuti Kepala Ruangan, maka harus dilengkapi
dengan Surat Pendelegasian.

FORM CUTI
FORMULIR PENGAJUAN CUTI
Yang bertanda tangan di bawah ini,

UNTUK KEPERLUAN :

NAMA
NIK
UNIT
KERJA
Dengan ini mengajukan permohonan cuti tahun :
JENIS CUTI
LAMA PERIODE / WAKTU

Sukabumi,
DISETUJUI :

PEMOHON :

s/d
TAHUNAN

hr.

LUAR TANGGUNGAN

hr.

NIKAH

hr.

MELAHIRKAN

bln

IJIN SAKIT

hr.

IJIN KHUSUS

hr.

MENGETAHUI :

Fasilitas Jaminan Kesehatan


Diberikan kepada Karyawan berstatus
PKWT dan Tetap

JAMINAN KESEHATAN :

BPJS KESEHATAN

(JKN)
Dengan Ketentuan Pemerintah
4% dibayarkan oleh Perusahaan
1 % dibayarkan oleh Karyawan Sesuai UMK

Hal yang tidak kalah penting


harus Anda ketahui :

1.
2.
3.
4.

Pemberitahuan Ijin karena sakit


Ijin tidak masuk kerja (-)
Jadwal Dinas
Tukar Dinas

1. Pembukaan Rekening Bank BNI


2. Pengambilan Slip Gaji setiap bulan
3. Pendaftaran keanggotaan Koperasi

Karyawan.
4. Pembuatan Legalitas Perizinan (Medis /
Penunjang)

FORM TUKAR DINAS


RS. KARTIKA CIBADAK

FORMULIR PENGAJUAN TUKAR DINAS


Yang bertanda tangan di bawah ini,

N a m a
: abc .

Unit Kerja
: Perawat Irna 2 ....
Dengan ini mengajukan permohonan Tukar Dinas, untuk keperluan : ....................

TGL:

1.

NO

NAMA

STATUS

1.

Abc

Pemohon

2.

Def

Pengganti

Mengetahui:

_______________

TGL:

31/10/14
AWAL BARU AWAL BARU

Disetujui :
Karu / Unit

______________

KETR.

Sukabumi, ...
SDM. Pengganti
Pemohon

_______________

_____________

KOPERASI KARYAWAN
Untuk kebersamaan seluruh karyawan,

( karyawan Kartika, Parama, Puspitarini dan


Sarasa ) harus ikut serta dalam keanggotaan
Koperasi Karyawan.
Katentuan keanggotaan :
* Simpanan Pokok sebesar Rp 50.000,* Simpanan Wajib sebesar Rp 20.000,- /setiap
bulan

Setiap pembayaran ke koperasi, dilakukan

pemotongan langsung dari gaji setiap akhir bulan


Apabila Karyawan keluar dari perusahaan
uang simpanan koperasi akan dikembalikan,
dan harus ada penyelesaian utang piutang.

CARA PEMINJAMAN UANG KOPERASI


Pengajuan peminjaman diprioritaskan untuk

keperluan yang sangat penting


Ajukan permohonan pinjaman kepada pengurus
koperasi, dan usahakan pengajuan bulan
sebelumnya.
Batas besaran pinjaman sesuai dengan aturan
yang berlaku
Lama pinjaman disesuaikan dengan kemampuan
atau maksimal selama 10 kali angsuran
Tidak diperkenankan melakukan pinjaman
sebelum melunasi pinjaman sebelumnya.
Hasil dari pinjaman adalah tanggung jawab
si-peminjam.

CARA PERHITUNGAN
PEMBAYARAN POTONGAN
PINJAMAN KOPERASI
Contoh :

* Pinjaman sejumlah ....... : Rp 1.000.000,* Lama Pinjaman selama : 5 bulan


Cicilan :

Pokok ...... Rp 1.000.000 : 5


= Rp 200.000,Bunga ...... 1,5% x Rp 1.000.000 = Rp 15.000,Simpanan Wajib ........................ = Rp 20.000,DIPOTONG LANGSUNG DARI GAJI .........

235.000,===========

Rp

PINJAMAN KOPERASI KARYAWAN

sistem top-up
(dengan catatan : mendapat ijin dari pengurus dan
keuangannya tersedia)
Sisa pinjaman bulan ke 5 (terakhir) Rp 200.000,Pengajuan pinjaman baru ............... Rp 1.000.000,Berarti pencairan / penerimaan uangnya :
Rp 1.000.000 - Rp 200.000 = Rp 800.000

Rincian pembayaran
sebagaimana aturan yang
berlaku

ATTENTION
Bagaimana proses, apabila

Anda hendak mengajukan


resign !!!

TERIMA

KASIH

W a s s a l a m
P E R S O N A L
I A

Anda mungkin juga menyukai