Anda di halaman 1dari 28

Makna Globalisasi

G.: dimaknai sbg sebuah proses


terintegrasinya bangsa-bangsa di dunia
dlm sebuah sistem global yg melintasi
batas-batas negara ( trans-nasional )

Dlm globalisasi negara-negara nasional-


teritorial mengalami deteritorialisasi
Antara Modern dan Globalisasi

Globalisasi merebak semenjak AS


menyatakan akan memusnahkan
terorisme, menyeruak didukung media-
media Barat dimana orang memaknai
global identik dg modern
DR Jalal Amin

Fenomena globalisasi sudah lama, dimaknai sbg


penciutan secara cepat atas jarak-jarak yg
membatasi antara masy manusia, perpindahan
komoditi, orang, modal, informasi gagasan atau
nilai, maka tampak sbg pertumbuhan
.kebudayaan manusia
Yusuf Qardhawi : kehendak utk menciptakan
dampak. Jadi redaksinya : usaha utk
.menciutkan secara tepat
DR Moh Abid al-Jabari

Terjemah dari monodialisation (Prancis): menjadi


sesuatu yg berskala internasional.Yakni
memindahkannya dari suatu yg terbatas dan
.terdeteksi ke tanpa batas dan tak terdeteksi
AS ingin mempropagandakan Globalisasi sbg
penyebaran pola hidup yg menjadi karakter
.sebuah bangsa ke seluruh dunia
Makna modern dikaburkan menjadi makna yg
..mengagungkan gaya hidup materialistik
Dg adanya globalisasi dpt disebarkan dg mudah
keseluruh dunia. Budaya Barat dominan dlm
menancapkan kuku-kukunya di negara
;berkembang melalui propagandanya
Globalisasi direkayasa demi kepentingan negara-
negara kuat melawan yg lemah, negara kaya
melawan negara miskin, Blok NATO yg perkasa
.melawan negara selatan yg papa
Globalisasi merupakan proses sejarah yg
tak terelakkan. Apakah ia akan menjadi
berkah atau kutuk bukanlah sesuatu yg
niscaya. Proses globalisasi selalu terbuka
.utk diarahkan
Persoalan yg mendasar adalah bagaimana
membentuk globalisasi supaya semakin
.manusiawi
Dampak Globalisasi

Positif : memberi peluang besar bagi semua


bangsa utk berekpresi dan berapresiasi dlm
ruang global thdp fenomenon yg terjadi di
belahan dunia baik bidang sosial dan iptek
Negatif : harus diwaspadai ketidak siapan negara2
dunia utk bekerjasama sbg komunitas yg hidup
di bumi yg satu dlm mengatasi ketidak adilan
global, kemiskinan, kerusakan lingk, perdamaian
dunia dsb. life style,
hedonisme, materialisme, HIV /AID
Globalisasi ekonomi dlm dilema

Relasi global di bid ekon berkembang


cenderung menjadi sebuah sistem,
berupa proses pengintegrasian ekon nas
bangsa2 ke dlm satu sis ek global.
Free trade : kesepakatan Internasional ttg
perdagangan yaitu GATT pada bulan April
1994 di Marakesh, Maroko.
General Agreement on Tariff and Trade

Merupakan suatu kumpulan aturan internasional yg


mengatur prilaku perdagangan antar pemerintah.
Merupakan forum negosiasi perdag antar pemerintah.
Merupakan pengadilan sengketa
Dibangun atas asumsi
a. Sis perdag terbuka akan lebih effisien : sis proteksionis
b. Persaingan bebas akan menguntungkan bg neg yg
menerapkan prinsip efektifitas dan efisiensi
Th 1995 didirikan WTO yg mengawasi dan kontrol perdag
Tingkat Regional

1. NAFTA antara Amerika dg Mexico


2. APEC antara negara2 di Asia Pasifik
3. AFTA antar negara2 ASEAN
4. SIJORI Singapur- Johor- Riau
5. BIMPEAGA Brunai, Indonesia, Malaysia,
Philipina East Grouth Triangle
Dilema politik global
: dilema kedaulatan nasional.
a.Tetapi membawa berkah bagi
penegakkan HAM
b. Penegakkan perdamaian dunia.
c. Konsolidasi demokrasi
Gejala otoritarianisme global
:disebabkan
1. Internasionalisme perdaganan
2. Fundmentalisme
3. Penyelesaian problem sosekpol
4. Gejala darwinisme sosial di tingkat
global. Bhw yg kuat akan mengalahkan
yg lemah.
Demikianlh paradoks pol global
disatu sisi mendorong konsolidasi demok
dibanyak negara, meningkatkan kontrol global
yg mendukung penegakkan HAM dan
perdamaian dunia
disisi lain, memicu munculnya gejala otoritarian
di tingkat global yg memandulkan demok.
Itulah kontroversi politik global. Nilai positifnya
menumbuhkan kesadaran bersama bhw seluruh
manusia hidup dlm satu bumi.
Homogenitas dan reproduksi budaya dlm
Globalisasi
Arus informasi dan komunikasi yg sangat
canggih saat ini menjembatani bangsa2 di dunia
menjadi global village
Homogenitas global tampaknya dimenang kan
oleh budaya Barat (Westernisasi) krn didukung
oleh media masa yg kuat., tapi tak sepenuhnya
benar.
Hegemoni bud global sesungguhnya hanya
menyangkut bentuk bukan isi.
Konflik dan perdamaian dlm Globalisasi

G membawa berkah bagi kemanusiaan tetapi


juga punya potensi yg membahayakan umat
manusia.
Mengikat manusia dlm sebuah village,
menumbuhkan kesadaran bhw manusia hidup
dlm satu bumi, sehingga meniscayakan
kebutuhan akan perdamaian dunia yg abadi.
Rentan thdp potensi munculnya konflik antar
warga bumi.
.Transformasi nilai2 Islam dlm Globalisasi

1. Islam dan Pluralisme


2. Islam dan perdamaian
3. Islam dan keterbukaan
4. Islam dan lingkungan hidup
5. Islam, keadilan dan pemberdayaan
6. Islam dan emansipasi Harkat kemanusiaan
7. Islam dan IPTEK
8. Islam dan etos pribadi
Agama adalah tempat kembali bagi orang-
orang modern menemukan martabat dan
jatidiri kemanusiaan.
Dalam agamalah orang bisa menemukan
ruang-ruang kontemplatif bagi pencerahan
kemanusiaan
Demikianlah perkuliahan kita hari ini.
Trima kasih atas perhatiannya dan mari
kita tutup dg :


.Transformasi nilai2 Islam dlm Globalisasi

1. Islam dan Pluralisme: existensi masy


Yahudi dan Kristen tetap diakui oleh
Nabi melalui Piagam Madinah
2. Islam dan perdamaian; akar kata Islam
adalah salam yg berarti damai. Ini adl
doktrin yg sangat penting dlm islam
3. Islam dan keterbukaan;
Islam dan lingkungan hidup

1. Dan apabila ia berpaling (dari kamu), ia berjalan di


bumi untuk mengadakan kerusakan padanya, dan
merusak tanam-tanaman dan binatang ternak, dan
Allah tidak menyukai kebinasaan. Al-Baqarah 2 : 205
2. Maka mengapa tidak ada dari umat-umat yang
sebelum kamu orang-orang yang mempunyai
keutamaan yang melarang daripada (mengerjakan)
kerusakan di muka bumi, kecuali sebahagian kecil di
antara orang-orang yang telah Kami selamatkan di
antara mereka, dan orang-orang yang zalim hanya
mementingkan kenikmatan yang mewah yang ada
pada mereka, dan mereka adalah orang-orang yang
berdosa.11 : 116
..Lanjutan
3. Dan carilah pada apa yang telah dianugerahkan Allah kepadamu
(kebahagiaan) negeri akhirat, dan janganlah kamu melupakan
bahagianmu dari (keni`matan) duniawi dan berbuat baiklah
(kepada orang lain) sebagaimana Allah telah berbuat baik
kepadamu, dan janganlah kamu berbuat kerusakan di (muka)
bumi. Sesungguhnya Allah tidak menyukai orang-orang yang
berbuat kerusakan al-Qashash 28 :77
.4, Telahnampak kerusakan di darat dan di laut disebabkan
karena perbuatan tangan manusia, supaya Allah
merasakan kepada mereka sebahagian dari (akibat)
perbuatan mereka, agar mereka kembali (ke jalan
yang benar).fushilat 30 : 41
lanjutan
5. Dan berkata Fir`aun (kepada pembesar-
pembesarnya): "Biarkanlah aku membunuh
Musa dan hendaklah ia memohon kepada
Tuhannya, karena sesungguhnya aku khawatir
dia akan menukar agamamu atau menimbulkan
kerusakan di muka bumi".al-Mumin 40 : 26
6. lalu mereka berbuat banyak kerusakan dalam
negeri itu al-Fajr 89: : 12
Islam dan keadilan dan pemberdayan
Konsep keadilan sangat berdekatan dg konsep
Ihsan yaitu keinginan berbuat baik pd sesama
secra tulus. spt QS an-Nahl : 90 tsb di
atas.Dimana konsep ini meniscayakan umat
islam utk membangun karya2 kemanusiaan yg
bermanfaat bagi manusia di bumi dan inilah yg
dimaksud dg pemberdayaan. Begitu juga
konsep ini dekat dg al-Wasth yaotu sikap
keseimbangan al-Baqarah 2 : 143
Islam dan Emansipasi Harkat
kemanusiaan
Islam dan IPTEK
Islam dan etos pribadi
Doktrin Islam : manusia adalah khalifah fil ardhi,
krn iru manusia dituntut utk memandang dan
menyikapi kehidupan dunia secara posirtif dan
aktif. As-shad 27 sehingga meninggalkan
gelanggang perdaban dunia, tidak di benarkan
al-Qashash : 77

Kuntum khaira Ummah Ali Imran : 110 krn itu


harus menjadi uswah hasanah.
1. ITB Technishe Bandoeng 59 ITB Ranking 89 di dunia BHMN
2. UI Ranking 201 dunia th 2000 BHMN
3. UGM Ranking pertama nasional, 85 di Asia, 500 besar dunia.
4. ITS Ranking 7 nasional didirikan 1957
5. UNPAD ke 4 nasional didirikan 1956
6. UB Univ Brawijaya, 1963 12 Fak 2 prodi. 32,000 mhs, 1.424
dosen
7. UNIV Binus, didirikan 1974, 84 AMIK, 85 jadi Binus
8. Univ Kristen PERA 1961 4 besar nasional
9. Guna Dharma 1996, 5 besar nasional.
10. UPI

1. Suharyadi. Ketua Asosiasi PTS

Anda mungkin juga menyukai