Anda di halaman 1dari 14

INCOTERMS 2010

International Commercial Terminologies


issued by The International Chamber of
Commerce, Paris publication no 715E
Mengapa penting

 Merupakan elemen pokok dari contract


 Mengatur hak dan kewajiban penjual dan
pembeli tentang :
~ Penyerahan / pengangkutan barang
dari penjual kepada pembeli
~ Pembagian biaya dan resiko antara
penjual dan pembeli
~ Tanggung jawab dalam mengurus izin
ekspor atau impor
Tujuan
 Menyediakan seperangkat peraturan
international sebagai interpretasi
sebagian syarat perdagangan luar
negeri, yang mengatur hak dan
kewajiban penjual dan pembeli untuk
mengurangi komplikasi hukum
Sejarah
 Diterbitkan pertama kali th 1936

 Perubahan : 1953, 1967, 1976, 1980,


1990 , 2000 dan terakhir bulan Januari
tahun 2011
Penggunaan
 Pihak pihak yang bermaksud untuk
mernggunakan Incoterms 2010 harus
menyatakan secara spesifik dan jelas
dlm kontraknya tunduk pada Incoterm
2010
Struktur Incoterms 2010 :
 E Pemberangkatan
EXW – Exworks
 F Angkutan tidak dibayar
FCA – Free Carrier
FAS – Free Alongside Ship
FOB – Free on Board
 C Angkutan Utama Dibayar
CFR – Cost and Freight
CIF – Cost Insurance and Freight
CPT – Carriage Paid To
CIP – Carriage Insurance Paid To
 D Sampai Tujuan
DAP – Deliver at Place
DAT – Deliver at Terminal
DDP – Deliver Duty Paid
Penggunaan Incoterms 2010
Terms for any Mode or Terms for Sea and
Mode of Transport Inland Waterways

E EXW - Ex Works

FAS – Free Along Side Ship


F FCA – Free Carrier FOB – Free On Board

CPT – Carriage Paid To CFR – Cost and Freight


C CIP - Carriage Insurance CIF – Cost Insurance and
Paid To Freight
DAT – Deliver at Terminal
D DAP – Deliver at Place
DDP – Deliver Duti Paid
INCOTERMS 2010 FLOWCHART
Carrier
Place of Place or
Import BUYER
Export On Board/ Ship /Rail Port terminal
SELLER Formallities terminal Port /Plane
Formallities

D
transport
risks
EXW cost

D
transport
FCA risk
cost

D
transport
FAS risk
cost

transport D
risk
FOB cost
INCOTERMS 2010 FLOWCHART
Carrier
Place of Place or
Import
Export On Board/ Ship /Rail Port terminal
SELLER Formallities terminal Port /Plane
Formallities BUYER
D
CFR
D
CIF
D
CPT
D

CIP
INCOTERMS 2010 FLOWCHART
Carrier
Place of Place or
Import BUYER
SELLER Export On Board/ Ship /Rail Port terminal
Formallities terminal Port /Plane
Formallities

D
transport + insurance
risk
DAT cost

D
transport + insurance
DAP risk
cost
D
transport + insurance
DDP risk
cost
DAT : Deliver at Terminal
 Bisa digunakan untuk semua alat angkut
 Seller menyerahkan barang kepada buyer di
sebuah terminal, setelah barang dibongkar di
pelabuhan tujuan
 Yang termasuk terminal : Dermaga, gudang,
terminal petikemas, terminal kereta api atau
terminal pelabuhan udara
DAP : Deliver at Place
 Bisa digunakan untuk semua alat angkut
 Seller menyerahkan barang kepada buyer
di suatu tempat, dan barang siap dibongkar
di tempat yg ditentukan
 Seller dan buyer disarankan u/ menentukan
sejelas mungkin suatu tempat ( titik ) tujuan
yang disepakati, karena di titik tersebut
resiko akan berpindah dari seller ke buyer
Tanggung Jawab
 Seller :
~ Bertanggung jawab dan menanggung resiko u/
mengantarkan barang ke tempat yang ditentukan
~ Bertanggung jawab sampai barang benar benar
bisa ekspor

 Buyer :
~ Mengurus pengeluaran barang import
~ Membayar pajak import
Tanggung Jawab
 Seller :
~ Bertanggung jawab membawa dan
menyampaikan barang ke tempat yang
disepakati dalam contract
~ Mengurus izin izin ekspor

 Buyer :
~ Barang boleh di import
~ Mengurus izin izin import
~ Menanggung pajak import

Anda mungkin juga menyukai