Anda di halaman 1dari 19

PELAYANAN REHABILITASI KUSTA

RUMAH SAKIT KUSTA Dr. RIVAI ABDULLAH


PALEMBANG

Oleh :
H. Asri, SKM, MM.
Kepala Bidang Rehabilitasi RSK Dr. Rivai Abdullah Palembang
TUPOKSI

DASAR HUKUM
PERMENKES NOMOR 010 TAHUN 2012 TTG SOTK RS KUSTA DR. RIVAI ABDULLAH
(RSKRA) PALEMBANG

DIREKTUR DIREKTUR KABID


UTAMA PELAYANAN REHABILITASI

1. Pelaksanaan pelayanan kusta 1. Penyusunan rencana 1. Penyiapan penyusunan


secara paripurna dari pelayanan pengelolaan, kebutuhan, rencana pelayanan
promotif, preventif, kuratif, dan dan pengembangan rehabilitasi medik,
rehabilitatif; pelayanan medik, karya dan sosial
2. Pelaksanaan deteksi dini dan keperawatan, dan medik;
pencegahan kusta; rehabilitasi 2. Penyiapan koordinasi
3. Pelaksanaan rehabilitasi medik, 2. Koordinasi dan pelaksanaan pelayanan
sosial, dan karya terhadap pelaksanaan kegiatan rehabilitasi medik,
penderita kusta; pelayanan medik, karya dan sosial
4. Pelaksanaan asuhan dan keperawatan, dan medik;
pelayanan keperawatan; rehabilitasi; dan 3. Pemantauan dan
5. Pelaksanaan pelayanan rujukan; 3. Pemantauan dan evaluasi evaluasi pelayanan
6. Pelaksanaan pendidikan dan pelaksanaan pelayanan rehabilitasi medik,
pelatihan di bidang kusta dan medik, keperawatan, dan karya dan sosial
kesehatan lainnya; rehabilitasi. medik.
7. Pelaksanaan penelitian dan
pengembangan di bidang kusta
dan kesehatan lainnya; dan
8. Pelaksanaan keuangan dan
3
administrasi umum. 3
PELAYANAN REHABILITASI
Instalasi
Rehabilitasi Medik

1. Pelayanan Fisioterapi
2. Pelayanan Ortesa dan
Protesa
3. Pelayanan Okupasi
Terapi
PELAYANAN FISIOTERAPI KUSTA

Program pelatihan di unit


fisioterapi kusta mencegah
kecacatan dan melatih
kekuatan otot.
PELAYANAN OKUPASI TERAPI

Pada pelatihan okupasi terapi, pasien dilatih


dalam pemenuhan aktifitas sehari-hari
meliputi perawatan diri, adaptasi alat bantu,
aktifitas rumah tangga, musik terapi, aktifitas
hoby, kerajinan tangan, relaksasi dan
meningkatkan kemandirian dalam
beraktifitas.
Keselamatan
dalam Bekerja Bermain musik
PELAYANAN ORTESA PROTESA

Pelayanan di unit ortesa


protesa terdiri dari
pembuatan kaki palsu,
sepatu/sandal khusus
sampai dengan belajar
menggunakan alat bantu
seperti penggunaan
sandal/sepatu khusus.
Kegiatan Ortotik prostetik
 Membuat Alat Bantu kecacatan yang terdiri :
 Protesa Bawah Lutut
 Sepatu sandal Penderita Kusta
Pasien kusta yang telah
mengalami drop foot ( kaki lunglai)
Instalasi Rehabilitasi
Karya dan Sosial Medik
1. Pelayanan Rehabilitasi  Pelayanan Rehabilitasi
Karya Sosial Medik
Rehabilitasi
Karya dan Sosial Medik
Tujuan :
Mempersiapkan penderita kusta
kembali ke masyarakat
Rehabilitasi Karya

 Pelatihan kekaryaan /vocational agar Pasien mampu


mengunakan ketrampilan yang diperoleh untuk
mencari nafkah
 Penderita mampu mengolah sumber daya yang ada
disekitarnya sesuai kemampuan fisik,social dan
ekonomi
Kegiatan Rehabilitasi Karya
di RSK dr. Rivai Abdullah
Palembang

 Pelatihan Pertanian
 Pelatihan Menjahit
 Pelatihan Pertukangan
PELAYANAN DI UNIT REHABILITASI KARYA

Program pelatihan di unit


rehabilitasi karya kegiatan
belajar pertanian, menjahit
dan menyulam.
Mesin Press Batako
PERTUKANGAN

Anda mungkin juga menyukai