Anda di halaman 1dari 11

REFERAT

PERIKONDRITIS

Nur Fatmah Said


N 111 16 009

PEMBIMBING KLINIK
dr. Bastiana, M. Kes., Sp. THT-KL
BAB I
PENDAHULUAN

Latar Belakang

Perikondritis adalah radang pada tulang rawan daun telinga yang


terjadi apabila suatu trauma.
Umumnya trauma berupa laserasi atau akibat kerusakan yang tidak
disengajakan pada pembedahan telinga.

The Power of PowerPoint |


thepopp.com
2
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA

Emriologi Telinga luar

- Pada minggu 4 intra Uteri


- Telinga Dalam Telinga tengah dan
kemudian telinga luar
- Berasal dari mesoderm 2 cabang
- 6 tonjolan ( Hillock of his)

The Power of PowerPoint |


thepopp.com
3
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA

Emriologi liang telinga

- Perkembangan pada minggu ke 8 intrauteri


- Bearsal dari ektoderm
- 1/3 tulang rawan telinga luar dan 2/3 bagian
dalam MAE bagian tulang

The Power of PowerPoint |


thepopp.com
4
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA

Anatomi

The Power of PowerPoint |


thepopp.com
5
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA

Vaskulari
sasi

The Power of PowerPoint |


thepopp.com
6
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA

Inervasi

The Power of PowerPoint |


thepopp.com
7
Perikondritis
Definisi Perikondritis adalah infeksi perikondrium
pada pinna dimana pus terkumpul diantara
kartilago telinga luar dan perikondrium. Hal
ini diakibatkan peradangan, terjadi efusi
serum dan pus ke dalam lapisan
perikondrium dan tulang rawan dari telinga
luar.

The Power of PowerPoint |


thepopp.com
8
Etiologi
 Paling sering Pseudomonas aeruginosa
 Infeksi sekunder
 Terapi yang tidak adekuat
 Surgical

The Power of PowerPoint |


thepopp.com
9
Patofisiologi

Infeksi superfisial dari liang telinga luar atau dari daun telinga menyebar
lebih ke dalam ke perikondrium. Pada keadaan ini disebut stadium dini, daun
telinga (pinna) merah dan nyeri kemudian mulai terbentuk abses
subperikondrial. Hal ini menyebabkan tulang rawan kekurangan blood
supply, lama – kelamaan terjadi nekrose tulang rawan sehingga dapat terjadi
deformitas pada daun telinga yang disebut dengan cauliflower ear

Cauli Flower Ear


The Power of PowerPoint |
thepopp.com
10
Ringkasan

The Power of PowerPoint |


thepopp.com
11

Anda mungkin juga menyukai